You are on page 1of 2

PEMBAHASAN UMPAN BALIK

No. Dokumen : / /SOP/PKM-UG/I/2018


No. Revisi :0
SOP
Tgl Terbit :
Halaman :1/2
UPT PUSKESMAS Ns. YUSLAN LUBIS, S.Kep
PARIT NIP:197211091995021001

Pengertian  Identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat


program UKM adalah: pengumpulan informasi dalam
rangka mengetahui harapan pelanggan program UKM
terhadap pelayanan
 Identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat
program UKM dilaksanakan melalui kotak saran,
informasi langsung sebagai panduan wawancara, dari
pelanggan program UKM.
 Pelaksana identifikasi kebutuhan dan harapan
masyarakat program UKM dilaksanakan oleh semua
pemberi pelayanan di puskesmas pembantu, dan
polindes.
 Identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat
program UKM melalui kotak saran, informasi
langsung dari pelanggan program UKM melalui
berbicara langsung, dilaksanakan setiap hari baik di
dalam gedung maupun di luar gedung, baik hari
kerja maupun di luar hari kerja.
Tujuan
Sebagai Acuan dalam penerapan langkah-langkah
pembahasan umpan balik
Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPT Puskesmas Nomor 440/
/PKM-UG/I/2017 tentang Mekanisme Komunikasi dan
Koordinasi Program.
Referensi Permenkes no.44 tahun 2016 tentang Manajemen
Puskesmas
Alat dan Bahan ATK

Prosedur Petugas menerima keluhan dari pengguna layanan


dimasyarakat
Bagan Alir
mencatat
Petugas mengar mencatat
sumber ahkan
Menerima informasi keluhan
Keluhan

Menyampaikan mencatat menyampaikan


kepada kepala keluhan keluhan yang
puskesmas diterima

Membahas Mencatat hasil Menyampa


keluhan sesuai pembahasan ikan
waktu umpan
balik
Hal-hal yang -
diperlukan
Unit Terkait Ka.Puskesmas, Ka.TU
Dokumen terkait Buku pembahasan
Rekaman Historis
Perubahan No Yang dirubah Perubahan Tgl. Mulai diberlakukan
-

You might also like