You are on page 1of 6

PEMERINTAH KABUPATEN KUBU RAYA

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS PUNGGUR
Jl. Pak berkat no.31

KECAMATAN SUNGAI KAKAP


Kode Pos 78381

KEPUTUSAN KEPALA
PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT PUNGGUR
NOMOR :

TENTANG

INDIKATOR MUTU LAYANAN KLINIS

KEPALA PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT PUNGGUR,

Menimbang : a. bahwa dalam rangka meningkatkan mutu layanan klinis diperlukan


adanya indikator-indikator mutu layanan klinis yang menjadi sasaran
peningkatan layanan klinis;

b. bahwa sehubungan dengan hal tersebut perlu ditetapkan Indicator Mutu


Layanan Klinis di Pusat Kesehatan Masyarakat Punggur ;

c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a


dan huruf b perlu ditetapkan Indikator Mutu Layanan Klinis dengan
keputusan Kepala Pusat Kesehatan Masyarakat Punggur Kabupaten
Kubu Raya;

Mengingat : 1. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor


544/Menkes/SK/VI/2008 tentang Standar Prosedur Operasional
Pelayanan Publik di Lingkungan Departemen Kesehatan;

2. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor


828/Menkes/SK/IX/2008 tentang Petunjuk Teknis Standar Pelayanan
Miniman Bidang Kesehatan di Kabupaten/Kota;

3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun 2014


tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;

4. Peraturan Bupati Kubu Raya No. 21 tahun 2015 tentang Standar


Pelayanan Minimal Pusat Kesehatan Masyarakat Kabupaten Kubu Raya;
MEMUTUSKAN

Menetapkan :

KESATU : Keputusan Kepala Puskesmas Punggur Tentang Indikator Mutu Layanan


Klinis;

KEDUA : Indikator mutu layanan klinis sebagaimana dimaksud pada Diktum pertama
keputusan ini adalah sebagaimana pada lampiran Surat Keputusan ini yang
merupakan satu kesatuan yang tidak terpisahkan dari surat keputusan ini;

KETIGA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan apabila
dikemudian hari terdapat kesalahan akan diadakan perbaikan sebagaimana
mestinya.

Ditetapkan di Punggur
Pada tanggal :

KEPALA PUSKESMAS PUNGGUR

SUMEDIONO
LAMPIRAN I
KEPUTUSAN KEPALA KESEHATAN MASYARAKAT
PUNGGUR KABUPATEN KUBU RAYA
Nomor :
Tanggal :

STANDAR PELAYANAN MINIMAL SETIAP JENIS PELAYANAN DAN INDIKATOR STANDAR

N JENIS INDIKATOR STANDAR


O PELAYANAN
A. UPAYA KESEHATAN PERORANGAN
1 Pendaftaran a. Jam buka Pelayanan 08.00 s/d 12.00 WIB 100%
setiap hari kerja kecuali hari jumat dan sabtu
08.00-11.00 WIB
b. Waktu tunggu di rawat jalan ≤ 60 menit 100%
c. Kepuasan pelanggan ≥ 70%

2 Pelayanan Umum a. Pemberi pelayanan Dokter 70%


b. Penatalaksanaan Pasien sesuai SOP 100%
c. Kepuasan pelanggan ≥ 79%
3 Pelayanan a. Waktu tunggu hasil pemeriksaan pelayanan 100%
laboratorium laboratorium ≤ 60 menit, kecuali kimia darah
dan darah rutin 90 menit
b. Tidak adanya kesalahan pemberian hasil 100%
pemeriksaan laboratorium
c. Kepuasan Pelanggan ≥ 80%
4 Pelayanan kesehatan a. Penatalaksanaan caries dentis sesuai SOP 100%
gigi dan mulut
b. Kepuasan pelanggan ≥ 79%

