You are on page 1of 9

Mengapa dermatitis

seboroik sering terjadi


pada parkinson?

razwa maghvira
Pada penyakit parkinson tampak ada perubahan
konsentrasi sebum hal ini terjadi karena proses
peningkatan konsentrasi homon MSH plasma
pada parkinsondikarenakan MSH meningkat,
pada parkinson ini tidak ada faktor penghambat
MSH sebagai akibat dari aktivitas neural
dopaminergik yang tidak cukup.

razwa maghvira
Karena dopamin yang tidak cukup maka pada
parkinson diobati dengan levodopa yang menurut
penelitian berhasil memulihkan sintesa faktor
penghambat MSH dan mengurangi sekresi sebum
pada pasien parkinsonefek sebostatik levodopa
ini hanya pada pasien parkinson

razwa maghvira
Parkinson juga terdapat immobilitas wajah pasien
yang akan menyebabkan meningkatnya
akumulasi sebum sehingga terjadi dermatitis
seboroik

razwa maghvira
Apa hubungan MSH dengan dermatitis seboroik

pada parkinson?

MSH membantu proses keratinisasi, apabila proses


keratinisasi tidak seimbang, akibat MSH yang tidak
seimbang maka akan menutup jalan keluarnya kelenjar
sebasea, sehingga kelenjar sebasea mengendap akibat
terhambat keluarnya kelenjar sebasea. Sehingga
mengakibatkan dermatitis seboroik

razwa maghvira
Bagaimana cara kerja MTX pada
psoriasis?
Kerja MtX adalah menghambat sintesis DNA
dengan cara menghambat dihidrofolat reduktase
dan dengan demikian menghasilkan kerja
antimikotik pada epidermis.

Dengan dosis tunggal 25mg/minggu dan


50mg/minggu, atau im 25mg/minggu dan
50mg/minggu pada minggu berikutnya

Muhammad Badar
Kenapa Placebo digunakan dalam
penelitian ini?
Effectiveness
to cure
Anagenital
Warts
High Dose

Medium
Dose

Low Dose

Placebo Sodium
Nitrite
Placebo digunakan sebagai acuan awal untuk melihat hasil dari solution
siti tasya percobaan penelitian. Agar tahu jika penelitian memberikan
hasil lebih baik atau lebih buruk dari placebo
Kenapa NO dipilih dalam
penelitian ini?
NO mudah menyerap kedalam kulit untuk melawan patogen
NO adalah komponen penting dalam kekebalan tubuh melawan
infeksi, sebagai anti bakteri terhadap banyak jamur, bakteri, dan
parasit
Selain itu NO juga bertindak sebagai anti virus
Ditambah dengan NO bisa mengaktifkan kekebalan kulit tubuh
terhadap penyakit
Dengan banyaknya kelebihan NO ini, maka banyak peneliti yang
ingin mengetahui seberapa banyak dosis efektif dibutuhkan untuk
menyembuhkan penyakit tertentu. Mereka bisa melihat hasilnya
dengan penelitian, tetapi belum bisa memastikan jumlah efektif
NO atau cara kerjanya dalam menyembuhkan penyakit

siti tasya
Bagaimana cara NO
menyembuhkan kutil kelamin?
Para peneliti sudah tahu hasil dari penelitian ini kalau
NO efektif menyembuhkan penyakit kutil kelamin
berdasarkan dosis citric acid pada NO.
Hanya saja cara kerjanya masih dalam penelitian.

siti tasya

You might also like