You are on page 1of 4

PERANGKAT PEMBELAJARAN

RPP

MATA PELAJARAN MAHARAH QIRO’AH

KELAS II MADRASAH IBTIDAIYAH


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

NAMA SEKOLAH: MADRASAH IBTIDAIYAH MLINJENG

MATA PELAJARAN:BAHASA ARAB

KELAS/SEMESTER:II (DUA) / GANJIL

MATERI POKOK: ‫المدرسة أفراد‬

ALOKASI WAKTU:09:00-09:30 WIB

A. Kompetensi Inti (KI)

1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya

2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun,

peduli, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga,

teman, guru, dan tetangganya

3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati

[mendengar, melihat, membaca] dan menanya berdasarkan

rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan

kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan

di sekolah

4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas,

sistematis dan logis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan


yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang

mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia

B. Kompetensi Dasar (KD)

1.1 Menerima dan meyakini bahwa bahasa Arab merupakan

anugerah Allah SWT.

1.2 Menjalankan dan mengamalkan bahasa Arab sebagai wujud

syukur anugerah Allah SWT.

2.1 Memotivasi rasa ingin tahu terhadap keberadaan wujud benda

melalui media bahasa arab dalam berinteraksi dengan teman,

guru dan keluarga.

2.2 Membiasakan perilaku jujur,disiplin,tanggung jawab dan

percaya diri dalam berinteraksi dalam menggunakan bahasa arab

dengan keluarga,teman dan guru.

3.1 mengenal bunyi mufradat terkait topik:

‫المدرسة أفراد‬

Baik secara lisan maupun tulisan

3.2 Mengenal makna dari ujaran kata (mufradat) terkait topik:


‫ةسردملا دارفأ‬

3.3 Mengenal ujaran kata (mufradat) terkait topik:

‫ةسردملا دارفأ‬

4.1 Menirukan bunyi mufradat terkait topik:

‫ةسردملا دارفأ‬

You might also like