You are on page 1of 60

ACHMAD HUZAIR

MIS. ASSADIYAH

RINGKASAN PELAJARAN MATEMATIKA KELAS VI

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR

MIS. ASSADIYAH

Bab I Bilangan
1. Bilangan bulat meliputi bilangan bulat positif, bilangan bulat negatif, dan bilangan 0 (nol). a. Bilangan bulat negatif ialah bilangan bulat yang terletak di sebelah kiri angka 0 (nol). Bilangan bulat negatif: -1, 2,-3, -4, -5, ... b. Bilangan bulat positif ialah bilangan bulat yang terletak di sebelah kanan angka 0 (nol). Bilangan bulat positif: 1, 2, 3, 4, 5, ... c. Angka 0 (nol) termasuk bilangan bulat. Bilangan 0 (nol) tidak positif dan tidak negatif. Bilangan 0 (nol) adalah bilangan netral. d. e. Pada garis bilangan, letak bilangan makin ke kanan makin besar dan makin ke kiri makin kecil. Bilangan bulat meliputi: * * 2. Bilangan bulat genap: ... , -6, -4, -2, 0, 2, 4, 6, ... Bilangan bulat ganjil: ... , -7, -5, -3, -1, 1, 3, 5, 7, ...

Sifat-sifat pengerjaan hitung bilangan. a. Pada penjumlahan berlaku: 1) 2) b. Sifat pertukaran (komutatif): Sifat pengelompokan (asosiatif):

a+b=b+a (a + b) + c = a + (b + c) ab=ba (a b) c = a (b c) a (b + c) = (a b) + (a c) a (b c) = (a b) (a c)

Pada perkalian berlaku: 1) 2) 3) Sifat pertukaran (komutatif): Sifat pengelompokan (asosiatif): Sifat penyebaran (distributif):

c.

Sifat bilangan 0 (nol):

a + 0 = a, 0 + a = a, identitas penjumlahan.
d. e. Sifat bilangan 1 Sifat urutan 1) 2) 3) 4) 5) f. 3. Jika a, b, bilangan bulat, maka salah satu pasti benar: a

a x 0 = 0, 0 x a = 0, perkalian dengan 0 (nol).

a x 1 = a, 1 x a = a, identitas perkalian. = b; a < b; b > a.

Jika a, b, dan c bilangan bulat, dan a < b, b < c, maka a < c a < b, maka a + p < b + p; p bilangan yang sama. a < b, dan p bilangan bulat positif, maka a x p < b x p. a < b, dan p bilangan bulat negatif, maka a x p > b x p.

a + (a) = 0; a + a = 0, sifat lawan bilangan.


Bilangan bulat positif (+) x bilangan bulat positif (+) = bilangan bulat positif (+). Bilangan bulat positif (+) x bilangan bulat negatif (-) = bilangan bulat negatif (-). Bilangan bulat negatif (-) x bilangan bulat positif (+) = bilangan bulat negatif (-). Bilangan bulat negatif (-) x bilangan bulat negatif (-) = bilangan bulat positif (+) .

Perkalian bilangan bulat: a. b. c. d.

4.

Pembagian bilangan bulat: a. b. c. d. Bilangan bulat positif (+) : bilangan bulat positif (+) = bilangan bulat positif (+). Bilangan bulat positif (+) : bilangan bulat negatif (-) = bilangan bulat negatif (-) . Bilangan bulat negatif (-) : bilangan bulat positif (+) = bilangan bulat negative (-) . Bilangan bulat negatif (-) : bilangan bulat negatif (-) = bilangan bulat positif (+).

5.

Pembulatan dan penaksiran operasi hitung bilangan :

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
a. Pembulatan ke puluhan terdekat: * * b. Satuan kurang dari 5 ( < 5), dibulatkan ke 0.

MIS. ASSADIYAH

Satuan lebih dari atau sama dengan 5 (5), dibulatkan ke 10.

Pembulatan ke ratusan terdekat: * * Puluhan kurang dari 50 ( < 50), dibulatkan ke 0. Puluhan lebih dari atau sama dengan 50 ( 50), dibulatkan ke 100.

c.

Pembulatan ke ribuan terdekat: * * Ratusan kurang dari 500 ( < 500), dibulatkan ke 0. Ratusan lebih dari atau sama dengan 500 ( 500), dibulatkan ke 1.000.

d.

Untuk penaksiran kelipatan 10 terdekat: * * satuan kurang dari 5 (<5) dianggap 0. satuan lebih dari atau sama dengan 5 (5) dijadikan 10.

e.

Untuk penaksiran kelipatan 100 terdekat: * * puluhan kurang dari 50 (<50) dianggap 0. puluhan lebih dari atau sama dengan 50(50) dijadikan 100.

f.

Untuk penaksiran kelipatan 1.000 terdekat: * * ratusan kurang dari 500 (<500) dianggap 0. ratusan lebih dari atau sama dengan 500 (500) dijadikan 1.000

6.

Urutan pengerjaan hitung campuran sebagai berikut. a. b. c. d. Pengerjaan Perkalian dan pembagian didahulukan terlebih dahulu daripada penjumlahan dan pengurangan. Pengerjaan dalam kurung didahulukan. Perkalian dan pembagian dikerjakan urut dari kiri. Penjumlahan dan pengurangan dikerjakan urut dari kiri.

7.

Bilangan kelipatan 2 diperoleh dengan menambahkan 2 dari bilangan sebelumnya atau mengalikan 2 dengan bilangan 1, 2, 3, dan seterusnya. Contoh: 2, 4, 6, 8, 10, 12, dan seterusnya.

8.

Kelipatan persekutuan dari dua bilangan adalah kelipatan-kelipatan dari dua bilangan tersebut yang bernilai sama. Contoh: kelipatan persekutuan dari 3 dan 4 adalah 6, 12, 18, ....

9.

Faktor adalah pembagi dari suatu bilangan, yaitu bilangan yang membagi habis bilangan tersebut. Contoh: faktor dari bilangan 8 adalah 1, 2, 4, dan 8.

10.

Faktor persekutuan dari dua bilangan adalah faktor-faktor dari dua bilangan tersebut yang bernilai sama. Contoh: faktor persekutuan dari 6 dan 8 adalah 1 dan 2.

11.

Bilangan prima adalah bilangan yang hanya mempunyai 2 faktor, yaitu bilangan 1 dan bilangan itu sendiri. Contoh: bilangan prima meliputi 1, 3, 5, 7, ....

12.

Kelipatan persekutuan terbesar (FPB) dari dua bilangan adalah faktor persekutuan bilangan-bilangan tersebut yang nilainya paling besar. Contoh: FPB dari 12 dan 15 adalah 3. Cara mencari FPB dari beberapa bilangan sebagai berikut: a. b. c. Menentukan faktorisasi prima dari bilangan-bilangan itu. Mengambil faktor yang sama dari bilangan-bilangan itu. Jika faktor yang sama pangkatnya berbeda, ambillah faktor yang pangkatnya terkecil.

13.

Kelipatan persekutuan terkecil (KPK) dari dua bilangan adalah kelipatan persekutuan bilangan-bilangan tersebut yang nilainya paling kecil. Contoh: KPK dari 8 dan 12 adalah 24. Cara mencari KPK dari beberapa bilangan sebagai berikut: a. b. Tentukan faktorisasi prima dari bilangan-bilangan tersebut. Ambil semua faktor yang sama dengan pangkatnya terbesar atau tidak sama dari bilangan-bilangan tersebut.
2 2 2

14.

Bilangan kuadrat atau pangkat dua adalah suatu bilangan yang merupakan hasil kali dari dua bilangan yang sama. 32 = 3 x 3 = 9 5 = 5 x 5 = 25
2

7 = 7 x 7 = 49 102 = 10 x 10 = 100

15 = 15 x 15 = 225 25 = 25 x 25 = 625

15.

Bilangan-bilangan kuadrat adalah: 1, 4, 9, 16, 25, 36, 49, 64, 81, 100,121, dan seterusnya. a. Semua bilangan kuadrat hanya mempunyai angka satuan: 1, 4, 5, 6, 9, termasuk 0.

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
b. 16.

MIS. ASSADIYAH

Bilangan dengan angka satuan 2, 3, 7, dan 8 adalah bukan bilangan kuadrat. . a3 = b sama artinya:

Akar pangkat dua atau akar kuadrat suatu bilangan adalah faktor dari bilangan itu jika dipangkatkan dua atau dikuadratkan akan sama dengan bilangan itu. a2 = b sama artinya: Akar pangkat dua atau akar kuadrat suatu bilangan dapat ditentukan dengan cara: a. b. c. Bilangan ditulis dalam bentuk faktorisasi prima. Pangkat faktor prima dibagi 2 (pangkat akar). Hasilnya dikalikan.

17.

Untuk menyelesaikan soal cerita haruslah: a. b. Soal dibaca dengan baik, untuk menemukan kata kunci dalam soal itu. Berdasarkan kata-kata kunci tersebut, lalu tentukan apa yang diketahui, apa yang ditanyakan, dan pengerjaan apa yang harus dilakukan. c. Setiap soal dapat diselesaikan dengan berbagai cara. Usahakan untuk membuat kalimat matematika

11.

Suatu bilangan dipangkatkan tiga berarti bilangan tersebut dikalikan berturut-turut sebanyak tiga kali. Kebalikan dari pangkat tiga yaitu akar pangkat tiga dan dilambangkan 3 . Akar pangkat tiga dapat dicari menggunakan faktorisasi prima.

12.

Lambang bilangan Romawi adalah sebagai berikut. I V X L C D M melambangkan bilangan melambangkan bilangan melambangkan bilangan melambangkan bilangan melambangkan bilangan melambangkan bilangan melambangkan bilangan 1 5 10 50 100 500 1.000

13.

Membaca bilangan Romawi dapat diuraikan dalam bentuk penjumlahan. Contoh: LXXV = L + X + X + V = 50 + 10 + 10 + 5 = 75 Jadi, LXXV dibaca 75.

Jika lambang yang menyatakan angka lebih kecil terletak di kanan, maka lambang-lambang bilangan Romawi tersebut dijumlahkan. 14. Jika lambang yang menyatakan angka lebih kecil terletak di kiri, maka lambang-lambang bilangan Romawi tersebut dikurangkan. Pengurangan paling sedikit satu angka. Contoh: IV = V I = 5 1 = 4 15. 16. Aturan gabungan XIV = X + (V I) = 10 + (5 1) = 14 Jadi, XIV dibaca 14. Menuliskan bilangan Romawi Contoh: 74 = 70 + 4 = 50 + 10 + 10 + (5 1) = LXXIV

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR

MIS. ASSADIYAH

Bab II Pengukuran
1. Sudut adalah daerah yang dibatasi oleh dua sinar (garis lurus).. Jenis Sudut: a. b. c. d. e. 2. Sudut seperempat putaran besarnya 90o disebut sudut siku-siku. Sudut setengah putaran besarnya 180o disebut sudut lurus. Sudut yang besarnya antara 0o dan 90o disebut sudut lancip. Sudut yang besarnya antara 90o dan 180o disebut sudut tumpul. Sudut yang besarnya lebih dari 180o dan kurang dari 360o disebut sudut refleks. Jumlah dua sudut yang saling berpelurus (bersuplemen) adalah 180o. Sudut yang satu merupakan pelurus dari sudut yang lain. b. Jumlah dua sudut yang saling berpenyiku (berkomplemen) adalah 90o. Sudut yang satu merupakan penyiku dari sudut yang lain. c. Jika dua garis berpotongan maka dua sudut yang letaknya saling membelakangi titik potongnya disebut dua sudut yang saling bertolak belakang. Dua sudut yang saling bertolak belakang adalah sama besar. 3. Mengukur besar suatu sudut dengan sudut lain dapat dilakukan dengan sudut satuan (satuan tak baku) dan busur derajat (satuan baku). 4. Hubungan antar satuan waktu 1 menit 1 jam 1 hari = = = 60 detik 60 menit 24 jam 7 hari 4 minggu 30 hari 1 tahun 1 tahun 1 tahun 1 abad 1 windu 1 dasawarsa = = = = = = 12 bulan 52 minggu 365 hari 100 tahun 8 tahun 10 tahun

Dua Sudut: a.

1 minggu = 1 bulan 1 bulan 5. = =

Hubungan antarsatuan panjang

6.

Hubungan antarsatuan berat

7.

Satuan kuantitas dan hubungannya 1 lusin = 1 gros = 12 buah 12 lusin = 144 buah 1 kodi 1 rim = 20 lembar = 500 lembar

8. 9. 10. 11. 12.

Satuan waktu yang sering digunakan pada debit yaitu jam, menit, dan detik. Satuan luas yang sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari antara lain km2, hm2, m2, cm2, mm2, hektare, dan are. Satuan volume yang sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari m3, dm3, cm3, liter, dan cc. Satuan kecepatan yang sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari km/jam, m/detik, dan cm/detik. Debit adalah banyaknya volume zat cair yang mengalir tiap satu satuan waktu. Satuan debit: m3/jam, m3/detik, cm3/detik, liter/detik.

13.

Jarak (J) adalah panjang atau jauh antara dua benda atau tempat. Jarak dinyatakan dengan satuan panjang km, m atau cm. Dalam perjalanan, jarak (J) = lama perjalanan (W) x kecepatan rata-rata per jam (K).

14.

Kecepatan (K) adalah waktu (W) yang digunakan untuk menempuh jarak tertentu (J), dalam waktu tertentu Kecepatan

(K) : panjang jalan (J) yang ditempuh dalam waktu tertentu, biasanya dalam 1 jam. Kecepatan rata-rata per jam (K) =
jarak yang ditempuh (J): lama perjalanan (W) . 15. 1 km = 10 hm 1 km = 100 dam

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
1 km = 1000 m 1 m = 10 dm 1 m = 100 cm 1 m = 1.000 mm.

MIS. ASSADIYAH

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR

MIS. ASSADIYAH

Bab III Luas dan Volume


1. Luas bangun datar a. Luas bangun datar ialah banyaknya satuan luas yang dapat menutup bangun itu. Satuan luas adalah persegi atau a (are). b. Hubungan satuan luas 1 hm = 1 ha, 1 km2 = 100 hm
2 2 2 2 2 2 2

1 dam = 1 a; 1 m2 = 100 dm
2 2 2 2 2

1 m = 1 ca

1 km 2 = 10.000 dam 1 km = 1.000.000 m 2.

1 m = 10.000 cm

1 m = 1.000.000 mm

Pythagoras adalah seorang ahli matematika dan filsafat berkebangsaan Yunani yang hidup pada tahun 569475 sebelum Masehi. Sebagai ahli metematika, ia mengungkapkan bahwa kuadrat panjang sisi miring suatu segitiga siku-siku adalah sama dengan jumlah kuadrat panjang sisi-sisi yang lain. Teorema Pythagoras menyatakan bahwa kuadrat panjang sisi miring segitiga siku-siku adalah sama dengan jumlah kuadrat sisi-sisi lainnya. Selain menghitung panjang sisi segitiga siku-siku, teorema Pythagoras pun dapat digunakan untuk menentukan jenis-jenis segitiga. Berdasarkan besar sudutnya segitiga dibagi menjadi tiga jenis, yaitu: a. b. c. Segitiga lancip, semua titik sudutnya berukuran kurang dari 90. Segitiga siku-siku, salah satu titik sudutnya berukuran 90 Segitiga tumpul, salah satu titik sudutnya berukuran lebih dari 90

3.

