You are on page 1of 10

PEMERINTAH KABUPATEN LAHAT

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS BANDAR JAYA LAHAT
Alamat : Jl. Kapten Zen Ali Kelurahan Bandar Telp. : 0731-322239
Agung Kec. Lahat-Kab. Lahat

KERANGKA ACUAN KEGIATAN

ORIENTASI BEBAS PASUNG

I. PENDAHULUAN
Kesehatan Jiwa adalah kondisi dimana seorang individu dapat berkembang secara fisik,
mental, spiritual, dan sosial sehingga individu tersebut menyadari kemampuan sendiri,
dapat mengatasi tekanan, dapat bekerja secara produktif, dan mampu memberikan
kontribusi dan komunitasnya.
Upaya Program Kesehatan Jiwa merupakan upaya kesehatan bersumber daya masyarakat
yang dikelola dan diselenggarakan dari, oleh, untuk dan bersama rakyat dalam
menyelenggarakan pembangunan kesehatan, guna memberdayakan masyarakat dalam
memperoleh pelayanan kesehatan jiwa sebagai upaya mendukung pencapaian Indonesia
Bebas Pasung pada umunya, dan Lahat Bebas Pasung pada khususnya.

II. LATAR BELAKANG


Pemasungan adalah segala tindakan pengikatan dan pengekangan fisik yang dapat
mengakibatkan kehilangan kebebasan seseorang. Pemasungan termasuk penelantaran,
tidak boleh terjadi karena bertentangan dengan rasa kemanusiaan dan merupakan
pelanggaran berat terhadap HAM penderita.
Masyarakat diharapkan sebagai ujung tombak penemuan kasus pemasungan ini. Selain
itu, petugas yang ada di tengah masyarakat dapat secara aktif membantu menemukan
kasus pasung, diantaranya : Petugas dan Kader Kesehatan, Petugas Sosial Masyarakat,
Pengurus RT dan RW setempat, Tokoh Masyarakat / Tokoh Agama.
Upaya ini dapat berhasil bila mendapat dukungan dan peran serta masyarakat melalui
kerjasama dengan Puskesmas dimana unsur masyarakat merupakan hal yang sangat
penting dan menentukan keberhasilan upaya kesehatan jiwa. Tugas semua pihak untuk
menemukan kasus pasung dan penelantaran ini dan melaporkan pada petugas kesehatan
terdekat untuk mendapat pengobatan.Untuk itu diperlukan Kegiatan Orientasi Bebas
Pasung.

III. TUJUAN
a. Tujuan Umum :
Mewujudkan Lahat Bebas Pasung tahun 2018
b. Tujuan Khusus
1. Mendukung pencapaian Lahat Bebas Pasung
2. Meningkatkan kemampuan masyarakat, petugas dan kader kesehatan melalui
penyuluhan tentang kesehatan jiwa
3. Membuat Rencana Tindak Lanjut
IV. MATERI
Sosialisasi Bebas Pasung

V. Peserta
Peserta adalah kader kesehatan di wilayah Puskesmas Bandar Jaya Lahat sebanyak 30
orang kader kesehatan.

VI. Nara Sumber


1. Dokter Puskesmas Bandar Jaya
2. Pemegang Program Promkes
3. Pemegang Program Surveilans
4. Pemegang Program Napza
5. Pemegang Program Jiwa
6. Lintas Sektoral

VII. Waktu Pelaksanaan


Kegiatan dilaksanakan pada bulan Mei 2016

VIII. Tempat pelaksanaan


Kegiatan orientasi bebas pasung ini dilakukan di Puskesmas Bandar Jaya Lahat

IX. Pencatatan, pelaporan dan evaluasi kegiatan


Pencatatan kegiatan ini dilaksakan dengan cara mendokumentasikan seluruh proses
kegiatan dari awal hingga akhir dalam bentuk : undangan, daftar hadir, notulen, rencana
tindak lanjut (RTL), Laporan hasil kegiatan, tanda terima transport, foto kegiatan,
pencatatan/dokumentasi kegiatan ini dilaporkan kepada kepala puskesmas segera
setelah kegiatan dilaksanakan.

