You are on page 1of 5

SOAL IPA KELAS VII

a. 262.500 J
1. Air raksa sering digunakan sebagai b. 252.000 J
pengisi tabung termometer karena c. 178.500 J
memiliki kelebihan … d. 94.500 J
a. Membasahi dinding kaca
b. Harga relative murah 7. Dari perubahan materi berikut ini, yang
c. Titik didihnya rendah tergolong perubahan kimia adalah ....
d. Warnanya mengkilap a. Air menguap
b. Apel membusuk
2. Termometer yang digunakan Andre c. Es mencair
untuk mengukur suhu ruangan d. Lilin yang meleleh
menunjukkan 59 derajat Fahrenheit.
Jika suhu tersebut dinyatakan dalam SI 8. Pada sebuah penelitian diambil rumusan
menunjukkan … masalah : “Bagaimana pengaruh cahaya
a. 273 K terhadap pertumbuhan perkecambahan
b. 288 K biji”. Hipotesis dari masalah tersebut
c. 300 K adalah …
d. 332 K a. Cahaya tidak berpengaruh terhadap
perkecambahan biji
3. Berikut ini adalah zat yang memiliki pH b. Cahaya berpengaruh terhadap
= 7 adalah … perkecambahan biji
a. Air hujan c. Cahaya mempercepat
b. Air murni perkecambahan biji
c. Air sabun d. Cahaya memperlambat
d. Air jeruk perkecambahan biji

4. Senyawa yang bersifat basa akan 9. Salah satu ciri hidup makhluk hidup
menghasilkan ion … adalah peka terhadap rangsang.
a. H+ Pernyataan berikut yang
b. OH- menggambarkan dengan benar ciri
c. Cl- tersebut adalah …
d. Na+ a. Biji kacang berkecambah saat
ditanam
5. Nama senyawa dengan rumus molekul b. Bunga pukul empat mekar di sore
NaOH adalah … hari
a. Natrium klorida c. Daun putri malu menutup saat
b. Nitrogen oksida menerima sentuhan
c. Nitrogen hidroksida d. Ujung batang membengkok ke arah
d. Natrium hidroksida datangnya cahaya

6. Banyak kalor yang harus diberikan pada 10. Urutan takson pada dunia hewan dari
500 g es supaya suhunya naik dari - urutan takson yang paling tinggi ke
10°C menjadi 40°C adalah .... (kalor rendah (dari kiri ke kanan) adalah …
jenis es = 2.100 J/kg°C, kalor lebur es = a. Divisio – kelas – ordo – familia –
336.000 J/kg, dan kalor jenis air genus – spesies
b. Divisio – familia – kelas – ordo – c. 1,3,4
genus – spesies d. 3,4,5
c. Filum – kelas – familia – ordo –
genus – spesies 15. Kelompok tumbuhan yang termasuk
d. Filum – familia – kelas – ordo – tumbuhan berbiji terbuka adalah …
genus – spesies a. Pinus, melinjo, padi
b. Kedelai, melinjo, cemara
11. Seekor hewan memiliki ciri-ciri : kulit c. Pinus, damar, pakis haji
tertutup bulu, suhu tubuh tidak berubah- d. Kedelai, damar, pakis haji
ubah, bernafas dengan paru-paru dan
berkembang biak dengan cara bertelur. 16. Sel tumbuhan bentuknya tetap karena
Hewan tersebut termasuk kelas … memiliki …
a. Pisces a. Plastida
b. Reptile b. Klorofil
c. Amfibi c. Membran sel rangkap dua
d. Aves d. Dinding sel dari selulosa

12. Kelompok hewan-hewan yang 17. Berikut ini yang merupakan


digolongkan dalam avertebrata antara organ, kecuali…
lain … a. jantung, hati, usus
a. ikan, katak, nyamuk, laba-laba b. mata, paru-paru, lambung
b. cacing, ular, siput, cicak c. xilem, floem, daun
c. cacing, siput, laba-laba, bintang laut d. batang, bunga, akar
d. bintang laut, ular, kerang, siput
18. Kumpulan dari sel disebut….
13. Penulisan yang benar nama spesies a. Organ
berdasarkan aturan binomial b. Sistem organ
nomenklatur adalah … c. Jaringan
a. Oryza Sativa d. Pembuluh
b. oryza sativa
c. Oryza sativa 19. Mitokondria berfungsi sebagai ….
d. Oryza sativa a. Respirasi sel
b. Sintesis protein
14. Ciri-ciri tumbuhan : c. Pengatur kegiatan sel
1) Mempunyai pembuluh d. Menjaga sistem kekebalan tubuh
2) Berkembang biak dengan spora
3) Tubuhnya berupa talus 20. Sintesis protein merupakan tugas
4) Mempunyai bunga organel sel….
5) Mempunyai klorofil a. Nucleus
Ciri-ciri tumbuhan lumut adalah … b. Ribosom
a. 1,2,4 c. Sitoplasma
b. 2,3,5 d. Lisosom
SOAL IPA KELAS VI

