You are on page 1of 1

DAFTAR PMK/PERGUB TENTANG FARMASI

STANDAR PELAYANAN KEFARMASIAN DI RUMAH SAKIT


(PERMENKES NO. 72 TAHUN 2016)

- Standar pelayanan kefarmasian di Rumah Sakit meliputi 2 hal yaitu:


a. Pengelolaan sediaan farmasi, alat kesehatan dan bahan medis habis pakai (pemilihan;
perencanaan kebutuhan; pengadaan; enerimaan; penyimpanan; pendistribusian;
pemusnahan dan penarikan; pengendalian dan administrasi)
b. Pelayanan farmasi klinik (pengkajian dan pelayanan resep; penelusuran riwayat
penggunaan obat; rekonsiliasi obat; pelayanan informasi obat; konseling; visite;
pemantauan terapi obat; monitoring efek samping obat, evaluasi penggunaan obat,
dispensing sediaan steril; dan pemantauan kadar obat dalam darah)
- Sumber Daya Manusia (persyaratan SDM, beban kerja dan Kebutuhan, penelitian dan
pengembangan)
- Sarana dan prasarana
- Pengorganisasian Instalasi Farmasi (komite/ tim farmasi dan terapi, komite / tim lainnya
yang terkait).
- Pengendalian mutu pelayanan kefarmasian

STANDAR PELAYANAN MINIMAL RUMAH SAKIT


(KEPMENKES NO. 129 TAHUN 2008)
- Standar pelayanan minimal Farmasi ( Waktu tunggu pelayanan obat jadi, waktu
tunggu pelayanan obat racikan, tidak adanya kejadian kesalahan pemberian obat,
kepuasan pelanggan, penulisan resep sesuai formularium)

STANDAR PELAYANAN MINIMAL RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DAN


RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH (PERGUB NO. 20 TAHUN 2016)
- Standar pelayanan farmasi (Pemberi pelayanan farmasi, fasilitas dan pelayanan,
ketersediaan formularium, waktu tunggu pelayana obat nonracik, waktu tunggu
pelayanan obat racikan, pemberian label high alert/NORUM, tidak adnaya kejadian
kesalahan pemberian obat, kepuasan pelanggan)

You might also like