You are on page 1of 35

MASALAH

Kesenjangan

Kenyataan Harapan

Masalah

SYARAT MASALAH
1. ADANYA KESENJANGAN/GAP ANTARA KENYATAAN DAN
HARAPAN

2.ADANYA RASA TIDAK PUAS 3.ADANYA RASA TANGGUNG JAWAB UNTUK MENANGGULANGI
MASALAH

Keadaan yang diinginkan Konsep Target Standar

Keadaan sebenarnya Wawancara Observasi Pengukuran Angket

CONTOH

CAKUPAN PELAYANAN KESEHATAN IBU DAN ANAK SEBESAR 43%


KEADAAAN YANG DIINGINKAN:
a.KUNJUNGAN IBU HAMIL YANG KE-4 (K4) : 92% b.TARGET K4 YANG HARUS DIPENUHI PADA BULAN JULI : 53,70% a.K4 BULAN INI (JULI) b.PENCAPAIAN K4 BULAN LALU

KEADAAN YANG SEBENARNYA (PENCAPAIAN):


: 43% : 53,70%

Kesenjangan = 53,70% - 43% - 10,7% (Besarnya Masalah)

RUMUSAN MASALAH

UNTUK MENGETAHUI RUMUSAN MASALAHNYA, DIPERLUKAN KONFIRMASI DENGAN MENJAWAB


4W+1H

APA MASALAHNYA (WHAT)

CAKUPAN K4 DIBAWAH TARGET (10,7%) DAN KECENDERUNGAN TREN MENURUN DIBANDINGKAN BULAN LALU

SIAPA YANG BERMASALAH (WHO)


PETUGAS KIA

DIMANA TERJADINYA MASALAH (WHERE)


DESA A WILAYAH PUSKESMAS Z

KAPAN TERJADINYA (WHEN)

JULI

BERAPA BESAR MASALAH NYA (HOW)


10,7%

PENENTUAN PRIORITAS MASALAH

PENENTUAN PRIORITAS MASALAH DILAKUKAN SECARA


KUALITATIF DAN KUANTITATIF

PENENTUAN PRIORITAS MASALAH KESEHATAN ADALAH


SUATU PROSES YANG DILAKUKAN OLEH SEKELOMPOK ORANG DENGAN MENGGUNAKAN METODE TERTENTU UNTUK MENENTUKAN URUTAN MASALAH DARI YANG PALING PENTING SAMPAI YANG KURANG PENTING

PENENTUAN PRIORITAS MASALAH

ALASAN MASALAH TIDAK BERSIFAT TUNGGAL KETERBATASAN SDM TIDAK BISA DISELESAIKAN BERSAMAAN PERBEDAAN MASALAH YANG TERJADI ADA HUBUNGAN MASALAH SATU DENGAN MASALAH
LAINNYA

DALAM

MENETAPKAN PRIORITAS MASALAH ADA BEBERAPA PERTIMBANGAN YANG HARUS DIPERHATIKAN, YAITU:

1. BESARNYA MASALAH YANG TERJADI 2. PERTIMBANGAN POLITIK 3. PERSEPSI MASYARAKAT 4. BISA TIDAKNYA MASALAH TERSEBUT
DISELESAIKAN

CARA PEMILIHAN PRIORITAS MASALAH BANYAK MACAMNYA. SECARA SEDERHANA DAPAT DIBEDAKAN MENJADI DUA MACAM, YAITU

SCORING TECHNIQUE (METODE PENSKORAN) NON SCORING TECHNIQUE

METODE PENENTUAN PRIORITAS MASALAH


1. Metode Delphi 2. Metode Delbeg 3. Metode Hanlon 4. Reinke 5. Bryan 6. Carl 7. MCUA 8. MIV

Ada beberapa teknik atau metode yang dapat digunakan untuk menetapkan prioritas masalah baik dengan menggunakan pendekatan kuantitatif maupun kualitatif