Teorema Pythagoras ditulis sebagai berikut.

4.

Tiga bilangan asli yang memenuhi teorema Pythagoras disebut tripel Pythagoras, yang juga merupakan tetapan phytagoras.

a
3 5 7 8 9 11 5.

c
4 7 24 15 40 60

b
5 12 25 17 41 61

Segitiga siku-siku dapat dibentuk dari sebuah persegi panjang yang dipotong menurut diagonalnya. Besar salah satu sudut pada segitiga siku-siku adalah 90o.

6.

Sifat-sifat segitiga sama kaki: a. b. c. d. e. dapat dibentuk dari dua buah segitiga siku-siku yang sama besar dan sebangun; mempunyai satu sumbu simetri; mempunyai dua buah sisi yang sama panjang; mempunyai dua buah sudut yang sama besar; dapat menempati bingkainya dengan tepat dalam dua cara.

7.

Sifat-sifat segitiga sama sisi: a. b. c. d. e. mempunyai tiga buah sumbu simetri; mempunyai tiga buah sisi yang sama panjang; mempunyai tiga buah sudut yang sama besar (60 o); dapat menempati bingkainya dengan tepat dalam enam cara. Jumlah ketiga sudut segitiga adalah 180o.

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
f. 8.

MIS. ASSADIYAH

Ketidaksamaan segitiga adalah jumlah dua buah sisi pada segitiga selalu lebih panjang daripada sisi ketiga.

Pada setiap segitiga berlaku sudut terbesar terletak berhadapan dengan sisi terpanjang, sedangkan sudut terkecil terletak berhadapan dengan sisi terpendek.

9.

Besar sudut luar suatu segitiga sama dengan jumlah dua sudut dalam yang tidak berpelurus dengan sudut luar tersebut. a. b. Keliling segitiga yang panjang sisinya a, b, dan c adalah: Luas segitiga dengan panjang alas (a) dan tinggi (t) adalah:

K=a+b+c

10.

Persegi panjang adalah bangun segi empat dengan panjang sisi yang berhadapan sama panjang dan sejajar. Sifat-sifat persegi panjang sebagai berikut: a. b. c. d. e. f. Mempunyai empat sisi, dengan sepasang sisi yang berhadapan samapanjang dan sejajar. Keempat sudutnya sama besar dan merupakan sudut siku-siku (90o). Kedua diagonalnya sama panjang dan berpotongan membagi dua sama besar. Dapat menempati bingkainya kembali dengan empat cara. Keliling: K = Luas:

2(p + l)

L=pxl

11.

Persegi adalah bangun segi empat yang memiliki empat sisi sama panjang dan empat sudut siku-siku. a. Sifat-sifat persegi sebagai berikut: (i) Semua sifat persegi panjang merupakan sifat persegi. (ii) Suatu persegi dapat menempati bingkainya dengan delapan cara. (iii) Semua sisi persegi adalah sama panjang. (iv) Sudut-sudut suatu persegi dibagi dua sama besar oleh diagonal- diagonalnya. (v) Diagonal-diagonal persegi saling berpotongan sama panjang membentuk sudut siku-siku. b. c. Keliling: Luas:

K = 4s

L = s2

12.

Jajargenjang adalah bangun segi empat yang dibentuk dari sebuah segitiga dan bayangannya yang diputar setengah putaran (180o) pada titik tengah salah satu sisinya. a. Sifat-sifat jajargenjang sebagai berikut: (i) Sisi-sisi yang berhadapan pada setiap jajargenjang sama panjang dan sejajar. (ii) Sudut-sudut yang berhadapan pada setiap jajargenjang sama besar. (iii) Jumlah pasangan sudut yang saling berdekatan pada setiap jajargenjang adalah 180 o. (iv) Pada setiap jajargenjang kedua diagonalnya saling membagi dua sama panjang. b. c. Keliling: Luas:

K = 2(a + b)

L=axt

13.

Belah ketupat adalah bangun segi empat yang dibentuk dari gabungan segitiga sama kaki dan bayangannya setelah dicerminkan terhadap alasnya. a. Sifat-sifat belah ketupat sebagai berikut: (i) Semua sisi pada belah ketupat sama panjang. (ii) Kedua diagonal pada belah ketupat merupakan sumbu simetri. (iii) Kedua diagonal belah ketupat saling membagi dua sama panjang dan saling berpotongan tegak lurus. (iv) Pada setiap belah ketupat sudut-sudut yang berhadapan sama besar dan dibagi dua sama besar oleh diagonaldiagonalnya. b. c. Keliling: Luas:

K = 4s

14.

Layang-layang adalah segi empat yang dibentuk dari gabungan dua buah segitiga sama kaki yang alasnya sama panjang dan berimpit.

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
a. Sifat laying-layang sebagai berikut:

MIS. ASSADIYAH

(i) Masing-masing sepasang sisinya sama panjang. (ii) Sepasang sudut yang berhadapan sama besar. (iii) Salah satu diagonalnya merupakan sumbu simetri. (iv) Salah satu diagonal layang-layang membagi diagonal lainnya menjadi dua bagian sama panjang dan kedua diagonal itu saling tegak lurus. b. c. 15. Keliling layang-layang dengan sisi pendek a dan sisi panjang b serta diagonal d 1 dan d2 adalah : Luas:

K = 2(a + b)

Trapesium adalah bangun segi empat yang mempunyai tepat sepasang sisi yang berhadapan sejajar. a. b. c. d. Jumlah sudut yang berdekatan di antara dua sisi sejajar pada trapesium adalah 180 o. Trapesium sebarang adalah trapesium yang keempat sisinya tidak sama panjang. Trapesium siku-siku adalah trapesium yang salah satu sudutnya merupakan sudut siku-siku (90o). Trapesium sama kaki adalah trapesium yang mempunyai sepasang sisi yang sama panjang, di samping mempunyai sepasang sisi yang sejajar.Trapesium sama kaki mempunyai ciri-ciri khusus, yaitu: 1) 2) 3) e. f. diagonal-diagonalnya sama panjang; sudut-sudut alasnya sama besar; dapat menempati bingkainya dengan dua cara.

Keliling trapesium: K = Luas:

a+b+c+d

16.

Langkah-langkah untuk menghitung luas segi banyak adalah sebagai berikut: a. b. c. Tentukan bangun datar apa saja yang membentuknya. Tentukan luas dari setiap bangun datar yang membentuknya. Jumlahkan luas dari keseluruhan bangun datar yang membentuknya.

17.

Lingkaran Ada beberapa bagian lingkaran yang termasuk dalam unsur-unsur sebuah lingkaran di antaranya: a. Titik Pusat Titik pusat lingkaran adalah titik yang terletak di tengah-tengah lingkaran. Titik O merupakan titik pusat lingkaran, dengan demikian, lingkaran tersebut dinamakan lingkaran O. b. Jari-Jari ( r) Jari-jari lingkaran adalah garis dari titik pusat lingkaran ke lengkungan lingkaran. Jarijari lingkaran ditunjukkan oleh garis OA, OB, dan OC. c. Diameter ( d) Diameter adalah garis lurus yang menghubungkan dua titik pada lengkungan lingkaran dan melalui titik pusat. Garis AB pada lingkaran O merupakan diameter lingkaran tersebut. Perhatikan bahwa AB = AO + OB. Dengan kata lain, nilai diameter merupakan dua kali nilai jari-jarinya, ditulis bahwa d = 2r. d. Busur Dalam lingkaran, busur lingkaran merupakan garis lengkung yang terletak pada lengkungan lingkaran dan menghubungkan dua titik sebarang di lengkungan tersebut. Garis lengkung AC (ditulis AC (), garis lengkung CB (ditulis CB ), dan garis lengkung AB (ditulis AB ) merupakan busur lingkaran O. i. Keliling lingkaran (K)

= d ; dengan menggunakan diamter (d) = 2r ; dengan menggunakan jari-jari (r)

j.

Luas lingkaran (L):

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR

MIS. ASSADIYAH

Catatan:

= 3,14 ; untuk r atau d bukan kelipatan 7 dan ; untuk r atau d kelipatan 7

=
18. Kubus a.

22 7

Sisi/Bidang Sisi kubus adalah bidang yang membatasi kubus. Kubus memiliki 6 buah sisi yang semuanya berbentuk persegi, yaitu ABCD (sisi bawah), EFGH (sisi atas), ABFE (sisi depan), CDHG (sisi belakang), BCGF (sisi samping kiri), dan ADHE (sisi samping kanan).

b.

Rusuk Rusuk kubus adalah garis potong antara dua sisi bidang kubus dan terlihat seperti kerangka yang menyusun kubus. Kubus ABCD.EFGH memiliki 12 buah rusuk, yaitu AB, BC, CD, DA, EF, FG, GH, HE, AE, BF, CG, dan DH.

c.

Titik Sudut Titik sudut kubus adalah titik potong antara dua rusuk. Kubus ABCD. EFGH memiliki 8 buah titik sudut, yaitu titik A, B, C, D, E, F, G, dan H.

d.

Diagonal Bidang/Sisi Garis AF yang menghubungkan dua titik sudut yang saling berhadapan dalam satu sisi/bidang. Ruas garis tersebut dinamakan sebagai diagonal bidang.

e.

Diagonal Ruang Ruas garis HB yang menghubungkan dua titik sudut yang saling berhadapan dalam satu ruang. Ruas garis tersebut disebut diagonal ruang.

f.

Bidang Diagonal Bidang ACGE disebut sebagai bidang diagonal.

g.

Sifat-Sifat Kubus Semua sisi kubus berbentuk persegi. Semua rusuk kubus berukuran sama panjang. Setiap diagonal bidang pada kubus memiliki ukuran yang sama panjang. Setiap diagonal ruang pada kubus memiliki ukuran sama panjang. Setiap bidang diagonal pada kubus memiliki bentuk persegipanjang.

h. i. j. 19.

volume kubus dapat dinyatakan sebagai berikut: V =

r3 4r2 6r2

luas Selimut kubus atau Luas sisi tegak kubus dapat dinyatakan dengan rumus sebagai berikut: Ls =

luas permukaan kubus atau Luas seluruh sisi kubus, dapat dinyatakan dengan rumus sebagai berikut: Lp =

Balok a. Sisi/Bidang Sisi balok adalah bidang yang membatasi suatu balok. Balok ABCD.EFGH memiliki 6 buah sisi berbentuk persegipanjang. Keenam sisi tersebut adalah ABCD (sisi bawah), EFGH (sisi atas), ABFE (sisi depan), DCGH (sisi belakang), BCGF (sisi samping kiri), dan ADHE (sisi samping kanan). Sebuah balok memiliki tiga pasang sisi yang berhadapan yang sama bentuk dan ukurannya. Ketiga pasang sisi tersebut adalah ABFE dengan DCGH, ABCD dengan EFGH, dan BCGF dengan ADHE b. Rusuk Balok ABCD.EFGH memiliki 12 rusuk. Rusuk-rusuk balok ABCD. EFGH adalah AB, BC, CD, DA, EF, FG, GH, HE, AE, BF, CG, dan HD. c. Titik Sudut

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR

10

MIS. ASSADIYAH

Balok ABCD.EFGH memiliki 8 titik sudut, yaitu A, B, C, D, E, F, G, dan H. d. Diagonal Bidang Ruas garis AC yang melintang antara dua titik sudut yang saling berhadapan pada satu bidang, yaitu titik sudut A dan titik sudut C, dinamakan diagonal bidang balok ABCD.EFGH. e. Diagonal Ruang Diagonal ruang terbentuk dari ruas garis yang menghubungkan dua titik sudut yang saling berhadapan di dalam suatu bangun ruang. Ruas garis CE yang menghubungkan dua titik sudut C dan E pada balok ABCD.EFGH disebut diagonal ruang balok e. Bidang Diagonal Bidang BDHF adalah bidang diagonal balok ABCD.EFGH. f. Sifat-Sifat Balok g. i. j. Sisi-sisi balok berbentuk persegipanjang. Rusuk-rusuk yang sejajar memiliki ukuran sama panjang. Setiap diagonal bidang pada sisi yang berhadapan memiliki ukuran sama panjang. Setiap diagonal ruang pada balok memiliki ukuran sama panjang. Setiap bidang diagonal pada balok memiliki bentuk persegipanjang.

volume balok dapat dinyatakan sebagai berikut: V

= plt 2t(p +l)

luas Selimut atau Luas sisi tegak balok dapat dinyatakan dengan rumus sebagai berikut: Ls = luas permukaan atau Luas seluruh sisi balok, dapat dinyatakan dengan rumus sebagai berikut:

Lp = 2(pl + pt + lt)
Catatan: p = panjang rusuk balok 20. Prisma Kubus dan balok memiliki sisi alas dan sisi atas yang sama bentuk dan ukurannya. Oleh karena itu, kubus dan balok termasuk prisma. a. b. c. d. e. f. g. h. 21. Jumlah titik sudut suatu limas sangat bergantung pada bentuk alasnya. Prisma memiliki bentuk alas dan atap yang kongruen. Setiap sisi bagian samping prisma berbentuk persegipanjang. Prisma memiliki rusuk tegak. Setiap diagonal bidang pada sisi yang sama memiliki ukuran yang sama. Volume prisma (V) = l = lebar rusuk balok t = tinggi rusuk balok

luas alas (La) tinggi (t) = Keliling alas (Ka) X tinggi (t) = 2 x luas alas (La) + luas selimut (Ls)

Luas Selimut atau jumlah luas sisi tegak prisma (Ls) Luas permukaan prisma (Lp)

Limas Setiap limas memiliki sisi samping yang berbentuk segitiga. a. Jumlah titik sudut suatu limas sangat bergantung pada bentuk alasnya.

b. Volume prisma (V) = c. Luas Selimut jumlah luas sisi tegak Limas (Ls) d. Luas permukaan Limas (Lp)

= Keliling alas (Ka) X garis pelukis (s)

= luas alas (La) + luas selimut (Ls)

e. Garis pelukis (s) dihitung dengan menggunakan rumus phytagoras. 22. Tabung Tabung memiliki unsur-unsur sebagai berikut: a. Sisi alas, yaitu sisi yang berbentuk lingkaran dengan pusat P 1, dan sisi atas, yaitu sisi yang berbentuk lingkaran dengan pusat P2.

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
b. c. Selimut tabung, yaitu sisi lengkung tabung.

11

MIS. ASSADIYAH

Diameter lingkaran alas, yaitu ruas garis AB, dan diameter lingkaran atas, yaitu ruas garis CD.

d.

