You are on page 1of 13

PENGENALAN MICROSOFT EXCEL UNTUK ANAK SD/MI MUHAMMADIYAH BALEDU KANDANGAN, TEMANGGUNG 2012

PENGENALAN MICROSOFT EXCEL

1. Pendahuluan Microsoft excel atau microsoft office excel adalah sebuah program aplikasi lembar kerja spreadsheet yang dibuat dan didistribusikan oleh Microsoft Corporation untuk sistem operasi Microsoft Windows dan Mac OS. Aplikasi ini memiliki fitur kalkulasi dan pembuatan grafik yang, dengan menggunakan strategi marketing microsoft yang agresif, menjadikan microsoft excel sebagai salah satu program komputer yang populer digunakan di dalam komputer mikro hingga saat ini. Bahkan, saat ini program ini merupakan program spreadsheet paling banyak digunakan oleh banyak pihak, baik d platform PC berbasis windows maupun platform Macintosh berbasis Mac Os, semenjak versi 5.0 diterbitkan pada tahun 1993. Aplikasi ini merupakan bagian dari microsoft office system, dan versi terakhir adalah versi microsoft office excel 2010 yang diintegrasikan di dalam paket microsoft office system 2010 2. Cara membuka Ms.Excel Klik start Pilih all programs Pilih microsoft office Pilih microsoft office excel 2010

1 TIM 1 KKN UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG 2011/2012

PENGENALAN MICROSOFT EXCEL UNTUK ANAK SD/MI MUHAMMADIYAH BALEDU KANDANGAN, TEMANGGUNG 2012

3. Bagian-bagian Ms. Excel

Judul file : merupakan nama dari file yang dibuat File tab : berisi menu-menu yang digunakan untuk kepentingan files Toolbox : merupakan perlengkapan-perlengkapan yang digunakan dalam microsoft excel, berisi icon-icon yang berupa tombol Nama cell : merupakan nama cell yang sedang aktif saat ini Actived cell : cell yang sedang aktif saat ini Formula bar : isi dari actived cell, dapat berisi rumus dalam excel Row numbers : penomoran dalam excel untuk baris, jumlahnya sampai 1.048.576 baris Coloumn letters : penomoran dalam excel untuk kolom berupa huruf-huruf dari AXFD Sheet tabs : merupakan lembar kerja yang digunakan dalam menggunakan Ms. Excel

4. Setting Ms. Excel a. Membesar/mengecilkan kolom Pilih kolom yang hendak dirubah ukurannya dengan cara mengklik huruf yang ada di atas (bila lebih dari 1 kolom, maka digunakan metode drag mouse sampai ke kolom yang diinginkan) Klik kanan Pilih coloumn widht 2 TIM 1 KKN UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG 2011/2012

PENGENALAN MICROSOFT EXCEL UNTUK ANAK SD/MI MUHAMMADIYAH BALEDU KANDANGAN, TEMANGGUNG 2012

Akan keluar menu sebagai berikut:

Tentukan ukuran yang dikehendaki dengan mengisi kolom coloumn width

b. Membesar/mengecilkan baris Pilih kolom yang hendak dirubah ukurannya dengan cara mengklik huruf yang ada di atas (bila lebih dari 1 kolom, maka digunakan metode drag mouse sampai ke kolom yang diinginkan) Klik kanan Pilih row height

3 TIM 1 KKN UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG 2011/2012

PENGENALAN MICROSOFT EXCEL UNTUK ANAK SD/MI MUHAMMADIYAH BALEDU KANDANGAN, TEMANGGUNG 2012

Akan keluar menu sebagai berikut:

Tentukan ukuran yang dikehendaki dengan mengisi kolom row height

c. Menggabungkan cells Blok cells yang diinginkan

Pilih merge and center di toolbox Alignment

4 TIM 1 KKN UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG 2011/2012

PENGENALAN MICROSOFT EXCEL UNTUK ANAK SD/MI MUHAMMADIYAH BALEDU KANDANGAN, TEMANGGUNG 2012

Lihat apa yang terjadi d. Mengatur text di tengah cells Blok daerah yang berisi text yang akan ditengahkan Pilih center dan midle align pada toolbox alignment

Text akan berada tepat di tengah-tengah

e. Mengatur text menyesuaikan lebar kolom Terkadang kita menginginkan agar suatu text di dalam cells dapat menyesuaikan dengan lebar cells yang dibuat, berikut adalah caranya Pilih cells yang text-nya akan dibuat menyesuaikan lebar kolom Kemudian tekan Wrap Text pada toolbox alignment

5 TIM 1 KKN UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG 2011/2012

PENGENALAN MICROSOFT EXCEL UNTUK ANAK SD/MI MUHAMMADIYAH BALEDU KANDANGAN, TEMANGGUNG 2012 Beginilah jadinya

f.

