You are on page 1of 9

Pengertian Nabi dan Rosul

Nabi : merupakan orang yang diberi wahyu (ajaran

Islam yang mengandungi peraturan tertentu) oleh Allah S.W.T sebagai panduan hidup dirinya sendiri tidak ada kewajiban untuk menyampaikan wahyu tersebut kepada orang lain (ummat). Rosul : adalah nabi yang diperintahkan oleh Allah S.W.T untuk menyampaikan wahyu tersebut kepada manusia sejagat pada zamannya.

Nama Nama Nabi dan Rosul


Jumlah Nabi dan Rosul yang diceritakan oleh Allah swt

dalam Al-Quran ada 25 orang. 18 orang disebutkan dalam surat Al-Anbiya ayat 83-86 dan 7 orang lagi dalam beberapa ayat terpisah dalam surat Hud 11:50,61 dan 84 serta dalam surat Ali Imran 3:33 dan juga dalam surat Al-Anbiya 21:85 dan Al-Fath 48:29. Jika dirunut secara kronologis nama-nama Nabi dan Rosul yang 25 tersebut adalah sebagai berikut:

1 Adam as 2 Idris as

6 7

Ibrahim as Ismail

11 12

Luth as Ayyub as

16 17

Zulkifli as Daud as

21 22

Yunus as Zakariya as

3 Nuh as
4 Hud as 5 Shaleh as

8
9 10

Ishaq as
Ya qub Yusuf as

13
14 15

Syuaib as
Musa as Harun

18
19 20

Sulaiman as
Ilyas as Ilyasa as

23
24 25

Yahya as
Isa as Muhammad swa

SIFAT NABI DAN ROSUL


As-Shidqu (Benar). Artinya selalu berkata benar, tidak

pernah berdusta dalam keadaan bagaimanapun. Al-Amanah (Dipercaya). Artinya seorang rosul selalu menjaga dan menunaikan anamah yang dipikulkan kepundaknya. At-Tabligh (Menyampaikan). Artinya seorang rosul akan selalu menyampaikan apa saja yang diperintahkan oleh Allah swt untuk disampaikan. Al-Fathanah (Cerdas). Artinya seorang rosul mempunyai tingkat kecerdasan yang tinggi, pikiran yang jernih, penuh kearifan dan kebjaksaan.

TUGAS PARA ROSUL


Semua yang diutus oleh Allah swt mempunyai tugas yang

sama yaitu untuk menegakkan kalimat tauhid La Ilaha Illallah, mengajak umat manusia beribadah hanya kepada Allah swt semata, menjauhi laranganNYA dan menjalankan perintahNYA.

ROSUL YANG ULUL AZMI


Terdapat

5 Rosul yang bergelar Ulul Azmi yaitu Muhammad saw,Nuh as,Ibrahim as,Musa as dan Isa as Ulul Azmi maksudnya teguh hati, tabah, sabar, segala citacita dikejar dengan segenap tenaga yang dimiliki hingga akhirnya tercapai juga Rosul-Rosul yang UlulAzmi maksudnya adalah ara Rosul yang paling banyak mendapat tangtangan, paling banyak mendapatkan penderitaan tetapi mereka tetap teguh, tabah, sabar dan terus berjuang hingga mereka berhasil mengemban tugas yang di pikulkan oleh Allah swt.

Mujammad SAW nabi terakhir


Nabi Muhammad saw diutus oleh Allah swt sebagai

nabi dan Rosul yang terakhir dari seluruh rangkaian Nabi dan Rosul. Tidak ada Nabi sesudah beliau, hal ini ditegaaskan dalam surat Al-Ahzab 33:40 Nabi Muhammad saw diutus Allah swt untuk seluruh umat manusia sepanjang jaman sampai hari kiamat nanti.

TERIMAKSIH

You might also like