You are on page 1of 6

Terminasi

RNA Polimerase II mentranskripsikan suatu sekuens DNA yang disebut sebagai


sinyal poliadenilasi. Sinyal tersebut menghasilkan susunan basa AAUAAA pada
pre-mRNA.

Kemudian, kira-kira 1035 nukleotida yang mengalir ke arah hilir dari sinyal
AAUAAA, protein yang berasosiasi dengan transkrip RNA yang sedang dibuat
memotong bagian tersebut hingga lepas dari RNA Polimerase II. Akibatnya,
pre-mRNA pun terlepas dan bersiap untuk memasuki tahap mRNA processing
sebelum masuk ke tahap translasi.
mRNA Processing

Capping Tailing pada


Splicing
pada ujung 5 ujung 3
Capping pada Ujung 5
Sebenarnya terjadi tidak lama saat transkripsi
dimulai, tepatnya setelah transkripsi 2040
nukleotida pertama.

Bentuk termodifikasi dari nukleotida guanin (G)


ditambahkan ke ujung 5.
Tailing pada Ujung 3
Cleavage factor menempel pada sekuens
AAUAAA pada pre-mRNA. Pre-mRNA pun
terlepas dan RNA Polimerase II.

Setelah itu Poly-A-Polimerase menempel pada


pre-mRNA dan memotong sekuens ujung 3.
Poly-A-Polimerase kemudian membentuk rantai
poli-A. Pre-mRNA pun siap untuk masuk ke
tahap splicing.
Splicing

Sumber: Campbell & Reece, 2008


Video

You might also like