You are on page 1of 33

Insufisiensi plasenta

Dr. Hasanuddin, SpOG-K.Onk


Kesehatan orang dewasa
terprogram sejak dalam kandungan

PJT
Pertumbuhan Janin Terhambat
kematian perinatal 6-10 x
Simetrik atau A-simetrik
Pertumbuhan yang tidak mengikuti
perkembangan (kurva) normal
Persentil < 10
Hipoksia ???? berkaitan dengan
insufisiensi plasenta
Penyebab : ?
Faktor Gizi
Terjadi resistensi
insulin
Diturunkan antar
generasi
Risiko obesitas
Morbiditas Perinatal
Gawat janin
Asfiksia
Hipoglikemia
Hipokalsemia
Aspirasi mekonium
Kematian

BATASAN < 2500 g
(WHO)
PJT
Kejadian : 4-8%
(negara maju) ; 6-
30% (negara
berkembang).

Simetrik : penyebab
infeksi atau genetik
A-simetrik :
insufisiensi plasenta
Penyebab
Janin : kromosom,
anomali, infeksi, kembar
PLASENTA : trofoblas,
insersi t.pusat, alas,
tumor, infark
Ibu : pendek, nutrisi,
jantung,
hipertensi,diabetes,
autoimun,perokok

Klinik
Telaah : haid terakhir, siklus,
pemakai OC
Status IBU, penyakit keluarga?
Pengukuran tinggi fundus
USG


USG
Taksiran berat
Lingkar abdomen
tetap/ menciut
Rasio Kepala/abdomen
Interval 2-3 minggu

70% ternyata kecil
tapi tak PJT (Ott,1988)
USG
Perhatikan
perkembangan
secara SERIAL
individualistik
Upayakan ada data
USG sebelum 20
minggu.
Cairan amnion !!
indeks cairan
amnion, N=10 cm;
oligo < 5 cm.
Taksiran Berat Janin
Lingkaran Perut Janin
Doppler
Pemeriksaan non-
invasif USG
A. umbilikalis
Peningkatan
resistensi plasenta
akan meningkatkan
velositas.
Tanda bahaya : arus
diastolik menghilang !
Arus Darah A.Umbilikal
Resistensi Plasenta Meningkat
Arus balik pada A. Umbilikal
Doppler pada A.Uterina
Arus darah A. Uterina pada
Preeklampsia
A. Serebri Media
Peningkatan arus darah kepada
otak
Arus darah pada D. Venosus
A. Uterina
Normal : arus
diastolik

Abnormal :
tampak tengkuk

A. serebri
Distribusi darah ke
otak akibat
hipoksia

Arus diastolik
meningkat
Gawat
Duktus venosus :
arus vena berbalik,
beban pada atrium
kanan
KTG = 2kali/mgg

Arus balik pada D.
venosus.
Manajemen
Terminasi pada saat
optimal, tergantung
kemampuan dokter
anak. Agresif > 34
minggu.
Konseling : orang tua,
potensi morbiditas
(CP, dll) Penyakit
dewasa :
diabetes,hipertensi,stro
ke, schizofren.

Ibu yang mengalami stres akan
Mengakibatkan stres (Hipertensi) pada bayi
Selamatkan bayi PJT
Hindari penyakit orang dewasa

You might also like