You are on page 1of 6

Tugas 1 Dari Laporan Keuangan terlampir Informasi yang didapatkan adalah : 1.

Laporan yang disajikan adalah Laporan Keuangan Konsolidasian Interim dari PT ACE Hardware Indonesia Tbk dan Entitas Anak Per 31 Maret 2013 (Tidak Diaudit) dan Per 31 Desember 2012 (Diaudit), serta untuk Periode Tiga Bulan yang berakhir pada 31 Maret 2013 dan 2012 (Tidak Diaudit) 2. Informasi detail mengenai laporan-laporan yang terdapat di dalamnya adalah sebagai berikut: a. Laporan posisi keuangan (neraca) pada akhir periode tersebut sesuai dengan Laporan disebutkan Aset = Hutang + Modal b. Per 31 Maret 2013 adalah Per 31 Desember 2012 adalah : 2.086.185.766.429 : 1.916.914.650.213

Laporan laba rugi komprehensif akhir periode Per 31 Maret 2013 adalah Per 31 Desember 2012 adalah : : 90.183.627.401 92.801.287.538

c. Laporan perubahan ekuitas selama periode Per 31 Maret 2013 adalah Per 31 Desember 2012 adalah : 1.618.001.039.178 : 1.708.184.666.577

d. Laporan arus kas selama periode Per 31 Maret 2013 adalah Per 31 Desember 2012 adalah : 459.447.963.459 : 341.373.513.040

e. Catatan atas laporan keuangan, berisi ringkasan kebijakan akuntansi penting dan informasi penjelasan lain Berupa catatan mengenai: 1. Pendirian Perusahaan PT Ace Hardware Indonesia Tbk (Perusahaan) didirikan awalnya bernama PT Kawan Lama Home Center berdasarkan akta No.17 tanggal 3 Pebruari 1995 dari Benny Kristianto, S.H, notaris di Jakarta. Padatanggal 28 Oktober 1997, nama Perusahaan diubah menjadi PT Ace Indoritel Perkakas, dan kemudian berdasarkan akta No.40 tanggal 28 Agustus 2001 dari Fathiah Helmi,S.H, notaris di Jakarta nama Perusahaan selanjutnya diubah menjadi PT Ace Hardware Indonesia 2. Penawaran Umum Padatanggal 11 September 2007, melalui Surat Pengantar Pernyataan Pendaftaran No.064/ACE/PW/IPO/IX/07, Perusahaan telah menawarkan sahamnya kepada masyarakat/pasar modal sejumlah 515,000,000 saham dengan nilai nominal Rp100 per saham dengan harga penawaran Rp820 per saham.

3. Entitas Anak Mempunyai kepemilikan sebesar 99,9950% pada PT Toys Genuine Indonesia yang disetuji oleh Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia dengan surat keputusan No. .AHU45904.A.H.01.01. Tahun 2009 Tahun 2009 tanggal 16 September 2009, 4. Komisaris, Direksi, dan Karyawan a. Komisaris Presiden Komisaris Komisaris Komisaris Independen : Kuncoro Wibowo : Ijek Widya Krisnandi : Teddy Hartono Setiawan, Letjend. TNI Purn. Tarub b. Direksi Direktur Utama Direktur tak terafiliasi : Prabowo Widya Krisnandi : Rudy Hartono, Hartanto Djasman, Tarisa Widya Krisnandi c. Audit f. Ketua Sekretaris Perusahaan Ketua Komite Audit : Petrus Rudy Prakoso : Helen R. Tanzil : Teddy Hartanto Setiawan

Penerapan Pernyataan dan Interpretasi Standar Akuntansi Keuangan yang Direvisi (PSAK Revisi dan ISAK).

g. Pihak-pihak yang menggunakan Laporan Keuangan tersebut adalah : a. Internal : Manajemen dan Pemilik Perusahaan b. Eksternal : Kreditur, Investor, dan Pemasok

Tugas 2

PT ACE HARDWARE INDONESIA Tbk dan entitas anak laporan posisi keuangan konsolidasian interim memiliki informasi laporan keuangan sehingga informasi yang tersaji di laporan keuangan secara kualitatif sehingga bermanfaat bagi pengguna. Karakteristik kualitatif terdiri dari empat kategori utama yaitu : Mampu dipahami (understandability) Relevan (relevant) Keandalan (reliability) Daya banding (comparability)

