You are on page 1of 3

Nama kelompok:

Kompetensi dasar Mengidentifikasi sifat-sifat kubus dan balok serta bagian-bagiannya.

Indikator Menuliskan banyaknya bidang (sisi), rusuk, diagonal bidang (diagonal sisi), bidang diagonal, serta diagonal ruang kubus dan balok.

1. Perhatikan kubus ABCD.EFGH di bawah ini!

G E F

a. b. c. d. e. Jawab :

Tuliskan sisi yang sejajar dengan sisi BDFH kubus di atas! Tuliskan 10 rusuk pada kubus di atas! Tuliskan diagonal sisi yang sejajar dengan diagonal AG dan EC! Tuliskan 2 bidang diagonal kubus di atas! Tuliskan 6 diagonal ruang kubus di atas!

2. Perhatikan balok ABCD.EFGH di bawah ini! H

B a. b. c. d. e. Jawab: Tuliskan banyaknya sisi balok di atas! Tuliskan 6 rusuk datar pada balok di atas! Tuliskan 4 diagonal sisi balok di atas! Tuliskan 4 bidang diagonal balok di atas! Tuliskan 3 diagonal ruang balok di atas!

You might also like