You are on page 1of 7

SATUAN ACARA PEMBELAJARAN (SAP) PENYULUHAN KESEHATAN REUMATIK

Cabang Ilmu Topik Hari/Tanggal Waktu Tempat Sasaran Metode Media Materi : Keperawatan Keluarga : Artritis Remathoid : Selasa, 20 April 2012 : 30 menit : Rumah Tn.M : Tn.M dan keluarga : Ceramah, dan tanya jawab : Leaflet dan flipchart : Terlampir

I.

Tujuan Umum Tujuan penyuluhan ini adalah untuk menambah pengetahuan keluarga tentang nyeri Artritis Remathoid.

II.

Tujuan Khusus Setelah dilakukan penyuluhan ini diharapkan lansia dapat : 1. Mengetahui defenisi penyakit Artritis Remathoid 2. Mengetahui penyebab penyakit Artritis Remathoid 3. Mengenal tanda & gejala penyakit Artritis Remathoid 4. Mengetahui komplikasi penyakit Artritis Remathoid

5. Mengetahui cara mengatasi/perawatan penyakit Artritis Remathoi

IV.

Kegiatan Penyuluhan Kegiatan Memberi salam terapeutik Menjelaskan tujuan Kontrak waktu waktu 5 menit

No. Tahap 1. Pendahuluan

2.

Penyajian

Menjelaskan Remathoid Menjelaskkan

pengertian

Artritis

15menit

penyebab

penyakit

Artritis Remathoid Mengenal tanda & gejala penyakit Artritis Remathoid Mengetahui komplikasi penyakit

Artritis Remathoid Mengetahui pencegahan penyakit

Artritis Remathoid Mengetahui mengatasi/perawatan Artritis Remathoid 3. Penutup 10 menit cara penyakit

Memberikan

kesempatan

kepada

klien untuk bertanya Menjelaskan kembali hal yang belum dimengerti oleh sasaran. Menanyakan kembali materi yang telah diberikan Salam terapeutik

MATERI

1)

Pengertian Reumatik adalah penyakit kelainan pada sendi yang menimbulkan nyeri dan kaku pada sistem muskuloskeletal (sendi, tulang, jaringan ikat dan otot). Dari sekitar lebih dari 100-an penyakit reumatik sebagian besar tidak berbahaya, namun sangat mengganggu karena rasa nyerinya.

2)

Penyebab Penyebab utama penyakit Reumatik masih belum diketahui secara pasti. Ada beberapa faktor resiko yang dikemukakan sebagai penyebab Artritis Reumatoid, yaitu: a. Usia lebih dari 40 tahun b. Faktor genetic c. Kegemukan d. Penyakit metabolic e. Cidera sendi

3)

Tanda Dan Gejala Beberapa tanda dan gejala penyakit reumatik : a. Gejala-gejala konstitusional, misalnya lelah, kurang nafsu makan, berat badan menurun dan demam. b. Poliartritis simetris (peradangan sendi pada sisi kiri dan kanan) terutama pada sendi perifer, termasuk sendi-sendi di tangan, namun biasanya tidak melibatkan sendi-sendi antara jari-jari tangan dan kaki.

c. Kekakuan di pagi hari selama lebih dari 1 jam, dapat bersifat umum tetapi terutama menyerang sendi-sendi. d. Pada gambaran radiologic, peradangan sendi yang kronik mengakibatkan pengikisan ditepi tulang . e. Deformitas : perubahan bentuk tulang

4)

Komplikasi Apabila nyeri sendi terus-menerus akan mengakibatkan: 1. Perubahan pada bentuk tulang 2. Perubahan pada postur tubuh

5)

Penatalaksanaan/Perawatan Istirahat yang cukup Mengompres persendian yang sakit Cara pemberian kompres hangat:

1. Persiapan alat Kom kecil Waslap atau handuk kecil Air hangat atau minyak gosok Perlak untuk alas

2. Langkah-langkah

Pasang alas atau perlak Celupkan waslap ke dalam air hangat lalu diperas Letakkan waslap pada bagian yang terasa nyeri, biarkan selama beberapa menit atau digosok dengan minyak

Latihan spesifik dapat bermanfaat dalam mempertahankan fungsi sendi. Latihan ini mencakup gerakan aktif dan pasif pada semua sendi yang sakit, sedikitnya dua kali sehari.

Diet khusus , Menghindari makanan yang berwarna hijau seperti; daun singkong, daun bayam, daun katu, tangkil dan kacang-kacangan.

Obat-obatan : antireumatik

6). Cara Perawatan Sendi Yang Sakit Mengambil posisi yang nyaman pada waktu tidur atau duduk di kursi, posisi tidur sebaiknya tidak menekan sendi. Posisi yang terbaik jika nyeri muncul adalah dengan tidur terlentang dan menyanggah sendi yang sakit dengan bantal, untuk posisi duduk sebaiknya ketika duduk tidak menggantungkan kedua kaki. istirahat teratur, dengan istirahat membantu mengurangi beban pada persendian yang sebenarnya dapat memicu nyeri sendi meningkat mandi air hangat terutama pada pagi hari, penggunaan air hangat dapat meningkatkan relaksasi otot dan mobilitas, menurunkan rasa sakit dan melepaskan kekakuan di pagi hari

menyediakan waslap hangat untuk mengompres sendi-sendi yang sakit beberapa kali sehari

memberikan pijatan yang lembut, menurnkan tegangan otot dan membantu relaksasi

7). Pengobatan tradisional untuk rematik: 1. Kumis kucing 2. Temulawak 3. Jahe 4. Sereh 8). Hal hal yang perlu diperhatikan: a. Menghindari makanan seperti coto,kacang-kacangan dan menghindari

sayuran hijau terutama bayam, buncis b. Cegah terjadinya kelelahan umum, kelelahan dapat memicu ketegangan otot dan sendi yang akhirnya dapat menimbulkan nyeri

You might also like