You are on page 1of 5

Asuhan Antenatal

Asuhan antenatal adalah upaya preventif program pelayanan kesehatan obstetrik untuk
optimalisasi luaran maternal dan neonatal melalui serangkaian kegiatan pemantauan rutin
selama kehamilan
Ada 6 alasan penting untuk mendapatkan asuhan antenatal, yaitu:
1. Membangun rasa saling percaya antara klien dan petugas kesehatan
2. Mengupayakan terwuudnya kondisi terbaik bagi ibu dan bayi yang dikandungnya
!. Memperoleh informasi dasar tentang kesehatan ibu dan kehamilannya
". Mengidentifikasi dan menatalaksana kehamilan risiko tinggi
#. Memberikan pendidikan kesehatan yang diperlukan dalam menaga kualitas
kehamilan
6. Menghindarkan gangguan kesehatan selama kehamilan yang akan membahayakan
keselamatan ibu hamil dan bayi yang dikandungnya.
$adwal kunungan asuhan antenatal %ingga usia kehamilan 2& minggu, kunungan klinik
untuk memperoleh asuhan antenatal dilakukan setiap empat minggu.
'ntuk usia kehamilan 2&(!6 minggu, kunungan untuk asuhan antenal dilakukan setiap
dua minggu.
)ada usia kehamilan !6 minggu keatas, kunungan asuhan antenatal dilakukan setiap
minggu sekali.
*elama melakukan kunungan untuk asuhan antenatal, para ibu hamil akan mendapatkan
serangkaian pelayanan yang terkait dengan upaya memastikan ada tidaknya kehamilan
dan penelusuran berbagai kemungkinan adanya penyulit atau gangguan kesehatan
selamakehamilan yang mungkin dapat mengganggu kualitas dan luaran kehamilan.
Pemeriksaan Rutin dan Penelusuran Penyulit Selama kehamilan
+alam pemeriksaan rutin, dilakukan pula pencatatan data klien dan keluarganya serta
pemeriksaan fisik dan obstetrik seperti dibawah ini:
A. ,dentifikasi dan -iwayat .esehatan
1. +ata 'mum )ribadi
/ama
'sia
Alamat
)ekeraan ,bu0*uami
1amanya menikah
.ebiasaan yang dapat merugikan kesehatan
2. .eluhan *aat ini
$enis dan sifat gangguan yang dirasakan ibu
1amanya mengalami gangguan tersebut
!. -iwayat %aid
%ari )ertama haid 2erakhir 3%)%24
'sia kehamilan dan 2aksiran persalinan
". -iwayat kehamilan dan persalinan
Asuhan antenatal, persalinan dan nifas kehamilan sebelumnya
5ara persalinan
$umlah dan enis kelamin anak hidup
6erat badan lahir
5ara pemberian asupan bagi bayi yang dilahirkan
,nformasi dan saat persalinan atau keguguran terakhir
#. -iwayat kehamilan *aat ,ni
,dentifikasi kehamilan
,dentifikasi penyulit 3preeklampsia atau hipertensi dalam kehamilan4
)enyakit lain yang diderita
7erakan bayi dalm kandungan
6. -iwayat )enyakit )ada .eluarga
+iabetes Melitus, %ipertensi atau %amil .embar
.elainan 6awaan
8. -iwayat )enyakit )ada ,bu
)enyakit yang pernah diderita
+M, %+., ,nfeksi *aluran .emih
)enyakit $antung
,nfeksi 9irus 6erbahaya
Alergi obat atau makanan tertentu
)ernah mendapat transfusi darah dan indikasi tindakan tersebut
,nkompatibilitas -hesus
)aparan sinar :0-ontgen
&. -iwayat )enyakit ;ang Memerlukan 2indakan )embedahan
+ilatasi dan .uretase
-eparasi 9agina
*eksio *esar
*erviks ,nkompeten
<perasi non(ginekologi
=. -iwayat Mengikuti )rogram .eluarga 6erencana
1>. -iwayat ,munisasi
11. -iwayat Menyusui
6. )emeriksaan
1. .eadaan 'mum
2anda vital
)emeriksaan antung dan paru
)emeriksaan payudara
.elainan otot dan rangka serta neurologik
2. )emeriksaan Abdomen
,npeksi
6entuk dan ukuran abdomen
)arut bekas operasi
2anda(tanda kehamilan
7erakan anin
9arises atau pelebaran vena
%ernia
?dema
)alpasi
2inggi fundus
)unggung bayi
)resentasi
*eauh mana bagian terbawah bayi masuk pintu atas panggul
Auskultasi
1> minggu dengan doppler
2> minggu dengan fetoskop )inard
5. 1aboratorium
Analisis urin
Analisis tina
Analisis darah
%itung darah
7ula darah
Antigen %epatitis 6 9irus
Antibodi -ubella
'ltrasonografi
?dukasi kesehatan bagi ibu hamil
2idak semua ibu hamil dan keluarganya mendapat pendidikan dan konseling kesehatan
yang memadai tentang kesehatan reproduksi, terutama tentang kehamilan dan upaya
untuk menaga agar kehamilan tetap sehat dan berkualitas. .unungan antenatal memberi
kesempatan bagi petugas kesehatan untuk memberikan informasi kesehatan esensial bagi
ibu hamil dan keluarganya.
6eberapa informasi penting tersebut adalah:
