You are on page 1of 1

PENGENDALIAN PADA SISTEM INFORMASI

1. General Control
2. Aplication Control
1. General Control
kebijakan & prosedur semua aktivitas
PDE yang tujuannya u/ buat kerangka
pengendalian yang menyeluruh mengenai
aktivitas
PDE,
serta memberikan keyakinan memadai
bhw seluruh tujuan pengendalian intern
dapat tercapai.
Pengendalian umum mencakup
a. Rencana organisasi & pelaksanaan
aktivitas PDE
b. Prosedur-prosedur
untuk
mendokumentasikan,
menelaah,
menguji,
dan
menyetujui
sistem/program + perubahannya.
c. Pengendalian2 yang dibentuk di dalam
komputer
oleh
software
house
(hardware control & software control)

d. pengendalian
akses
penggunaan
program, peralatan, dan data
e. pengendalian2 data + prosedural
lainnya yang pengaruh ke aktivitas
PDE
Sifat pengendalian: prosedural
2. Application Control
Memberikan kepastian bhw pencatatan,
pengklasifikasian, dan pengikhtisaran
transaksi yang sah serta pemutakhiran
file-file induk akan menghasilkan info
yang akurat, lengkap, dan tepat waktu.
Tujuan pengendalian:
menetapkan
prosedur
pengendalian
khusus atas aplikasi akuntansi untuk
memberikan keyakinan memadai bahwa
semua transaksi telah diotorisasi dan
dicatat, serta telah diolah seluruhnya,
dengan cepat dan tepat waktu.
Sifat
data

pengendalian:

berorientasi

pada

You might also like