5 Pelayanan KIA a. Pemeriksaan ANC sesuai SOP 100%


b. Kepuasan pelanggan ≥ 70%

6 Pelayanan KB a. Prosentase tindakan KB MKJP yang dilakukan 100%


oleh dokter atau bidan terlatih
b. Kepuasan pelanggan ≥ 79%
7 Pelayanan MTBS Pelaksanaan Diare pada Balita sesuai SOP 100%
8 Pelayanan a. Waktu tunggu Pelayanan
Kefarmasian 1. Obat Jadi ( non racikan ) ≤ 30 menit 100%
100%
2. Obat Racikan ≤ 60 menit
b. Tidak adanya kejadian kesalahan pemberian 100%
obat
c. Kepuasan pelanggan ≥ 80%
9 Pelayanan gizi Pasien gizi kurang yang dikonsulkan ke dokter 75%
10 Pencegahan dan a. Tersedia APD di unit pelayanan klinis ≥ 60%
pengendalian infeksi
11 Ruang Tindakan a. Pasien datang di ruang tindakan maksimal 2 100%
menit sudah terlayani
b. Kejadian infeksi luka pasca tindakan jahit luka ≤1,5%
c. Kepuasan pelanggan ≥ 79%
12 Pelayanan rekam a. Waktu penyediaan dokumen rekam medis ≤15 100%
medis
menit
B. UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT
1 Pelayanan kesehatan a. Cakupan kunjungan ibu hamil K-4 95%
ibu dan anak
b. Cakupan komplikasi kebidanan yang ditangani 80%
c. Cakupan pertolongan persalinan oleh bidan 90%
atau tenaga kesehatan yang memiliki
kompetensi kebidanan
d. Cakupan pelayanan nifas 90%
e. Cakupan neonatus dengan komplikasi yang 80%
ditangani
f. Cakupan kunjungan bayi 90%
2 Pelayanan imunisasi Cakupan desa/ kelurahan universal child 100%
immunization (UCI)
3 Pelayanan balita Cakupan pelayanan anak balita 70%
4 Pelayanan Gizi a. Cakupan pemberian makanan pendamping ASI 100%
pada anak usia 6-24 bulan masyarakat miskin
b. Cakupan balita gizi buruk mendapat perawatan 100%
5 Pelayanan Usaha Cakupan penjaringan kesehatan siswa SD dan 100%
Kesehatan Sekolah setingkat
6 Pelayanan KB Cakupan jumlah pasangan Usia Subur yang 70%
memakai kontrasepsi (peserta KB aktif)
7 Pelayanan dan a. Penemuan penderita AFP Rate per 100.000  2/100.000
Penanganan penduduk ≤ 15 tahun
Penderita Penyakit
b. Penemuan dan penanganan penderita 100%
Pneumonie balita
c. Penemuan dan penanganan pasien baru TB 100%
BTA positif
d. Penemuan dan penanganan penderita DBD 100%
e. Penemuan penderita diare 100%
8 Pelayanan Kesehatan Cakupan pelayanan kesehatan dasar masyarakat 100%
Dasar Pasien miskin
Masyarakat Miskin
9 Promosi Kesehatan Cakupan Desa Siaga Aktif 80%
dan Pemberdayaan
Masyarakat
10 Pelayanan Ruang Cakupan Pelayanan Gawat Darurat 100%
Tindakan di Sarana
Kesehatan
Puskesmas

KEPALA PUSKESMAS PUNGGUR

SUMEDIONO,S.ST

NIP. 196712261987121003
LAMPIRAN I

KEPUTUSAN KEPALA UPTDPUSAT KESEHATAN


MASYARAKAT PUNGGUR KABUPATEN KUBU
RAYA

Nomor :

Tanggal :

STANDART NILAI KINERJA KARYAWAN PUSKESMAS PUNGGUR DALAM SKP

NO INDIKATOR STANDART NILAI

1 Buruk ≤ 50
2 Sedang ≤ 60
3 Cukup ≤ 75
4 Baik ≤ 90,99
5 Sangat baik ≤ 100

KEPALA PUSKESMAS PUNGGUR

SUMEDIONO,S.ST
NIP.196712261987121003
PERTEMUAN PENYUSUNAN INDIKATOR MUTU LAYANAN KLINIS

You might also like