Jari-jari lingkaran alas (r), yaitu garis P1A dan P1B, serta jari-jari lingkaran atas (r), yaitu ruas garis P2C dan P2D. Tinggi tabung, yaitu panjang ruas garis P2P1, DA, dan CB.

e.

Pada sebuah tabung, berlaku rumus-rumus: a. Luas selimut (ls) = keliling alas (Ka) X tinggi (t) = 2rt (dengan jari-jari) atau = dt (dengan diameter) b. Luas permukaan dengan tutup (lp) = 2 X Luas alas (La) + Luas Selimut (ls) = 2r (r + = dt ( c.

t) (dengan jari-jari) atau

d + t) (dengan diameter) 2

Luas permukaan tanpa tutup (lp) = Luas alas (La) + Luas Selimut (ls) = r (r + = d(

2t) (dengan jari-jari) atau

d + t) (dengan diameter) 4

d.

Volume (V) = Luas alas (La) X tinggi (t)

= r t (dengan jari-jari) atau d 2 t


= 23. Kerucut Kerucut memiliki unsur-unsur sebagai berikut: a. b. c. d. Bidang alas, yaitu sisi yang berbentuk lingkaran. Diameter bidang alas (d), yaitu ruas garis AB. Jari-jari bidang alas (r), yaitu garis OA dan ruas garis OB. Tinggi kerucut (t), yaitu jarak dari titik puncak kerucut ke pusat bidang alas (ruas garis CO). e. f. Selimut kerucut, yaitu sisi lengkung kerucut. Garis pelukis (s), yaitu garis-garis pada selimut kerucut yang ditarik dari titik puncak C ke titik pada lingkaran. Hubungan antara r, s, dan t pada kerucut merupakan persamaan segitiga phitagoras ,dinyatakan dengan persamaanpersamaan berikut:

(dengan diameter)

s2 = r2 + t2 (untuk mencari S) ;
Luas selimut (ls) =

r2 = s2 t2 (untuk mencari r) dan

t2 = s2 r2 (untuk mencari t)

Pada sebuah kerucut, berlaku rumus-rumus sebagai berikut:

keliling alas (Ka) X tinggi (t) 2

= rs (dengan jari-jari) atau ds = (dengan diameter) 2 Luas permukaan (lp) = Luas alas (La) + Luas Selimut (ls) = r

(r + s) (dengan jari-jari) atau


d s + ) (dengan diameter) 4 2

= d(

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR

12

MIS. ASSADIYAH

Volume (V) = =

Luas alas (La) X tinggi (t) 3 r 2 t


(dengan jari-jari) atau

3 d 2 t = (dengan diameter) 12

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR

13

MIS. ASSADIYAH

Bab IV STATISTK
1. Statistika Statistika adalah ilmu yang berhubungan dengan pengumpulan data, perhitungan atau pengolahan data, serta penarikan kesimpulan berdasarkan data yang diperoleh. Datum adalah fakta tunggal. Adapun data adalah kumpulan datum. Data biasanya disajikan dalam bentuk tabel dan diagram (diagram gambar, batang, garis, dan lingkaran). Diagram batang dapat digunakan untuk membandingkan frekuensi. Diagram garis digunakan untuk menggambarkan keadaan yang kontinu (serba terus). Diagram Lingkaran menyatakan bagian dari keseluruhan jika data dinyatakan dalam persen dengan jumlah total 100%. 2. Tabel dan diagram berguna untuk memudahkan membaca data yang terlalu banyak. Ada tiga jenis diagram yaitu diagram garis, diagram batang, dan diagram lingkaran. 3. Langkah-langkah menyajikan data dalam tabel. a. b. 4. Mengurutkan data. Membuat tabel sesuai dengan data yang diurutkan.

Dari data yang disajikan dalam tabel/diagram dapat diketahui beberapa hal sebagai berikut. a. b. c. d. Nilai terendah. Nilai tertinggi. Data yang paling banyak muncul. Jumlah data.

5.

Mean suatu data adalah jumlah seluruh datum dibagi oleh banyaknya datum. Mean dirumuskan sebagai berikut.

6. 7.

Modus adalah nilai yang paling sering muncul. Median adalah nilai tengah suatu data. Jika pada suatu data jumlah datumnya ganjil, mediannya adalah nilai tengah data yang telah diurutkan. Jika pada suatu data jumlah datumnya genap, mediannya adalah mean dari dua datum yang di tengah setelah data diurutkan.

8.

Jangkauan (range) suatu data adalah selisih datum terbesar dengan datum terkecil. Jangkauan dirumuskan sebagai berikut:

r = datum terbesar datum terkecil

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR

14

MIS. ASSADIYAH

Bab V Pecahan
1. Pecahan, ialah bilangan yang menggambarkan bagian dari suatu keseluruhan atau kuantitas. Bentuk penulisan pecahan secara umum adalah a. b. c. Pecahan biasa: Pecahan campuran: , a bilangan bulat, b pembilang, c penyebut. a sebagai pembilang dan b sebagai penyebut. Berbagai bentuk pecahan, adalah:

Pecahan desimal: pecahan dengan nama desimal, dengan penulisan a, b (a koma b), dimana a dan b bilangan cacah. Misalnya: 2,3 dan 0,725

d. e. f. g. h. i. j. 2.

Pecahan pokok: pecahan biasa yang pembilangnya 1. Misalnya: Pecahan sebenarnya: pecahan biasa yang pembilangnya lebih kecil dari penyebutnya. Misalnya: Pecahan senama: dua atau lebih pecahan yang penyebutnya sama. Misalnya: Pecahan tak senama: dua atau lebih pecahan yang penyebutnya tidak sama. Misalnya: Pecahan tak sebenarnya: pecahan yang pembilangnya habis dibagi dengan penyebutnya. Misalnya: Persen (%) artinya perseratus. 25% = Permil ( 0/00) artinya perseribu. 750 0/00 =

Pada umumnya setiap bentuk pecahan dapat diubah ke bentuk pecahan lain, dan sebaliknya. a. Mengubah pecahan ke bentuk persen: 1) 2) Dari pecahan biasa, dengan cara mengubah pecahan itu dengan penyebut 100. Dari pecahan desimal, dengan cara mengalikannya dengan 100. 0,375 = ...% 0,375 x 100 = 37,5 = 37,5% b. Mengubah pecahan ke bentuk desimal. 1) Dengan mengubah penyebutnya menjadi 10, 100, 1.000, dst.

2)

Dengan cara pembagian

3)

Untuk pembulatan bilangan pecahan desimal sampai dengan: a) b) c) 1 angka di belakang koma, perhatikan angka ke-2 di belakang koma. 2 angka di belakang koma, perhatikan angka ke-3 di belakang koma. 3 angka di belakang koma, perhatikan angka ke-4 di belakang koma. Bilangan yang lebih dari atau sama dengan 5 ( 5), dibulatkan menjadi 1, dan ditambahkan bilangan di depannya. b) Bilangan yang kurang dari 5 (<5) ditiadakan.

4)

Pembulatan bilangan dengan ketentuan: a)

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
3. Operasi hitung pecahan a. Penjumlahan 1) 2)

15

MIS. ASSADIYAH

pecahan dengan penyebut sama. penyebut tidak sama, harus disamakan dulu. Menyamakan penyebut pecahan-pecahan yang tidak sama penyebutnya adalah dengan menentukan KPK penyebut pecahan-pecahan itu.

b.

Pengurangan 1) 2) pecahan dengan penyebut sama. penyebut tidak sama, harus disamakan dulu. Menyamakan penyebut pecahan-pecahan yang tidak sama penyebutnya adalah dengan menentukan KPK penyebut pecahan-pecahan itu.

c.

Perkalian

d. 4. 5.

Pembagian

Cara menyederhanakan pecahan yaitu membagi pembilang dan penyebut dengan FPB-nya. Cara mengurutkan pecahan a. Pecahan-pecahan yang penyebutnya sama, tinggal mengurutkan pembilangnya dari terkecil sampai dengan yang terbesar atau sebaliknya. b. Pecahan-pecahan yang penyebutnya tidak sama, harus disamakan penyebutnya, dengan menggunakan KPK dari penyebut-penyebut tersebut Setelah itu, urutkan pecahan-pecahan tersebut dari yang pembilangnya terkecil sampai dengan yang terbesar atau sebaliknya c. d. Pecahan-pecahan yang berbentuk desimal dibandingkan menurut nilai tempatnya. Pecahan-pecahan yang bentuknya tidak sama, harus disamakan bentuknya.

6.

Cara menentukan hasil pengerjaan hitung berbagai bentuk pecahan a. b. Samakan dahulu bentuk pecahannya, bisa dalam desimal atau pecahan biasa. Misalkan ada pecahan yang pembagian pembilang dengan penyebutnya tidak berakhir. Agar hasil pengerjaannya tepat, samakan bentuk pecahan dalam pecahan biasa.

7. 8.

Membulatkan sampai dua desimal artinya membulatkan sampai dua angka di belakang tanda koma. Perbandingan itu menyatakan perbedaan nilai dari dua hal. Perbandingan, disebut juga rasio. Pecahan pembilang = 3 dan penyebut = 5, maka dapat dikatakan pembilang : penyebut = 3 : 5. a. b. Jika dalam perbandingan diketahui jumlah, maka perbandingannya harus dijumlahkan. Jika dalam perbandingan diketahui selisih atau beda, maka perbandingannya harus dicari selisihnya. berarti

9.

Perbandingan senilai adalah beberapa perbandingan yang nilainya sama. Misalnya, A : B = 18 : 24, sama dengan A : B = 3 : 4.

10.

Menyederhanakan perbandingan hanya dapat dilakukan pada dua besaran yang sejenis. Ada dua cara dalam membandingkan dua besaran sebagai berikut. a. b. Dengan mencari selisih. Dengan mencari hasil bagi.

11.

Pada perbandingan senilai, nilai suatu barang akan naik/turun sejalan dengan nilai barang yang dibandingkan. Grafik perbandingan senilai berupa garis lurus.

12.

Pada perbandingan berbalik nilai, jika nilai sebuah barang naik maka nilai barang yang dibandingkan akan turun atau sebaliknya. Grafik perbandingan berbalik nilai berupa kurva mulus.

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
13.

16

MIS. ASSADIYAH

Perbandingan antara dua besaran dapat dinyatakan dengan tabel seperti berikut. (i.) Pada perbandingan senilai berlaku: Variabel Pertama Variabel Kedua

(ii.) Pada perbandingan berbalik nilai berlaku:

a b

p q

14.

Skala adalah perbandingan antara jarak pada gambar dengan jarak sebenarnya. Skala: perbandingan ukuran gambar/peta dengan ukuran sebenarnya. Sebuah peta berskala 1 : 1.750.000, dan jarak kota A dan B pada peta 8 cm. Jarak sebenarnya kota A dan B = 8 x 1.750.000 = 14.000.000 cm = 140 km. Jika skala = S, jarak peta = Jp, dan jarak sebenarnya = Jb, maka; Jb = Jp x S, S = Jp : Jb Jp = Jb : Jp Pada gambar berskala selalu berlaku hal berikut. a. b. Mengubah ukuran tetapi tidak mengubah bentuk. Ukuran dapat diperbesar atau diperkecil.

15. Harga pembelian, harga penjualan, untung, dan rugi. a. b. c. Harga pembelian adalah harga barang dari pabrik, grosir, atau tempat lainnya. Harga penjualan adalah harga barang yang ditetapkan oleh pedagang kepada pembeli. Untung atau laba adalah selisih antara harga penjualan dengan harga pembelian jika harga penjualan lebih dari harga pembelian. Untung d.

= harga penjualan harga pembelian

Rugi adalah selisih antara harga penjualan dengan harga pembelian jika harga penjualan kurang dari harga pembelian.

Rugi = harga pembelian harga penjualan


16. Menentukan persentase untung atau rugi a. Persentase untung =

b.

Persentase rugi =

17. Menentukan harga pembelian dan harga penjualan jika persentase untung atau rugi diketahui. a. Jika untung maka berlaku b.

harga penjualan = harga pembelian + untung harga pembelian = harga penjualan untung harga penjualan = harga pembelian rugi harga pembelian = harga penjualan + rugi
b.

Jika rugi maka berlaku -

18. Bruto, tara, dan neto a.

Bruto = neto + tara Tara = persen tara x bruto

Neto = bruto tara

c.

Tara = bruto neto

19. Persen tara dan harga bersih a. b.

Harga bersih = neto x harga/satuan berat

20. Ada dua jenis bunga tabungan, yaitu bunga tunggal dan bunga majemuk. Bunga tunggal adalah bunga yang dihitung berdasarkan besarnya modal saja, sedangkan bunga majemuk adalah bunga yang dihitung berdasarkan besarnya modal dan bunga. 21. Pajak adalah suatu kewajiban yang dibebankan kepada masyarakat untuk menyerahkan sebagian kekayaan kepada negara menurut peraturan-peraturan yang telah ditetapkan pemerintah.

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR

17

MIS. ASSADIYAH

Bab VI Bidang Koordinat


1. Koordinat adalah bilangan yang dipakai untuk menunjukkan lokasi suatu titik di garis permukaan atau ruang. Menentukan letak benda pada suatu tempat dibutuhkan suatu titik acuan. 2. Letak suatu tempat pada peta dinyatakan dengan garis bujur dan garis lintang. Misalnya: Letak Gunung Merapi (110BT 111BT, 7LS 8LS). 3. 4. Bidang koordinat terdiri atas sumbu tegak (sumbu Y) dan sumbu mendatar (sumbu X) Setiap titik pada bidang koordinat diwakili oleh pasangan bilangan (x, y). x disebut absis dan y disebut ordinat. Misalnya: Titik K(2, 3) absisnya 2 dan ordinatnya 3. 5. Simetris artinya kedua belah bagiannya sama atau setangkup. Suatu bangun dikatakan simetris, jika seluruh bangun itu seimbang pada bagian-bagiannya. Simetri, artinya ada keseimbangan setiap bagiannya, pada bagian atas, bawah, kanan, dan kiri. a. Simetri lipat: bangun datar yang semua bagian-bagiannya dapat berimpit (setangkup) jika dilipat melalui suatu garis tertentu pada bangun itu. Beberapa bangun datar mempunyai simetri lipat lebih dari satu. b. Simetri putar: suatu bangun datar diputar pada pusat (titik putar) yang sama dapat menempati kembali bingkainya. Beberapa bangun datar mempunyai simetri putar lebih dari satu. 6. Pencerminan menggambarkan bayangan dalam cermin dari suatu bangun. Pencerminan disebut juga refleksi. Untuk membuat bayangan suatu benda terhadap cermin adalah sebagai berikut. a. b. c. 7. Mula-mula membuat sumbu cermin atau sumbu simetri, mendatar atau tegak lurus. Membuat garis tegak lurus pada sumbu cermin dari semua titik (sudut) bangun yang akan digambar bayangannya. Jarak dari titik (sudut) bangun dengan titik (sudut) bayangan terhadap sumbu cermin harus sama

Pada pencerminan diperoleh: a. b. c. jarak benda = jarak bayangan, bentuk benda = bentuk bayangan, besar benda = besar bayangan Bayangan itu sifatnya: a. b. c. sama besar dengan bendanya. sama jauh jaraknya dari cermin semua garis dari titik benda ke titik bayangan yang bersesuaian tegak lurus pada cermin.

