You are on page 1of 12

PEMERINTAH KABUPATEN

PURWOREJO
BADAN LAYANAN UMUM DAERAH
UPT PUSKESMAS DADIREJO
Jl. Jogjakarta Km 18 Dadirejo
BAGELEN PURWOREJO 54174
Email :
Puskesmas.Dadirejo@yahoo.co.id,
PKM-Dadirejo@gmail.com
Wordpress:http.www.Puskesmas
Dadirejo.blogspot.com.
PROGRAM PELATIHAN
BANTUAN HIDUP DASAR
BAGI MASYARAKAT UMUM BLUD PUSKESMAS DADIREJO

PROPOSAL

PROGRAM PELATIHAN BANTUAN HIDUP DASAR


BAGI MASYARAKAT BLUD UPT PUSKESMAS DADIREJO
TAHUN 2016

I.

LATAR BELAKANG

Setiap orang berisiko terkena musibah dan hal hal


kegawatan

yang

waktu

dan

tempatnya

tidak

dapat

diperkirakan. Setiap pribadi memiliki andil dalam memberikan


pertolongan saat menemukan orang lain terkena musibah dan
accident.
Agar pertolongan mencapai hasil yang optimal maka
penanganan awal sesaat setelah menemukan penderita dapat
dengan cepat memberikan pertolongan dasar dengan prinsip
dan teknik yang benar. Inilah yang menjadi kontribusi
masyarakat

dalam

kegawatdaruratan

membantu
sehingga

menangani

ketika

kasus

penderita

kasus

berada

di

Puskesmas maka penanganan lanjutan dapat dengan baik


dilakukan, dampaknya kemungkinan terjadinya kecacatan dan
kematian pada korban menjadi rendah.
Hal inilah yang menjadi landasan bagi Unit Gawat
Darurat mengadakan sebuah upaya memberikan pencerdasan
dan wawasan kepada masyarakat umum dalam memberikan
bantuan dan pertolongan dasar kepada penderita. Upaya
tersebut dapat berupa pelatihan kepada masyarakat dan
pegawai. Mengenai pelatihan ini difokuskan pada bantuan
hidup dasar yang dapat dengan mudah dipahami oleh
masyarakat umum.

II.

TUJUAN
Program ini bertujuan :
Tujuan Umum:
Memberikan kemampuan kepada masyarakat tentang tatacara
penanganan keadaan gawat darurat
Tujuan Khusus:
1. Memberikan informasi dan pengetahuan kepada pegawai
dan masyarakat umum mengenai Bantuan Hidup Dasar

2. Untuk meningkatkan keterampilan dalam penangganan


awal kasus kegawatdaruratan
3. Mencerdaskan dan menambah wawasan masyarakat dalam
bidang gawat darurat

III.

SASARAN
Program ini ditujukan bagi masyarakat umum di wilayah
Puskesmas Dadirejo target peserta adalah 20 orang yang
meliputi masyarakat umum di sekitar Puskesmas Dadirejo

IV.

LANGKAH LANGKAH PELAKSANAAN


1. Metode :
Pelatihan dilakukan dengan :
Pemberian materi melalui ceramah dan Tanya

jawab
-

Mendemonstrasikan teknik BHD

Bed Side Teaching bagi peserta

Diskusi

Pelatihan dilakukan dengan alat bantu peraga (Phantom)


2.

Tempat
- Kelurahan dadirejo

3.

Materi materi yang disampaikan :


Membebaskan sumbatan jalan nafas
Menghentikan perdarahan
Memberikan nafas buatan dan resusitasi jantung paru
Cara evakuasi pasien

4.

Jadwal pelaksanaan
-

Program pelatihan ini akan diadakan 1 kali


dalam setahun. Pelaksanaan akan diadakan pada hari
Senin tanggal 3 Oktober 2016, jam 09.00 WIB

Pelatihan

akan

diisi

oleh

Tim

Puskesmas

Bekerjasama dengan Akper Pemkab Purworejo


2.

Tim Penyaji
Tim Penyaji I :

Wahyu Widodo S.Kep,Ns

Mugi Hartadi S.Kep, Ns. M.Kep

Basuki Widiyanto, S.Kep, Ns, MPH

Tim Penyaji II :

II.

Wahidin S.Kep, Ns, M.Kep

Eko Riyanti, S.Kep, Ns.

BIAYA
(Terlampir)

III.

