You are on page 1of 13

LAPORAN NOTULENSI RAPAT BULANAN

Nama Guru : RIKA LESTARI


Asal Lembaga PAUD : TK AS-SYIFFA

A. Kegiatan
Hal-hal penting yang disampaikan
- Pemberitahuan kegiatan manasik haji
- Tanggal pelaksanaan manasik haji
- Kegiatan-kegiatan yang sudah dihadiri oleh ketua IG Kecamatan di Kabupaten
Kegiatan berlangsung selama 60 menit

DAFTAR HADIR

No Nama Guru Asal PAUD Tanda Tangan


1 IDA MAHDAROH TK PGRI 3
2 EROS TK PGRI 7
3 ELY TK AS-SYIFFA
4 UCU TK AN-NUR
5 IYET TK CITRA ASIH
6 JIM TK AZ-ZIYAD
7 RIKA LESTARI TK AS-SYIFFA
8 ROHANAH AHMAD TK BABAKANSARI
9 YANI TK AR-ROHMAH
10 Hj. WAWAT TK AL-IKHWAN
JURNAL HARIAN TUGAS MANDIRI PESERTA
DIKLAT GURU PENDAMPING MUDA
(DIKLAT BERJENJANG TINGKAT DASAR)

Nama Peserta : RIKA LESTARI


Lembaga : TK AS-SYIFFA
Alamat : Blok Neglasari RT 03 RW 03 Desa Cipeundeuy
Kec. Bantarujeg Kab. Majalengka
Catatan Paraf
No Tanggal & Waktu Kegiatan Hasil
Pendamping Pendamping
1. Selasa, 28-8-2018 Mengidentifikasi untuk
kebutuhan tugas
2. Rabu, 29-08-2018 Menyusun perencanaan
mingguan (RPPM)
3. Kamis, 30-08-2018 Menyusun RPPH
4. Jum’at, 31-08-2018 Menyusun RPPH
5. Sabtu, 1-09-2018 Menyusun RPPH
6. Minggu, 2-09-2018 Menyusun RPPH
7. Senin, 3-09-2018 Pelaksanaan KBL
8. Selasa, 4-09-2018 Menyusun Rencana
Kegiatan KBM
9. Rabu, 5-09-2018 Pelaksanaan KBM
10. Kamis, 6-09-2018 Pelaksanaan KBM
11. Jum’at, 7-09-2018 Pelaksanaan KBM
12. Sabtu, 8-09-2018 Pelaksanaan KBM
13. Minggu, 9-09-2018 Pelaksanaan KBM
14. Senin, 10-09-2018 Pelaksanaan KBM
15. Selasa, 11-09-2018 Pelaksanaan KBM
16. Rabu, 12-09-2018 Kegiatan Pembiasaan
hidup bersih dan sehat
17. Kamis, 13-09-2018 Kegiatan Pembiasaan
hidup bersih dan sehat
18. Jum’at, 14-09-2018 Kegiatan Pembiasaan
hidup bersih dan sehat
19. Sabtu, 15-09-2018 Kegiatan Pembiasaan
hidup bersih dan sehat
20. Minggu, 16-09-2018 Kegiatan Pembiasaan
hidup bersih dan sehat
21. Senin, 17-09-2018 Identifikasi
perkembangan anak
22. Selasa, 18-09-2018 Interaksi positif guru
dengan anak dan orang
tua
23. Rabu, 19-09-2018 Pendokumentasian
perkembangan anak
24. Kamis, 20-09-2018 Gugus PAUD
25. Jum’at, 21-09-2018 Menyusun Laporan
tugas mandiri
26. Sabtu, 22-09-2018 Menyusun laporan
tugas mandiri
27. Minggu, 23-09-2018 Bimbingan tugas
mandiri
28. Senin, 24-09-2018 Memperbaiki tugas
mandiri
29. Selasa, 25-09-2018 Menyusun laporan
tugas mandiri
30. Rabu, 26-09-2018 Menyerahkan laporan
tugas mandiri
PROSEDUR KUNJUNGAN BELAJAR LOKAL (KBL)

