You are on page 1of 9

SKRIPSI

PERLINDUNGAN HUKUM BAGI TENAGA KERJA INDONESIA


(TKI) TERHADAP TINDAK PIDANA TRAFICKING
DALAM PERSPEKTIF HAK ASASI MANUSIA

Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan


Untuk Mencapai Derajat Strata 1 (S1) Pada
Program Studi Ilmu Hukum

Oleh :

NAMA : ADI CAHYONO


NPM : 48591815 FH 14

FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS GUNUNG RINJANI
2018
Halaman Persetujuan

PERLINDUNGAN HUKUM BAGI TENAGA KERJA INDONESIA (TKI)


TERHADAP TINDAK PIDANA TRAFICKING DALAM
PERSPEKTIF HAK ASASI MANUSIA

Oleh :

NAMA : ADI CAHYONO


NPM : 48591815 FH 14

Menyetujui,
Pembimbing Utama Pembimbing Pendamping

MASYHUR,SH.,MH SUAEB ALI, SH.,MM


NIDN : 0831126855 NIDN: 0811125701

FAKLUTAS HUKUM
UNIVERSITAS GUNUNG RINJANI
DEKAN,

JOHAN MALIGAN, SH.,MH


NIDN : 082505600

ii
HALAMAN PENGESAHAN DOSEN PENGUJI

Skripsi ini telah diuji dan disahkan pada.................................................


oleh Tim Penguji :

Ketua

JOHAN MALIGAN, SH.,MH


NIDN : 082505600 (………………….……)

Pendamping I

SUAEB ALI, SH.,MM


NIDN: 0811125701 (………………….……)

Dosen Pembimbing

MASYHUR, SH.,MH
NIDN : 0831126855 (………………….……)

iii
SKRIPSI INI TELAH DITERIMA DAN DISAHKAN OLEH :
FAKLUTAS HUKUM UNIVERSITAS GUNUNG RINJANI
PADA TANGGAL : _________________________________

DEKAN,

JOHAN, SH.,MH
NIDN : 082505600

iv
RINGKASAN

Berdasarkan bukti empiris, perempuan dan anak adalah kelompok yang


paling banyak menjadi korban tindak pidana perdagangan orang. Korban
diperdagangkan tidak hanya untuk tujuan pelacuran atau bentuk eksploitasi
seksual lainnya, tetapi juga mencakup bentuk eksploitasi lain, misalnya kerja
paksa atau pelayanan paksa, perbudakan, atau praktik serupa perbudakan itu.
Pelaku tindak pidana perdagangan orang melakukan perekrutan,
pengangkutan, pemindahan, penyembunyian, atau penerimaan orang untuk tujuan
menjebak, menjerumuskan, atau memanfaatkan orang tersebut dalam praktik
eksploitasi dengan segala bentuknya dengan ancaman kekerasan, penggunaan
kekerasan, penculikan, pemalsuan, penipuan, penyalahgunaan kekuasaan atau
posisi rentan, atau memberi bayaran atau manfaat sehingga memperoleh
persetujuan dari orang yang memegang kendali atas korban.
Di dalam Undang-Undang Nomor 39 Tahun 2004 terdapat beberapa Pasal
yang tidak konsisten secara substansi sehingga longgarnya perlindungan
hukum terhadap tenaga kerja wanita di luar negri mengakibatkan mudahnya
tenaga kerja Indonesia menjadi sasaran tindak pidana perdagangan orang.
Undang-Undang Nomor 21 Tahun 2007 sulit ditegakkan karena salah
satunya, UU PTPPO konsekuensi yuridisnya seperti lingkupnya yang
luas, terikat dengan banyak UndangUndang, seperti UUPA, UU Imigrasi,
KUHP, UU TKI, UU Tenaga Kerja, UU Kewarganegaraan, UU
Perlindungan Saksi dan Korban, dan UU Penempatan TKI LN.
Perangkat hukum, gugus tugas, dan infrastruktur untuk menangani
rehabilitasi bagi korban perdagangan orang dan sudah menjalankan
pemenuhan hak untuk rehabilitasi korban sesuai dengan. Undang-undang
Nomor 21 Tahun 2007 dan Peraturan Pemerintah Tahun 2008 tentang
Pemberantasan Tindak Pidana Perdagangan Orang. Namun demikian,
pemenuhan hak atas rehabilitasi korban belum seragam, sehingga tidak
terdapat standar yang sama antardaerah.