A. METODE KUANTITATIF
1. Teknik Kriteria Matriks (Criteria Matrix Technique)
Kriteria yang dipergunakan banyak macamnya. Secara umum dapat dibedakan atas tiga macam: a) Pentingnya masalah: Makin penting (importancy) masalah tersebut, makin diprioritaskan penyelesaiannya. Beberapa ukuran pentingnya masalah sebagai berikut: 1) Besarnya masalah (prevalence) 2) Akibat yang ditimbulkan oleh masalah (severity) 3) Kenaikan besarnya masalah (rate of increase) 4) Derajat keinginan masyarakat yang tidak dipenuhi (degree of unmeet need) 5) Keuntungan sosial karena selesainya masalah (social benefit) 6) Rasa prihatin masyarakat terhadap masalah (public concern) 7) Suasana plitik (political climate)

b) Kelayakan teknologi

Makin layak teknologi yang tersedia dan yang dapat dipakai untuk mengatasi masalah (technical feasibility), makin diprioritaskan masalah tersebut. c) Sumber daya yang tersedia
Makin tersedia sumberdaya yang dapat dipakai seperti tenaga, dana dan sarana untuk mengatasi masalah (resource ability) makin diprioritaskan masalah tersebut.

NILAI SKOR ANTARA 1 (TIDAK PENTING)


SAMPAI 5 (SANGAT PENTING) UNTUK SETIAP KRITERIA YANG SESUAI. PRIORITAS MASALAH ADALAH YANG JUMLAH NILAINYA PALING BESAR

2. METODE DELBEQ
Pada metode ini diprioritaskan masalah dilakukan dengan memberikan bobot (yang merupakan nilai maksimum dan berkisar antara 0 sampai 100 dengan kriteria: 1) Besar masalah yaitu % atau jumlah atau kelompok penduduk yang ada kemungkinan terkena masalah serta keterlibatan masyarakat dan instansi terkait. 2) Kegawatan masalah yaitu tingginya angka morbiditas dan mortalitas, kecenderungannya dari waktu ke waktu. 3) Biaya/dana yaitu besar atau jumlah dana yang diperlukan untuk mengatasi masalah baik dari segi instansi yang bertanggung jawab terhadap penyelesaian masalah atau dari masyarakat yang terkena masalah. 4) Kemudahan yaitu tersediannya tenaga, sarana/peralatan, waktu serta cara atau metode dan teknologi penyelesaian masalah seperti tersediannya kebijakan/peraturan, petunjuk pelaksanaan (juklak), petunjuk teknis (juknis) dan sebagainnya.

Langkah-langkah yang harus dilakukan sebagai berikut: a) Tentukan dahulu bobot masing-masing kriteria (nilai 0-10) b) Isi setiap kolom dengan hasil perkalian antara bobot dengan skor masing-masing masalah. Besarnya skor tidak boleh melebihi bobot yang telah disepakati. Bila ada perbedaan pendapat dalam menentukan besarnya bobot dan skor yang dipilih reratanya. c) Jumlahkan nilai masing-masing kolom dan tentukan prioritasnya berdasarkan jumlah skor yang tertinggi sampai terendah.

Bobot : 8, 8, 6, 7 Nilai; 1-10

3. METODE BRYANT
Metode Bryant juga menggunakan skoring yang didasarkan pada kriteria:
P = Prevalence atau besar masalah yaitu jumlah atau kelompok masyarakat yang terkena masalah.

S = Seriousness atau kegawatan masalah yaitu tingginya angka morbiditas atau mortalitas serta kecenderungannya.
C = Community concern yaitu perhatian atau kepentingan masyarakat dan pemerintah atau instansi terkait terhadap masalah tersebut. M = Managebility yaitu ketersediaan sumber daya (tenaga, dana, sarana dan metode/cara)

SKOR MASING-MASING KRITERIA BERKISAR 1-5. CONTOH PENGUNAAN METODE INI ADALAH SEBAGAI BERIKUT:

NO 1 2

Daftar Masalah A B

P 4 4

S 5 4

C 3 4

M 2 5

Total 120 320

Urutan IV I

3
4

C
D

4
5

4
5

3
4

4
3

254
300

III
II

4. METODE MCUA
(MULTIPLE CRITERIA UTILITY ASESSMENT METHOD)

PADA METODE INI PARAMETER DILETAKKAN PADA BARIS DAN


HARUS ADA KESEPAKATAN MENGENAI KRITERIA DAN BOBOT YANG AKAN DIGUNAKAN. METODE INI MEMAKAI LIMA KRITERIA UNTUK PENILAIAN MASALAH TETAPI MASING-MASING KRITERIA DIBERIKAN BOBOT PENILAIAN DAN DIKALIKAN DENGAN PENILAIAN MASALAH YANG ADA. CARA UNTUK MENENTUKAN BOBOT DARI MASING-MASING KRITERIA DENGAN DISKUSI, ARGUMENTASI, DAN JUSTIFIKASI

