You are on page 1of 21

PRINSIP DAN KAIDAH DASAR EKOLOGI

Sefti Heza Dwinanti, S.Pi, M.Si

Program Studi Budidaya Perairan


Fakultas Pertanian Universitas Sriwijaya

Ekologi: Ilmu Yang Mempelajari Hubungan Timbal Balik


Antara Organisme Dan Lingkungan (Hayati, Fisik)

Tahun 1866 Ernest Haeckel :


Oekologie
Oikos : rumah,
logos : ilmu
studi tentang organisme dalam
rumahnya, yaitu
Ekologi merupakan pendekatan holistic terhadap
lingkungannya.
pemahaman akan organisme hidup dalam konteks
relasinya baik dengan lingkungan fisik (abiotik) maupun
dengan satu sama lain (biotic).
Ruang Lingkup Ekologi : a. Komponen penyusun
ekosistem,
b. Proses yang terjadi pada ekosistem, dan

Pembagian ekologi
Ekologi seringkali dipisahkan menjadi dua:
1. Autekologi berhubungan dengan studi
organisme individual atau suatu individu
spesies.
2. Sinekologi berhubungan dengan studi tentang
kelompok organisme yang berasosiasi bersamasama sebagai satu kesatuan (unit).
Secara umum ekologi dapat dibagi berdasarkan
penggolongan :
a. taksonomik, misal ekologi ikan
b. habitat, misal ekologi perairan

ASAL MULA EKOLOGI


Tumbuhan (MH)
membutuhkan

Tanah
Air
Sinar mthr
Perkembangan
Natality
Mortality
dll

Berapa Banyak ??
Sejak tahun 1970-an
Kekawatiran habisnya SDA
Ekologi dianggap paling efektif
dlm memecahkan permasalahan2
lingkungan

KUALITATIF

KUANTITATIF

Perkembangan Ekologi

PENGERTIAN DAN RUANG LINGKUP EKOLOGI


Komponen
Gene
Biotik

Komponen
Abiotik

Sel

Jaringan

Organ Organisme Populasi

MATERI

ENERGI

Sistem Sistem Sistem


Sistem Sistem
Sistem
Biosistem Gene Sel
Jaringan Organ Organisme Populasi

Spektrum Biologi

Komunitas

Sistem
Komunitas

(Ekosistem)

Ekologi menekankan pada tiga tahap terakhir yaitu


dari organisme sampai ke ekosistem.
Sistem adalah komponen yang berinteraksi secara
reguler dan saling bergantung membentuk suatu
keseluruhan yang unik.
Unit ekologis adalah ekosistem, yang merupakan
sebuah kelompok yang terdiri atas beragam populasi
yang berinteraksi dalam suatu daerah tertentu.

TANDA/SIFAT YANG DIMILIKI EKOSISTEM

1. Struktur
berupa
susunan
komponen biotik dan abiotik.
2. Fungsi berupa pertukaran materi
dan energi antara lingkungan fisik
dan biologik secara terus menerus.
3. Kompleks
4. Tanpa batas dimensi, perub.scr
temporal

KOMPONEN EKOSISTEM
Secara Fungsional:
Komponen autotrof
Komponen heterotrof
mendekomposisi
makanan

membuat makanan
mempergunakan dan

Secara Struktural:
Substansi abiotik : C; N; CO2; H2O; dan lain-lain yang terlibat

dalam siklus materi. Seperti: karbohidrat; lemak; protein;


vitamin; temperatur; iklim; tekanan udara.
Produsen
Konsumen
Pengurai

Macam-macam Ekosistem:
Secara garis besar:
Ekosistem daratan
:
dan lain-lain
Ekosistem lautan
:

padang rumput; hutan; padang pasir


air tawar; air laut dan lain-lain

ALIRAN ENERGI DAN MATERI:


Secara Fungsional:
Energi
:
suatu bahan yang menyebabkan organisme
mempunyai kemampuan untuk melakukan kerja
Energi dari matahari tumbuhan, hewan dan manusia
Rantai makanan (food chain)
Piramida makanan :

Tingkatan Trofik IV

Konsumen III

Tingkatan Trofik III

Konsumen II

Tingkatan Trofik II

Konsumen I

Tingkatan Trofik I

Produsen

MATAHARI

PRODUSE
N

BAHAN/
MATERI
(NUTRISI
)

Siklus materi
Arus energi
KONS I
(HERB
)