Berikut penjabaran dalam informasi laporan keuangan tersebut. 1. Mampu dipahami (understandability) PT ACE HARDWARE INDONESIA Tbk dan entitas anak laporan posisi keuangan konsolidasian interim memberikan informasi penerapan Pernyataan dan Interpretasi sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan yang Direvisi (PSAK Revisi dan ISAK) dalam sistem laporan keuangannya sehingga pengguna dapat mempelajari informasi yang telah diberikan. Mereka juga memberikan informasi laporan keuangan dengan bilingual, baik dengan bahasa Indonesia maupun dengan bahasa Inggris sehingga pengguna dari semua kalangan tidak mendapat kesulitan untuk menemukan informasi yang dibutuhkan. 2. Relevan (relevance) Informasi PT ACE HARDWARE INDONESIA Tbk dan entitas anak laporan posisi keuangan konsolidasian interim memberikan informasi yang relevan.Hal ini dapat dilihat dengan diberikannya informasi perbandingan laporan keuangan pada tanggal 31 Maret 2013 sebelum diaudit dan 31 Desember 2012 setelah diaudit sehingga pengguna dapat memperkirakan kejadian di masa mendatang atau memberikan penegasan / umpan balik atas prediksi di masa lalu. Informasi yang relevan seharusnya tidak dikeluarkan dari laporan keuangan meskipun informasi tersebut terlalu kompleks atau mungkin sulit dipahami oleh pengguna. 3. Keandalan (reliablity) Informasi laporan keuangan PT ACE HARDWARE INDONESIA Tbk dan entitas anak laporan posisi keuangan konsolidasian interim bisa diandalkan karena meliputi aspek Bebas dari kesalahan yang material; Informasi tersebut menyajikan pengungkapan yang jujur apa yang diharapkan untuk disajikan. a) Menurut kelompok kami, laporan keuangan ini memenuhi syarat Penyajian jujur (faithfull representation) karena neraca yang disajikan menggambarkan transaksi-transaksi yang jujur, serta peristiwa lainnya dijabarkan secara mendetail, sebagai contohnya dalam Aset Keuangan Tidak Lancar lainnya dijabarkan Uang jaminan merupakan jaminan sewa gedung dan telepon yang akan dikembalikan pada saat masa sewa berakhir sebesar Rp.29,509,748,484 dan Rp 31,282,352,003 3

masing-masing pada tanggal 31 Maret 2013 dan 31 Desember 2012.. Substansi mengungguli bentuk (substance over form) diberikan tidak hanya dengan jujur transaksi namun PT ACE HARDWARE INDONESIA Tbk dan entitas anak laporan posisi keuangan konsolidasian interim juga menyajikan informasi yang dirasa tidak begitu penting untuk pengguna informasi meskipun tidak bersifat formal dalam penyampaiannya. Laporan keuangan ini juga bersifat Netralitas (neutrality) yang setelah diamati laporan tersebut memang diarahkan pada kebutuhan umum penggunanya dan tidak bergantung pada kebutuhan dan keinginan pihak tertentu. Apa yang disajikan sudah diberikan secara gamblang dan tidak adanya indikasi untuk menguntungkan ke beberapa pihak yang dapat merugikan pihak lain yang mempunyai kepentingan yang berlawanan. Laporan keuangan ini juga sesuai dengan Pertimbangan akal sehat (prudence) jadi apa yang telah disajikan oleh PT ACE HARDWARE INDONESIA Tbk sesuai dengan apa yang dibutuhkan oleh pengguna secara wajar dan diperhatikan benar-benar penyusunannya sesuai dengan standar akuntansi yang telah berlaku, hal ini juga didukung dengan menyampaikan laporan keuangan yang telah diaudit pada tanggal 31 Desember 2012. Cadangan piutang tak tertagih yang sebagai salah satu indikasi akan pemenuhan karakteristik prudence disajikan secara gamblang dengan mencantumkan namanama perusahaan yang memiliki piutang terhadap PT ACE HARDWARE INDONESIA Tbk dan mencantumkan perjanjian-perjanjian piutang yang terjadi dalam transaksi keuangan mereka. Kelengkapan (completeness) Informasi dalam laporan keuangan PT ACE HARDWARE INDONESIA Tbk menurut kelompok kami dianggap memenuhi dalam karakteristik Kelengkapan (completeness) karena apa yang disajikan dianggap lengkap dalam batasan materialistis dan biaya, dan setelah dilakukan pengamatan tidak adanya faktor ommission yang dapat menyesatkan pada pengguna informasi dan bisa dikatakan laporan keuangan tersebut dapat diandalkan. 4. Daya banding (comparability) Laporan keuangan PT ACE HARDWARE INDONESIA Tbk dapat diperbandingkan. Laporan keuangan ini diperbandingkan antar waktu yaitu tanggal 31 Maret 2013 (triwulan) dan 31 Desember 2012 (semester akhir), sehingga informasi yang tersaji dalam laporan keuangan periode berjalan dapat diperbandingkan dengan periode sebelumnya. Dengan begitu pengguna dapat mengidentifikasi kecenderungan posisi dan kinerja keuangan. Pengguna juga harus dapat memperbandingkan laporan keuangan antarperusahaan untuk mengevaluasi posisi keuangan, kinerja serta perubahan posisi keuangan secara relatif dalam laporan keuangan tersebut, baik dalam posisi neraca, laba rugi dan hal-hal yang berkaitan dalam laporan keuangan lainnya.