4.

No.
1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13.

Nama bangun
Persegi Persegi panjang Segitiga samasisi Segitiga samakaki Trapesium samakaki Jajargenjang Belah ketupat Lingkaran Elips Segilima beraturan Segienam beraturan Layang-layang Segidelapan beraturan

Banyaknya Simetri Lipat


4 2 3 1 1 0 2 Tak terhingga 2 5 6 1 8

Banyaknya Simetri Putar


4 2 3 1 1 1 2 Tak terhingga 2 5 6 1 8

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR

18

MIS. ASSADIYAH

Latihan 1
1. Bu Beni seorang pedagang buah. Bu Beni membeli 362 buah semangka. Sebanyak 226 semangka dijual ke pasar, kemudian Bu Beni membeli lagi 238 semangka. Berapa buah semangka Bu Beni sekarang? 2. Vika membeli 8 strip obat untuk sakit kepala di Apotik Sehat. Harga 1 strip obat Rp7.250,00. Setiap 1 strip obat berisi 12 tablet. Vika menjual obat tersebut secara eceran dengan harga Rp750,00 per tablet. Berapa keuntungan yang diperoleh Vika jika semua obat habis terjual? 3. Harga sebuah buku tulis Rp2.250,00. Harga sebuah bolpoin Rp1.750,00. Jika kamu membeli 17 buku tulis dan 17 bolpoin, berapa rupiah yang harus kamu bayar? 4. Untuk menyambut hari kemerdekaan, warga di kampung Rudi menghias gapura. Selesai dicat, gapura itu akan dipasangi lampu hias. Rudi membeli 40 lampu dengan harga Rp3.750,00 per lampu. Sebanyak 3 lampu dikembalikan karena tidak bisa menyala. Berapa rupiah Rudi harus membayar lampu? 5. Mirza mempunyai potongan kawat sepanjang 125 cm sebanyak 47 potong. Adi mempunyai potongan kawat sepanjang 75 cm sebanyak 47 potong. Mirza dan Adi masingmasing memberikan 7 potong kawat kepada Zaky. Berapa meter jumlah panjang kawat Mirza dan Adi sekarang? 6. Hari ini Bu Nunung bisa menjual 25 kg gula pasir. Setiap 1 kg harganya Rp6.000,00. Untuk menambah persediaan, Bu Nunung membeli lagi gula dari pedagang lain sebanyak 10 kg dengan harga Rp5.800,00 per kg dan dibayar tunai. Berapakah sisa uang dari hasil penjualan dan pembelian gula hari ini? 7. Bu Rosa membeli 150 kantong beras. Setiap kantong berisi 5 kg beras. Sebanyak 15 kg diberikan kepada nenek. Beras yang masih tersisa dibagikan kepada 49 tetangga di sekitarnya. Berapa kg beras yang akan kamu bagikan kepada masing-masing tetangga? 8. Seorang agen minyak tanah mendapat jatah minyak dari Pertamina sebanyak 750 liter setiap minggu. Oleh karena kelangkaan bahan bakar minyak, jatah untuk agen dikurangi 150 liter. Oleh agen, minyak tanah tersebut dibagikan kepada 15 pelanggannya sama rata. Berapa liter minyak tanah yang kamu terima? 9. Pak Made membeli 10.000 batu bata dan 45 sak semen untuk membangun rumahnya. Harga 1.000 batu bata Rp310.000,00 dan 1 sak semen Rp34.000,00. Berapa harga batu bata dan semen yang harus dibayar seluruhnya? 10. Chandra membeli sepatu seharga Rp85.000,00 dan dua pasang kaos kaki. Sepasang kaos kaki seharga Rp8.500,00. Chandra membayar dengan uang Rp150.000,00. Berapa uang kembalian Chandra? 11. Bu Citra ingin membuat parsel buah dari 24 buah mangga, 40 buah apel, dan 72 buah jeruk. Bu Citra ingin membuat parsel sebanyak-banyaknya dengan jumlah dan jenis buah yang sama di setiap keranjang. Berapakah banyaknya keranjang yang dibutuhkan? 12. Bu Citra mendapat pesanan parsel dengan bahan 27 sirop, 63 biskuit, dan 81 permen cokelat. Bu Citra ingin membuat parsel dari bahan tersebut sebanyak-banyaknya dengan jenis dan banyak isi yang sama. Berapakah banyaknya jumlah keranjang yang harus disiapkan? 13. Bu Citra sedang menghias parsel. Ia mempunyai persediaan pita merah sepanjang 16 meter, pita biru 32 meter, dan pita kuning 40 meter. Pita-pita tersebut digunakan untuk menghias parsel sebanyak-banyaknya dengan warna dan panjang yang sama tiap parselnya. Berapakah banyaknya parsel yang dapat dihias Bu Citra?

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
14.

19

MIS. ASSADIYAH

Sebuah truk A berhenti setelah berjalan 150 km. Truk B berhenti setelah berjalan 170 km. Jika kedua truk berangkat pada tempat dan waktu yang sama, pada kilometer berapakah kedua truk itu akan berhenti bersama-sama?

15.

Bu Citra mendapat pesanan parsel untuk anak sekolah. Bu Citra membeli 75 bolpoin seharga Rp60.000,00, 45 buku gambar seharga Rp72.000,00, dan 150 buku tulis seharga Rp225.000,00. Ketiga jenis barang tersebut akan dimasukkan ke dalam parsel. Setiap parsel berisi jenis dan jumlah sama. Parsel tersebut dijual dengan harga Rp28.000,00 per parsel. a. b. Berapa banyak parsel yang dapat dibuat Bu Citra? Berapa rupiah keuntungan yang diperoleh Bu Citra?

16.

Bu Citra akan membuat parsel keramik dengan bahan 36 teko keramik, 90 gelas keramik, dan 126 piring makan keramik. Setiap parsel berisi bahan-bahan tersebut dengan jenis dan banyak yang sama. Berapakah banyaknya keranjang yang harus disiapkan?

17.

Pak Hadi dan Pak Jayin pedagang bakso. Pak Hadi berbelanja ke pasar setiap 8 hari sekali, sedangkan Pak Jayin setiap 6 hari sekali. Pada tanggal 25 Agustus 2008, Pak Hadi dan Pak Jayin berbelanja ke pasar bersama-sama. Pada tanggal berapa mereka akan berangkat ke pasar bersama-sama lagi?

18.

Vika berenang setiap 5 hari sekali. Fian berenang seminggu sekali. Rika berenang 8 hari sekali. Jika hari ini mereka berenang bersama-sama, berapa hari lagi mereka akan berenang bersama-sama lagi?

19.

Untuk meraih penghargaan Adipura, jalan-jalan di kota Baru dibuat semakin menarik. Di kiri jalan dipasang bendera tiap 25 m. Di pembatas jalur tengah jalan dipasang lampu tiap 30 m. Di kanan jalan terdapat tiang listrik tiap 50 m. Tiap berapa meter bendera, lampu, dan tiang listrik letaknya sebaris.

20.

Bus Anggrek berangkat dari terminal Agung setiap 15 menit sekali. Bus Mawar berangkat dari terminal Agung setiap 20 menit sekali. Jika pada pukul 05.00 bus Anggrek dan bus Mawar berangkat bersama-sama, pukul berapa bus Anggrek dan bus Mawar berangkat bersama-sama untuk kedua kalinya?

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR

20

MIS. ASSADIYAH

Latihan 2
1. Waktu yang diperlukan Raka untuk mengelilingi lapangan 35 menit 15 detik. Sedang waktu yang diperlukan Ricky 48 menit 28 detik. Berapa detik selisih Raka dan Ricky? 2. Fian dapat menyelesaikan membaca sebuah buku dalam waktu 2 jam 12 menit 22 detik. Hardi dapat menyelesaikan membaca buku yang sama dalam waktu 3 jam 17 menit 54 detik. Berapa jumlah waktu yang diperlukan kedua anak itu untuk menyelesaikan membaca buku tersebut? 3. Sebuah kolam renang diisi air melalui pipa. Pipa tersebut mampu mengalirkan air sebanyak 720 liter dalam waktu 12 menit. Berapa cm3/detik debit aliran air dalam pipa tersebut? 4. Seorang petugas pom bensin sedang mengisikan bensin ke tangki sebuah mobil. Sebanyak 18 liter bensin diisikan dalam waktu 1 menit. Berapa cm3/det debit aliran bensin tersebut? 5. Air terjun dapat digunakan untuk membangkitkan listrik. Apabila debit air terjun tersebut 48 m3/det, berapa liter air yang dipindahkan air terjun tersebut dalam waktu 1 menit? 6. Suatu bak mandi mempunyai ukuran panjang 60 cm, lebar 50 cm, dan tinggi 50 cm. Bak mandi diisi air dari kran. Air kran dapat mengisi bak hingga penuh selama 15 menit. Berapa liter/menit debit air yang mengalir dalam kran tersebut? 7. 8. Debit aliran air dari mobil pemadam kebakaran 36 liter/detik. Berapa m3 air yang dialirkan dalam waktu 1 jam? Mobil tangki mengalirkan minyak tanah selama 1/2 jam. Minyak tanah yang dialirkan sebanyak 3.600 liter. Berapa liter/detik debit aliran minyak tanah tersebut? 9. Satu tangki minyak tanah berisi 6.000 liter. Seluruh minyak tanah tersebut dialirkan ke dalam drum-drum selama 30 menit. Berapa m3/jam debit minyak tanah tersebut? 10. Bayu membeli bensin 36 liter di pom bensin. Waktu yang diperlukan petugas pom bensin untuk mengisi tangki mobil Bayu 3 menit. Berapa cm3/detik debit bensin yang diisikan ke tangki mobil Bayu?

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR

21

MIS. ASSADIYAH

Latihan 3
1. 2. 3. 4. Arif membawa kardus berbentuk kubus yang panjang rusuknya 42 cm. Berapakah volume kardus tersebut? Kotak mainan Tari berbentuk kubus yang tingginya 25 cm. Berapakah volume kotak mainan Tari? Sebuah bak air berbentuk kubus mampu menampung air 216 dm3. Berapa desimeter tinggi bak air tersebut? Akuarium raksasa berbentuk kubus mampu menampung 8.000 dm3 air. Berapa meter panjang rusuk akuarium raksasa tersebut? 5. Sebuah akuarium berbentuk kubus dapat menampung 27.000 cm3 air. Berapa sentimeter panjang rusuk akuarium tersebut? 6. Sebuah bak air berbentuk kubus dengan panjang 50 cm berisi penuh air. Dino memasukkan mainan bebentuk kubus dengan tinggi 15 cm. Berapa cm3 air yang tumpah? 7. Kardus pembungkus tv 21" berbentuk kubus dengan volume 216 dm3. Kardus pembungkus tv 14" berbentuk kubus dengan volume 64 dm3. Jika kedua kardus ditumpuk, berapa meter tinggi tumpukan kardus tersebut? 8. Pak Heri seorang penjual mainan. Pak Heri membeli 250 mainan anak berbentuk kubus rusuk-rusuknya berukuran 7 cm. Mainan tersebut akan dimasukkan ke dalam kardus berbentuk kubus. Rusuk kardus berukuran 42 cm. Mainan-mainan tersebut disusun dan dimasukkan ke dalam kardus sampai penuh. Berapa banyak mainan yang tidak dapat dimasukkan? 9. Rasya mendapat tugas sekolah membuat kubus. Ukuran kubus hanya diketahui volumenya. Volume kubus pertama 5.832 cm3 dan volume kubus kedua 17.576 cm3. Berapa panjang kawat yang diperlukan untuk membuat kedua kubus tersebut? 10. Dina mempunyai dua mainan kubus ajaib yang setiap sisi berlainan warna. Perbandingan volume kedua kubus adalah V1 : V2 = 8 : 27. Jika volume kubus kedua 135 cm3, hitunglah luas permukaan kubus pertama. 11. Kelompok Rudi yang berjumlah 8 orang mendapat tugas membuat layang-layang dari kertas. Kelompok Rudi mendapat bagian kertas dengan ukuran 120 cm 80 cm. Jika tiap kelompok harus mengumpulkan 8 layang-layang dengan ukuran panjang diagonal 45 cm dan 30 cm, berapa cm2 kertas yang tidak terpakai? 12. Pak Wawan mempunyai sebidang kebun berbentuk persegi panjang dengan ukuran 8 m 6 m. Sebagian kebun tersebut akan dibuat kolam ikan berbentuk persegi dengan ukuran 4 m. Berapa m2 kebun Pak Wawan yang tidak dibuat kolam ikan? 13. Rika mempunyai karton berukuran 75 cm 75 cm. Rika akan membuat sebuah lampion kertas. Rika membutuhkan 24 lingkaran berukuran sama. Jika diameter lingkaran 8 cm, berapa cm2 karton yang tidak terpakai? 14. Untuk mengatasi kemacetan lalu lintas, dibuat sebuah bundaran yang berdiameter 28 m. Di tengah bundaran dibuat kolam air mancur dengan jari-jari 20 m. Berapa luas bundaran yang tidak dibuat kolam? 15. Sebuah waduk berbentuk lingkaran dengan luas 70.650 m2 akan ditanami pohon di tepinya. Hitunglah: a. b. c. 16. diameter waduk, keliling waduk, banyak pohon yang ditanam, jika jarak antarpohon 6 m.

Taman Bu Titis berbentuk persegi panjang. Panjang taman 8 meter dan lebarnya 6 meter. Pada setiap sudut ditanami rumput yang dibentuk segitiga siku-siku. Panjang sisi siku-sikunya 1 meter dan 60 sentimeter, sedangkan tanah yang lain

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR

22

MIS. ASSADIYAH

ditanami bunga. Di bagian tengah taman tersebut dibuat kolam berbentuk lingkaran dengan garis tengah 280 sentimeter. Di tengah kolam terdapat taman berbatu berbentuk lingkaran dengan jari-jari 0,7 meter. a. b. c. 17. Berapa luas taman yang ditanami bunga? Berapa luas kolam tersebut tanpa taman berbatu di tengahnya? Bandingkan luas kolam dengan luas taman yang ditanami rumput. Manakah yang lebih luas?

Seorang arsitek akan membangun sebuah hanggar pesawat seperti gambar di atas. Hanggar itu berukuran panjang 100 m, lebar 70 m, dan tinggi dindingnya 20 m. Atapnya berbentuk setengah tabung dengan garis tengahnya sama dengan lebar dinding. Jika kamu menjadi arsitek, berapa volume udara dalam hangar tersebut?

