You are on page 1of 1

PIK II OLEORESIN

OLEORESIN Oleo = minyak, resin = gum, jadi oleoresin adalah campuran minyak dan resin atau gum diperoleh hasil ekstraksi, pemekatan dan stadarisasi minyak atsiri (minyak essential dan komponen non volatile dari rempah-rempah. Oleoresin biasanya berbentuk cairan kental, pasta atau padat. Penggunaan oleoresin sebagai bahan baku flavor pada industry pengalengan daging, minuman segar, bahan baku obat, kosmetik, parfum, industry kembang gula dan roti. Jenis oleoresin di pasaran antara lain: oleoresin jahe, cabe puyang, Lombok, laos dll. Pada skala penelitian berbagai oleoresin telah diteliti seperti: oleoresin temu putih, laos merah dll. Ekstraksi oleoresin dapat dilakukan 2 tahap: yakni: ekstraksi tahap satu dan ekstraksi multi tahap. Ekstraksi tahap 1 : tahap esktraksi dengan pelarut yang cukup, sehingga semua zat terlarut (bahan aktif oleoresin) dapat terekstrak. Ampas hasil ekstraksi oleoresin masih mengandung pelarut yang juga masih mengandung zat terlarut (solute) oleoresin. Ekstraksi multi tahap : dimana pelarut yang sama dipakai berulang-ulang sampai proses ekstraksi selesai. Tehnik ekstraksi oleoresin (bahan aktif) dalam bahan rempah-rempah, buah, akar dan tehnik ekstraksi bahan aktif dari bagian tumbuh-tumbuhan adalah: tehnik ekstraksi cair-cair dan ekstraski cair padat. Ekstraksi cair padat ada beberapa cara: yaitu: maserasi, perkolasi dan ekstraksi sinambung. Sebagai contoh: ekstraksi sinambung dari jenis jenis Passiflora (Passiflora edulis Sims, Passiflora foelidal, Passiflora laurifolia L dan lain-lain). Ibu-ibu di Brazil menggunakan jus buah Passiflora sebanyak satu cangkir untuk menenangkan anak-anak yang hiperaktif. Ekstraksi senyawa aktif pada tumbuhan Passiflora, nama daerah Passiflora edulis Sims adalah : buah negeri (Jawa), paksi (Sunda), konyal, areuy pasi, buah monyet. Informasi lebih detail dapatkan dari fitokimia-herba-konyal (bahan diambil dari file:///E:/BAHAN%20SITUS%20DIMUAT/Juli/Fitokimia%20herba%20konyal.htm). Link situs terkait dengan materi bahasan yang serupa adalah: ekstraksi-vanili-maserasi-perkolasi (bahan diambil dari http://www.damandiri.or.id/file/indrianasatyamintartiiipbbab1.pdf.)
http://geocities.yahoo.com/

http://simonbwidjanarko.wordpress.com/2008/07/03/ekstraksi-oleoresin-atau-bahan-aktiftumbuhan-dengan-pelarut/ HARI SENIN 8 MARET 2012 JAM 8.05

You might also like