You are on page 1of 17

MEMAHAMI PERILAKU

EMPATY

WARDI, SKM
1. KONSEP DASAR PERILAKU
MANUSIA

 Perilakuadalah Proses interaksi


individu dgn lingkungannya sbg
manifestasi hayati bahwa dia
adalah hidup.
Tujuan

 TujuanPerilaku manusia adalah


untuk memenuhi kebutuhan
dasarnya sehingga dapat
mempertahankan kelangsungan
hidupnya.
Penggolongan jenis perilaku manusia
(Haruman, dkk, 1989:1)
1. Perilaku motorik (Psikomotor) :
perilaku dlm bentuk gerakan2 baik
disadari maupun tdk, spt: berjalan,
duduk, berbicara, dll.
2. Perilaku kognitif: proses individu
untuk mengenal lingk.nya, spt:
berfikir, mengingat, mengamati, dll
3. Perilaku Konatif: kegiatan2 yg
berupa dorongan yg dtg dari dlm
diri individu, shg individu
berperilaku, spt: motif, sikap,
keinginan, kemauan, dll
4. Perilaku Afektif: kegiatan yg
berupa emosi - perasaan
senang/sedih, benci, cinta,
cemburu, dll.
Perilaku manusia dipengaruhi oleh
faktor intrinsik dan ekstrinsik:
1. Faktor intrinsik (berasal dari dlm diri
individu):
 Ras
 Jenis kelamin
 Bentuk fisik
 Keperibadian
 Bakat Bawaan
 intelegensi
2. Faktor ekstrinsik (dari luar individu):
a) Faktor psiko-edukatif: psikis dan
pendidikan, mslnya: faktor kehidupan klg,
pendidikan formal dan non formal yg
ditempuh oleh individu.
b) Faktor sosial budaya: norma2 dlm masy,
corak budaya, sistem politik ekonomi.
c) Faktor spiritual: faktor agama dan
kepercayaan sangat m’pengaruhi dlm
berperilaku.
Perkembangan Kepribadian

 Kepribadian adalah sgl corak kebiasaan


manusia yg terhimpun di dlm dirinya dan
yg digunakan untuk berekasi dan
menyesuaikan dirinya t’hadap rangsang
baik dari lingk maupun dari dlm dirinya
shg corak dan kebiasaan merupakan satu
kesatuan fungsional yg khas untuk
manusia itu.
Struktur keperibadian
(Sigmun freud)
1. ID (Das Ich)
Merupakan bagian stuktur kepribadian
yg dianggap sbg gabungan naluri yg ada
pd manusia. Bersifat primitif, menuntut
pemuasan segera, prinsip kesenangan
saja tanpa m’perhitungkan situasi dan
kondisi yg ada. Bermanfaat sbg sumber
dorongan kehidupan, bergerak dialam
tdk sadar.
2. EGO (Das Ech)
Ego berarti AKU, mengatur pelaksanaan naluri yg
berasal dari ID. Fungsi pokoknya adalah
mengenal dan memahami realitas yaitu keadaan
yg nyata, khusunya dunia luar (berfungsi atas
dasar prinsip realitas). Ego merupakan
penggabungan antara dunia dalam dan dunia
luar melalui fungsi kejiwaan, spt; berfikir,
mengingat, mengatur, dsb. Fungsinya lebih
banyak menyesuaiakan diri dan mengolah
penyaluran Id. EGO mengatur kehidupan
kejiwaan individu scr sadar.
3. Super EGO (Das Uber Ich)
Berfungsi untuk m’himpun sgl nilai
dan norma baik-buruk yg ada di dlm
diri individu. Pengembangan super
ego sangat dipengaruhi oleh
kemampuan mengadopsi nilai dan
norma kehidupan sosial, agama
termasuk pendidikn. sUper EGO
berperan sbg badan sensor t’hdp
fungsi EGO.
Tahap Perkembangan Kepribadian
menurt Sigmun Freud:
NO UMUR FASE ASPEK PERKEMBANGAN
(thn) PSIKOSEKSUAL

1 0-1,5 ORAL o Mulut dan panca indra sbg sumber


PERIOD kepuasan psikologik dan biologik
(Masa o Oral erotisme merupakan fase
Oral / awal perkembangan psikoseksual
mulut) Dibagi 2 fase:
- Masa menghisap
- Masa menggigit
NO UMUR FASE ASPEK PERKEMBANGAN
PSIKOSEKSUAL
(thn)
2 1,5-3 Anal • Kepuasan psikologik
Period bersumber pada anus dengan
(masa defeksi(BAB) dan urinasi (BAK)
anal / • Ambivalensi
toilet • Terbentuk struktur ego
trening
period)
NO UMUR FASE ASPEK PERKEMBANGAN
(thn) PSIKOSEKSUAL
3 3-6 PHALLIC o MENCINTAI ORG TUA YG
PERIOD BERLAIANAN JENIS
(MASA o KONFLIK OEDIPUS PD ANAK PRIA
FALIK / o KONFLIK ELEKTRA PD ANAK
GENITAL WANITA
PERIOD)
o IDENTITAS PERAN ORG TUA YG
SEJENIS
o PENYEBAB KRISIS IDENTITAS
DIRI
NO UMU FASE ASPEK PERKEMBANGAN
R PSIKOSEKSUAL

4 6-12 LATENCY • Ketenagan emosiaonal


PERIOD
• Identifikasi dgn teman2
(MASA
LATEN) / sebaya dan sejenis
(Masa • Perkembangan psiko-soaial
sekolah) yang cepat
• Perkembangan fisik yg
berlangsung cepat
N UMUR FASE ASPEK PERKEMBANGAN PSIKOSEKSUAL
O (thn)
5 12- ADOLE • TERTARI KPD LAWAN JENIS
18 NCENC • CITA-CITA TINGGI
E • TDK SESUAI ANTARA KATA DAN PERBUATAN

PERIOD • TDK KONSISTEN DLM HUB INTERPERSONAL


(MASA • SERING BERGANTO-GANTI PACAR
AKIL • SCR BIOLOGIK SDH MATANG, PERAN SOSIAL

BALIQ) BELUM MENDAPAT PENGAKUAN, KRN MSH


TERGANTUNG PD ORTU.
REMAJA
• MASA YG PENUH BADAI DAN GODAAN
• INGIN MANDIRI, TETAPI SCR EKONOMI BLM
MAMPU
• TERTARIK PD KEHIDUPAN SEKSUAL ORG
DEWASA.
 Empaty (x)
 Memahami sikap pelayanan perawatan
sesuai dengan tahap perkembangan (y)

You might also like