You are on page 1of 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Nama Sekolah Mata Pelajaran Tema Kelas / Semester Waktu Pertemuan ke : : : : : : SMA 1 Negeri

Terasing Bahasa Jepang Lingkungan Sekolah/ XI (Program Bahasa) / Ganjil 2 x 45 menit (1 x pertemuan)

Standar Kompetensi Mengungkapkan informasi secara lisan dalam bentuk paparan atau dialog sederhana tentang lingkungan kehidupan sekolah Kompetensi Dasar Melakukan dialog sederhana dengan lancar dan tepat yang mencerminkan kecakapan komunikasi yang santun. Indikator a) Mengidentifikasi ruang-ruang di sekolah dan kata tunjuk tempat b) Melakukan tanya jawab mengenai ruang-ruang di sekolah dan kata tunjuk tempat c) Mengidentifikasi isi teks yang berkaitan dengan ruang-ruang di sekolah dan kata tunjuk tempat d) Menyusun dialog sederhana tentang ruang-ruang di sekolah dan kata tunjuk tempat dalam huruf hiragana, katakana dan kanji Tujuan Pembelajaran Siswa dapat menyebutkan ruang-ruang di sekolah dan ungkapan menjelaskan ruang yang ada di sekolah agar dapat menjelaskan mengenai ruang yang ada di sekolah. Materi Pembelajaran Tema 3 Lingkungan Kehidupan Sekolah Anak Tema 3 Lingkungan Sekolah Metode Interaktif Model : Langsung, Role play Teknik : Demonstrasi Langkah Pembelajaran Alur / Waktu (Pengantar) 5 menit Sumber dan Alat Bantu Salam, Absensi Silabus Bahasa Kegiatan Awal Jepang, - Pengantar Ada ruang apa saja di sekolah? Buku - Menginformasikan target pembelajaran : Hari ini kita akan belajar menyatakan dan menanyakan tentang Pelajaran Bahasa Jepang ruangan di dalam sekolah. 1 (BP), Buku Skenario Kegiatan Inti Pembelajaran Kosakata Baru (SP), Ruang di sekolah Kartu gambar kartu huruf, slide ppt Kaset Kata penunjuk tempat: Materi / Langkah Pembelajaran

(Pengenalan Materi dan Latihan Dasar ) 40 menit

Perangkat pembelajaran B. Jepang SMA

Halm 1

Latihan Pengucapan Guru: Siswa: Kelas-Kelompok-Perorangan Latihan Pengulangan Kelas-Kelompok-Perorangan Misalnya disini adalah ruang perpustakaan. Bagaimana menyebutkannya dalam bahasa Jepang? (Pola Kalimat) KB (Tempat) Menjelaskan bentuk, makna dan penggunaan. Latihan Pengucapan Guru : Siswa: Kelas-Kelompok-Perorangan Latihan pengulangan Kelas-kelompok-perorangan Latihan Penggantian Kelas-kelompok-perorangan

Papan spidol

tulis,

kartu gambar

Kartu gambar

Bagimanakah bila menanyakan ruang yang ada di sekolah dalam Bahasa Jepang ? Papan tulis Q: Spidol Kartu gambar A Latihan pengucapan Kelas-Kelompok-Perorangan Latihan Penggantian Kelas-kelompok-perorangan Latihan tanya-jawab GuruSiswa ; SiswaSiswa Kelas-kelompok-perorangan Jawaban ditentukan-Jawaban bebas Bagaimana caranya menyatakan letak ruang-ruang yang ada di Kartu huruf Papan tulis sekolah? Letak ruang Latihan pengucapan Kelas-kelompok-perorangan Latihan penggantian Kelas-kelompok-perorangan

Perangkat pembelajaran B. Jepang SMA

Halm 2

Bagaimana caranya menyatakan posisi ruang-ruang di sekolah ? Pola kalimat KB (ruang1) KB (letak) 1 2 3 Latihan pengucapan Kelas-kelompok-perorangan Latihan penggantian Kelas-kelompok-perorangan 1 2 3 Bagaimanakah caranya menanyakan letak ruang di sekolah ? Q : KB(ruang1) A : KB (letak) Q : A : Latihan pengucapan Kelas-kelompok-perorangan Latihan penggantian Kelas-kelompok-perorangan Latihan tanya-jawab Guru-siswa Siswa-siswa Kelas-kelompok-perorangan Kegiatan: Role Play (berbicara) Pra Kegiatan : - Siswa bermain peran sebagai orang Jepang (A) dan orang Indonesia (B). - Guru meminta siswa berpasangan, yang satu menjadi A dan yang satu menjadi B. - Siswa menyiapkan kartu huruf bertuliskan nama ruang di sekolah dalam Bahasa Indonesia. - Kemudian meletakkan kartu-kartu tersebut di atas meja sedemikian rupa sehingga mirip lokasi ruang-ruang yang ada di sekolah. - Setiap pasangan siswa mengelilingi sekolah seperti sedang memandu. - Guru melatihkan percakapan. Contoh Percakapan: A: B: A:

