You are on page 1of 12

BENTUK DAN FUNGSI

GIGI

OLEH
Maximus Ola Duli A.Md.K.G
OUT LINE
1. PENGERTIAN GIGI
2. FUNGSI GIGI SECARA UMUM
3. MACAM MACAM GIGI
MANUSIA
4. BENTUK DAN FUNGSI DARI
MASING-MASING GIGI
PENGERTIAN
GIGI

Gigi adalah : Bagian dari


rongga mulut yg berwarna
putih kekuning2n yg brsifat
keras yg digunakan utk
mengunyah makanan
FUNGSI GIGI

mengunyah
makanan

Membantu
mengeluarkan
bunyi / suara

penampila
n
MACAM MACAM GIGI
MANUSIA

1. GIGI SUSU

2. GIGI TETAP
GIGI SUSU

TERDIRI DARI
1. GIGI SERI BERJUMLAH 8 BUAH GIGI
2. GIGI TARING BERJUMLAH 4 BUAH GIGI
3. GIGI GERAHAM BERJUMLAH 8 BUAH
GIGI
GIGI TETAP
TERDIRI DARI :
1. GIGI SERI BERJUMLAH 8 BUAH
GIGI
2. GIGI TARING BERJUMLAH 4
BUAH GIGI
3. GIGI GERAHAM KECIL
BERJUMLAH 8 BUAH GIGI
4. GIGI GERAHAM BESAR
BERJUMLAH 12 BUAH GIGI
BENTUK DAN FUNGSI
GIGI

GIGI
SERI

BENTUK SEPERTI KAPAK

FUNGSINYA UNTUK MEMOTONG MAKANAN


GIGI TARING

BENTUK SEPERTI
TOMBAK

FUNGSINYA UNTUK MEROBEK


MAKANAN
GIGI GERAHAM
KECIL

BENTUK SEPERTI LUMPANG

FUNGSINYA UNTUK MENUMBUK


MAKANAN
GIGI GERAHAM
BESAR

BENTUK SEPERTI COBEK

FUNGSINYA UNTUK MENGHALUSKAN


MAKANAN
SeKiA
n

You might also like