Peran / Kegiatan
No Guru Tamu Guru Tuan Rumah Pendamping/Pelatih
Persiapan
1 Mendengarkan penjelasan Mendengarkan penjelasan -
tentang KBL yang tentang KBL yang
disampaikan oleh LPP disampaikan oleh LPP
dibantu Pelatih pada \sat dibantu Pelatih pada saat
berlangsungnya Diklat Diklat Dasar Tatap Muka
Dasar Tatap Muka
2 Membentuk kelompok Membentuk kelompok -
kunjung (KK) yang kunjung (KK) yang
difasilitasi oleh LPP dan menghasilkan layanan
Pelatih, menetapkan Guru PAUD yang menjadi tuan
Tamu dan Guru Tuan Rumah
Rumah
3 Pengisian Lembar Data Pengisian Lembar Data -
Kelompok Kunjung yang Kelompok Kunjung yang
diberikan oleh LPP diberikan oleh LPP
4 Melaporkan dan Melaporkan penjelasan -
Menerima
menjelaskan kepada kepada pengelola layanan ketetapan sebagai
Pengelola layanan PAUD PAUD dan rekan guru Pendamping
serta rekan guru tentang: tentang: KBL dari LPP
- Hasil yang dicapai di - Hasil yang dicapai di - Menerima
Diklat dan materi yang Diklat dan materi yang penjelasan KBL
diperoleh diperoleh dari LPP
- Kegiatan paket pelatihan - Kegiatan paket latihan - Memperoleh
selanjutnya TM, KBL, selanjutnya yaitu TM, Data Kelompok
kegiatan gugus. KBL, kegiatan Gugus. Kunjung dari
Rencana berkunjung ke Rancana penggunaan LPP. (salinan
Layanan PAUD sebgai Guru Layanan PUD sebagai Lampiran 20
Tamu Tuan Rumah KBL yang telah terisi
5 Dihubungi oleh LPP untuk Dihubingi oleh LPP untuk - Dihubungi oleh
memastikan tanggal memastikan tanggalLPP untuk
pelaksanaan KBL dan Hal pelaksanaan KBL dan hal- memastikan
lainnya berkaitan dengan hal lainnya berkaitantanggal
pelaksanaan KBL yang dengan pelaksanaanKBL pelaksanaan
perlu disiapkan Guru Tamu yang perlu disiapkan oleh KBL dan hal-hal
Guru Tuan Rumah lainnya berkaitan
(misalnya: jadwal hari itu, dengan
tata tertib kunjungan, pelaksanaan
komisi, dsb. KBL yang perlu
disiapkan oleh
Pendamping
6 Memastikan telah memiliki Memastikan telah memiliki Memasrikan telah
Lembar Pengamatan Lembar Pengamatan memiliki Lembar
Kunjungan (Lampiran 19) Kunjungan (lampiran 19) Pengamatan
yang diberikan oleh LPP, yang diberikan oleh LPP, Kunjungan
yang akan digunakan pada yang akan dijadikan (Lempiran 19) dan
saat mengamati Guru Tuan pedoman dalam Lembar Evaluasi
Rumah. medasilitasi anak Pelaksanaan
Kunjungan (terdapat
pada SOP Penilaian)
yang diberikan oleh
LPP yang akan
digunakan untuk
mendampingi Guru
Tamu dalam
melakukan
pengamatan
7 KK bersama-sama dengan KK bersama-sama dengan Membantu KK
Guru Tuan Rumah dan Guru Tamu dan dalam memahami
pencamping mempelajari Pendamping mempelajari lembar pengamatan,
lembar pengamatan agar lembar pengamatan agar sehingga Guru Tuan
dapat digunakan dengan dapat menyelaraskan Rumah dapat
baik pada saat melakukan pembelajaran dengan butir- mengajar sesuai
kunjungan butir pengamatan pada saat dengan butir-butir
dilakukan kunjungan pengamatan dan
Guru Tamu dapat
melakukan
pengamatan dengan
baik.
8 - Menyiapkan rencana Membantu Guru
pembelajaran dan material Tuan Rumah apabila
yang akan digunakan pada mengalami kesulitan
saat hari kunjungan dalam
mempersiapkan
pembelajaran
Pelaksanaan
1 Datang ke layanan PAUD Siap menyambut kedatanan Datang ke layanan