Kartu gambar Kartu huruf Papan tulis

Kartu gambar Kartu huruf Papan tulis

(Latihan Penerapan) 40 menit

Kartu huruf

Perangkat pembelajaran B. Jepang SMA

Halm 3

Latihan Pengulangan Kelas-Kelompok-Perorangan Latihan Penggantian Kelas-Kelompok-Perorangan Latihan Tanya Jawab Kelas-Kelompok-Perorangan Jawaban ditentukan-Jawaban bebas - Guru mencontohkan cara kegiatan dengan siswa serta mencontohkan cara melakukan kegiatan. - Guru mempersilakan siswa melakukan kegiatan dengan batas waktu tertentu. Kegiatan - Guru memantau siswa dan memastikan seluruh siswa melakukan perannya. - Guru memberikan penilaian proses Pasca Kegiatan - Guru meminta sepasang siswa mempraktekkan perannya. - Guru bertanya kepada siswa lain, apakah hasilnya sesuai atau tidak. - Guru memberikan masukan Guru menyimpulkan isi pembelajaran (Kesimpulan) Guru memberikan feedback berupa PR 5 menit Evaluasi : (pribadi atau masukan dari penilai)

Penilaian Bentuk soal Soal Rubrik penilaian No. 1. 2. 3. 4. 5.

: Tes Subyektif (penilaian psikomotor) : Siswa melakukan Role play (bermain peran) untuk menanyakan ruang-ruang di sekolah Skor 0 1 2 3 4

Deskripsi Tidak berpartisipasi Percakapan sesuai tema Pelafalan benar Tata bahasa benar Sikap percakapan benar dan kreatif

Perangkat pembelajaran B. Jepang SMA

Halm 4

Bentuk soal Soal Contoh karangan :

: Tes Subyektif Mengarang (penugasan di rumah) (penilaian psikomotor : Bacalah contoh karangan berikut kemudian tulislah karangan mengenai sekolahmu seperti contoh ! (minimal tujuh kalimat)

SMAN1 SMAN 1

Rubrik Penilaian NO. Deskripsi 1. Tidak berpartisipasi 2. Karangan sesuai tema 3. Penulisan hiragana, katakana dan kanji benar 4. Penulisan pola kalimat benar 5. Panjang karangan sesuai ketentuan 6. Panjang karangan melebihi ketentuan dan kreatif

Skor 0 1 2 3 4 5

Ketintang,

Mei, 2013

Mengetahui, Kepala Sekolah Guru Mapel Bahasa Jepang

........................................

..................................................

Perangkat pembelajaran B. Jepang SMA

Halm 5

Lembar penilaian Tes obyektif (Penilaian kognitif) Lengkapilah kalimat di bawah ini dengan partikel yang tepat ! (10 X 5) 1. ( ) 2. ( ) ( ) )

3. ( ) (

Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat ! (10 X 5) Lengapilah dialog berikut dengan kata yang tepat ! 4. B :

A : B : A B C D E Bacalah wacana berikut kemudian jawablah pertanyaan no.5, 6, 7 dan 8 SMAN1 SMAN 1

5.

A SMAN B C

Perangkat pembelajaran B. Jepang SMA

Halm 6

6.

A B C

D E

7.

A B C

D E

8. A B C

Kunci jawaban penilaian tes obyektif 1. 2. 3.

4. B 5. B 6. A 7. C 8. E Perangkat pembelajaran B. Jepang SMA Halm 7

Lembar penilaian Afektif


Deskripsi No. Nama Siswa Antusias Kerjasama Ketepatan waktu dlm mengumpulkan tugas

Perangkat pembelajaran B. Jepang SMA

Halm 8

DAFTAR PUSTAKA Tim. 2005. Buku Pelajaran Bahasa Jepang 1 (Nihongo 1). Jakarta : The Japan Foundation & Dikdasmen Depdiknas Tim. 2005. Skenario Buku Pelajaran Bahasa Jepang 1 & 2 . Jakarta : The Japan Foundatttion & Dikdasmen Depdiknas

Perangkat pembelajaran B. Jepang SMA

Halm 9

You might also like