You are on page 1of 2

PENUTUP

A.

KESIMPULAN

1.

Obat merupakan salah satu komponen penting dan barang yang tidak tergantikan dalam
pelayanan kesehatan. Oleh karena itu, obat perlu dikelola dengan baik, efektif dan

2.

efisien.
Tugas Gudang Farmasi di Kabupaten / Kodya Yaitu melaksanakan pengelolaan,
penerimaan, penyimpanan dan pendistribusian perbekalan farmasi dan alat kesehatan
yang diperlukan dalam rangka pelayanan kesehatan, pencegahan dan pemberantasan

3.

penyakit dan pembinaan kesehatan masyarakat di Kabupaten/ Kota madya


Ruang Lingkup Pengelolaan Obat di Kabupaten atau Dati II Pengelolaan obat
merupakan suatu rangkaian kegiatan yang meliputi aspek perencanaan pengadaan,

4.

pengadaan, penyimpanan, pendistribusiaan dan penggunaan obat


Penggunaan obat yang rasional merupakan salah satu langkah untuk mendapatkan
pelayanan kesehatan yang baik

B.

SARAN
Jika ada kesalahan dan kekeliruan pada makalah ini maka kami mohon kritik maupun
saran yang sifatnya membangun dari pembaca demi kesempurnaan kedepannya.

DAFTAR PUSTAKA

Guyon, A.B., Barman, A., Ahmed, J.U., Ahmed, A.U., Alam, M.S., 1994, A Baseline
Survey on Use of Drugs at the Primary Health Care Level in Bangladesh, Bulletin of the
World Health Organization, 72 (2): 265-271
Buku Pedoman Pelaksanaan Program Pelayanan Kesehatan
http://www.purworejokab.go.id/news/seputar-kesehatan/997-pengadaan-obat-baru-5dari-rencana-tahun-2010
http://www.scribd.com/doc/50120436/Reportase-Manajemen-Obat
http://www.lrc-kmpk.ugm.ac.id/id/UP-PDF/_working/No.5_Hardiah_Dj_04_06.pdf
http://binfar.depkes.go.id/dat/lama/1206506130_Buku%20Kebijakan%20Obat
%20Nasional.pdf
http://www.lrc-kmpk.ugm.ac.id/id/UP-PDF/_working/No.5_Hardiah_Dj_04_06.pdf
http://www.slideshare.net/riyashingwa/laporaan-kegiatan-prakerin-di-gudang-farmasi
http://www.scribd.com/doc/73734343/06protap-Pengelolaan-Obat-Di-Gudang-Obat

You might also like