Tuan Rumah dengan Guru Tamu dan PAUD Tuan Rumah
membawa Lembar Pendamping KBL dengan membawa
Pengamatan Kunjungan dan Lembar Pengamatan
alat tulis Kunjungan dan
lembar Evaluasi
Pelaksanaan
Kunjungan dan alat
tulis
2 Datang 15 menit lebih awal Telah menyiapkan ruang Mendampingi
untuk mendapatkan sebagai tempat berkumpul jalannya penjelasn
penjelasan teknis (jadwal, dengan Guru Tmau untuk teknis yang diberikan
tata tertib, dsb) dari Guru memberikan penjelasan Guru Tuan Rumah
Tuan Rumah teknis kepada Guru Tamu
3 Berkumpul di ruang yang Guru Tuan Rumah (dapat Mendampingi
telah disiapkan dan digantikan oleh pengelola jalannya penjelasan
mendengarkan penjelasan atau rekan guru lain) teknis oleh Guru atau
teknis dari Guru memberikan penjelasan pengelola kepada
TuanRumah atau pengelola tentang: Guru Tamu tentang:
berkaitan dengan agenda, - Agenda KBL Agenda KBI, ruang
kelas, gambaran dan tata - Ruang kelas tempat kelas, gambaran dan
tertib kunjungan. Guru Tuan Rumah tata tertib kunjungan
mengajar
- Gambran alur kegiatan
pembelajaran dan tema
- Tata tertib kunjungan
4 Melakukan pengamatan Mempersiapkan lingkungan Mendampingi
terhadap lingkungan dan dan melaksanakan proses Kelompok Kunjung
proses pembelajaran serta pembelajaran dan memberikan
kompetensi serta bantuan kepada Guru
kompetensi Guur Tuan Tamu ataupun Guru
Rumah Tuan Rumah apabila
diperlukan
5 Mengisi lembar Pengamatan - -
Kunjungan
6 Berdiskusi dengan sesama Berdiskusi dengan Guru Memandu dan
Guru Tamu dengan Guru Tamu tentang hasil mendampingi proses
Tuan Rumah tentang hasil pengamatan menggunakan jalannya diskusi
pengamatan Lembar Pengamatan
Kunjungan
Melayani pertanyaan Guru Memberikan
Tamu seputar kegiatan penguatan dan
yang telah berlangsung dan kesimpulan pada
pengamatan yang dilakukan akhir diskusi
Guru Tamu
7 Melengkapi Lembar Siap membantu apabila Mengingatkan Guru
Pengamatan Kunjungan diperlukan Tamu bawa Lembar
apabila ada yang belum Pengamatan
terselesaikan Kunjungan telah
terisi dengan lengkap
sesuai dengan hasil
pengamatan
8 Menikmati hidangan (snack) Menyajikan hidangan Menikmati hidangan
(snack) (snack)
9 Setiap guru tamu Guru Tuan Rumah Menanyakan kepada
menyampaikan kesan & mencatat hal-hal yang guru tamu:
pesan hasil pengamatannya disampaikan oleh gGuru - Hal-hal baik
tentang: Tamu dan Pendamping yang telah
- Hal-hal baik yang telah diamati
diamati - Apa yang akan
- Apa yang akan dilakukan guru
dilakukan jika menjadi tamu jika
guru disini menjadi guru
- Manfaat yang diperoleh disini
dan tindak lanjut di
layanan PAUDnya
Paska Pelaksanaan
1 Menyerahkan salinan - Menerima lembar
Lembar Pengamatan pengamatan
Kunjungan kepada kunjungan dari guru
Pendamping, minimal 1 tamu
minggu setelah selesai KBL
kepada pendamping
2 - - Memeriksa
kelengkapan isian
semua lembar
Pengamatan
Kunjungan yang
dikumpulkan oleh
Guru Tamu
3 - - Mengisi Lembar
Evaluasi Pelaksanaan
Kunjungan (terdapat
pada SOP Penilaian)
4 - - Menyerahkan lembar
evaluasi pelaksanaan
kunjungan kepada
LP
INSTRUMEN OBSERVASI PELAKSANAAN TUGAS MANDIRI
DIKLAT GURU PENDAMPING MUDA (DIKLAT BERJENJANG TINGKAT DASAR)

