You are on page 1of 50

Perancangan Mixer Kapasitas 2000 liter Pada

Proses Pembuatan Obat Sirup

SEMINAR PROGRES TUGAS AKHIR

PEMBIMBING 1 PENGUJI 1
Ir. Sapto Proyogo, M.Si
Ogi Sutrisna Azizi Dr., Ir. Sri Wuryanti, M.Si
141734019
PEMBIMBING 2 JURUSAN TEKNIK KONVERSI PENGUJI 2
Sugianto, ST., M.eng Aceng Daud, ST., M.Eng
ENERGI
D4 TEKNIK KONSERVASI ENERGI
OUTLINE

HASIL PERANCANGAN
PENDAHULUAN DAN SIMULASI
01 04
MIXER LIQUID

GAMBAR RANCANGAN DAN


LANDASAN TEORI GAMBAR HASIL SIMULASI
02 05

TAHAP PERENCANAAN PROGRES KEDEPAN


03 06
MIXER LIQUID

OGI SUTRISNA AZIZI | 141734019 2


PENDAHULUAN
LATAR BELAKANG

Di Indonesia, peningkatan Penggunaan energi pada Industri farmasi memproduksi Teknologi Mixer pada industri
kebutuhan energi disebabkan sektor industri, pada tahun obat-obatan baik dalam farmasi pada proses pembuatan
oleh salah satu sektor yaitu 2000-2012 sudah mencapai bentuk Liquid, Solid, ataupun
obat liquid (sirup) sangatlah
sektor industri yang merupakan 34,8 % dari total energi final Semi Solid.
konsumsi terbesar pertama diperlukan guna untuk mencapai
industri (Syahrial, et al.,
(Pasisarha & Hadi, 2012). 2012). angka keberhasilan suatu produksi.

The Power of PowerPoint | thepopp.com 4


RUMUSAN MASALAH

Komponen utama Mixer yang berpengaruh


terhadap kebutuhan energi adalah komponen
pengaduk (impeller). Berdasarkan studi
literatur penggunaan energi pada Mixer dan
lamanya waktu pencampuran (Mixing Time)
dipengaruhi oleh beberapa faktor yaitu
geometri Mixer, kecepatan impeller dan power
impeller (M. Walas, 1998)

Pada penelitian ini difokuskan untuk merancang pengaduk dan tangki pengaduk Mixer pada proses
produksi obat sirup dengan menggunakan software Solidworks. Setelah dilakukannya perancangan maka
hasil rancangan disimulasikan kedalam sistem menggunakan software GAMBIT dan FLUENT guna untuk
mengetahui hasil penggunaan energi atau kinerja Mixer.
5
TUJUAN
1.Merancang mesin Mixer pada proses pembuatan Obat
Sirup;
2.Mengevaluasi peluang penghematan energi pada
mesin Mixer Obat Sirup.
BATASAN MASALAH
Dalam perancangan ini hal yang dibahas
hanyalah perancangan mesin Mixer pada bagian
pengaduk dan tangki pengaduknya saja.
Perancangan ini dilakukan dengan pemodelan
menggunakan Software Solidwork, GAMBIT dan
FLUENT.

OGI SUTRISNA AZIZI | 141734019 7


LANDASAN TEORI
PROSES PRODUKSI
OBAT SIRUP DI
INDUSTRI FARMASI
Di Industri FARMASI terdapat 4 proses produksi obat sirup
1. Proses Mixing (Pencampuran)
2. Proses Washing Botlle
3. Proses Filling
4. Proses Packing

OGI SUTRISNA AZIZI | 141734019 9


DIAGRAM PROSES PRODUKSI OBAT SIRUP

PENCAMPURAN/
FILLING PACKING
MIXING

WASHING BOTTLE

BOTTLE IN

10
Proses Mixing (Pencampuran)
PROSES PENCAMPURAN BAHAN BAKU, DI MIXING HINGGA MENJADI PRODUK (OBAT
SIRUP)

OGI SUTRISNA AZIZI | 141734019 11


Proses WASHING BOTTLE
PROSES BOTOL DI STERILKAN DAN DICUCI DENGAN TUJUAN MENGHILANGKAN KUMAN
DAN BAKTERI PADA BOTOL YANG AKAN DIGUNAKAN UNTUK SELANJUTNYA DI PROSES
FILLING

OGI SUTRISNA AZIZI | 141734019 12


Proses FILLING
PROSES HASIL DARI MIXING DI MASUKKAN KEDALAM BOTOL YAITU DALAM BETUK SIRUP

OGI SUTRISNA AZIZI | 141734019 13


Proses PACKING
PROSES HASIL DARI FILLING YANG SUDAH DIISI OLEH SIRUP KE DALAM BOTOL KEMUDIAN
DIKEMAS UNTUK SIAP DI PRODUKSI

OGI SUTRISNA AZIZI | 141734019 14


KOMPONEN PADA MIXER

Dalam proses Mixing Liquid obat sirup terdapat 3 komponen utama yaitu :

