You are on page 1of 2

PENGELOLAAN ALAT

TATA CARA

Inventaris
Alat
di
Tool Store

Jurusan Teknik Pengecoran logam

Politeknik Manufaktur Bandung


2002
/var/www/apps/conversion/tmp/scratch_6/265503298.doc4/2/157:21 PM

PENGELOLAAN ALAT

TATA CARA

PEMINJAMAN ALAT TOOL STORE

ALAT DAN MESIN


1. Alat dan mesin yang berada dalam tanggung jawab jurusan teknik pengecoran logam dapat
dipinjam oleh karyawan dan mahasiswa.
2. Peminjaman alat/mesin maksimal 1 hari ( harus kembali pada hari yang sama dengan hari
dan tanggal peminjaman)
3. Peminjaman alat/mesin lebih dari satu hari, kecuali untuk klem kayu, harus dengan ijin
tertulis dari Sekretaris jurusan atau Ketua program studi.
4. Peminjaman alat/mesin bukan untuk keperluan POLMAN (keperluan pribadi) hanya dapat
dilakukan pada akhir minggu (sabtu jam 12.00 sampai dengan Senin jam 08.00 minggu
berikutnya) dengan ijin tertulis dari Sekretaris jurusan atau Ketua jurusan.
PEMINJAMAN
1. Dilakukan dengan memakai koin
2. Pemeriksaan kondisi peralatan sebelum dipinjam
3. Peminjaman dilakukan selama jam kerja
PENGEMBALIAN
1. Kondisi barang dalam keadaan bersih, lengkap dan berfungsi baik
2. Mengambil koin peminjaman dan memeriksa nomor koin
3. Bila terdapat kerusakan harus melapor kepada petugas tool store
KERUSAKAN
1. Melaporkan kerusakan alat kepada petugas tool store
2. Mengisi form kerusakan alat dengan lengkap
3. Menuliskan kronologis terjadinya kerusakan
4. Memenuhi kewajiban kompensasi kerusakan (memperbaiki/mengganti)

Bandung, 11.11.2002
Ketua Jurusan Teknik Pengecoran logam
Casiman Sukardi
NIP 131 975 292

/var/www/apps/conversion/tmp/scratch_6/265503298.doc4/2/157:21 PM

You might also like