You are on page 1of 1

Eliminasi materi sampah merupakan salah satu dari proses metabolic tubuh.

Produk
sampah dikeluarkan melalui paru
paru, kulit, ginjal dan pencernaan. Paru- paru
secara primer mengeluarkan karbondioksida, sebuah bentuk gas yang dibentuk secar
a metabolisme pada jaringan. Hampir semua karbondioksida dibawa ke paru-paru ole
h system vena dan disekresikan melaluui pernafasan, kulit mengeluarkan air dan n
atrium atau keringat.
Ginjal merupakan bagian tubuh primer yang utama untuk mengekskresikan kelebihan
cairan tubuh, elektrolit, ion-ion hydrogen, dan asam. Eliminasi urin secara norm
al bergantung pada pemasukan cairan dan sirkulasi volume darah ; jika salah satu
nya menurun, pengeluaran urin akan menurun. Pengeluaran urin juga berubah pada s
eseorang dengan penyakit ginjal, yang mempengaruhi kuantitas, urin dan kandungan
produk sampah didalam urin.
Usus mengeluarkan produk sampah yang padat dan beberapa cairan dari tubuh. Penge
luaran sampah yang padat melalui evakuasi usus besar biasanya menjadi sebuah pol
a pada usia 30 sampai 36 bulan.

You might also like