X. Biaya
Kegiatan ini dibiayai oleh BOK (Bantuan Operasional Kesehatan) tahun 2016 dengan
rincian sbb :
Snack petugas dan peserta : 36 org x 1 kl x Rp. 15.000 = Rp. 540.000,-
Transport Narasumber dan Panitia : 6 org x 1 kl x Rp. 40.000 = Rp. 240.000,-
Transport Peserta : 30 org x 1 kl x Rp. 15.000 = Rp. 450.000,-
Total : Rp. 1.230.000,-
Ditetapkan di : Lahat

Mengetahui Pada tanggal : April 2016

Kepala Puskemas Bandar Jaya Pemegang Program Kesehatan Jiwa

Yuliani, SKM, M.Kes. Suri Komala


NIP. 19740713 199903 2 002 NIP. 19870908 200903 2 001
XI. KEGIATAN POKOK
Kegiatan pokok dalam pelaksanaan pengkajian PHBS ini dengan strategi sbb :
a. Metode : Wawancara langsung dengan ibu rumah tangga
b. Media : Tanya jawab
c. Alat : Kuesioner

XII. Cara Pelaksanaan kegiatan


Dengan melibatkan kader kesehatan lingkungan di setiap desa
a. Pengumpulan data
Dilakukan pada bulan bulan juni

b. Pengolahan data
Setelah data terkumpul kemudian diolah dengan tabulasi dan kemudian dievaluasi

XIII. Sasaran
Sasaran dalm pelaksanaan Pengkajian PHBS ini adalah Rumah tangga di wilayah
puskesmas bandar jaya dengan jumlah 80 rumah tangga.

XIV. Pelaksana
Pelaksana kegiatan ini adalah pemegang program promkes.

XV. Jadwal Pelaksanaan Kegiatan


Kegiatan pengkajian PHBS ini dilakukan pada bulan juni 2016

XVI. Keluaran yang diharapkan (Out Put)


a. Rencana Tindak Lanjut
b. Rencana Kegiatan (Plan Of Action) Tahunan

XVII. Pencatatan, pelaporan dan evaluasi kegiatan


Pencatatan kegiatan ini dilaksakan dengan cara mendokumentasikan seluruh proses
kegiatan dari awal hingga akhir dalam bentuk : Kuesioner, daftar bukti kunjungan,
notulen, rencana tindak lanjut (RTL), Laporan hasil kegiatan, tanda terima transport,
foto kegiatan, pencatatan/dokumentasi kegiatan ini dilaporkan kepada kepala
puskesmas segera setelah kegiatan dilaksanakan.
Evaluasi terhadap pelaksanaamn kegiatan RTL ini dilakukan pada bulan
berikutnya setelah pengolahan data.

XVIII. Biaya
Kegiatan ini dibiayai oleh BOK (Bantuan Operasional Kesehatan) tahun 2016 dengan
rincian sbb :
-Transport peserta 4 org x 8 ds x Rp 40.000 = Rp. 1.280.000,-

Ditetapkan di : Lahat
Mengetahui Pada tanggal : Mei 2016

Kepala Puskemas Bandar Jaya Pemegang Program Promkes

Yuliani, SKM, M.Kes. Try Winarti, Amg


PEMERINTAH KABUPATEN LAHAT
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS BANDAR JAYA LAHAT
Alamat : Jl. Kapten Zen Ali Kelurahan Bandar Telp. : 0731-322239
Agung Kec. Lahat-Kab. Lahat
KERANGKA ACUAN KEGIATAN

REFRESHING KADER

I. PENDAHULUAN

Posyandu merupakan bentuk peran serta masyarakat di bidang kesehatan yang dikelola oleh
kader dengan sasaran seluruh masyarakat. Dalam perkembangannya untuk meningkatkan
kualitas posyandu, kegiatannya diintegrasikan dengan program Pengembangan Anak Usia Dini
(PAUD) dan Bina Keluarga Balita (BKB) yang disebut sebagai taman posyandu.