Membuat text tidak horizontal Penggunaan text terkadang bermacam-macam sesuai dengan kegunaan. Salah satunya adalah ketika kita menginginkan agar text tersebut tidak horizontal dan dapat menyesuaikan keinginan kita. Berikut langkah-langkahnya: Pilih cells yang diinginkan Pilih orientation pada toolbox alignment, cari bentuk yang diinginkan

Beginilah jadinya:

g. Merancang tabel Pilih daerah yang akan dijadikan tabel

7R x 8C artinya 7 rows (7 baris) dan 8 Coloumns (8 kolom) 6 TIM 1 KKN UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG 2011/2012

PENGENALAN MICROSOFT EXCEL UNTUK ANAK SD/MI MUHAMMADIYAH BALEDU KANDANGAN, TEMANGGUNG 2012 Pilih borders, dan cari bentuk yang diinginkan

Bisa memilih all borders (untuk tabel penuh) dan lain sebagainya. Selamat berkreasi 5. Memformat data dalam cell a. Format general Merupakan format biasa dalam cells, tidak memiliki format apapun, hanya seperti text biasa. Tidak dapat dijumlahkan dan dikurangkan, seperti text biasa. b. Format tanggal/ date Merupakan format penanggalan dalam excel. Agar dapat diolah, format dalam excel harus sama.

c. Format lainnya Silahkan di-explore format-format cells yang lain seperti time, currency, percentage dll 7 TIM 1 KKN UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG 2011/2012

PENGENALAN MICROSOFT EXCEL UNTUK ANAK SD/MI MUHAMMADIYAH BALEDU KANDANGAN, TEMANGGUNG 2012 6. Pengolahan data sederhana a. Mencari total Atur pointer Ketik sama dengan (=) untuk mengawali rumus fungsi Ketik SUM(number1:number2), maksudnya dari cell 1 sampai cell yang diinginkan

Enter jika rumus sudah selesai Inilah hasilnya

b. Mencari rata-rata Atur pointer Ketik sama dengan (=) untuk mengawali rumus fungsi Ketik AVERAGE(number1:number2), maksudnya dari cell 1 sampai cell yang diinginkan

Enter jika rumus sudah selesai Inilah hasilnya

c. Mencari nilai terbesar Caranya sama saja dengan kedua cara perhitungan di atas, hanya saja formulanya diganti menjadi =MAX(number1:number2)

8 TIM 1 KKN UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG 2011/2012

PENGENALAN MICROSOFT EXCEL UNTUK ANAK SD/MI MUHAMMADIYAH BALEDU KANDANGAN, TEMANGGUNG 2012

d. Mencari nilai terkecil Caranya sama saja dengan kedua cara perhitungan di atas, hanya saja formulanya diganti menjadi =MIN(number1:number2)

e. Mencari banyak data Caranya sama saja dengan kedua cara perhitungan di atas, hanya saja formulanya diganti menjadi =COUNT(number1:number2) f. Fungsi insert cells Fungsi ini gunanya untuk menambahkan kolom atau baris di antara kolom dan baris yang sudah ada. Untuk menambahkan kolom, caranya adalah sebagai berikut Pilih kolom yang akan ditambahkan Kemudian pada toolbox cells pilih insert

9 TIM 1 KKN UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG 2011/2012

PENGENALAN MICROSOFT EXCEL UNTUK ANAK SD/MI MUHAMMADIYAH BALEDU KANDANGAN, TEMANGGUNG 2012

Kemudian pilih insert sheet coloumns Lihat hasilnya

Sedangkan untuk penambahan cells row caranya adalah sebagai berikut Pilih baris yang akan disisipi cells Kemudian pada toolbox pilih insert Kemudian pilih insert sheet rows

10 TIM 1 KKN UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG 2011/2012

PENGENALAN MICROSOFT EXCEL UNTUK ANAK SD/MI MUHAMMADIYAH BALEDU KANDANGAN, TEMANGGUNG 2012

Lihat hasilnya g. Fungsi delete cells Gunanya adalah untuk menghapus kolom atau baris yang tidak dikehendaki, caranya sama dengan insert, hanya saja toolbox yang dipilih adalah cells delete

h. Membuat chart/grafik Salah satu keunggulan dari Ms Excel adalah fungsinya sebagai program pembuatan grafik yang paling tenar saat ini. Adapun cara pembuatan grafik dari Ms Excel ini adalah sebagai berikut Pilih deretan cells yang hendak dibuat grafis Pilih insert di file menu Pilih bentuk chart yang hendak dibuat sesuai dengan keinginan pada toolbox Chart

11 TIM 1 KKN UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG 2011/2012

PENGENALAN MICROSOFT EXCEL UNTUK ANAK SD/MI MUHAMMADIYAH BALEDU KANDANGAN, TEMANGGUNG 2012

Lihat hasilnya 7. Pengolahan data lanjutan a. Copy-paste text Copy paste disini sangat mudah karena untuk men-copy-pste cukup dengan menggunakan tombol copy (ctrl + x) kemudian tekan paste (ctrl + v)

b. Copy paste rumus Caranya sama dengan copy paste text atau dengan menekan titik pada sudut kanan bawah cells yang dituju kemudian dengan metode drag, tarik ke bawah

12 TIM 1 KKN UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG 2011/2012

PENGENALAN MICROSOFT EXCEL UNTUK ANAK SD/MI MUHAMMADIYAH BALEDU KANDANGAN, TEMANGGUNG 2012 c. String dalam rumus Penggunaan string dalam rumus dimaksudkan untuk mengunci salah satu cells dalam excel agar paten (tidak berubah saat rumus di copy-paste). Caranya adalah dengan menekan tombol F4 saat dalam formula, hasilnya akan keluar tanda string ($) pada formula tab. 8. Simbol-simbol dalam formula a. + digunakan untuk menjumlahkan bilangan pada cells b. - digunakan untuk mengurangkan atau mencari selisih antar cells c. * digunakan untuk mengkalikan cells d. / digunakan untuk membagi cells yang ada e. ^ digunakan sebagai pangkat f. % digunakan sebagai presentase dalam cells 9. Latihan Buatlah tabel perkalian dari 1-10 seperti contoh di bawah ini

13 TIM 1 KKN UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG 2011/2012

You might also like