You are on page 1of 2

Perbedaan <div> dan <span>

Div dan span sering dipergunakan untuk melayout sebuah halaman Web. Div sering kita kenal dalam sebuah situs Web sebagai pengatur tampilan. Secara fungsi dan kegunaan, Div dan Span memang terlihat seperti sama, namun terdapat beberapa perbedaan mendasar. Dalam situs W3C, Div dan Span dikelompokan dalam kelompok grouping element. DIV Div didefinisikan sebagai pembagi nyata bagian-bagian web. Dalam hal layout, Div hanya bertugas untuk membagi-bagi bagian tertentu dalam halaman Web. Perlu diingat, Div berlaku sebagai paragraf, ia akan memberikan baris baru (Break) pada sebuah paragraf. Oleh karena itu, Div tidak dapat di tempatkan pada sebuah tag P Div dipergunakan sebagai block model dalam CSS layout. SPAN Span tidak memiliki formating apa-apa, ia dipergunakan hanya untuk mengimplementasikan style yang dibuat. Dengan demikian ia dapat dipergunakan untuk memformat sebuah paragraf tanpa menambahkan break seperti halnya Div. Anda dapat mengkostumasi paragraf teks yang Anda buat dengan menggunakan Span. ---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Penggunaan DIV dan SPAN


Sebelum ini saya sudah menjelaskan tentang cara memebuat table, nah kita sekarang akan membahas tentang Fugsi DIV dan SPAN pada tag HTML, sekarang saya akan menjelaskan tentang Tag DIV dan SPAN yang sering di gunakan untuk mengelompokkan element-element HTML. Div sendiri memiliki arti dari division, tag ini merupakan block element yang berguna untuk menggabungkan atau membuat group tag-tag/element-element, baik itu block ataupun inline element yang ada di dalam tag div itu sendiri. digunakan untuk mendefinisikan inline content sementara Div digunakan untuk blocklevel content. Contoh sederhananya <div id=header> <h2>TITLE</h2>putroweb</p> </div> Contoh dari penggunaan DIV dan SPAN <html>

<head> <title>Div and SPAN </title> </head> <body> <div> <b>DIV</b> <p> Div tag digunakan untuk mengelompokan group element biasnya untuk block-level elemnt</p> </div> <div align="right"> <b>SPAN</b> <p> Ini adalah devisi kedua. ditulis denagn alignment kanan.</p> </div> <span style="font-size:25; color:orange"> baris ini dalm span dengan warna orange. </span></body></html> Selamat belajar.. :)

You might also like