Posyandu adalah salah satu bentuk upaya Kesehatan Bersumber Masyarakat (UKBM). Yang
mana kegiatan dilakukan dari, oleh dan untuk masyarakat. Pihak puskesmas hanyalah sebagai
fasilitatir tenaga pelayanan kesehatan.

II. LATAR BELAKANG

Kader sebagai pelaksana kegiatan posyandu, selain melaksanakan tugas-tugas pokok di


posyandu juga difokuskan pada kegiatan deteksi dini tumbuh kembang balita. Jadi, sebagai
kader perlu terlebih dahulu memahami tentang petunjuk teknis di posyandu serta kemampuan
kader dalam memberikan penyuluhan kesehatan.

Dalam upaya untuk meningkatkan pemahaman, pengetahuan dan kemampuan serta


semangat kader dalam mengelola posyandu maka Puskesmas Bandar Jaya memandang perlu
untuk melaksanakan kegiatan refreshing kader.

III. TUJUAN
a. Tujuan Umum :
Meningkatkan pengetahuan kader tentang kegiatan posyandu di wilayah kerja
Puskesmas Bandar Jaya Lahat
b. Tujuan Khusus
1. Meningkatkan pengetahuan kader tentang kegiatan posyandu
2. Meningkatkan pengetahuan kader tentang kesehatan tradisional
3. Meningkatkan pengetahuan kader tentang imunisasi
4. Meningkatkan pengetahuan kader tentang penyakit TBC

IV. Materi
a. Kegiatan Pokok Posyadu
b. Sehat dengan Pengobatan tradisional

V. Peserta
Peserta adalah kader posyandu di wilayah Puskesmas Bandar Jaya Lahat sebanyak 24
posyandu
Masing-masing posyandu sebanyak 5 orang

VI. Nara Sumber


- Pemegang program yankestrad
- Pemegang program imunisasi
- Pemegang program TB

VII. Waktu Pelaksanaan


Kegiatan dilaksanakan pada bulan Mei 2016

VIII. Tempat pelaksanaan


Kegiatan refreshing kader ini dilakukan di Puskesmas Bandar Jaya Lahat

IX. Pencatatan, pelaporan dan evaluasi kegiatan


Pencatatan kegiatan ini dilaksakan dengan cara mendokumentasikan seluruh proses

kegiatan dari awal hingga akhir dalam bentuk : undangan, daftar hadir, notulen,
rencana tindak lanjut (RTL), Laporan hasil kegiatan, tanda terima transport, foto
kegiatan, pencatatan/dokumentasi kegiatan ini dilaporkan kepada kepala puskesmas
segera setelah kegiatan dilaksanakan.

X. Biaya
Kegiatan ini dibiayai oleh BOK (Bantuan Operasional Kesehatan) tahun 2016 dengan
rincian sbb :
- ATK peserta 5 org x 8 ds x Rp 20.000 = Rp. 800.000,-
- Bahan praktek 1 x Rp. 250.000 = Rp. 250.000,-
- Makan, minum dan snack 5 org x 8 ds x Rp. 40.000 = Rp. 1.600.000
- Transport peserta 5 org x 8 ds x Rp. 25.000 = Rp. 1.000.000

Total : Rp. 3.970.000,-

Ditetapkan di : Lahat
Mengetahui Pada tanggal : April 2016

Kepala Puskemas Bandar Jaya Pemegang Program Promkes


Yuliani, SKM, M.Kes. Try Winarti, Amg

PEMERINTAH KABUPATEN LAHAT


DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS BANDAR JAYA LAHAT
Alamat : Jl. Kapten Zen Ali Kelurahan Bandar Telp. : 0731-322239
Agung Kec. Lahat-Kab. Lahat
KERANGKA ACUAN KEGIATAN