Nama : ................................ Lembaga : ................................


Waktu : ................................ Pengamat : ................................
Catatan Hasil
No Aspek Sub Aspek INDIKATOR Kriteria Skor Skor
Observasi
1 Kegiatan a. Perencanaan 1. Identitas: Hari/tanggal/kelompok/ 1. Jika memenuhi1-2 4
Pembelajaran Kegiatan usia/jumlah anak dalam komponen
dan Evaluasi Pembelajaran kelompok/teme/sub tema 2. Jika memenuhi 3-
(dilihat dari 2. Penataan Lingkungan main: 4 komponen
RPPH dan Densitas (keragaman jenis main) 3. Jika memenuhi 5-
papan display 3. Pijakan sebelum main (kegiatan 6 komponen
kegiatan). pembuka) 4. Jika memenuhi 7
4. Pijakan saat main (kegiatan main komponen
inti)
5. Pijakan setelah main (penutup)
6. Alokasi waktu: Penyambutan,
Pijakan saat main/pembukaan,
pijakan saat main/Kegiatan
main/inti, waktu membereskan,
istirahat, pijakan setelah
main/penutup
7. Kalender pendidikan
b. Pelaksanaan 1. Guru ada di sekolah sebelum anak 1. Jika memenuhi 1- 7
pembelajaran datang, untuk menyambut anak. 2 komponen
2. Penyiapan APE: (dinsitas, 2. Jika memenuhi 3-
kesesuaian dengan tema, 4 komponen
kesesuian dengan tahapan 3. Jika memenuhi 5-
perkembangan anak, pergantian 6 komponen
APE secara berkala, keamanan 4. Jika memenuhi 7-
APE). 8 komponen
3. Penataan APE: (tertata rapi, 5. Jika memenuhi 9-
pengelompokan sesuai jenis, 10 komponen
tersedia nama/foto, dapat 6. Jika memenuhi
dijangkau oleh anak, kenyamanan 11-12 komponen
tata letak, dan ada papan display 7. Jika memenuhi 13
karya anak) komponen
4. Kesesuaian pelaksanaan kegiatan
dengan perencanaan yang
tertuang di RPPH dan kalender
Pendidikan
5. Guru melakukan dukungan yang
membangun keaksaraan dan
pengetahuan saat anak main
6. Guru memberikan dukungan
untuk meningkatkan tahap
perkembangan anak, membantu
anak sesuai kebutuhan,
meningkatkan tahap main anak
7. Guru berkomunikasi dengan anak
secara adil dan seimbang
8. Guru memberi kesempatan main
yang diberikan pada semua anak
sesuai kebutuhan khusus masing-
masing anak
9. Guru memberi kesempatan bagi
anak waktu yang cukup untuk
membereskan mainan
10. Guru memberikan kesempatan
untuk minum dan buang air kecil,
mencuci tangan, membersihkan
diri, sesuai kebutuhan anak
11. Guru berada di sekitar anak sat
istirahat bermain di halaman
12. Guru memberikan dukungan
pengetahuan yang cukup saat
anak istirahat makan tentang
makanan dan minuman
13. Guru meningkatkan anak untuk
selalu membuang sampah pada
tempatnya
c. Evaluasi 1. Cara mengevaluasi (metode): 1. Jika memenuhi 1 4
perkembangan Observasi komponen
anak 2. Asepek yang dievaluasi: 6 aspek 2. Jika memenuhi 2
perkembangan, hasil karya anak komponen
(tahap menggunting, tahap 3. Jika memenuhi 3
menggambar, tahap melukis, komponen
tahap menulis, tahap meronce), 4. Jika memenuhi 4
unjuk kerja anak (mis, saat main komponen
