You are on page 1of 23

PENYAKIT MENULAR SEKSUAL (PMS)

Oleh: Dina Aulia Fakhrina

DEFINISI

Penyakit infeksi yang terutama ditularkan melalui kontak seksual Dapat disebabkan oleh bakteri, virus, jamur

CARA PENULARAN

Hubungan seksual Transfusi darah/kontak dengan jarum suntik penderita PMS

MACAMMACAM PMS

Infeksi Genital Nonspesifik


Nyeri kencing Perasaan tidak enak di saluran kencing

Sering kencing
Keluar duh tubuh

Gonore

Pria: nyeri dan panas saat kencing, keluar nanah dari saluran kencing, dan muara saluran kencing bengkak Pada wanita: keputihan

Sifilis

Primer: luka yang tidak nyeri (penis, vulva, vagina, bagian tubuh lain Sekunder: ruam kulit

Laten; tidak nampak gejala


Tersier: benjolan di kulit, menyerang saraf dan pembuluh darah

Sifilis primer: 9-10 hari setelah infeksi

Sifilis sekunder: beberapa bulan setelah infeksi primer

Sifilis laten

Sifilis tersier: 5-30 tahun setelah infeksi

HIV/AIDS

Menyerang sistem kekebalan tubuh Ditularkan melalui hubungan seksual, transfusi darah, jarum suntik, ibu-janin, melahirkan, menyusui, kontak langsung

Herpes genitalis

Bintil berair yang nyeri di sekitar alat kelamin

Keputihan

Keluar cairan dari alat kelamin wanita Gatal Panas Berbau

Kutil kelamin

Kutil di sekitar kemaluan

BAGAIMANA CARA MENCEGAHNYA?

YESSS.!!!

Makanan bergizi

YESSS.!!!

Olahraga

NO!!!

Pergaulan bebas

NO!!!

Narkoba

You might also like