18.

Dido akan membuat mainan berbentuk prisma segitiga siku-siku dari bahan kayu. Segitiga alas prisma mempunyai ukuran panjang rusuk tegak 5 cm dan 12 cm serta panjang sisi miring 13 cm. Tinggi prisma segitiga 20 cm. Bila kamu menjadi Dido, berapa volume prisma segitiga tersebut?

19.

Seorang astronot pesawat ruang angkasa melihat benda ruang angkasa berbentuk tabung. Diameter benda itu kira-kira 7 km dan panjangnya kirakira 10 km. Jika kamu menjadi astronot pesawat ruang angkasa, hitunglah volume benda ruang angkasa itu.

20.

Anak-anak kelas VI SD Harapan Bangsa mengadakan acara berkemah. Tenda yang digunakan untuk berkemah berukuran lebar 3 m, panjang 6 m, dan tinggi 2 m. Jika kamu menjadi siswa kelas VI SD Harapan Bangsa, berapa volume udara dalam tenda?

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR

23

MIS. ASSADIYAH

Latihan 4
1. Berat badan 20 siswa kelas VI dalam kg tercatat sebagai berikut: 38, 36, 39, 37, 38, 37, 38, 39, 38, 37, 40, 37, 38, 39, 40, 39, 36, 38, 37, 36 a. b. c. 2. Urutkan data tersebut mulai dari yang paling ringan. Buatlah tabel berat badan siswa kelas VI tersebut. Berapa banyak siswa yang beratnya 38 kg?

Keuntungan koperasi sekolah selama 6 hari tercatat seperti di bawah ini. a. b. c. d. Berapakah keuntungan koperasi sekolah pada hari ketiga? Urutkan data tersebut dari yang terbesar sampai yang terkecil. Berapakah keuntungan terbesar yang diperoleh koperasi sekolah? Berapakah keuntungan terkecil yang diperoleh koperasi sekolah? Hari Besar Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Keuntungan Rp13.200,00 Rp12.000,00 Rp15.000,00 Rp20.000,00 Rp10.500,00 Rp18.800,00

3.

Waktu yang dibutuhkan 10 siswa untuk berlari mengelilingi lapangan dalam satuan menit seperti berikut. 4, 6, 5, 7, 8, 4, 5, 8, 6, 6 a. b. c. Susunlah data tersebut ke dalam tabel. Berapa banyak siswa yang membutuhkan waktu 6 menit untuk mengelilingi lapangan? Berapakah waktu tercepat?

4.

Volume air dalam botol yang dibawa oleh 10 siswa dalam cm3 sebagai berikut. 400, 500, 250, 400, 400, 500, 250, 400, 250, 300 a. b. c. d. Urutkan data tersebut dari volume yang paling kecil. Susunlah dalam bentuk tabel. Berapa volume air dalam botol yang paling sedikit dibawa siswa? Berapa volume air dalam botol yang paling banyak dibawa siswa?

5.

Panjang penggaris yang dimiliki oleh 20 siswa dalam cm sebagai berikut: 30, 20, 10, 15, 30, 30, 40, 20, 15, 30, 20, 20, 15, 20, 15, 30, 30, 40, 30, 20 a. b. c. d. Urutkan data tersebut dari yang terpendek sampai yang terpanjang. Susunlah data tersebut dalam bentuk tabel. Berapakah panjang penggaris yang paling banyak dipunyai siswa? Berapa siswa yang mempunyai penggaris terpendek?

6.

Perhatikan diagram garis tentang banyak siswa kelas I sampai dengan kelas VI SD Mulia 9 di samping! a. b. c. d. Berapa banyak siswa kelas IV? Kelas berapa yang siswanya paling sedikit? Kelas berapa yang mempunyai siswa paling banyak? Berapakah jumlah seluruh siswa SD Mulia 9?

7.

Diagram di samping merupakan diagram batang tentang tinggi badan siswa kelas VI dalam satuan cm. a. b. c. d. Berapa banyak siswa yang tinggi badannya 150 cm? Berapa cm tinggi badan siswa yang paling tinggi? Berapakah tinggi badan siswa yang paling banyak? Berapakah banyak siswa yang diukur tinggi badannya?

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
8.

24

MIS. ASSADIYAH

Gaji Pak Toni Rp600.000,00. Penggunaan gaji tersebut digambarkan dengan diagram lingkaran di samping. a. b. c. Untuk keperluan apakah penggunaan gaji terbesar? Berapa rupiah penggunaan untuk biaya sekolah? Ada dua penggunaan uang yang sama besarnya. Berapa rupiah besarnya?

9.

Perhatikan gambar di samping. a. b. c. d. e. Berapa kg hasil panen pada tahun 2003? Berapa kg hasil panen pada tahun 2005? Berapa peningkatan hasil panen dari tahun 2005 ke 2006? Pada tahun berapa hasil panen terbanyak dicapai? Hasil panen 85.000 kg dicapai pada tahun berapa?

10.

Setiap hari Minggu, penjual buah menerima kiriman buah apel. Pada bulan Januari penjual buah tersebut menerima kiriman sebanyak 5 kali. Banyaknya kiriman tertera dalam diagram batang di samping. a. b. c. Berapa kg kiriman apel pada minggu ke-4? Pada minggu ke berapa kiriman apel paling sedikit? Berapa kg kiriman apel selama bulan Januari?

11.

Nilai tes Matematika dari 30 siswa sebagai berikut; 6, 5, 7, 7, 7, 6, 5, 6, 6, 5, 8, 8, 8, 9, 9, 7, 6, 7, 8, 8, 5, 8, 9, 6, 7, 7, 8, 9, 9, 7 a. b. c. Urutkan data tersebut dari yang terbesar. Tentukan data terkecil dan data terbesar. Tentukan modus dan nilai rataratanya.

12.

Berikut ini data banyak penjualan motor sebuah dealer dalam 20 bulan terakhir: 200; 250; 150; 350; 350; 400; 200; 350; 150; 500; 200; 400; 350; 300; 300; 450; 200; 350; 250; 300 a. b. c. d. Urutkan data penjualan motor tersebut dari yang terkecil. Berapa penjualan motor paling sedikit? Berapa penjualan motor paling banyak? Tentukan modus, median, dan rata-rata penjualan motor per bulan.

13.

Setiap bulan Dina menabung sisa uang jajannya. Hasil tabungan dalam rupiah selama 1 tahun sebagai berikut: 10.400, 12.400, 10.400, 12.800, 9.600, 8.500, 11.400, 10. 400, 9.000, 8.700, 11.500, 8.500 Berapakah modus dan median serta rata-rata uang yang ditabung Dina?

14.

Berikut ini data banyak buku tulis yang dibawa oleh siswa kelas VI: 3 siswa membawa 10 buku tulis; 7 siswa membawa 11 buku tulis; 10 siswa membawa 12 buku tulis; 6 siswa membawa 13 buku tulis; 4 siswa membawa 14 buku tulis. Tentukan rata-rata buku yang dibawa, modus, dan mediannya!

15.

Satu kompi pramuka terdiri atas 60 orang. dengan data tinggi sebagai berikut: 15 orang tingginya 125 cm; 15 orang tingginya 130 cm; 10 orang tingginya 135 cm dan 20 orang tingginya 140 cm. a. b. Sajikan data tersebut dalam bentuk diagram lingkaran. Tentukan modus dan tinggi rataratanya.

Latihan 5
Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
1. 2.

25

MIS. ASSADIYAH

Perbandingan volume mangkuk dan gelas adalah 15 : 8. Jika volume gelas 200 ml, berapakah volume mangkuk? Selisih banyaknya karyawan di kantor A dan kantor B adalah 54. Jika perbandingan banyaknya karyawan di kantor A dan kantor B adalah 4 : 7, berapakah jumlah karyawan di kantor A dan kantor B?

3.

Dalam 3,2 menit, Mario mampu mengetik sebanyak 2.880 karakter. Berapa banyak karakter yang mampu Mario ketik dalam 3 detik?

4.

Untuk membuat satu loyang kue bolu diperlukan kg tepung terigu dan kg telur. Berapakah perbandingan tepung terigu dan telur untuk membuat 5 loyang kue bolu?

5.

Jarak kota Wonosobo ke Purbalingga pada sebuah peta berskala 1 : 1.500.000 adalah 4 cm. Berapakah jarak kedua kota tersebut sebenarnya?

6.

Hani membeli enam buku tulis dengan harga Rp7.800,00. Evi juga ingin membeli buku tulis seperti yang dibeli Hani. Ia hanya mempunyai uang Rp6.500,00. Bantulah Evi untuk menentukan banyak buku yang dapat dibelinya.

7. 8.

Harga 4 liter minyak tanah di kios A Rp18.000,00. Jika ayah membeli 9 liter, berapakah uang yang harus dibayar ayah? Ibu menggunakan sabun cuci 24 ons untuk 6 minggu. Jika kamu menjadi ibu, bagaimana menentukan berat sabun cuci yang digunakan dalam setengah tahun?

9.

Kebun Pak Iwan berdampingan dengan kebun Pak Nanang. Jumlah luas kedua kebun mereka 270 m2. Perbandingan luas kebun Pak Iwan dengan luas kebun Pak Nanang 4 : 5. Bantulah mereka untuk mengetahui luas kebun masing-masing.

10.

Perbandingan tabungan Wawan dengan tabungan Heru 3 : 7. Jumlah tabungan Wawan dan Heru Rp700.000,00. Bantulah Wawan dan Heru menentukan besar tabungan masing-masing.

11.

Iwan akan menggambar lapangan sepak bola di buku gambarnya. Dia menggunakan skala 1 cm mewakili 20 meter. Iwan menggambar 6 cm untuk panjangnya dan 4,25 cm untuk lebarnya. Berapakah panjang dan lebar lapangan sepak bola tersebut?

12.

Suatu peta dibuat dengan skala 1 cm mewakili 15 km. a. b. Jika jarak dua kota di peta 23,4 cm, berapa km jarak kedua kota tersebut? Panjang sebuah sungai 231 km. Berapa cm panjang sungai pada peta tersebut?

13.

Diketahui peta Pulau Jawa berskala 1 : 1.885.000. Coba kamu tentukan jarak dua kota berikut. a. b. c. Jarak antara Kota Klaten dan Yogyakarta jika jarak pada peta 1,6 cm. Jarak antara Kota Jakarta dan Karawang jika jarak pada peta 3,5 cm. Jarak antara Kota Purwodadi dan Surakarta jika jarak pada peta 1,8 cm.

14.

Diketahui jarak kota A dan kota B pada peta 12 cm. Diketahui pula jarak sebenarnya 720 km. a. b. c. Berapa skala yang digunakan peta tersebut? Pada peta tersebut jarak antara Kota C dan Kota D 9 cm. Berapa jarak sebenarnya antara Kota C dan Kota D? Jarak sebenarnya Kota E dan Kota F 480 km. Berapa jarak antara kedua kota pada peta?

15.

Gambar di samping gambar sebuah lukisan dinding dengan panjang 8 cm dan lebar 6 cm. Jika panjang sebenarnya lukisan dinding tersebut 2 m, tentukan: a. b. skala yang digunakan; lebar sebenarnya lukisan dinding tersebut; dan c. luas lukisan sebenarnya.

Latihan 6
Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
1. a. b. c. 2. a. b. c. 3.

26

MIS. ASSADIYAH

Tentukan letak koordinat titik P(4, 4), Q(7, 4), R(7, 2), dan S(4, 2) pada bidang koordinat Kartesius. Bangun apakah yang terbentuk? Tentukanlah panjang setiap sisinya, kemudian hitunglah keliling dan luasnya. Gambarlah titik E(2, 1), F(3, 0), dan G(2, 3) pada bidang koordinat Kartesius. Bangun apakah yang terbentuk? Tentukanlah luas bangun tersebut.

Diketahui koordinat titik A(8, 2) dan B(4, 5). Jika kamu ingin membentuk segitiga siku-siku ABC, tentukanlah olehmu koordinat titik C.

4. 5.

Koordinat titik A(2, 1), B(1, 1), C(2, 4), dan D(3, 2) membentuk segiempat ABCD. Hitunglah luas bangun ABCD. Koordinat titik K(2, 1), titik L(1, 2), dan titik N(7, 1) membentuk jajargenjang KLMN. Tentukanlah koordinat titik M dan luas jajargenjang KLMN.

6. 7. 8. 9.

Tentukan koordinat P jika Q(3, 2), R(5, 4), dan S(5, 4) membentuk bangun trapesium sama kaki. Tentukan koordinat bayangan dari titik K(8, 1), dan M(0, 6) jika dicerminkan terhadap sumbu X. Tentukan koordinat bayangan dari titik F(3, 5), dan G(2, 5) jika dicerminkan terhadap sumbu Y. Gambarkan koordinat bayangan dari titik A(0, 2), B(5, 0), C(8, 2), dan D(5, 4) jika dicerminkan terhadap sumbu X. Tentukan bentuk bangun ABCD.

10.

Titik P(2, 0), Q(4, 3), R(6, 0), dan S(4, 3). a. b. c. Gambarkan titik P, Q, R, dan S pada bidang koordinat. Gambarkan bayangan titik P, Q, R, dan S jika dicerminkan terhadap sumbu Y pada bidang koordinat. Tentukan bentuk bayangan bangun PQRS.

Latihan 7
Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
Pilihlah jawaban yang paling tepat!
1. (3.405 + 12.025) - (10.391 + 109) = ........ A. 4.630 2. B. 4.730

27

MIS. ASSADIYAH

C. 4.830

D. 4.930

1.200 + 275 : 25 x 30 = ........ A. 1.530 B. 1.670 C. 1.770 D. 1.150

3.

975 - (-125) = ........ A. 850 B. 950 C. 1.100 D. 1.150

4.

Faktor Persekutuan Terbesar (FPB) dari 24, 42, dan 70 adalah ........ A. 2 B. 7 C. 14 D. 28

5.

Kelipatan Persekutuan Terkecil (KPK) dari 56, 72 dan 84 adalah ........ A. 168 B. 216 C. 252 D. 504

6.

Ibu Anita ingin membuat kue. Tiap 3 kg terigu dapat menghabiskan 12 butir telur. Jika Ibu Anita mempunyai 72 butir telur, maka ia memerlukan ........ kg terigu. A. 12 B. 18 C. 24 D. 30

7.

Tiga buah lampu menyala bersama-sama pada pukul 06.45. Lampu merah menyala setiap 5 menit, lampu kuning setiap 4 menit, dan lampu hijau setiap 3 menit. Ketiga lampu menyala kembali untuk kedua kalinya pada pukul ........ A. 07.45 B. 08.45 C. 07.15 D. 08.15

8.

9 - 2 + 5 = ........ A. 825 B. 895 C. 846 D. 804

9.

27 - 7 + 8 = ........ A. 250 B. 350 C. 450 D. 550

10.

441 169 196 .......


A. 20 B. 30 C. 846 D. 804

11.

