You are on page 1of 5

FILARIASIS (KAKI GAJAH)

Filariasis ialah penyakit menular menahun yang disebabkan oleh infeksi cacing filaria
yang ditularkan oleh berbagai jenis nyamuk pada kelenjar getah bening, Penyakit ini
bersifat menahan (kronis) dan bila tidak mendapatkan pengobatan dapat menimbulkan
cacat menetap berupa pembesaran kaki, lengan dan alat kelamin baik perempuan maupun
laki-laki
KRITERIA FILARIASIS
Filariasis mudah menular, kriteria penularan penyakit ini adalah jika ditemukan mikro
filarial rate 1% pada sample darah penduduk di sekitar kasus elephantiasis, atau adanya
atau lebih kasus elephantiasis di suatu !ilayah pada jarak terbang nyamuk yang
mempunyai ri!ayat menetap bersama"berdekatan pada suatu !ilayah selama lebih dari
satu tahun# $erdasarkan ketentuan %&', jika ditemukan mikro filarial rate 1% pada
satu !ilayah maka daerah tersebut dinyatakan endemis dan harus segera diberikan
pengeobatan secara masal selama ( tahun berturut-turut#
)i indonesia filarialis telah tersebar luas hampir di semua propinsi, berdasarkan laporan
dari daerah dan hasil sur*ey pada tahun +++ tercatat sebanyak ,(++ kasus kronis di 1((-
desa pada -1 kabupaten atau , propinsi# Pada tahun ++( kasus kronis dilaporkan
sebanyak 1+#-. orang yang tersebar di -.- kabupaten"kota di -- propinsi
Penyakit ini merupakan masalah kesehatan masyarakat di /ndonesia# Pada tanggal 0 1pril
++ 2enteri 3esehatan 4epublik /ndonesia telah mencanangkan dimulainya eliminasi
penyakit 3aki 5ajah di /ndonesia dan telah menetapkan eliminasi 3aki 5ajah sebagai
salah satu program prioritas# 6ebagai pedoman Pengendalian Filariasis (Penyakit 3aki
5ajah) tertuang dalam 3eputusan 2enteri 3esehatan 4epublik /ndonesia 7omer 8 1(0"
297396"63":/"++( ;anggal 10 7opember ++(#
CARA PENULARAN FILARIASIS
6eseorang dapat tertular atau terinfeksi filariasis apabila orang tersebut digigit nyamuk
yang sudah terinfeksi, yaitu nyamuk yang dalam tubuhnya mengandung lar*a (<-)#
7yamuk sendiri mendapat mikro filarial karena menghisap darah penderita atau dari
he!an yang mengandung mikrofolaria# 7yamuk sebagai *ector menghisap darah
penderita (mikrofilaremia) dan pada saat itu beberapa microfilaria ikut terhisap bersama
darah dan masuk dalam lambung nyamuk# )alam tubuh nyamuk microfilaria tidak
berkembang biak tetapi hanya berubah bentuk dalam beberapa hari dari lar*a 1 sampai
menjadi lar*a -, karenanya diperlukan gigitan berulang kali untuk terjadinya infeksi#
)idalam tubuh manusia lar*a - menuju sistem limfe dan selanjutnya tumbuh menjadi
cacing de!asa jantan atau betina serta bekembang biak

PENYEBAB FILARIASIS
Penyakit ini disebabkan oleh - spesies cacing filarial 8 %uchereria $ancrofti, $rugia
2alayi, $rugia ;imori# cacing ini menyerupai benang dan hidup dalam tubuh manusia
terutama dalam kelenjar getah bening dan darah# =acing ini dapat hidup dalam kelenjar
getah bening manusia selama > - , tahun dan dalam tubuh manusia cacing de!asa betina
menghasilkan jutaan anak cacing (microfilaria) yang beredar dalam darah terutama
malam hari#
Penyebarannya diseluruh /ndoensia baik di pedesaan maupun diperkotaan##7yamuk
merupakan *ektor filariasis )i /ndonesia ada - spesies nyamuk yang diketahui bertindak
sebagai *ektor dari genus8 mansonia, culex, anopheles, aedes dan armigeres#
W. bancrofti perkotaan *ektornya culex quinquefasciatus
W. bancrofti pedesaan: anopheles, aedes dan armigeres
$# malayi : mansonia spp, an.barbirostris.
B. timori : an. barbirostris.
2ikrofilaria mempunyai periodisitas tertentu tergantung dari spesies dan tipenya#)i
/ndonesia semuanya nokturna kecuali type non periodic 6ecara umum daur hidup ketiga
spesies sama ;ersebar luas di seluruh /ndonesia sesuai dengan keadaan lingkungan
habitatnya# ( 5ot, sa!ah, ra!a, hutan )
CACING DEWASA ATAU MAKROFILARIA
Berbentuk silindris, halus seperti benang, putih dan hidup di dalam sisitem
limfe.
Ukuran 55 1 mm x ,1! mm
"acing #antan lebih kecil: 55 mm x ,$ mm
Berkembang secara o%o%i%ipar
MIKROFILARIA
&erupakan lar%a dari makrofilaria sekali keluar #umlahn'a puluhan ribu.
&empun'ai sarung. ( ! ) * um
)idalam tubuh nyamuk mikrofilaria yang diisap nyamuk akan berkembang dalam otot
nyamuk#6etelah - hari menjadi lar*a <1, , hari menjadi lar*a <, 0-1+ hari untuk brugia
atau 1+ ? 1> hari untuk +uchereria akan menjadi lar*a <-# <ar*a <- sangat aktif dan
merupakan lar*a infektif#ditularkan kepada manusia melalui gigitan nyamuk (tetapi tidak
seperti malaria)# 2anusia merupakan hospes definiti*e &ampir semua dapat tertular
terutama pendatang dari daerah non-endemik $eberapa he!an dapat bertindak sebagai
hospes reser*oir
Faktor yang memengar!"# $
Lingkungan fisik 8/klim, 5eografis, 1ir dan lainnnya,
Lingkungan biologik8 lingkungan &ayati yang mempengaruhi penularan@
hutan, reser*oir, *ector
lingkungan social ekonomi budaya 8 Pengetahuan, sikap dan perilaku, adat
/stiadat, 3ebiasaan dsb,
Ekonomi: =ara $ertani, 2encari 4otan, 5etah )sb
Penularan dapat terjadi apabila ada ( unsur yaitu sumber penular (manusia dan he!an),
Parasit , Aektor, 2anusia yang rentan, <ingkungan (fisik, biologik dan sosial-ekonomi-
budaya)

