You are on page 1of 3

Form Survey

Identifikasi Trase dan Fasilitas Pendukung


Angkutan Massal JABODETABEK

Usia

Jenis Kelamin

Profesi

Tujuan

Pengguna Kendaraan : Motor Mobil Angkutan Umum


Preferensi Pengguna Jalan
1.

2.

3.

4.

Sejak kapan anda mulai menggunakan jalan ini?


a.

c.

b.

d.

<4

Seberapa sering anda melalui jalan ini dalam 1 minggu?


a.

c.

15

b.

10

d.

< 15

Mengapa anda memilih jalan ini sebagai akses perjalanan anda?


a.

Dekat dengan tujuan

c.

Jalur aman

b.

Tidak macet

d.

Tidak ada alternatif

Apakah ada jalan alternatif selain jalan ini menuju tujuan anda?
a.

Ada tapi jauh

c.

Ada tapi macet

b.

Tidak ada

d.

Ada tapi tidak nyaman

Persepsi Terhadap Angkutan Massal Trans JABODETABEK


1.

2.

3.

4.

Bagaimana Pendapat anda mengenai Angkutan Trans JABODETABEK


a.

Sangat membantu

c.

Tidak membantu

b.

Kurang membantu

d.

Tidak membantu

Bagaimana pendapat anda mengenai pelayanan Trans JABODETABEK?


a.

Sangat baik

c. Kurang baik

b.

baik

d. Tidak baik

Bagaimana pendapat anda mengenai tarif yang ditetapkan Trans JABODETABEK?


a.

Sangat mahal

c. Sangat murah

b.

Mahal

d. Murah

Bagaimana pendapat anda mengenai peralihan angkutan Trans JABODETABEK


dengan Trans Jakarta?
a. Sangat baik

c. Tidak baik

b. Baik

d. Sangat buruk

Persepsi Terhadap Pembangunan Fasilitas Pendukung Angkutan Massal


1.

Apakah anda mengetahui adanya pembangunan Fasilitas Pendukung Angkutan Masal


dijalan ini?

2.

Bagaimana tanggapan anda mengenai pembangunan Fasilitas Pendukung Angkutan


Massal dijalan ini?

3.

Bagaimana tanggapan anda mengenai pelebaran jalan untuk pembangunan Fasilitas


Pendukung Angkutan Massal ?

4.

Adakah dampak pada aktifitas anda dengan adanya Pembangunan Fasilitas


Pendukung Angkutan Massal ?

5.

Apakah anda setuju dengan pembangunan Fasilitas Angkutan Massal ?

6.

Apakah anda bersedia menggunakan Fasilitas Angkutan Massal ?

7.

Bagaimana menurut anda mengenai Fasilitas Pendukung Angkutan Massal yang baik?

8.

Bagaimana pendapat anda mengenai upaya pemerintah dalam menyiapkan Fasilitas


Angkutan Massal di Jabodetabek ?

Persepsi Terhadap Penggunaan Angkutan Massal


1.

Apakah anda setuju dengan program optimalisasi Penggunaan Angkutan Massal di


Jabodetabek ?

2.

Adakah dampak terhadap Aktifitas anda dengan adanya program optimalisasi


penggunaan angkutan massal ?

3.

Apakah anda bersedia untuk tidak menggunakan kendaraan pribadi dan berpindah
menjadi pengguna angkutan massal ?

4.

Bagaimana menurut anda mengenai syarat Angkutan Massal yang baik ?

5.

Bagaimana pendapat anda mengenai upaya pemerintah dalam menyiapkan program


optimalisasi Angkutan Massal di Jabodetabek ?

Masukan dan Saran :


..................................................................................................................................................
..................................................................................................................................................
..................................................................................................................................................
..................................................................................................................................................
..................................................................................................................................................
..................................................................................................................................................

Kebutuhan Data
1.

Nama jalan

2.

Panjang & lebar jalan


a)

Eksisting

b)

Direncanakan

3.

Lokasi Pembangunan Fasilitas Pendukung Angkutan Massal

4.

Fasilitas Pendukung Angkutan Massal

5.

a)

Pelebaran Jalan (Lebar m)

b)

Pemanfaatan lahan untuk pelebaran jalan

Kondisi Lingkungan
a)

b)

c)

6.

Flora & Fauna

Jenis pohon + Koordinat

Jumlah pohon

Kondisi taman

Lingkungan fisika kimia

Kondisi jenis Tanah

Kualitas air (saluran drainase : kondisi air disaluran drainase)

Lingkungan Sosial Ekonomi dan Budaya

Tingkat Keamanan lokasi kajian

Cagar Budaya dan peninggalan sejarah

Aktifitas ekonomi (warung, Toko, PKL dsb)

Data kendaraan
a)

Jumlah kendaraan

b)

Kecepatan rata-rata

c)

Tundaan

d)

Panjang antrian

e)

Data emisi kendaraan (hasil pengujian UPKB)

You might also like