You are on page 1of 5

Belajar Mereset Password Windows XP dengan system Rescue Cd

http://iwing.wordpress.com

Pernah mengalami kejadian lupa password Administrator dikomputer sendiri? Yup saya
pernah mengalaminya, salah satu cara mereset password yaitu dengan menggunakan system
rescue cd.

Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut:

[1].Burning cd system rescue


[2].Set BIOS komputer agar urutan boot CD-ROM drive pada urutan pertama
[3].Setelah muncul layar seperti dibawah ini, pilih default boot options
[4].Tekan enter

[5].Biarkan proses berjalan, sampai keluar menu prompt

[6].Lalu ketikan fdisk -l untuk mengetahui partisi hardisk


[7].Mounting partisi ke /mnt/windows dengan menggunkan perintah ntfs-3g /dev/sda1
/mnt/windows

Untuk melihat apakah partisi sudah ter-mounting gunakan perintah df –m

[8].Selanjutnya masuk ke directory /mnt/windows/WINDOWS/system32/config/

Liss directory tersebut, kita akan mengedit file bernama SAM

[9].Untuk mengubah/mereset password kita menggunkan perintah chntpw


[10].Untuk melihat semua list account user, gunakan perintah chntpw -l SAM

[11].Pada kesempatan ini saya akan mereset password account Administrator, Maka perintah
yang digunakan adalah chntpw -u Administrator SAM.

[12].Akan muncul menu wizard, saya akan membuat password Administrator saya menjadi
"blank/kosong", dengan menekan angka 1
[13].Kemudian tuliskan y untuk menu "write hive files"
[14].Selanjutnya, reboot komputer dan jangan lupa keluarkan cd system rescue

[15].Sekarang kita bisa masuk ke OS dengan account Administrator tanpa memasukan password

note: cara ini bisa kita gunakan untuk user di OS NT/2K/XP/2K3/Vista/Win7

Ref :
[1]. Url: http://www.howtogeek.com/howto/windows-vista/change-your-forgotten-windows-
password-with-the-linux-system-rescue-cd/, (Diakses Mei 2011)
[2]. Url: http://www.sysresccd.org , (Diakses Mei 2011)
[3]. Credit to Marcos Sitorus, yang telah memberikan wawasan mengenai sysresccd ini kepada
penulis he3.....

You might also like