5 3 ; 0,85; 79%; ; 0,9 8 5 A. 79%; 0,9; 0,85; 3 ; 5


5 8

urutan pecahan dari yang terkecil adalah ........ C. 0,85; 0,9; 3 ; 5 ;79% 5 8 D.

B.

3 5 ; ;79%; 0,85; 0,9 5 8

3 5 ; ;0,85; 79%; 0,9 5 8

12.

12 108 n 135

, n = ........ B. 25 C. 35 D. 45

A. 15 13. 185% + 2 - 1,25 = ........ A. 19,60 14.


8 4 3 4 2 ........ 5 4 5

B. 4,36

C. 2,85

D. 22,10

A. 11 15.

B. 21

C. 31

D. 41

Perhatikan gambar di samping! Bangun tersebut memiliki ........ sudut lancip. A. 1 B. 2 C. 3 D. 4

16.

15 kuintal + 250 ons - ton = ........ kg A. 1.450 B. 775 C. 325 D. 225

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
17.

28

MIS. ASSADIYAH

Perhatikan gambar di samping! Luas bangun tersebut adalah ........ A. 154 cm B. 308 cm C. 616 cm D. 1.386 cm

18.

Perhatikan gambar di samping! Luas bangun tersebut adalah ........ cm. A. 220 B. 440 C. 110 D. 330

19. 14 5 13,5 : 4 1 ........ 7 2 A. 17 7 20.


5

B. 15 7

C.

13

5 7

D. 11 7

Penulisan lambang bilangan Romawi yang benar untuk bilangan 194 adalah ........ A. CIXIV B. CLXXXXIV C. CXCIII D. CXCIV

21.

Bayu mempunyai roti, bagian diberikan kepada Yudi. Sisanya diberikan kepada Erik dan Siska sama banyaknya. Erik dan Siska masing-masing menerima ........ bagian A.

1 8

B.

3 8

C.

1 16

D.

1 16

22.

Dalam waktu 1,5 jam sebuah sepeda motor dapat menempuh jarak 78 km. Dalam waktu 30 menit sepeda motor itu dapat menempuh jarak km A. 16 B. 18 C. 26 D. 52

23.

1 gros + 1 lusin = ........ buah A. 101 B. 201 C. 301 D. 401

24.

Jumlah titik sudut, sisi, dan rusuk sebuah kubus adalah ........ A. 6, 8, 12 B. 12, 8, 6 C. 8, 12, 6 D. 8, 6, 12

25.

Volum suatu kubus 512 cm3. Luas seluruh permukaan kubus adalah cm2 A. 4 B. 6 C. 8 D. 10

26.

Uang Erik : uang Andreas 5 : 3. Jika uang Andreas Rp 96.000,00, maka uang Erik adalah........ A. Rp 72.000,00 B. Rp 136.000,00 C. Rp 60.000,00 D. Rp 160.000,00

27.

Luas alas sebuah tabung 216 cm dan tingginya 14 cm. Maka volume tabung adalah ........ cm A. 1.024 B. 2.024 C. 3.024 D. 4.024

28.

Jarak Bandung - Yogyakarta 480 km. Jarak kedua kota itu pada peta 16 cm. Maka skala peta itu ........ A. 1 : 300.000 B. 1 : 3.000.000 C. 1 : 30.000 D. 1 : 3.000

29.

Keliling sebuah persegi panjang 72 cm, jika perbandingan panjang : lebar = 5 : 4. Maka luas bangun tersebut adalah ....... A. 576 cm B. 1.296 cm C. 320 cm D. 5.184 cm

30.

Harga sebuah bola kasti Rp 8.000,00. Jika Samuel membeli 1 lusin, ia mendapat potongan harga 10%. Satu lusin bola kasti harus dibayar ........ A. Rp 7.200,00 B. Rp 72.000,00 C. Rp 86.400,00 D. Rp 88.000,00

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
31. 23.254 + 12.978 = n A. 63.123 32. Nilai n adalah ........ B. 36.232

29

MIS. ASSADIYAH

C. 32.136

D. 31.326

Akar pangkat 2 dari bilangan 144, 169 dan 196 berturut-turut adalah .... A. 12, 16, 13 B. 13, 16, 12 C. 13, 12, 16 D. 12, 13, 14

33.

Nilai dari

2 3 = ........ : 4 5
B.

A.

5 6

3 10

C.

6 10

D.

12 10

34.

KPK dari 14, 28, dan 42 adalah ........ A. 84 B. 48 C. 42 D. 28

35.

Nilai dan 10.800 detik + 240 menit = ........ A. 5 jam B. 6 jam C. 7 jam D. 8 jam

36.

Perhatikan gambar di samping! Keliling bangun tersebut adalah ........ A. 18 cm B. 20 cm C. 30 cm D. 36 cm

37.

Perhatikan gambar di samping! Besar sudut terkecil yang dibentuk oleh jarum jam tersebut adalah ..... A. 15 B. 20 C. 25 D. 30

38.

Sepuluh kali ulangan matematika Rudi berturut-turut memperoleh nilai 6; 8; 6; 5; 7; 9; 7; 5; 8; 5. Nilai rata-rata Rudi adalah A. 5 B. 6 C. 6,5 D. 7,5

39.

Perhatikan gambar di samping! Volume bangun tersebut adalah ........ A. 120 cm B. 80 cm C. 60 cm D. 40 cm

40.

Nilai ulangan Reza selama satu semester sebagai berikut 7, 9, 5, 6, 8, 7, 7, 8, 8, 8. Nilai rata-ratanya adalah ........ A. 7,0 B. 7,3 C. 8,0 D. 8,3

41.

Hasil dari 531.345 : 5 : 3 = ........ A. 35.533 B. 35.423 C. 35.343 D. 35.241

42.

Hasil dari 14 -12 adalah ........ A. 52 B. 340 C. 1742 D. 1924

43.

38 + 76 = ........ A. 60.648 B. 64.608 C. 66.048 D. 68.064

44.

1 2 ........... 3 4

A. 45.

Lambang bilangan romawi 49 adalah ........ A. XLIX B. XXXIX

5 6

B.

5 12

C.

7 12

D.

8 12

C. XLXI

D. XLVIII

46.

Sebuah truk memuat 12 ton beras dan 5 kwintal jagung. Berapa kg muatan truk seluruhnya? A. 125 kg B. 1.250 kg C. 12.500 kg D. 125.000 kg

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
47.

30

MIS. ASSADIYAH

Vigo berenang setiap 8 hari dan Inggit berenang setiap 12 hari sekali. Pada tanggal 1 Januari 2009 keduanya berenang bersama-sama. Ia akan berenang bersama-sama kembali pada tanggal A. 20 01 - 2009 B. 21 01 2009 C. 25 01 2009 D. 02 02 - 2009

48.

Perhatikan gambar di samping! Gambar tersebut menunjukkan sebidang tanah. Luas tanah seluruhnya adalah ........ A. 224 cm B. 154 cm C. 147 cm D. 89 cm

49. Perhatikan gambar di samping! Keliling bangun tersebut adalah ........ A. 15 cm B. 20 cm C. 25 cm D. 30 cm

50.

Sebuah mobil memerlukan 2 liter bensin untuk menempuh 62 km. Berapa km jarak yang ditempuh, jika bensin yang tersedia 5 liter ? A. 125 km B. 138 km C. 146 km D. 155 km

51.

Ibu Aminah membeli 7 lusin gelas dan 5 lusin piring. Jika sampai di rumah gelas dan piring tersebut dihitung menjadi . buah A. 246 B. 245 C. 144 D. 143

52.

Hasil penjualan buku di koperasi selama satu minggu tertera pada tabel di bawah ini :

Berapa rupiahkah rata-rata hasil penjualannya ........ A. 39.500 53. B. 49.500 C. 50.000 D. 50.500

Perhatikan gambar di samping! Jika volume balok di atas adalah 120 dm, maka panjang balok tersebut adalah ........ A. 109 dm B. 12 dm C. 20 dm D. 1720 dm

54.

Bangun si samping mempunyai panjang 21 m dan lebar 8 m, maka keliling bangun tersebut adalah m A. 168 B. 96 C. 58 D. 29

55.

Pak Hasim membeli 95 buah mangga, setiap durian harganya Rp 1.450.00. Jika ia membawa uang Rp 200.000.00, berapakah sisa uangnya ? A. Rp 62.250 B. Rp 72.250 C. Rp 85.250 D. Rp 95.250

56.

12 + 17 - = ........ A. 60 B. 841 C. 2.007 D. 2.107

57.

Bangun persegi di samping mempunyai luas 7.569 m2, panjang sisi bangun tersebut adalah m A. 67 B. 87 C. 97 D. 107

58.

Lambang bilangan desimal dari MCMXLV adalah ........ A. 1965 B. 1945 C. 1935 D. 1925

59.

Di dalam gudang terdapat 2,50 ton terigu, 3 kwintal jagung, dan 40 kg kacang. Berapa kg isi gudang tersebut ........ A. 28,40 B. 284 C. 2.840 D. 28.400

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
60.

31

MIS. ASSADIYAH

Alas sebuah bangun segitiga 65 m dan tingginya 70 m, maka luas bangun tersebut adalah m2 A. 4.550 B. 3.550 C. 2.275 D. 1.275

61.

Sebuah kolam renang permukaannya berukuran panjang 80 m dan lebar 16 m, luas permukaan kolam tersebut adalah A. 1.290 m2 B. 1.280 m2 C. 1.180 m2 D. 1.170 m2

62

Nilai dari (15,243 + 2,75) 1,1 = A. 16,2379 B. 17,7923 C. 18,9723 D. 19,7923

63.

Perhatikan gambar di samping! Sisi BCGF dan EFGH pada bangun di atas berpotongan dengan rusuk ........ A. AD B. GH C. FG D. HE

64.

12,43 + 24,13 + 4,44 = A. 36 B. 36,13 C. 41 D. 41,33

65.

Perhatikan tabel di bawah ini!

Berat badan rata-rata siswa kelas VI SD adalah ........ A. 32 kg 66. B. 28 kg C. 27 kg D. 55 kg

Perbandingan antara tepung dan telur untuk membuat kue 5 : 3. Apabila berat tepung 25 kg maka berat telur . ... kg. A. 20 B. 15 C. 12 D. 10

67. Sebuah tangki pengangkut minyak tanah berisi 15 m3. Sebagian isi tangki tersebut dipindahkan ke 30 drum. Setiap drum mampu menampung 220 liter. Sisa minyak tanah dalam tangki . . . liter. A. 7.400 68. B. 7.600 C. 8.400 D. 8.600

Sebuah rumah makan memerlukan air minum kemasan kaleng sebanyak 17 kaleng untuk 3 hari. Harga 1 kaleng air minum tersebut Rp1.400,00. Uang yang harus dikeluarkan rumah makan tersebut selama 36 hari sebesar . . . . A. Rp204.000,00 B. Rp238.500,00 C. Rp285.600,00 D. Rp504.000,00

69.

Opik dapat menyelesaikan suatu pekerjaan dalam waktu 3 jam. Sedangkan Susi dapat menyelesaikan pekerjaan yang sama selama 6 jam. Berapa jam waktu yang diperlukan bila pekerjaan tersebut dikerjakan bersama-sama ? A. 2 B. 3 C. 4 No. 1. 2. 3. 4. 5. D. 5 Mata Pelajaran PPKN Bahasa Indonesia Matematika IPA IPS Nilai 7 8 6 6 8

70.

Berikut nilai hasil ujian akhir sekolah Andi tahun ajaran 2002/2003 : Nilai rata-rata yang diperoleh Andi dari mata pelajaran tersebut adalah ........ A. 5 B. 6 C. 7 D. 8

Selesaikan soal berikut ini!


1. 2. Harga 5 buah mangga adalah Rp8.500,00. Berapa harga 10 buah mangga? Setiap orang yang berbelanja ke toko seharga Rp50.000,00 akan mendapat potongan harga sebesar 5%. Ani membeli perlengkapan sekolah ke toko itu seharga Rp100.000,00. Berapa rupiah uang yang harus dibayarkan Ani tersebut? 3. Sebuah kebun berbentuk persegipanjang dengan panjang 16 m dan lebar 10 m. Gambarlah denah kebun tersebut dengan skala 1 : 400. 4. Gambarlah pada bidang koordinat Kartesius titik A(2, 1), B(3, 1), dan C(3, 1).

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
a. b. 5.

32

MIS. ASSADIYAH

Bangun apa yang terbentuk jika ketiga titik dihubungkan? Berapa luas daerah bangun tersebut?

Data nilai ulangan IPA dari 20 siswa Kelas VI adalah sebagai berikut: 7, 6, 7, 8, 8, 9, 6, 6, 7, 8, 5, 6, 7, 7, 7, 8, 7, 8, 7, 6 a. b. c. d. Urutkanlah data tersebut mulai dari yang terkecil. Tentukanlah nilai rata-rata dan modusnya. Gambarkanlah data tersebut pada diagram batang dan diagram lingkaran. Berapa persen siswa yang mendapat nilai 7 dari seluruh siswa?

Latihan 8
1. 225 : 5 x 10 = .......... A. 250 2. B. 350 C. 450 D. 500

Perhatikan gambar di samping! Keliling bangun tersebut adalah ........... cm. A. 66 B. 132 C. 1368 D. 1386

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
3. FPB dari 60, 75, dan 125 adalah .......... A. 3 4. B. 5

33

MIS. ASSADIYAH

C. 6

D. 15

Lambang bilangan romawi 136 adalah A. LXXXVI B. XXXVI C. MXXXVI D. DXXXVI

5.

Sebidang tanah berbentuk persegipanjang sama sisi dengan keliling 100 m. Jika skala tanah itu 1 : 1000, maka luas tanah pada denah adalah .......... cm. A. 625 B. 62,5 C. 6,25 D. 0,625

6.

1 km + 5 hm = ........ ha. A. 105 B. 104 C. 103 D. 102

7.

255 x 28 : 7 = .......... A. 1.010 B. 1.020 C. 1.120 D. 1.125

8.

Perhatikan gambar di samping! Bangun tersebut memiliki simetri putar sebanyak ........ A. 1 B. 2 C. 3 D. 4

9.

Lambang bilangan Romawi 69 adalah ........ A. XXLVI B. XLVII C. XLIX D. LXIX

10.

Sumarni membeli 4,5 kg gula, 5 ons tepung terigu dan 500 gram bumbu masak. Berat seluruhnya adalah A. 55 ons B. 65 ons C. 85 ons D. 95 ons

11.

1 km + 12 hm + 2 m = ........ m. A. 1.122 B. 2.202 C. 4.022 D. 4.202

12.

Jika volume suatu kubus adalah 1.000 m, maka panjang rusuk kubus tersebut adalah ........ cm A. 10 B. 20 C. 1000 D. 1200

13.

Perhatikan gambar di samping! Luas permukaan balok di samping adalah A. 552 cm2 B. 452 cm2 C. 352 cm2 D. 225 cm2

14.

