You are on page 1of 3

MAKALAH GIZI

LEMAK JAHAT
Disusn Oleh:
1.
2.
3.
4.
5.
6.

Desy
sant
pahlevi
sidiq
hana

1,http://medicastore.com/kolesterol/Ancaman_Global_Bernama_Penyakit_Kardiovaskula
r.php
2. http://health.kompas.com/read/2011/08/26/11420936/8.Makanan.Musuh.Lemak.Jahat
3. http://informasitips.com/trigliserida-lemak-dan-kaitannya-dengan-kolesterol
4. http://health.kompas.com/read/2011/08/25/10382759/Pola.Makan.Penurun.Kolesterol

BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Sebenarnya tubuh membutuhkan kolesterol untuk bertahan hidup. Kolesterol
adalah senyawa sterol (kombinasi steroid dan senyawa alkohol). Sedangkan lemak yang
biasanya diproduksi dalam tubuh, memiliki fungsi penting. Tapi kalau jumlahnya sudah
berlebihan, akan terjadi penumpukan di pembuluh darah. Akibatnya fatal, meningkat
risiko penyakit jantung dan stroke.
Dua jenis utama dari kolesterol adalah low-density lipoprotein (LDL) dan high
density lipoprotein (HDL). LDL tinggi dan HDL rendah merupakan faktor risiko penyakit
jantung. LDL harus di bawah 160-190 mg/dL bagi kebanyakan orang, dan kurang dari
100-130 mg/dL untuk penderita diabetes dan orang dengan risiko penyakit jantung.
Sedangkan HDL sebaiknya di atas 40-50 mg/dL untuk menunjang kesehatan yang baik.
Kolesterol adalah suatu jenis lemak yang ada dalam tubuh dan dibagi menjadi LDL, .
Kolesterol diangkut oleh lipoprotein yang bernama LDL (Low Density
Lipoprotein) dan kelebihan kolesterol akan diangkut kembali oleh lipoprotein yang
disebut HDL (High Density Lipoprotein) untuk dibawa kembali ke hati yang selanjutnya
akan diuraikan lalu dibuang ke dalam kandung empedu sebagai asam (cairan) empedu.
LDL mengandung lebih banyak lemak daripada HDL sehingga ia akan mengambang
di dalam darah. Protein utama yang membentuk LDL adalah Apo-B (apolipoprotein-B).
LDL dianggap sebagai lemak yang "jahat" karena dapat menyebabkan penempelan
kolesterol di dinding pembuluh darah.
B. Rumusan Masalah
a. Bagaimana mengidentifikasi definisi lemak jahat?
b. Bagaimana menyikapi makanan yang mampu mengurangi kadar LDL??
c. Bagaimana mengkaji efek penyakit yang ditimbulkan lemak jahat dalam
tubuh?
d. Bagaimana menyikapi keberadaan lemak jahat?
C. Tujuan

BAB II
PEMBAHASAN
A. Definisi
B. Penyebab
C. Efek Penyakit yang Ditimbulkan
D. Solusi
BAB III
PENUTUP
A. Kesimpulan
B. Saran
TINJAUAN PUSTAKA

You might also like