You are on page 1of 1

Macam macam system

1. System diskret ; polanya berubah dengan sangat cepat, perpindahan nyata terdiri dari urutan
penampakan pola pola individual, kondisi system beralih melalui sebuah urutan yang diskret.

2. system kontinyu : pada keadaan variable yang berubah secara kontinyu, jumlah kemungkinan
keadaan system sangatlah banyak. Contoh: proses industry bahan bahan kimia.

3. system deterministic : jika perlu system dapat diprediksikan secara adil.

dan stokastik : jika perilaku system dipengaruhi oleh input random atau stokastik yang tidak dapat
diprediksi secara keseluruhan.

4. system terbuka : menerima dan memberikan apapun dari lingkungan.

dan tertutup(Ludwig von bertalanffy) : tidak menerima ataupun memberikan apapun daru lingkungan.
Tidak ada system yang benar2 tertutup,hanya ada secara teoritis.

5. steady state dari system probabilistic : system stokastik memiliki karakteristik pencapaian kondisi
akhir,yang disebut dengan ekuilibrium atau steady state.

You might also like