SUSUNAN PANITIA
(Terlampir)

IV.

PENUTUP
Demikian proposal ini kami buat dengan harapan mendapat
dukungan

dari

berbagai

pihak,

semoga

program

ini

mendapat ridho dari Tuhan YME dan membawa kemanfaatan


sebesar-besarnya pagi peningkatan pengetahuan terutama
bagi masyarakat Dadirejo dan sekitarnya.

Dadirejo , 20 September 2016

Kepala BLUD UPT Puskesmas


Dadirejo

Ketua Panitia BHD Awam

Dr. A. Triyono
NIP. 19610312 198903 1008

Dr hani Kusnarto
NIP 19640325 200701 1 014

RENCANA ANGGARAN

Pengeluaran
No
1
2
3

Jenis
Konsumsi Peserta
Biaya habis pakai
Sewa alat

Sumber Anggaran

Jumlah
35
1 kegiatan
1 kegiatan

Biaya
@ 30.000
100.000
200.000
1.350.000

BLUD UPT Puskesmas Dadirejo


Dan sumber-sumber lain yang bersifat tidak mengikat.

SUSUNAN KEPANITIAAN

NO
1.
2

Nama
dr. Kuswantoro, M.Kes
Dr. A Triyono

Tugas
Pelindung
Penasehat

3
4

Dr Hani kusnarto
Ketua
Basuki widiyanto, S.Kep, Ns, koordinator

5
6
7

PMH
Ana Yustiana Amk
Dyah retno
Kristina Susilomurti

Sekretaris
Konsumsi
Ilmiah

Susilo prasetyo Amk

dokumentasi
Perlengkapan

No
1
2

Waktu
13.00 -13.20
13.20 -13.45

3
4
5

13.45 -14.00
14.00 14.10
14.00 15.00

6
7
7

15.00 17.00
17.00- 17.10
17.00 selesasi

SUSUNAN ACARA
Kegiatan
Pendaftaran
Pembukaan dan
sambutan
Rehat kopi
pretes
Materi bantuan
hidup dasar bagi
masyarakat
Simulasi BHD
Pos test
penutupan

dan

Penanggung jawab
Panitia
Panitia
Panitia
Panitia
Sie Ilmiah

Perlengkapan
Panitia
Panitia

PEMERINTAH KABUPATEN
PURWOREJO
BADAN LAYANAN UMUM DAERAH
UPT PUSKESMAS DADIREJO
Jl. Jogjakarta Km 18 Dadirejo
BAGELEN PURWOREJO 54174
Email :
Puskesmas.Dadirejo@yahoo.co.id,
PKM-Dadirejo@gmail.com
Wordpress:http.www.Puskesmas
Dadirejo.blogspot.com.
No

Hal

/
/
/IX/2016
Permohonan
menjadi pelatih
BHD Awam Di
Puskesmas
Dadirejo

Kepada Yth.
Direktur Akademi
Keperawatan Pemerintah
Kab. Purworejo
Di
Tempat

Dengan hormat,
Dalam rangka meningkatkan pengetahuan dan keterampilan
masyarakat sekitar wilayah Puskesmas Dadirejo mengenai Bantuan
Hidup Dasar (BHD) untuk masyarakat, maka Puskesmas Dadirejo
akan mengadakan Pelatihan BHD untuk Masyarakat, yang akan
dilaksanakan pada:
Hari/tanggal
Pukul
Tempat

: Senin, 3 Oktober 2016


: 13.0 WIB s/d selesai
: Balai desa dadirejo

Dengan ini kami bermaksud untuk mengundang bapak /Ibu


Tenaga pengajar Pada Akademi Keperawatan Kabupaten Purworejo
sebagai narasumber. Atas perhatian dan kerjasamanya kami
ucapkan terima kasih.

Mengetahui
Kepala puskesmas Dadirejo

Dadirejo 20 September 2016


Ketua Panitia BHD Awam

Dr.A.triyono
NIP. 19610312 1`98903 1008

Dr hani Kusnarto
NIP 19640325 200701 1 014

PEMERINTAH KABUPATEN
PURWOREJO
BADAN LAYANAN UMUM DAERAH
UPT PUSKESMAS DADIREJO
Jl. Jogjakarta Km 18 Dadirejo
BAGELEN PURWOREJO 54174
Email :
Puskesmas.Dadirejo@yahoo.co.id,
PKM-Dadirejo@gmail.com
Wordpress:http.www.Puskesmas
Dadirejo.blogspot.com.