KRITERIA
EMERGENCY

KEGAWATAN MENIMBULKAN KESAKITAN ATAU KEMATIAN


GREETES MEMBER

MENIMPA ORANG BANYAK, INSIDEN/PREVALENSI


EXPANDING SCOPE

MEMPUNYAI RUANG LINGKUP BESAR DI LUAR KESEHATAN


FEASIBILITY

KEMUNGKINAN DAPAT/TIDAKNYA
POLICY

DILAKUKAN

KEBIJAKAN PEMERINTAH DAERAH/NASIONAL

Masalah
A B C

No
S BS S BS S BS S BS

Kriteria 1. 2. 3. 4. 5. Prevalensi (5) Kegawatan (5) Kelanjutan (4) Perhatian (4) Kebijakan Politik (4) Jumlah Urutan

5 5 2 2 3

25 25 8 8 12 78 II

5 5 2 3 4

25 25 8 12 16 86 I

1 5 2 4 2

5 25 8 16 8 62 IV

3 3 2 2 3

15 15 8 8 12 68 III

ANALISIS FAKTOR PENYEBAB MASALAH


PEMECAHAN TERHADAP MASALAH YANG MENJADI PRIORITAS DI
ATAS HARUS DILAKUKAN DENGAN MENELUSURI PENYEBAB PERMASALAHAN MENGGUNAKAN DIAGRAM FISH BONE (DIAGRAM ISHIKAWA). SIRIP IKAN MENGGAMBARKAN KOMPONEN PENYEBAB MASALAH UTAMA, YAITU KEBIJAKAN, METODE, MANUSIA (SDM), DANA, SARANA, DAN LINGKUNGAN.

BERDASARKAN DIAGRAM FISHBONE, DAPAT DIKETAHUI BEBERAPA


PENYEBAB MASALAH DARI BERBAGAI ASPEK

CONTOH

PEMECAHAN MASALAH

TUJUAN PEMECAHAN MASALAH ADALAH


MENGHILANGKAN ATAU MENGURANGI FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB

KEGIATAN YANG DILAKUKAN BERUPA

PENCAPAIAN TUJUAN DAN SASARAN MENCARI ALTERNATIVE PEMECAHAN MASALAH

LANGKAH PEMECAHAN

LANGKAH 1 : PENETAPAN TUJUAN DAN SASARAN LANGKAH 2 : PENETAPAN SASARAN LANGKAH 3 : PENGEMBANGAN ALTERNATIVE
CARA/LANGKAH TINDAKAN UNTUK MENGATASI SASARAN

LANGKAH 1
UNTUK PENETAPAN TUJUAN INI MELIHAT MASALAH YANG AKAN
DITANGGULANGI

CONTOH MASALAH:

CAKUPAN IMUNISASI YANG MASIH RENDAH


TUJUAN: MENINGKATKAN CAKUPAN IMUNISASI DARI 60% MENJADI 90%

LANGKAH 3

PENGEMBANGAN ALTERNATIVE CARA/LANGKAH


TINDAKAN YANG DIGUNAKAN UNTUK MENGATASI SASARAN

PENGAMBILAN KEPUTUSAN
Salah satu cara yang digunakan untuk menentukan prioritas pemecahan masalah adalah dengan Metode MCUA (Multiple Criteria Utility Assessment). Adapun hal-hal yang harus diperhatikan dalam menetapkan prioritas pemecahan masalah, antara lain : a. Waktu penerapan b. Biaya yang diperlukan c. Dukungan dari semua pihak (aparatur desa, instansi yang terkait, dan masyarakat setempat) d. Mudah dalam penerapannya e. Keberhasilan program

Pemecahan Masalah No Kriteria (bobot) Waktu penerapan (5) Biaya yang diperlukan (5) Dukungan dari semua pihak (4) Mudah dalam penerapannya (4) Keberhasilan program (4) Jumlah Urutan S

A BS S

B BS S

C BS

1 2

5 4 5 5 3 I

25 25 20 20 12 102

5 4 5 2 3 III

25 20 20 8 12 85

5 2 5 5 4 II

25 10 20 20 16 91

3
4 5 6 7

SETELAH DIDAPATKAN PRIORITAS PEMECAHAN


MASALAH, ATAU PROGRAM YANG AKAN DILAKSANAKAN, MAKA DILAKUKAN PEMBUATAN POA (PLANNING OF ACTION)

POA
Kegiatan Tujuan Sasaran Biaya Waktu Penanggung jawab Indikator keberhasilan Ket

You might also like