You are on page 1of 12

PEMBUATAN PARFUM DARI

BUNGA MAWAR

Baiq Nunung Sulastri (GIC 008 013)


Lisa Antry Nawangsari (GIC 008 015)
Sri Kurniawati (GIC 008 043)

LATAR BELAKANG

BUNGA MAWAR

Mudah
dibudidayakan

Sangat
melimpah

LANJUTAN

BUNGA MAWAR

Minyak mawar

BAHAN PARFUM

Terdiri dari geraniol beraroma wangi yang


mempunyai rumus kimia C10H18O; Sitronelal ; serta
rose camphor (parafin tanpa bau).

Sejarah Parfum
Berasal dari bahasa Latin Perfumus
yang berarti "per" "melalui" dan
"fumum "asap".
Parfum adalah campuran minyak esensial,
senyawa aroma dan pelarut, yang
digunakan untuk memberikan bau wangi
untuk tubuh manusia, obyek atau ruangan.
Parfum kuno dibuat dengan mengekstraksi
minyak alami dari tanaman melalui
pemanasan, menekan dan mengukus. Minyak
kemudian untuk mengharumkan udara.

JENIS JENIS PARFUM


Berdasarkan konsentrasi:
Ekstrak parfum
Esprit de Parfum (ESdP)
Eau de Parfum (EDP), Parfum de Toilette (PDT)
Eau de toilette (EDT)
Eau de Cologne (EdC
Perfume mist
Splash and After shave
Berdasarkan bahannya :
Bright Floral
Green,
Oceanic/Ozone,
Fruity,
Gourmand

Cara Cara Mengekstrak Minyak


Parfum
Destilasi Uap, uap dilewatkan melalui bahan tanaman yang
masih utuh, minyak esensial gas dilewatkan melalui
tabung didinginkan MINYAK
Ekstraksi Pelarut, bunga (drum berputar) + eter atau benzena
untuk mengestrak minyak esensial ditempatkan di etil alkohol
dipanaskan Minyak dengan konsentrasi tinggi.
Enfleurage, bunga tersebar di atas kaca yang dilapisi dengan
lemak atau mentega putih. Lembar kaca ditempatkan di antara
bingkai kayu yang tertutup rapat, sehingga kandungan aroma
bunga terserap ke lemak.

Maserasi mirip dengan enfleurage kecuali bahwa


lemak hangat digunakan untuk menyerap bau bunga.
Bahan yang digunakan direndam dalam pelarut
untuk mendapatkan minyak essensialnya.

Ekspresi adalah metode tertua dan ekstraksi


paling kompleks.
Dengan proses ini, sekarang digunakan dalam memperoleh
minyak jeruk dari kulit, buah atau tanaman secara manual
atau mekanis ditekan sampai semua minyak diperas keluar

PROSES
PEMBUATAN
PARFUM

Skala Home Industry


Metode 1

Metode 2

Skala Laboratorium
DIAGRAM:

APLIKASI PARFUM
Sebagai pewangi pada deodorant
Sebagai pewangi dalam sabun
Sebagai pewangi dalam sampo
Sebagai pewangi dalam produk kosmetik
Deterjen
Sebagai pengharum pakaian
Sebagai aromaterapi dalam bidang
kesehatan.

Karakteristik Parfum Yang


Dihasilkan
Parfum non Alkhol: sejenis parfum yang tidak
menggunakan alkohol sebagai campurannya.
KELEBIHAN:
Harga terjangkau
Daya tahan wangi parfum nonalkohol lebih lama.
Jika dipergunakan pada pakaian, tidak meninggalkan
sisa aroma tidak sedap seperti bekas parfum beralkohol.

You might also like