No
Hal

:
:

/
/
/IX/2016
Permohonan
pengiriman
sukarelawan BHD
Awam Di Puskesmas
Dadirejo

Kepada Yth.
Kepala Desa dadirejo
Di
Tempat

Dengan hormat,
Dalam rangka meningkatkan pengetahuan dan keterampilan
masyarakat sekitar wilayah Puskesmas Dadirejo mengenai Bantuan
Hidup Dasar (BHD) untuk masyarakat, maka Puskesmas Dadirejo
akan mengadakan Pelatihan BHD untuk Masyarakat, yang akan
dilaksanakan pada:
Hari/tanggal
Pukul
Tempat

: Senin, 3 Oktober 2016


: 13.0 WIB s/d selesai
: Balai desa dadirejo

Dengan ini kami bermaksud untuk mengundang bapak /Ibu


Sukarelawan di wilayah dadirejo untuk dididik tentang bantuan

hidup Dasar bagi masyarakat. Atas perhatian dan kerjasamanya


kami ucapkan terima kasih.

Mengetahui
Kepala puskesmas Dadirejo

Dr.A.triyono
NIP. 19610312 1`98903 1008

Dadirejo 20 September 2016


Ketua Panitia BHD Awam

Dr hani Kusnarto
NIP 19640325 200701 1 014

PEMERINTAH KABUPATEN
PURWOREJO
BADAN LAYANAN UMUM DAERAH
UPT PUSKESMAS DADIREJO
Jl. Jogjakarta Km 18 Dadirejo
BAGELEN PURWOREJO 54174
Email :
Puskesmas.Dadirejo@yahoo.co.id,
PKM-Dadirejo@gmail.com
Wordpress:http.www.Puskesmas
Dadirejo.blogspot.com.

No
Hal

:
:

/
/
/IX/2016
Permohonan
pengiriman
sukarelawan BHD
Awam Di Puskesmas
Dadirejo

Kepada Yth.
Kepala Kepolisian
Sektor Bagelen
Di
Tempat

Dengan hormat,
Dalam rangka meningkatkan pengetahuan dan keterampilan
masyarakat sekitar wilayah Puskesmas Dadirejo mengenai Bantuan
Hidup Dasar (BHD) untuk masyarakat, maka Puskesmas Dadirejo

akan mengadakan Pelatihan BHD untuk Masyarakat, yang akan


dilaksanakan pada:
Hari/tanggal
Pukul
Tempat
Keterangan

:
:
:
:

Senin, 3 Oktober 2016


13.0 WIB s/d selesai
Puskesmas Dadirejo
Mengirimkan 2 orang personil

Dengan ini kami bermaksud untuk mengundang bapak /Ibu


Sukarelawan di wilayah dadirejo untuk dididik tentang bantuan
hidup Dasar bagi masyarakat. Atas perhatian dan kerjasamanya
kami ucapkan terima kasih.

Mengetahui
Kepala puskesmas Dadirejo

Dr.A.Triyono
NIP. 19610312 1`98903 1008

Dadirejo 20 September 2016


Ketua Panitia BHD Awam

Dr Hani Kusnarto
NIP 19640325 200701 1 014

PEMERINTAH KABUPATEN
PURWOREJO
BADAN LAYANAN UMUM DAERAH
UPT PUSKESMAS DADIREJO
Jl. Jogjakarta Km 18 Dadirejo
BAGELEN PURWOREJO 54174
Email :
Puskesmas.Dadirejo@yahoo.co.id,
PKM-Dadirejo@gmail.com
Wordpress:http.www.Puskesmas
Dadirejo.blogspot.com.

No

Hal

Undangan

/III/2016

Kepada
Yth.Karyawan
Puskesmas Dadirejo
Di
Tempat

Dengan hormat,
Bersama surat ini kami mohon kehadirannya pada pertemuan
yang dilaksanakan pada:
Hari/tanggal
Pukul
Tempat
Keperluan

:
:
:
:

selasa ,3 mei 2016


09.30 WIB s/d selesai
Puskesmas Dadirejo
rapat kajian ulang uraian tugas PJ UKM

Demikian atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan


terima kasih.

Dadirejo 3 mei 2016


Mengetahui
Kepala puskesmas Dadirejo

Dr.A.Triyono
NIP. 19610312 1`98903 1008

You might also like