KPK dari 725 dan 875 adalah ........ A. 25.275 B. 25.375 C. 24.375 D. 25.475

15.

Perhatikan gambar di samping! Volume tabung di samping cm3 A. 126 B. 824 C. 2.386 D. 2.77

16.

19 x 750 - 550 = ........ A. 3.750 B. 4.250 C. 13.700 D. 14.250

17.

Nilai ulangan matematika Wati sebagai berikut : 9, 8, 6, 6, 7, 8, 10, 5, 7, dan 9. Nilai rata-rata ulangan Wati adalah ........ A. 6,5 B. 6,9 C. 7,2 D. 7,5

18.

Perhatikan gambar di samping! Sisi BLIC berhadapan dengan sisi

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
A. ADEF B. LKIJ 19.

34
C. ABCD D. DCHG

MIS. ASSADIYAH

Sebuah drum minyak mempunyai diameter alas 60 cm dan tinggi 70 cm. Minyak yang dapat ditampung drum tersebut sebanyak . . . liter. A. 198 B. 180 C. 168 D. 17,5

20.

Perhatikan gambar di samping! Koordinat titik T adalah . . . . A. (3, 2) B. (2, 3) C. (3, 2) D. (2, 3)

21.

Sebuah tabung memiliki jari-jari 7 cm dan tinggi 15 cm, maka luas permukaan tabung tersebut adalah ........ cm. A. 968 B. 985 C. 989 D. 998

22.

Nilai dari 6 x 8 = ........ A. 2.304 B. 2.314 C. 2.418 D. 2.424

23.

Sebuah lapangan berbentuk persegi panjang. Lapangan tersebut berukuran panjang 100 m dan lebar 75 m. Sekeliling lapangan tersebut diberi patok setiap jarak 5 m. Banyak patok seluruhnya . . . buah. A. 50 B. 55 C. 60 D. 70

24.

Di dalam keranjang ada 40 mangga. 15% dari mangga tersebut sudah matang. Banyak mangga yang sudah matang ada . . buah. A. 15 B. 9 C. 8 D. 6

25.

Perbandingan uang Dadang dan uang Dodi berbanding 3 : 2. Jumlah uang mereka Rp. 75.000,00. Uang Dadang adalah .. A. Rp 30.000,00 B. Rp 46.500,00 C. Rp 46.000,00 D. Rp 45.000,00

26.

Hasil pencerminan titik P(4, 7) terhadap sumbu Y adalah ........ A. (7, 4) B. (-7, -4) C. (4, -7) D. (-4, 7)

27.

Tiga buah lampu dinyalakan bersama-sama. Lampu merah menyala setiap 2 detik. Lampu hijau menyala setiap 3 detik, dan lampu kuning menyala setiap 4 detik. Ketiga lampu itu akan menyala bersamaan pada detik ........ A. 12 B. 11 C. 10 D. 9

28.

Sebuah balok, dengan panjang 90 cm, lebar 60 cm dan tinggi 45 cm. Maka volume balok tersebut adalah ........ cm. A. 243.000 B. 24.300 C. 2.430 D. 243

29.

FPB dan KPK dari 135 dan 225 berturut-turut adalah . . . . A. 45 dan 675 B. 15 dan 575 C. 15 dan 675 D. 45 dan 575

30.

Bangun prisma segienam terdiri dari ........ A. 4 sisi dan 8 rusuk B. 6 sisi dan 12 rusuk C. 6 sisi dan 8 rusuk D. 8 sisi dan 12 rusuk

31.

Pada bulan yang lalu Pak Asep membeli sepeda seharga Rp. 850.000,00. Karena keperluan yang mendadak sepeda itu dijual kembali dan menanggung rugi 20%. Berapa rupiah Pak Asep menanggung kerugian ? A. Rp 160.000,00 B. Rp 165.000,00 C. Rp 170.000,00 D. Rp 175.000,00

32.

Lestari membeli 3 kg gula, 15 ons minyak dan 0,5 kg terigu. Maka berat belanjaan Lestari seluruhnya adalah ....... A. 4 kg B. 5 kg C. 5 kg D. 6 kg

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
33.

35

MIS. ASSADIYAH

Seorang pedagang membeli dua peti buah jeruk, setiap peti berisi 465 buah, kemudian jeruk tersebut dimasukkan ke dalam kantong plastik. Setiap kantong berisi 15 buah jeruk. Berapa kantong plastik yang diperlukan ? A. 480 B. 450 C. 62 D. 31

34.

Faktorisasi prima dari bilangan 360 adalah . . . . A. 2 32 52 B. 23 32 5 C. 2 3 5 D. 2 32 53

35.

Panjang sisi sebuah kubus ukuran 7,5 dm, maka luas permukaan kubus tersebut adalah ........ dm. A. 33.750 B. 3.375 C. 337,5 D. 33,75

36.

Perbandingan antara tepung dan telur untuk membuat kue 5 : 3. Apabila berat tepung 25 kg maka berat telur . ... kg. A. 20 B. 15 C. 12 D. 10

37.

Sebuah tangki pengangkut minyak tanah berisi 15 m3. Sebagian isi tangki tersebut dipindahkan ke 30 drum. Setiap drum mampu menampung 220 liter. Sisa minyak tanah dalam tangki . . . liter. A. 7.400 B. 7.600 C. 8.400 D. 8.600

38.

Sebuah rumah makan memerlukan air minum kemasan kaleng sebanyak 17 kaleng untuk 3 hari. Harga 1 kaleng air minum tersebut Rp1.400,00. Uang yang harus dikeluarkan rumah makan tersebut selama 36 hari sebesar . . . . A. Rp204.000,00 B. Rp238.500,00 C. Rp285.600,00 D. Rp504.000,00

39.

Opik dapat menyelesaikan suatu pekerjaan dalam waktu 3 jam. Sedangkan Susi dapat menyelesaikan pekerjaan yang sama selama 6 jam. Berapa jam waktu yang diperlukan bila pekerjaan tersebut dikerjakan bersama-sama ? A. 2 B. 3 C. 4 D. 5

40.

Berikut nilai hasil ujian akhir sekolah Andi tahun ajaran 2002/2003 : No. 1. 2. 3. 4. 5. Mata Pelajaran PPKN Bahasa Indonesia Matematika IPA IPS Nilai 7 8 6 6 8

Nilai rata-rata yang diperoleh Andi dari mata pelajaran tersebut adalah ........ A. 5 B. 6 C. 7 D. 8

Latihan 9
1. 1.647 + 2.089 + 1.836 + 2.985 = A. 7.557 2. B. 8.575 C. 7.755 D. 8.557

Telur sebanyak 864 butir akan dimasukkan ke dalam 9 peti. Setiap peti berisi telur yang sama banyaknya. Tiap peti berisi telur sebanyak A. 69 butir B. 79 butir C. 96 butir D. 97 butir

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
3.

36

MIS. ASSADIYAH

Jarak kota A dan kota B 210 km. Sebuah truk berangkat dari kota A pukul 08.00 WIB dan sampai di kota B pukul 11.00 WIB. Berapakah kecepatan rata-ratanya ? A. 30 km/jam B. 70 km/jam C. 210 km/jam D. 630 km/jam

4.

Perhatikan gambar di bawah ini!

Dari gambar di atas yang memiliki simetri lipat adalah A. I 5. B. II C. III D. IV

Lambang bilangan desimal untuk XXXIX adalah A. 29 B. 31 C. 34 D. 39

6.

Pecahan 3 ; 4 ; 3 ; 1 bila diurutkan dari yang terkecil sampai yang terbesar adalah
8 10 4 5

A.

1 3 4 3 ; ; ; 5 8 10 4 4 1 3 3 ; ; ; 10 5 8 4

C.

1 3 3 4 ; ; ; 5 4 8 10 3 3 1 4 ; ; ; 8 4 5 10

B.

D.

7.

Perhatikan gambar di samping!

Gambar segi tiga di atas yang merupakan segi tiga tumpul adalah A. I 8. Perhatikan gambar di bawah ini! B. II C. III D. IV

Gambar jaring-jaring tersebut di atas yang merupakan jaring-jaring kubus adalah A. I 9. 2.416 84 = A. 209.244 10. 752 = A. 150 11. B. 495 C. 4.225 D. 4.925 B. 204.924 C. 204.294 D. 202.944 B. II C. III D. IV

Akar pangkat dua dari bilangan 144, 169 dan 196 berturut-turut adalah A. 12, 16, 13 B. 13, 16, 12 C. 13, 12, 16 D. 12, 13, 14

12.

Ibu Sumiyati membagikan uang Rp. 625.000,00 kepada lima anaknya. Setiap anak mendapat uang sama banyaknya. Kemudian masing-masing anak mendapatkan tambahan Rp. 15.000,00 dari pamannya. Tiap anak memberikan Rp. 7.500,00 kepada temannya yang kurang mampu. Uang yang tersisa pada setiap anak adalah A. Rp. 102.500.00 B. Rp. 117.500.00 C. Rp. 132.500.00 D. Rp. 147.500.00

13.

Jika 14 + n = 8 , maka n adalah A. 22 B. 6 C. 6 D. 22

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
14.
4 1 3 1 ................ 2 5

37

MIS. ASSADIYAH

A.

1 5

B.

2 5

C.

3 10

D.

1 5

15.

1 1 1 3 1 3 3 .................. 2 4 5 8

A.

1 8

B.

3 8

C.

5 8

D.

7 8

16.

Perhatikan gambar di samping! Koordinat titik A dan B berturut-turut adalah . A. (2, 4) ; (4, 3) B. (4, 2) ; (4, 3) C. (4, 2) ; (3, 4) D. (2, 4) ; (3, 4)

17.

0,93 + 2,1 + 15,685 = A. 17,715 B. 17,779 C. 18,715 D. 19,715

18.

Perhatikan gambar di bawah ini!

Titik A berkoordinat (2, 3) dan koordinat B (1, 3), maka gambar titik A dan B pada bidang koordinat adalah A. I 19. B. II C. III D. IV

Di dalam kaleng terdapat 12,5 liter bensin. Bensin iti dikeluarkan 7,85 liter. Sisa bensin yang ada dalam kaleng adalah A. 4,35 liter B. 4,65 liter C. 5,35 liter D. 5,65 liter

20.

Perhatikan gambar di samping! Bila empat titik tersebut dihubungkan dengan garis akan berbentuk gambar bangun A. persegi panjang B. belah ketupat C. trapesium D. jajar genjang

21.

Perhatikan gambar di samping!

Gambar berikut yang merupakan jaring-jaring limas segi empat adalah A. I 22. B. II C. III D. IV

Perhatikan gambar di samping! Volum balok di samping adalah A. 18 dm3 B. 37 dm3 C. 99 dm3 D. 132 dm3

23.

Perbandingan panjang dan lebar sebuah persegi panjang adalah 4 : 3. Jika keliling 42 cm, maka panjang dan lebarnya masing-masing adalah A. 7 cm dan 3 cm B. 27 cm dan 6 cm C. 12 cm dan 5 cm D. 24 cm dan 18 cm

24.

Luas suatu segi tiga 720 cm2 dan panjang alasnya 60 cm. Berapa tingginya ? A. 43 cm B. 42 cm C. 34 cm D. 24 cm

25.

Jika harga 6 kg beras adalah Rp. 14.790,00 maka harga 8 kg beras adalah

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
A. Rp. 17.920,00 26. 6 km + 3 hm = A. 360 m 27. B. 630 m B. Rp. 19.720,00

38
C. Rp. 88.740,00

MIS. ASSADIYAH
D. Rp. 118.320,00

C. 3.600 m

D. 6.300 m

Jarak antara kota A ke kota B pada peta adalah 2,5 cm. yang digambar dengan skala 1 : 27.000.000. Jarak kota A ke kota B sebenarnya adalah A. 675 km B. 6.750 km C. 67.500 km D. 675.000 km

28.

Perhatikan gambar di samping! Luas bangun di samping adalah A. 34,65 cm2 B. 346,5 cm2 C. 1.386 cm2 D. 3.465 cm2

29.

Perhatikan gambar di samping! Luas bangunan di samping adalah A. 42 cm2 B. 60 cm2 C. 84 cm2 D. 240 cm2

30.

KPK dari 168 dan 210 adalah A. 830 B. 840 C. 630 D. 640

31.

Koperasi sekolah membeli 4 pak buku tulis dengan harga Rp. 10.000,00 per pak dan mendapat potongan 15 %. Buku itu dijual kepada siswa dengan mengambil untung 25 %. Jika buku terjual habis berapa rupiahkah keuntungan yang diterima? A. Rp. 2.500,00 B. Rp. 6.000,00 C. Rp. 8.500,00 D. Rp. 10.000,00

32.

Perhatikan tabel data berikut ini! Tabel di atas adalah nilai ulangan Matematika siswa kelas VI. Berdasarkan tabel di atas, nilai rata-ratanya adalah A. 7,0 B. 7,5 C. 8,0 D. 8,5 Nilai 6 7 8 9 Banyak siswa 2 5 5 2

33.

Sebuah tabung diameter alasnya 1,4 cm dan tingginya 1,7 cm. maka luas selimut tabung tersebut A. 2,38 cm2 B. 3,10 cm2 C. 3,74 cm2 D. 7,48 cm2

34.

Sebuah kaleng minyak berbentuk balok mempunyai panjang 38 cm, lebar 30 cm dan tingginya 42 cm. Kaleng tersebut berisi minyak sebanyak 0,75 bagiannya, maka banyak minyak pada kaleng tersebut adalah A. 35,91 liter B. 47,88 liter C. 48,88 liter D. 47,88 liter

35.

Ibu membeli 13,5 kg beras, 5 kg gula, 1,75 kg cabe merah dan 2,5 kg sayur mayur. Berat belanja ibu seluruhnya A. 22,75 kg B. 24,25 kg C. 37,5 kg D. 44,25 kg

36.

0,12 0,8 1,7 = A. 0,1532 B. 0,1632 C. 0,1722 D. 0,1732

37.

Di suatu sekolah dasar terdapat 672 siswa. Siswa perempuan ada 7/8 bagian, banyak siswa laki-laki adalah A. 588 orang B. 84 orang C. 80 orang D. 42 orang

38.

Perhatikan gambar di bawah ini! Keliling gambar bangunan di samping adalah A. 52 cm B. 54 cm C. 58 cm D. 58 cm

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
39.

39

MIS. ASSADIYAH

Suatu kubus memiliki panjang rusuk 6 cm. Volum kubus tersebut A. 216 cm3 B. 36 cm3 C. 18 cm3 D. 12 cm3

40.