1. Komponen Pengaduk (Impeller);

2. Komponen Tangki Pengaduk;

3. Motor Penggerak.

The Power of PowerPoint | thepopp.com 15


IMPELLER
DIGUNAKAN SEBAGAI PENGADUK BAHAN YANG AKAN DIBUAT MENJADI OBAT SIRUP

OGI SUTRISNA AZIZI | 141734019 16


TANGKI PENGADUK
DIGUNAKAN SEBAGAI TEMPAT PENCAMPURAN BAHAN-BAHAN YANG AKAN DI MIXING

OGI SUTRISNA AZIZI | 141734019 17


MOTOR PENGGERAK
DIGUNAKAN SEBAGAI PENGGERAK IMPELLER

OGI SUTRISNA AZIZI | 141734019 18


PENGHEMATAN ENERGI PADA MESIN MIXER

Merubah Proses Variabel Seperti Jumlah Masa Bahan Baku Bowl,


01 Kecepatan Impeller

Mengubah Desain Tangki Seperti Mengubah Posisi Impeller Dari


02 Horizontal Ke Vertikal,

03 Mengubah Jenis Impeller

Mengubah Formula Obat


04

Menyesuaikan Jenis Motor Pengaduk Terhadap Beban Atau


05 Memasang Teknologi VSD (Variable Speed Drive) Pada Motor

Sumber : Handbook of Pharmaceutical Granulation


Technology, Gokhale et al dalam Mehta, Rekhi, & Parikh,
2005 19
ANALISA PELUANG PENGHEMATAN ENERGI

Pengubahan jenis Impeller yang digunakan pada proses Mixing;

Pengubahan kecepatan putaran pengaduk.

Sumber : Chemical Enggineering Communications

20
TAHAP
PERENCANAAN
Data pengukuran
Mixer kapasitas sama
dengan dengan jenis
Pitch Blade Turbine

ALUR PENELITAN
PERHITUNGAN RANCANGAN
 MENENTUKAN GEOMETRI
PENGADUK DAN TANGKI

ANALISA PELUANG PENGHEMATAN


PENGADUK (Persamaan 3.1-3.3)

SIMULASI HASIL PERANCANGAN


PEMBUATAN RANCANGAN 3D
 MENENTUKAN KAPASITAS

PENGUMPULAN DATA DAN

KEDALAM SOFTWARE
TANGKI PENGADUK

PENGOLAHAN DATA
(Persamaan 3.4)
 MENENTUKAN JENIS

ENERGI
PENGADUK DAN
BANYAKNYA BILAH
PENGADUK MENGHITUNG
BESARNYA BILANGAN
REYNOLD NUMBER (Persamaan
3.6)
 MENENTUKAN KAPASITAS
PENGADUKAN (Persamaan 3.7)
PERHITUNGAN
PERANCANGAN

Referensi perancangan yang


digunakan adalah buku
“Chemical Process Equipment”
dan “The Techniques Of Process
Design

23
MENGHITUNG
1. Diameter Pengaduk (d)
GEOMETRI TANGKI DAN
d = 0,6 x Dt
PENGADUK
2. Menentukan lebar pengaduk (W)
W = d/8
3. Letak atau ketinggian dari
pengaduk (h)
h=H/3
Ket : h = Tinggi fluida/cairan (meter)
r = Jari-jari tangki (meter)
p = Bilangan Phi (3.14)
V = Volume tangki Mixer (liter)
24
Kapasitas tangki Mixer (liter)
V= p.r2. H

MENGHITUNG
KAPASITAS TANGKI Ket : h = Tinggi fluida/cairan (meter)
r = Jari-jari tangki (meter)
p = Bilangan Phi (3.14)
V = Volume tangki Mixer (liter)

25
Dalam menentukan jenis pengaduk yang dipilih
MENENTUKAN mengacu dengan beberapa pertimbangan yang ada,

JENIS PENGADUK seperti jenis material yang diaduk, viskositas material


yang diaduk, besar kapasitas pencampuran yang
DAN BANYAKNYA diinginkan serta efesiensi di dalam harga maupun
perbaikan, selain menentukan jenis pengaduk yang
BILAH PENGADUk tepat dalam analisa ini juga haruslah ditentukan
berapa banyak jumlah bilah yang dipakai sebagai
bahan pertimbangan dalam analisa.