balok, saat main peran, tahap
perilaku sosial), intensitas
(ketekunan main anak), densitas
(keragaman pilihan main anak).
3. Cara pencatatan dan
pendokumentasian hasil evaluasi:
checklist, anekdot, hasil karya
4. Cara pelaporan: buku penghubung
(harian), laporan perkembangan
anak (catur wulan,ssmester,
tahunan)
2 Layanan a. Kesehatan 1. Layanan kesehatan umum 1. Jika memenuhi 1 4
Kesehatan dan 2. Layanan kesehatan gizi komponen
Gizi 3. Pendamping makanan sehat 2. Jika memenuhi 2
4. PHBS (Pembiasaan Hidup Bersih komponen
dan Sehat) 3. Jika memenuhi 3
komponen
4. Jika memenuhi 4
komponen
b. Gizi 1. Bentuk kegiatan: Makan bersama 1. Jika memenuhi 1
terjadual, melibatkan orang tua komponen
murid, masak bersama anak 2. Jika memenuhi 2
2. Komposisi seimbang komponen
(karbohidrat, protein, lemak, 3. Jika memenuhi 3
mineral) komponen
3. Keragaman jenis 4. Jika memenuhi 4
4. Penyajian menu yang menarik komponen
anak
3 Etika pendidik a. Penampilan 1. Tidak berkuku panjang 1. Jikan memenuhi 1 4
2. Tidak memakai sepatu hak tinggi komponen
3. Tidak menggunakan aksesoris 2. Jika memenuhi 2
berlebihan komponen
4. Berpakaian rapi dan sopan 3. Jika memenuhi 3
komponen
4. Jika memenuhi 4
komponen
b. Sikap dan 1. Bicara santun dan positif serta 1. Jika memenuhi 1- 5
perilaku bersuara pelan namun jelas 2 komponen
2. Ekspresi dan bahasa tubuh yang 2. Jika memenuhi 3
sesuai komponen
3. Menjalin kerjasama dengan teman 3. Jika memenuhi 4
sejawat komponen
4. Melaksanakan tugas sesuai 4. Jika memenuhi 5
dengan bidang tugasnya komponen
5. Senang menolong, sigap dan 5. Jika memenuhi 6
cepat tanggap komponen
6. Senang bermain dan mudah dekat
dengan anak
c. Pengelolaan 1. Berlaku adial dan bijaksana pada 1. Jika memenuhi 1- 6
Pembelajaran semua anak 2 komponen
2. Mengelolo dan menggunakan 2. Jika memenuhi 2-
media pembelajaran dengan baik 3 komponen
3. Melakukan pendampingan pada 3. Jika memenuhi 4-
anak dengan pendekatan dengan 5 komponen
baik 4. Jika memenuhi 7
4. Dinamis dalam bekerja dan komponen
mengelola kelas 5. Jka memenuhi 8
5. Mengelola waktu dengan tepat komponen
dan sesuai kebutuhan
6. Ssenantiasa mengingatkan anak
tentang aturan main
7. Memberi dukungan yang sesuai
saat dibutuhkan anak
8. Memahami cara menggunakan
alat permainan edukatif dan
media belajar lainnya
9. Mengelola alat main dan
mendokumentasikan/menginvesta
risasi dengan baik
4 Tindak Lanjut 1. Menggunakan hasil penilaian 1. Jika memenuhi 1 3
dan Konsitensi perkembangan sebagai dasar komponen
perencanaan selanjutnya 2. Jika memenuhi 2
2. Melakukan perbaikan untuk komponen
melaksanakan 3. Jika memenuhi 3
selanjutnya’konsisten komponen
melaksanakan kegiatan
pembelajaran slama 25 hari

Kriteria Penilaian
Kriteria

Nilai > 33 Sangat Paham


27,2 < Nilai ≤ 33 Paham
22,3 < Nilai ≤ 27,7 Cukup Paham
17 < Nilai ≤ 22,3 Kurang Paham
Nilai ≤ 17 Tidak paham

You might also like