You are on page 1of 3

Upaya peningkatan kesehatan gigi

Pemberian air bersih menggunakan flouride kandungan flouride dalam air sebesar 0,5 -1,0 mg/l sangat bermanfaat untuk mencegah timbulnya karies

Mussadad A, 2009

Pengaruh keasaman terhadap kesehatan gigi


Demineralisasi dapat terjadi apabila enamel berada bawah ph 5,5 karena ph yg rendah akan meningkatkan konsentrasi ion hidrogen dan ion ini akan merusak hidroksi apatit enamel gigi. Demineralisasi yg terus menerus akan memebentuk pori-pori kecil atau porositas pada permukaan enamel yg lama kelamaan menjadi karies
Prasetyo 2005

Prasetyo EA. Keasaman minuman ringan menurkan kekerasan permukaan gigi. Majalah kedokteran gigi 2005; 38: 60-63 Musadad A dan Irianto J. pengaruh penyediaan air minum terhadap kejadian karies gigi usia 12 65 tahun di provinsi bangka belitung dan nusa tenggara barat. Jurnal Ekologi Kesehatan 2009; 8(3) : 132-133

You might also like