26
BILANGAN REYNOLD NUMBER
MENGHITUNG 𝑑 2 𝑁𝜌
𝑁𝑅𝑒 =
BESARNYA 𝜇

BILANGAN
μ = Viskositas (Ns/m2)
REYNOLD NUMBER Ket :
d = Diameter tangki (meter)
𝜌 = massa jenis fluida (kg/m3)
N = Putaran pengaduk (rps)

27
KAPASITAS PENGADUKAN
MENGHITUNG Q = KTNd 3
KAPASITAS
PENGADUKAN Ket : Q = kapasitas aliran rata-rata dari impeller (m3/s)
N = putaran pengaduk (rpm)
d = diameter pengaduk (meter)
KT = konstanta pengaduk Tabel 3.4

28
29

ALUR SIMULASI
GAMBIT DAN FLUENT
Mencari Torsi Impeller
Daya Poros 𝐼𝑚𝑝𝑒𝑙𝑙𝑒𝑟 𝐷𝑎𝑦𝑎 𝑃𝑜𝑟𝑜𝑠
1. T 𝐼𝑚𝑝𝑒𝑙𝑙𝑒𝑟 = = 𝑛
ω 2𝜋60

2. Daya Poros Total = Daya Poros Impeller

3. Daya Poros Impeller = T x ω (𝑘𝑊)


ANALISIS 4. Rugi Panas = ṁ x cp Bahan Baku x 𝛥𝑇 kW

PENGGUNAAN 5. Rugi lain = 𝐷𝑎𝑦𝑎 𝐿𝑖𝑠𝑡𝑟𝑖𝑘 − (𝐷𝑎𝑦𝑎 𝑃𝑜𝑟𝑜𝑠 𝑇𝑜𝑡𝑎𝑙 +

ENERGI
Efisiensi Proses Mixing
𝑃 𝑃𝑜𝑟𝑜𝑠 𝑇𝑜𝑡𝑎𝑙
• Efisiensi Proses mixing (η) = 𝑥 100 %
𝑃 𝐿𝑖𝑠𝑡𝑟𝑖𝑘

30
INTENSITAS KONSUMSI ENERGI
Energi listrik Total Yang Digunakan (kWh)
IKES =
𝑇𝑜𝑡𝑎𝑙 𝑃𝑟𝑜𝑑𝑢𝑘 𝑌𝑎𝑛𝑔 𝐷𝑖ℎ𝑎𝑠𝑖𝑙𝑘𝑎𝑛 (𝑇𝑜𝑛)
ANALISIS • Energi Input + Energi Listrik = Energi Proses + Energi Keluar

PENGGUNAAN 1. Energi Input


= (ṁ x cp Bahan Baku x (Tlingkungan - Treferensi) ) x Waktu Operasi

ENERGI 2. Energi Listrik


= ((VR x IR x Cos θ) + (VS x IS x Cos θ) + (VT x IT x Cos θ)) x Waktu
Operasi
3. Energi Proses
= (ṁ x cp Bahan Baku x (Tlingkungan - Treferensi)) x Waktu Operasi
4. Energi Keluar
= (Energi Input + Energi Listrik) – Energi Proses

31
HASIL
PERANCANGAN
DAN SIMULASI
HASIL PERANCANGAN
Data Spesifikasi Mixer
1. Nama Mesin Mixer Tank
2. Kasitas Tangki 2400 Liter
3. Diameter Tangki (Dt) 1500 mm = 1,5 meter
4. Tinggi Cairan Dalam Tangki 1400 mm = 1,4 meter
5. Tinggi Total Mixer 2300 mm = 2,3 meter
6. Diameter Pengaduk (d) 900 mm = 0,9 meter
7. Putaran Pengaduk 1300 RPM =21,6 rps
8. Lebar Pengaduk (W) 112 mm = 0.112 meter
9. Jenis Pengaduk Pitch Blade Turbine A200
10. Jumlah Pengaduk 1 Buah

11. Jumlah Bilah Pengaduk 4 Blade

The Power of PowerPoint | thepopp.com 33


HASIL PERANCANGAN

Data Desain Operasi

Reynold Number 534.600 Aliran Turbulen

Kapasitas Pengadukan 69,87 m3 -

The Power of PowerPoint | thepopp.com 34


HASIL SIMULASI

Data Hasil Simulasi


No. Nama Data Nilai Satuan
1. Densitas 1100,001 kg/m3
2. Pressure 20,75415 atm
3. Velocity Magnitude 57,78934 m/s
4. Moscullar Viscosity 0,036 kg/m.s
5. Turbulent Kinetic Energy 38,47514 m2/s2
6. Torsi 13,1 N.m
7. Putaran Impeller 1300 RPM
8. Daya Poros 1,78 kW

The Power of PowerPoint | thepopp.com 35


HASIL RANCANGAN
GAMBAR RANCANGAN
PENGADUK
(IMPELLER)
ZONA MRF
BOWL
MIXER LIQUID
GAMBAR HASIL SIMULASI
DENSITY
PRESSURE
VELOCITY
MAGNITUDE
VELOCITY
MAGNITUDE
TURBULENT
KINETIC
ENERGY
PROGRES
KEDEPPAN
ANALISIS HASIL
PERANCANGAN DAN
01 SIMULASI

ANALISIS PERBANDINGAN
EXISTING DAN PERANCANGAN 02

PROGRES SELANJUTNYA

49
Thank you!

You might also like