Tugas 3

Soal 3.1. Accounting conceptsidentification. Berikan asumsi, prinsip, karakteristik informasi, atau pembatas akuntansi yang paling cocok untuk kasus beriikut ini: 1. Semua pembayaran dibawah $25 dibebankan pada saat terjadinya (Jangan gunakan cara konservatif). Materiality constraint. Karena keputusan dibuat berdasarkan nilai nominal. 2. Suatu perusahaan mempekerjakan metode penilaian persediaan yang sama dari periode ke periode. Consistency characteristic. Penggunakan metode yang sama pada tiap periode, merupakan bentuk lain dari comparability characteristic. 3. Sebuah paten yang dikapitalisasi dan diamortisasi selama masa manfaatnya. Going concern assumption. Berdasarkan pada asumsi bahwa suatu perusahaan akan beroperasi dalam jangka waktu yang panjang. 4. Asumsikan bahwa harga dolar hari ini setinggi harga dolar sepuluh tahun lalu. Monetary unit assumption. Menggunakan perbandingan moneter dalam upaya untuk menarik pasar. 5. Sewa dibayar dimuka dicatat sebagai prepaid rent. Accrual basis assumption. Suatu transaksi dicatat pada periode saat transaksi terjadi. 6. Laporan keuangan disusun tiap tahun. Periodicity assumption. Pembuatan laporan secara periodic. 7. Semua kertas kerja post-balance yang signifikan dilaporkan. Full disclosure principle. Semua informasi yang dianggap penting dalam keuangan dilaporkan semua. 8. Transaksi pribadi dari pemilik dibedakan dari transaksi bisnis. Economic entity assumption. Pemisahan kekayaan pemilik dan perusahaan. Soal 3.2. Accounting conceptsidentification. Berikut ini adalah beberapa prosedur dan praktek pada Ramirez Corp. Dalam masing-masing hal berikut, carilah asumsi, prinsip, karakteristik informasi, atau memodifikasi konvensi yang dilanggar. 1. Karena pendapatan perusahaan yang rendah tahun ini, dibuatlah suatu peralihan dari percepatan depresiasi menjadi depresiasi garis lurus. Consistency characteristic. Penggunaan metode penghitungan depresiasi yang tidak konsisten.

2. Presiden Ramirez Corp. percaya bahwa pelaporan informasi keuangan secara tahunan ialah salah. Sebaliknya, sang Presiden percaya bahwa informasi keuangan harus dilaporkan hanya ketika ada informasi baru yang signifikan dan berhubungan dengan operasi perusahaan. Periodicity assumption. Suatu laporan keuangan harus disajikan pada periode tertentu yang telah disepakati, tidak berdasarkan adanya informasi baru mengenai laporan keuangan tersebut. 3. Ramirez Corp. memutuskan untuk melaporkan kerugian besar yang berhubungan dengan kewajiban tahun ini karena adanya kemungkinan kalah dalam gugatan pelanggaran paten yang masih ditunda. Kemungkinan kerugian tersebut dianggap diluar kekuasaan kuasa hukumnya. Matching. Pengeluaran atau penggunaan aset atau menimbulkan kewajiban (atau kombinasi dari keduanya) selama periode sebagai akibat dari penyerahan atau produksi barang dan / atau memberikan jasa. 4. Seorang pegawai di Ramirez Corp. membeli sebuah komputer baru untuk pribadi dengan uang perusahaan, dicatat dalam beban lain-lain. Economic entity. Transaksi keuangan yang dilakukan oleh perusahaan harus dipisahkan dari transaksi pribadi. 5. Sebuah mesin seharga $40,000 dilaporkan sesuai nilai pasar saat ini sebesar $45,000 Revenue recognition principles. Pendapatan harus diakui apabila kemungkinan besar bahwa manfaat ekonomi masa depan akan mengalir ke perusahaan dan pengukuran dapat dilakukan secara andal

Soal 3.3. Accounting conceptsmatching. Di bawah ini adalah beberapa karakteristik informasi, prinsip, dan asumsi akuntansi. Cari pasangan huruf terhadap kalimat di bawahnya yang menyatakan penerapannya. (Huruf a sampai k dapat digunakan dua kali atau tidak digunakan sama sekali) a. Economic entity assumption g. Matching principle b. Going concern assumption h. Full disclosure principle c. Monetary unit assumption i. Relevance characteristic d. Periodicity assumption j. Reliability characteristic e. Historical cost principle k. Consistency characteristic f. Revenue recognition principle

(C) (F) (J ) (D) (G) (C) (H) (A) (B) (E) (K) (H) ( I)

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13.

Stable-dollar assumption (do not use historical cost principle). Earning process completed and realized or realizable. Presentation of error-free information with representational faithfulness. Yearly financial reports. Accruals and deferrals in adjusting and closing process. (Do not use going concern.) Useful standard measuring unit for business transactions. Notes as part of necessary information to a fair presentation. Affairs of the business distinguished from those of its owners. Business enterprise assumed to have a long life. Valuing assets at amounts originally paid for them. Application of the same accounting principles as in the preceding year. Summarizing significant accounting policies. Presentation of timely information with predictive and feedback value.

You might also like