Kata Kunci : TKI, Human Traficking, HAM

v
KATA PENGANTAR

Dengan memanjatkan puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa yang

telah melimpahkan rahmat-Nya. Sehingga penulis dapat menyelesaikan

penyusunan skripsi ini dengan judul: “Perlindungan Hukum Bagi Tenaga Kerja

Indonesia (TKI) Terhadap Tindak Pidana Traficking Dalam Perspektif Hak Asasi

Manusia”.

Penyusunan ini sebagai salah satu syarat untuk memenuhi sebagian

persyaratan untuk mencapai derajat S1 Pada Program Studi Ilmu Hukum di

Fakultas Hukum Universitas Gunung Rinjani.

Penulis menyadari bahwa berkat bantuan dari berbagai pihak, maka skripsi

ini dapat tersusun, untuk itu penulis sampaikan rasa terima kasih yang tak

terhingga kepada:

1. Bapak Drs. H. Ayip Rosidi, SH. MM. Rektor Universitas Gunung Rinjani;

2. Bapak Johan Maligan, SH.,MH selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas

Gunung Rinjani;

3. Bapak M. Zainuddin, SH.,MH selaku Sekretaris Fakultas Hukum

Universitas Gunung Rinjani;

4. Bapak Suaeb Ali, SH.,MM. Selaku Dosen Pendamping I yang telah banyak

memberikan masukan dalam penyempurnaan isi skripsi ini;

5. Bapak Masyhur, SH., MH. Selaku Dosen Pendamping II yang dengan

penuh kesabaran memberikan petunjuk, bimbingan, dan pengarahannya

hingga terselesaikannya skripsi ini;

vi
6. Seluruh Dosen Fakultas Hukum yang telah memberikan ilmu dan
bimbinganya dalam perkuliahan;

7. Orang tua tercinta dan semua keluarga yang telah dengan sukahati, relahati

dan tanpa rasa pamrih untuk mendidik, mengayomi dan terus memberikan

motivasi.

8. Teman-teman Fakultas Hukum Angkatan XVIII yang telah memberikan

dukungan moral maupun materil dalam penyusunan skripsi ini.

Akhir kata penulis berharap skripsi ini dapat bermanfaat bagi diri pribadi

khususnya dan insan akademis pada umumnya.

.................................................

penulis

vii
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ...................................................................................... i

HALAMAN PERSETUJUAN ...................................................................... ii

HALAMAN PENGESAHAN DOSEN PENGUJI ...................................... iii

HALAMAN PENGESAHAN DEKAN ........................................................ iv

RINGKASAN ................................................................................................. v

KATA PENGANTAR .................................................................................... vi

DAFTAR ISI ................................................................................................... viii

BAB I PENDAHULUAN .............................................................................. 1

A. Latar Belakang Masalah ................................................................ 1

B. Perumusan Masalah ...................................................................... 11

C. Tujuan Dan Manfaat Penelitian .................................................... 11

a. Tujuan Penelitian .................................................................... 11

b. Manfaat Penelitian .................................................................. 12

D. Ruang Lingkup Penelitian ............................................................. 12

BAB II TINJAUAN PUSTAKA................................................................... 13

A. Teori Perlindungan Hukum ......................................................... 13

B. Teori Pemidanaan ........................................................................ 16

C. Perdagangan Orang (Traficking) ................................................. 19

D. Bentuk-Bentuk Perdagangan Orang (Human Traficking) ........... 23

E. Konsep Hak Asasi Manusia (HAM) ............................................ 27

BAB III METODOLOGI PENELITIAN ................................................... 31

A. Metode Pendekatan ....................................................................... 31

viii
B. Lokasi Penelitian ........................................................................... 31

C. Jenis Penelitian .............................................................................. 31

D. Teknik Dan Pengumpulan Data .................................................... 32

E. Teknik Analisa Data ...................................................................... 32

F. Sistematika Penulisan ................................................................... 32

BAB IV PEMBAHASAN.............................................................................. 34

A. Perlindungan Hukum Bagi TKI .................................................... 34

1. TKI Dengan Dokumen Lengkap ............................................. 34

2. TKI Yang Tidak Punya Dokumen Lengkap ........................... 50

B. Bentuk dan Pola Perlindungan Hukum Bagi Tenaga Kerja


Indonesia Terhadap Tindak Pidana Traficking Dalam Perspektif
Hak Asasi Manusia ....................................................................... 55

1. Hak Korban dan/atau Saksi ..................................................... 58

2. Restitusi ................................................................................... 59

3. Rehabilitasi.............................................................................. 61

BAB V PENUTUP ......................................................................................... 67

A. Kesimpulan ................................................................................... 67

B. Saran .............................................................................................. 68

DAFTAR PUSTAKA

ix

You might also like