Nutrisi yang adekuat
Kalori
$umlah kalori yang diperlukan bagi ibu hamil untuk setiap harinya adalah 2#>> kalori.
$umlah kalori yang berlebih dapat menyebabkan obesitas dan halini merupakan faktor
predisposisi untuk teradinya preeklampsia.
$umlah pertambahan berat badan sebaiknya tidak melebihi 1>(12 kg selama hamil.
Protein
$umlah protein yang diperlukan oleh ibu hamil adalah &# gram per hari. *umber protein
tersebut dapat diperoleh dari tumbuh(tumbuhan 3kacang(kacangan4 atau hewani 3ikan,
ayam, keu, susu, telur4.
+efisiensi protein dapat menyebabkan kelahiran prematur, anemia dan edema.
Kalsium
.ebutuhan kalsium ibu hamil adalah 1,# gram per hari.
.alsium dibutuhkan untuk pertumbuhan anin, terutama bagi pengembangan otot dan
rangka.
*umber kalsium yang mudah diperoleh adalah susu, keu, yogurt, dan kalsium
karbonat.
+efisiensi kalsium dapat menyebabkan riketsia pada bayi atau osteomalasia pada ibu.
Zat besi
Metabolisme yang tinggi pada ibu hamil memerlukan kecukupan oksigenasi aringan
yang diperoleh dari pengikatan dan pengantaran melalui hemoglobin di dalam sel(sel
darah merah.
'ntuk menaga konsentrasi hemoglobin yang normal, diperlukan asupan @at besi bagi
ibu hamil dengan umlah !> mg0hari.
Aat besi yang diberikan dapat berupa ferfous gluconate, ferrous fumarate atau ferrous
sulphate.
.ekurangan @at besi pada ibu hamil dapat menyebabkan anemia defisiensi @at besi.
Asam folat
*elain @at besi, sel(sel darah merah uga memerlukan asam folat bagi pematangan sel.
$umlah asam folat yang dibutuhkan oleh ibu hamil adalah ">> mikrogram per hari.
.ekurangan asam folat dapat menyebabkan anemia megaloblastik pada ibu hamil.
Perawatan payudara
)ayudara perlu dipersiapkan seak sebelum bayi lahir sehingga dapat segera berfungsi
dengan baik pada saat diperlukan.
)engurutan payudara untuk mengeluarkan sekresi dan membuka duktus dan sinus
lateferus sebaiknya dilakukan secara hati(hati dan benar karena pengurutan yang salah
dapat menimbulkan kontraksi pada rahim sehingga teradi kondisi seperti pada ui
keseahteraan anin menggunakan uterotonika.
6asuhan lembut setiap hari pada areola dan puting susu akan dapat mengurangi retak dan
lecet pada area tersebut.
'ntuk sekresi yang mengering pada puting susu, lakukan pembersihan dengan
menggunakan campuran gliserin dan alkohol.
.arena payudara menegang, sensitif dan menadi lebih berat maka sebaiknya gunakan
penopang payudara yang sesuai 3brassiere4.
Perawatan gigi
)aling tidak dibutuhkan dua kali pemeriksaan gigi selama kehamilan, yaitu pada trimester
pertama dan ketiga.
)enadwalan untuk trimester pertama terkait dengan hiperemesis dan ptyalisme 3produksi
liur yang berlebihan4 sehingga kebersihan rongga mulut haruis selalu teraga. *edangkan
pada trimester ketiga, terkait dengan adanya kebutuhan kalsium untuk pertumbuhan anin
sehingga perlu diketahui apakah terdapat pengaruh yang merugikan pada gigi ibu hamil.
+ianurkan untuk selalu menyikat gigi setelah makan karena ibu hamil sangat rentan
terhadap teradinya carries dan ginggivitis.
Kebersihan tubuh dan pakaian
.ebersihan tubuh harus teraga selama kehamilan.
)erubahan anatomi pada perut, area genitalia0lipat paha dan payudara menyebabkan
lipatan(lipatan kulit menadi lebih lembab dan mudah terinvestasi oleh mikroorganisme.
*ebaiknya gunakan pancuran atau gayung pada saat mandi, tidak dianurkan berendam
dalam bathtub dan melakukan vaginal douche.
7unakan pakaian yang longgar, bersih dan nyaman dan hindarkan sepatu bertongkat
tinggi 3high heels4 dan alas kaki yang keras 3tidak elastis4 serta korset penahan perut.
1akukan gerak tubuh ringan, misalnya beralan kaki, terutama pada pagi hari. $angan
melakukan pekeraan rumah tangga yang berat dan hindarkan kera fisik yang dapat
menimbulkan kelelahan yang berlebihan. 6eristirahan cukup, minimal & am pada malam
hari dan 2 am di siang hari.
,bu tidak dianurkan untuk melakukan kebiasaan untuk merokok selama hamil karena
dapat menimbulkan vasospasme yang berakibat pada anoksia bayi, berat badan lahir
rendah 3661-4, prematuritas, kelainan kongenital dan solusio plasenta

You might also like