KONS
II
(KARNI
)

KONS
III
(OMNI)

DEKOMPOSER, TRANSFORMER

HUBUNGAN ANTAR KOMPONEN DALAM EKOSISTEM

RANTAI MAKANAN: TRANSFER ENERGI DAN MATERI


MELALUI SERANGKAIAN ORGANISME

DEKOMPOSER

KONSUMEN III

Cermin
dari
kestabilan
ekosistem

KONSUMEN II

KONSUMEN I

PRODUSEN

RANTAI MAKANAN
(FOOD CHAIN)

JARING MAKANAN
(FOOD WEB)

Secara operasional:
1. Fiksasi Energi
2. Pembentukan bahan organik (Fotosintesis)
3. Produsen dimakan konsumen
4. Degradasi, humifikasi, mineralisasi, digunakan kembali
oleh produsen
Secara fungsional dapat dianalisis dari segi:
1. Aliran energi
2. Rantai makanan
3. Pola keanekaragaman menurut ruang dan waktu
4. Perkembangan, evolusi dan sibernetika (pengaturan,
pengendalian secara keseluruhan)

Rantai makanan diatas permukaan tanah disebut


rantai makanan penggembalaan (grazing food chain)
Rantai makanan dari permukaan tanah ke bawah
disebut rantai makanan detritus (detritus food chain)

Habitat dan relung


Habitat: alamat,tempat tinggal mh/skelompok mh yg
membentuk komunitas. Sesuai dg syarat hidup mh (dpt
mempertahankan
hidup),berarti
faktor
lingkungan
berada dlm kisaran antara titik minimum & maksimum
(titik kardinal).
Relung (niche): cara utk hidup, fungsi&posisi mh dalam
suatu habitat, profesi mh pada suatu habitat.
Persaingan terjadi bila mh berada pd habitat&relung yg
sama

DAUR KARBON
CO2 + Air + S.M.

Dekomposer

Senyawa Organik

Konsumen

DAUR NITROGEN
N2
NO3

Protein

Amonia

NO2

NO3

DAUR KALSIUM
Caruban Kalsium
+
CO2

Dekomposer

Akar Tanaman
(Senyawa Organik)

Konsumen

HABITAT, NICHE dan KOMUNITAS


1.

Habitat dan Niche


Habitat
:
tempat di mana organisme
hidup dengan persyaratan tertentu
Niche/relung :
status yang fungsional atau
profesi makhluk hidup dalam habitatnya

2.

Dua jenis makhluk hidup pada suatu habitat


yang sama dan
mempunyai relung sama, maka akan terjadi
persaingan.
Populasi Komunitas
T
T
L
D
M
P

=
=
=
=
=

(L + D) (M + P)

pertumbuhan populasi
lahir
pendatang
mati
pergi

HUKUM INTERAKSI

Netral
Kompetisi
Predasi
Mutualisme
Komensalisme
Parasitisme
Antibiosa/amensalisme

Daya Dukung

:
:
:
:
:
:
:

kambing dan kucing


kambing dan kerbau
harimau dan hewan kecil
Kerbau dan beruang
Anggrek dan tumbuhan
Hewan dan bekteri
Alelopaty dari gulma

:
besar kecilnya kemampuan untuk menampung dan
memberikan hasil kepada populsi manusia

Manusia

Berakal, dapat belajar dan berkomunikasi

mengatasi lingkungan
dan
contoh:
- udara dingin perapian
buat rumah
berpakaian
- jarak
alat transportasi

Akibat Pengubahan

mengubah lingkungan
contoh:
hutan
sawah,
ladang,
permukiman
daratan
penampungan air
Lingkungan
hujan

Pada umumnya manusia diuntungkan


Hewan dan tumbuhan dirugikan

Untuk menghindari hal ini, pengubahan lingkkungan harus berwawasan


kelestarian lingkungan

TERIMA KASIH

A population is a group of individuals belonging to the


same species
a community is a collection of populations inhabiting a
particular area.
An ecosystem is a functional and relatively selfcontained system that includes communities and their
nonliving environment

The ecosystem is the basic unit of ecology, and can be


defined as the study of the interactions between groups of
organisms and their environment
The environment of an organism includes all external
entities and factors that affect it, and therefore includes
physical factors such as light, temperature and oxygen as
well as other living things such as competitors, mates,
predators, and parasites.

You might also like