ELIMINASI FILARIA
bertujuan pemutusan rantai penularan dengan pengobatan 2assal (2)1) pada penduduk
yang beresiko (population at risk) thd Filariasis dan )isability pre*ention and =ontrol 8
ditingkat masyarakat(=&$=) pada kasus 8 limfedema, hidrokel dan <imfedema "
hidrokel dengan serangan akut serta ditingkat 46 pada kasus 8 Perbaikan " operasi
&idrokel , limfedema skrotum
Filaria belum bisa tereliminasi karena 8
1# $elum adanya kesamaan persepsi tentang kegiatan 9liminasi 3aki 5ajah
# 3ab"kota 9liminasi 3aki 5ajah belum merupakan prioritas
-# /ssue 9liminasi 3aki 5ajah belum terangkat ke permukaan sehingga belum
banyak diketahui
GE%ALA DAN TANDA FILARIASIS
1# gejala dan tanda klinis akut 8
)emam berulang ulang selama --( hari, demam dapat hilang bila istirahat dan
timbul lagi setelah bekerja berat
Pembengkakan kelenjar getah bening (tanpa ada luka) di daerah lipatan paha,
ketiak (limfadenitis) yang tampak kemerahan, panas dan sakit
4adang saluran kelenjar getah bening yang terasa panas dan sakit yang menjalar
dari pangkal ke arah ujung kaki atau lengan
1bses filaria terjadi akibat seringnya pembengkakan kelenjar getah bening, dapat
pecah dan dapat mengeluarkan darah serta nanah
Pembesaran tungkai, lengan, buah dada dan alat kelamin perempuan dan laki-laki
yang tampak kemerahan dan terasa panas#
# 5ejala dan tanda klinis kronis 8
L#m&e'ema $ /nfeksi %uchereria mengenai kaki dan lengan, skrotum, penis,
*ul*a *agina dan payudara, /nfeksi $rugia dapat mengenai kaki dan lengan
diba!ah lutut " siku lutut dan siku masih normal
(#'roke) $ Pelebaran kantung buah Bakar yang berisi cairan limfe, dapat sebagai
indikator endemisitas filariasis bancrofti
K#)!r#a $ 3encing seperti susu kebocoran sel limfe di ginjal, jarang
ditemukan
DIAGNOSIS FILARIASIS
1# 3linis - diagnosis klinis ditegakkan bila ditemukan gejala dan tanda klinis akut ataupun
kronis
# <aboratorium - 6eseorang dinyatakan sebagai penderita falariasis apabila di dalam
darahnya positif ditemukan mikrofilaria# Cntuk uji laboratorium sebaiknya gunakan
darah jari yang diambil pada malam hari (pukul +#++ - +#++)
PENGOBATAN
1# Pengobatan 2asal
dilakukan di daerah endemis (mf rate D 1%) dengan menggunakan obat )iethyl
=arbamaBine =itrate ()9=) dikombilansikan dengan 1lbendaBole sekali setahun selama
( tahun berturut-turut# Cntuk mencegah reaksi pengobatan seperti demam atau pusing
dapat diberikan Pracetamol#
Pengobatan massal diikuti oleh seluruh penduduk yang berusia tahun ke atas, yang
ditunda selain usia E tahun, !anita hamil, ibu menyusui dan mereka yang menderita
penyakit berat#
# Pengobatan 6elektif
)ilakukan kepada orang yang mengidap mikrofilaria serta anggota keluarga yang tinggal
serumah dan berdekatan dengan penderita di daerah dengan hasil sur*ey mikrofilaria F
1% (non endemis)
-# Pengobatan /ndi*idual (penderita kronis)
6emua kasus klinis diberikan obat )9= 1++ mg, -G sehari selama 1+ hari sebagai
pengobatan indi*idual serta dilakukan pera!atan terhadap bagian organ tubuh yang
bengkak
PENCEGA(AN DAN PEMBERANTASAN
1# 2enghindarkan diri dari gigitan nyamuk
# 2emberantas nyamuk serta sumber perindukan
-# 2eminum obat anti penyakit gajah secara masal

You might also like