PEMBINAAN POSBINDU PTM

I. PENDAHULUAN

Posyandu merupakan bentuk peran serta masyarakat di bidang kesehatan yang dikelola oleh
kader dengan sasaran seluruh masyarakat. Dalam perkembangannya untuk meningkatkan
kualitas posyandu, kegiatannya diintegrasikan dengan program Pengembangan Anak Usia Dini
(PAUD) dan Bina Keluarga Balita (BKB) yang disebut sebagai taman posyandu.

Posyantu adalah salah satu bentuk upaya Kesehatan Bersumber Masyarakat (UKBM). Yang
mana kegiatan dilakukan dari, oleh dan untuk masyarakat. Pihak puskesmas hanyalah sebagai
fasilitator tenaga pelayanan kesehatan.

II. LATAR BELAKANG

Kader sebagai pelaksana kegiatan posyandu, selain melaksanakan tugas-tugas pokok di


posyandu juga difokuskan pada kegiatan deteksi dini tumbuh kembang balita. Jadi, sebagai
kader perlu terlebih dahulu memahami tentang petunjuk teknis di posyandu serta kemampuan
kader dalam memberikan penyuluhan kesehatan.

Dalam upaya untuk meningkatkan pemahaman, pengetahuan dan kemampuan serta


semangat kader dalam mengelola posyandu maka Puskesmas Bandar Jaya memandang perlu
untuk melaksanakan kegiatan pembinaan posbindu PTM.

III. TUJUAN
a. Tujuan Umum :
Meningkatkan pengetahuan kader tentang kegiatan Posbindu PTM di wilayah kerja
Puskesmas Bandar Jaya Lahat
b. Tujuan Khusus
i. Meningkatkan pengetahuan kader tentang kegiatan posyandu
ii. Meningkatkan pengetahuan kader tentang kesehatan
IV. Materi
a. Kegiatan Pokok Posbindu PTM
b. Sehat dengan Pengobatan tradisional
V. Peserta
Peserta adalah kader posbindu PTM di wilayah Puskesmas Bandar Jaya Lahat sebanyak
50 orang

VI. Nara Sumber


Nara sumber Kegiatan pembinaan posbindu PTM ini sebanyak 2 orang

VII. Waktu Pelaksanaan


Kegiatan Pembinaan Posbindu PTM ini dilaksanakan pada bulan Maret tahun 2016

VIII. Tempat pelaksanaan


Kegiatan pembinaan Posbintu PTM ini dilakukan di Puskesmas Bandar Jaya Lahat

IX. Pencatatan, pelaporan dan evaluasi kegiatan


Pencatatan kegiatan ini dilaksakan dengan cara mendokumentasikan seluruh proses

kegiatan dari awal hingga akhir dalam bentuk : undangan, daftar hadir, notulen,
rencana tindak lanjut (RTL), Laporan hasil kegiatan, tanda terima transport, foto
kegiatan, pencatatan/dokumentasi kegiatan ini dilaporkan kepada kepala puskesmas
segera setelah kegiatan dilaksanakan.

X. Biaya
Kegiatan ini dibiayai oleh BOK (Bantuan Operasional Kesehatan) tahun 2016 dengan
rincian sbb :
- ATK peserta 50 org x Rp 10.000 = Rp. 500.000,-
- Makan, minum dan snack 52 org x Rp. 40.000 = Rp. 1.560.000
- Transport peserta 50 org x Rp. 40.000 = Rp. 2.000.000
- Nara sumber 2 org x Rp. 150.000 = Rp. 300.000

Total : Rp. 4.360.000,-

Ditetapkan di : Lahat
Mengetahui Pada tanggal : Februari 2016

Kepala Puskemas Bandar Jaya Pemegang Program Promkes

Yuliani, SKM, M.Kes. Try Winarti, Amg

You might also like