1. Mawar memiliki ciri khusus berupa .... d. Tunas, tunas daun, umbi lapis, umbi
a. Batang yang berongga batang, umbi akar, akar tinggal dan
b. Bunga yang beracun geragih
c. Daun yang berlendir
d. Batang yang berduri 6. Tumbuhan cocor bebek berkembang
biak dengan ….
2. Teratai dapat terapung di atas air karena a. Stek
memiliki .... b. Umbi lapis
a. Batang yang kuat c. Tunas daun
b. Daun yang runcing d. Okulasi
c. Batang yang berongga
d. Daun yang panjang 7. Hewan yang berkembangbiak secara
ovipar adalah ....
3. Kemampuan kelelawar menggunakan a. Ayam, bebek dan angsa
suara untuk mengetahui letak suatu b. Kadal, hiu, dan ular
tempat dan makanan serta mencari jalan c. Kambing, sapi dan kelinci
dinamakan…. d. Ayam, hiu dan lumba-lumba
a. Mimikri
b. Ekolokasi 8. Sel kelamin jantan yang dihasilkan
c. Adaptasi organ reproduksi laki-laki adalah ....
d. Autotomi a. Sperma
b. Ovum
4. Berikut yang termasuk perkembangan c. Ovarium
fisik pada anak laki-laki, kecuali .... d. Sel telur
a. Kulit menjadi semakin halus
b. Tumbuh rambut di ketiak dan 9. Suatu unit kehidupan yang di dalamnya
pangkal paha terdapat hubungan timbal balik antara
c. Tumbuhnya kumis, janggut, dan makhluk hidup dengan lingkungannya
cambang dinamakan ....
d. Organ reproduksi mulai a. Habitat
menghasilkan sel telur b. Ekosistem
c. Gunung
5. Berikut adalah perkembangbiakan d. Lingkungan
vegetatif secara alami ....
a. Tunas, tunas batang, umbi lapis, 10. Kegiatan manusia yang dapat
umbi batang, umbi tanah, akar menyebabkan banjir adalah, kecuali ….
tinggal dan geragih a. Penebangan hutan secara liar
b. Stek, tunas daun, umbi lapis, umbi b. Penutupan saluran drainase
batang, umbi akar, akar tinggal dan c. Pembuangan sampah ke sungai
geragih d. Pemakaian pestisida yang
c. Tunas, tunas akar, umbi lapis, umbi berlebihan
batang, umbi akar, okulasi, tinggal
dan geragih 11. Hewan-hewan bisa menjadi langka
disebabkan karena ....
a. Perburuan liar 14. Kawasan suaka alam yang
b. Perawatan hewan di rumah mempunyai ciri khas berupa
c. Peternakan hewan keanekaragaman dan atau keunikan
d. Penghijauan hutan jenis satwa yang untuk kelangsungan
hidupnya dapat dilakukan pembinaan
12. Contoh hewan yang dilindungi terhadap habitatnya dinamakan ....
pemerintah karena jumlahnya yang a. Taman wisata
langka adalah .... b. Pantai
a. Merpati c. Suaka Margasatwa
b. Kambing d. Cagar Alam
c. Badak bercula satu
d. Burung kolibri 15. Pemakaian bahan peledak untuk
menangkap ikan mengakibatkan ....
13. Jika dalam ekosistem sawah jumlah ular a. Habitat ikan bisa rusak
bertambah banyak, maka .... b. Ikan mudah berkembangbiak
a. Jumlah tikus meningkat c. Banyak ikan yang tertangkap
b. Jumlah gajah bertambah d. Banyak tangkapan lain yang didapat
c. Jumlah tikus menurun
d. Jumlah elang berkurang

You might also like