You are on page 1of 3

1.Pembentukan pengetahuan menurut konstruktivistik memandang subyek aktif menciptakan struktur-struktur a.kognitif dalam interaksinya dengan lingkungan b.

afektif dalam interaksinya dengan lingkungan c. psikomotorik dalam interaksinya dengan lingkungan d. sosial dalam interaksinya dengan lingkungan e. kognitif dengan lingkungan 2. hal yang mendapat perhatian pembelajaran konstruktivistik, yaitu: a. bersifat nyata dan abstrak b. bersifat nyata dalam kontek yang relevan c. bersifat nyata dalam kontek yang teoritis d. bersifat sepesifik dalam kontek yang relevan e. bersifat sepesifik dalam kontek yang teoritis 3. proses kognitif dimana seseorang mengintegrasikan persepsi, konsep ataupun pengalaman baru ke dalam skema atau pola yang sudah ada dalam pikirannya adalah a. Asimilasi b.Akomodasi c.Asesment d.Afektif e.Shikomotorik 4. Yang termasuk tujuan dari konstruktivisme adalah . . . . . a. Mengembangkan kemampuan siswa untuk menjadi pemikir yang mandiri.

b. Menyokong pembelajaran secara koperatif. c. Membentuk sikap dan pembawaan murid. d. Mengembangkan proses inkuiri murid melalui kajian dan eksperimen 5. Model pembelajaran konstruktivisme adalah salah satu pandangan tentang proses pembelajaran yang menyatakan bahwa dalam proses belajar (perolehan pengetahuan) diawali dengan terjadinya konflik . . . . . a. Kognitif b. Afektif c. Psikomotorik d. Sosial 6. Yang termasuk dalam prinsip-prinsip konstruktivisme yaitu, kecuali . . . . . a. b. c. d. Membentuk sikap dan pembawaan murid Menghadapi masalah yang relevan dengan siswa. Struktur pembelajaran seputar konsep utama pentingnya sebuah pertanyaan. Mencari dan menilai pendapat siswa.

7. Yang termasuk ciri-ciri pembelajaran konstrutivisme yaitu, kecuali . . . a. Menilai belajar siswa dalam konteks pengajaran. b. Mengambil & mendapatkan kajian bagaimana murid belajar sesuatu idea. c. Menggalakkan murid bertanya dan berdialog dengan murid & guru. d. Menggalakkan proses inkuiri murid melalui kajian dan eksperimen. 8. Yang termasuk kekurangan konsep belajar konstrutivisme adalah . . . . . a. Siswa mengkonstruksi pengetahuannya sendiri, tidak jarang bahwa hasil konstruksi siswa tidak cocok dengan hasil konstruksi para ilmuan sehingga menyebabkan miskonsepsi. b. Menghadapi masalah yang relevan dengan siswa. c. Mengembangkan kemampuan siswa untuk menjadi pemikir yang mandiri. d. Menilai belajar siswa dalam konteks pengajaran.

9. Menurut Jean Piaget, anak yang membangun kemampuan kognitif melalui interaksi dengan dunia sekitar disebut a. b. Strukturalisme Konstruktivisme

c.. Behaviorisme d. 10. a. b. c. d. Progressivisme Berikut ini yang bukan merupakan kelemahan teori konstrutivisme adalah... Berfikir Berimajinasi Faham Ingat

You might also like