Perhatikan gambar di bawah ini! Diagram batang di atas menunjukkan keadaan siswa suatu sekolah. Banyaknya siswa kelas VI adalah A. 55 orang B. 45 orang C. 35 orang D. 25 orang

Latihan 10
1. Nilai dari 531.345 : 5 : 3 = A. 35.533 2. Kuadrat dari 72 adalah A. 4.184 3. 2384 27 = n A. 63.396 B. 4.884 Nilai n adalah B. 62.396 C. 53.396 D. 52.396 C. 5.184 D. 5.194 B. 35.423 C. 35.343 D. 35.243

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
4. Nilai dari 8 gros + 8 lusin = buah A. 156 5. Perhatikan gambar di bawah ini! B. 152

40

MIS. ASSADIYAH

C. 1088

D. 1248

Gambar segitiga di atas yang termasuk segitiga sama sisi adalah A. I B. II 6. Nilai dari (121 + 23) : 24 = A. 0 7. B. 2 C. 6 D. 8 C. III D. IV

Di dalam kardus terdapat 480 butir telur, kemudian telur itu dimasukkan ke dalam kantong plastik. Setiap kantong berisi 8 butir telur. Berapa kantong plastik yang diperlukan ? A. 51 B. 60 C. 72 D. 80

8.

Perhatikan gambar di bawah ini! Bangunan di bawah ini yang memiliki simetri lipat adalah A. I B. II C. III D. IV

9.

Lambang bilangan Romawi 49 adalah A. XLIX B. XXXXIX


2 4 ........ 3 9

C. XLXI

D. XLVIIII

10.

Tanda yang tepat untuk A. <

adalah . B. > C. D. =

11.

Nilai dari (3) (9) = A. 12 B. 6 C. 6 D. 12

12.

Nilai dari 10.800 detik + 240 menit = A. 2 jam B. 6 jam C. 7 jam D. 8 jam

13.

Nilai dari A. 1

1 1 1 : 1 1 .............. 4 4 4
B.

1 4

1 4

C.

2 4

D. 3

14.

Perhatikan gambar di samping ini! Koordinat titik A adalah A. (2, 3) B. (3, 2) C. (1, 4) D. (4, 1)

15.

Rina mempunyai

7 3 potong roti, bagian diberikan kepada Herman, sisanya dibagikan kepada Edi dan Tanti sama 8 8
B.

banyak. Edi dan Tanti masing-masing menerima bagian A. 16.

1 2

3 8

C.

1 4

D.

1 3

Faktor Persekutuan Terbesar (FPB) dari 32 dan 48 adalah A. 4 B. 8 C. 16 D. 24

17.

Jika volum balok di samping = 120 dm3, maka panjang balok adalah A. 10 dm B. 12 dm C. 20 dm D. 120 dm

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
18.

41

MIS. ASSADIYAH

Perbandingan luas tanah dan luas bangunan berbanding 5 : 3. Luas tanah tersebut 200 m2. Luas bangunannya adalah A. 120 m2 B. 75 m2 C. 25 m2 D. 15 m2

19.

Wati membeli 2,5 kg gula, 5 ons garam dan 400 gram bumbu masak. Berat seluruhnya adalah A. ons B. 35 ons C. 125 ons D. 260 ons

20.

Perhatikan gambar di samping ini! Luas bangun datar pada gambar di samping ini adalah A. 23 cm2 B. 51 cm2 C. 57 cm2 D. 102 cm2

21.

Sebuah kolam renang permukaannya berukuran panjang 70 m dan lebar 12 m. Luas permukaan kolam tersebut adalah A. 840 m2 B. 820 m2 C. 740 m2 D. 640 m2

22.

Lampu A menyala setiap 15 detik. Lampu B menyala setiap 20 detik. Jika awalnya kedua lampu menyala bersama-sama lagi setiap A. 45 detik B. 60 detik C. 80 detik D. 90 detik

23.

Gambar berikut adalah grafik jumlah siswa SD Taruna dari tahun 1990 sampai 1996. Jumlah siswa terbanyak terjadi pada tahun A. 1990 B. 1992 C. 1993 D. 1996

24.

Perhatikan gambar di bawah ini!

Pencerminan datar yang benar ditunjukkan oleh gambar A. I 25. Nilai dari 6 A. 3,3 26. B.
3 1 1 2 1 .............. 4 5 4

II

C. III

D. IV

B. 3,35

C. 4,5

D. 4,55

Untuk mengerjakan pekerjaan rumah Soni memerlukan waktu 1,25 jam. Berapa detik waktu yang diperlukan Soni untuk mengerjakan pekerjaan rumah ? A. 75 detik B. 420 detik C. 4.500 detik D. 7.500 detik

27.

Jarak antara Jakarta dan Semarang pada peta 17 cm. Jakarta sebenarnya kedua kota itu adalah 340 km. Skala peta A. 1 : 2.000.000 B. 1 : 2.400.000 C. 1 : 3.000.000 D. 1 : 3.400.000

28.

Bangun datar di bawah ini dibentuk dari persegi panjang dan dua buah bangun berbentuk setengah lingkaran ( = 3,14). Berapakah kelilingnya ? A. 34 cm B. 48,5 cm C. 49,7 cm D. 65,4 cm

29.

Nilai ulangan matematika Zainal selama cawu 1 sebagai berikut: 7, 5, 6, 4, 6, 8, 6. Mean dari nilai tersebut adalah A. 4 B. 5 C. 6 D. 7

30.

Volum tabung pada gambar di samping adalah A. 616 cm3 C. 3.340 cm3

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
B. 1.232 cm3 31. Nilai dari 17,131 + 2,59 + 4,6 = A. 24,321 32. Nilai dari A. 92 33. B. 21,423

42
D. 3.432 cm3

MIS. ASSADIYAH

C. 19,643

D. 17,436

81

144 .....
B. 108 C. 122 D. 225

Tini membeli pita merah sepanjang 7,4 m. Uci membeli 15,12 m, sedang Yani membeli 9,120 m. Dari ketiga pita tersebut dibuat mainan sepanjang 24,325 m. Sisa pita mereka adalah A. 6,135 m B. 7,315 m C. 7,325 m D. 9,325 m

34.

Tiga orang saudara menyewakan sebuah bangunan toko dengan harga Rp. 150.000,00 per bulan. Setelah setahun hasil sewa itu dibagikan kepada tiga orang sama banyak. Tiap orang menerima uang sebesar A. Rp. 50.000,00 B. Rp. 375.000,00 C. Rp. 600.000,00 D. Rp. 750.000,00

35.

Perhatikan gambar di samping! Jaring-jaring di samping bila di lipat akan membentuk bangun A. limas segi tiga B. kubus C. limas segi empat D. prisma segi tiga

36.

Sebuah mobil berangkat dari kota P ke kota Q dengan kecepatan rata-rata 60 km/jam, ditempuh dalam waktu 3,5 jam. Jarak ke dua kota adalah A. 20 km B. 120 km C. 200 km D. 210 km

37.

Berapa keliling lingkaran yang berjari-jari 21 cm ? A. 66 cm B. 88 cm C. 132 cm D. 154 cm

38.

Siswa kelas VI yang senang bola voly 0,4 bagian, yang senang bola kasti 35 % dan sisanya yang senang senam. Berapa % yang senang senam ? A. 75 % B. 61 % C. 25 % D. 5 %

39.

Pak Ugi dapat menyelesaikan pekerjaannya dalam waktu A. 50 menit

2 dari pekerjaannya dalam waktu 40 menit. Pak Ugi dapat menyelesaikan seluruh 3
B. 60 menit C. 70 menit D. 80 menit

40.

Arief ingin membuat kubus dari kertas dengan panjang rusuk 12 cm. Luas kertas yang diperlukan adalah A. 144 cm2 B. 864 cm2 C. 1.152 cm2 D. 1.728 cm2

Latihan 11
1. Hasil panen ikan pak Hasan selama 3 tahun, yaitu 3.456 kg ,5.975 kg dan 7.070 kg. Hasil panen pak Hasan disumbangkan ke panti asuhan sebanyak 4.240 kg, maka sisa hasil panen pak Hasan A. 16.162 kg 2. B. 12.261 kg C. 16.621 kg D. 16.662 kg

4 52 n 91
A. 5

, n = .. B. 6 C. 7 D. 8

3.

Urutan ukuran panjang mulai dari yang paling pendek sampai dengan yang paling panjang adalah A. 12 dm, 425 cm, 6 cm B. 12 dm, 6 m, 425 cm C. 6 cm, 12 dm, 425 cm D. 425 cm, 12 dm , 6 cm

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
4.

43

MIS. ASSADIYAH

Jika jaring-jaring kubus di bawah ini, dilipat dapat membentuk kubus, maka sisi yang akan bertemu adalah A. AB dan EF B. AB dan CD C. CD dan EF D. CD dan GH

5.

Dari ke 4 gambar segi tiga di bawah ini, Sudut tumpul terdapat pada gambar A. I B. II C. III D. IV

6.

52 + 42 32 = A. 30 B. 32 C. 34 D. 36

7.

Pak Rusli mempunyai kebun di tiga lokasi yang masing-masing luasnya 3 ha, 1 ha dan 1,75 ha. Jika kebunnya dijual 1 ha, maka luas kebun pak Rusli sekarang A. 1,25 ha B. 1,75 ha C. 2,75 ha

4
D. 2,95 ha

8.

Perhatikan gambar berikut! Bangun berikut yang memiliki keliling paling panjang adalah A. E B. F C. G D. H

9.

Perhatikan gambar di samping! Luas bangun di bawah ini adalah .. dm2 A. 1.386 B. 1.476 C. 1.566 D. 1.666

10.

Perhatikan gambar berikut! Koordinat titik C(3, 2) dan koordinat D(1, 2). Gambar titik C dan D pada gambar koordinat adalah A. I B. II C. D. III IV

11.

90 dm3 + 9 liter 9.000 cm3 = dm3 A. 60 B. 70 C. 80 D. 90

12.

Windi bekerja membantu ibu selama 2 1 4 dan menjahit baju adalah menit. A. 135 B. 175

jam., kemudian menjahit baju selama 1 1 jam. Lama Windi membantu ibu

C. 210

D. 215

13.

Ayah mempunyai 24 karung gula pasir. Tiap karung beratnya 12,5 kg. Seluruh gula dibagikan untuk 30 orang tetangganya, maka tiap orang akan mendapat gula pasir sebanyak A. 10 B. 20 C. 30 D. 40

14.

Faktor Persekutuan Terbesar (FPB) dari 36, 48 dan 54 adalah A. 6 B. 7 C. 8 D. 9

15.

Faktor persekutuan terkecil (KPK) dari 24, 32 dan 48 adalah A. 46 B. 62 C. 84 D. 96

16.

113 =

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
A. 1.111 B. 1.211 C.

44
1.221

MIS. ASSADIYAH
D. 1.331

17.

Bentuk desimal dari hasil penjumlahan 5 24 26 ....... 10 100 1000 A. 0,055 B. 0,755 C. 0,766 D. 0,866

18.

3 1 : 0,25 ....... 8 4

A. 19.

4 8

B.

2 8

C.

3 8

D.

1 8

Operasi hitung yang tepat di bawah ini adalah A. 18 + 12 24 : 4 4 = 14 B. 18 + 12 24 : 4 4 = 18 C. 18 + 12 24 : 4 4 = 24 D. 18 + 12 24 : 4 4 = 20

20.

Perhatikan gambar di samping! Jika volume balok di samping ini 120 dm3. Maka tinggi balok tersebut adalah.. A. 2 B. 4 C. 6 D. 8

22.

Keliling sebuah persegi panjang 60 cm. Jika perbandingan panjang : lebar = 3 : 2, maka luas persegi panjang tersebut adalah A. 144 cm2 B. 156 cm2 C. 214 cm2 D. 216 cm2

22.

Perhatikan gambar berikut! Bila titik A dicerminkan terhadap garis l, maka hasil pencerminan titik A adalah titik . A. E B. F C. G D. H

23.

Perhatikan gambar di samping berikut ini! Jika denah kebun pak Somad berskala 1 : 200. Maka luas kebun pak Somad yang sebenarnya adalah A. 150 m2 B. 180 m2 C. 210 m2 D. 240 m2

24.

Perhatikan gambar di samping berikut ini! Luas seluruh permukaan bangun di bawah adalah A. 888 cm2 B. 864 cm2 C. 756 cm2 D. 744 cm2

25.

Perhatikan gambar berikut! Diagram batang di bawah menunjukkan keadaan siswa kelas I s/d VI. Berapakah selisih siswa antara kelas IV dan VI ? A. 25 B. 20 C. 10 D. 5

26. 27.

Lambang bilangan Romawi 49 adalah


3 1 2 Pecahan 5 ; 2 ; 3 jika diurutkan dari pecahan yang paling kecil adalah

28.

Nilai dari

1 1 1 : 1 1 ............. 2 4 4

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
29. 30. 31. Hasil dari ( 53) + 35 3 =

45

MIS. ASSADIYAH

729

289 ......

Garis yang merupakan sumbu simetri pada bangun persegi panjang berikut ini adalah dan .

32. 33. 34. 35.

2 jam 15 menit yang lalu pukul 07.45, setelah 3 jam dari sekarang pukul Hasil kali dari FPB dan KPK bilangan 24 dan 18 adalah Perhatikan gambar! Bangun limas ABCDE di samping ini mempunyai Data berat badan murid kelas VI Banyaknya murid Berat Badan (kg) 6 28 2 29 16 30 5 31 3 33

Rata-rata berat badan murid kelas VI menurut data di atas adalah 36. Irma ingin membuat sebuah kotak mainan yang terbentuk balaok dari bahan kertas dengan ukuran panjang 20 cm, lebar 13 cm dan tinggi 7 cm. Tentukan berapa luas kertas yang diperlukan Irma untuk membuat kotak tersebut ! 37. Perhatikan gambar persegi panjang di bawah ini ! Buktikan kedua bangun persegi panjang A dan B memiliki luas berbeda dan keliling sama ! 38. Dua buah lampu dinyalakan bersama-sama. Lampu hijau menyala setiap 15 detik dan lampu merah menyala setiap 12 detik. Tentukan detik keberapakah kedua lampu tersebut akan menyala bersama-sama lagi! 39. Diagram di samping ini menunjukkan minat siswa menyenangi mata pelajaran. Jika jumlah siswa kelas VI sebanyak 40 orang, tentukan berapa siswa yang menyenangi mata pelajaran IPA, IPS dan Matematika. 40. Perhatikan gambar bak mandi di samping ini ! Tentukan berapa liter air, bila bak mandi tersebut penuh dengan air

Latihan 12
1. Lambang bilangan dua puluh empat ribu dua puluh empat adalah . A. 24.024 2.
64 4 80 n

B. 24.042

C. 20.424

D. 20.024

n adalah .... B. 5 C. 7 D. 8

A. 4 3. 372 362 = .... A. 63 4.

B. 69

C. 73

D. 79

Luas sebuah persegi 1.764 cm2. Keliling persegi tersebut adalah ........ cm A. 42 B. 84 C. 128 D. 168

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
5.

46

MIS. ASSADIYAH

Besar sudut terkecil yang dibentuk kedua jarum jam pada pukul 07.15 adalah .... derajat. A. 97,5 B. 107,5 C. 117,5 D. 127,5

6.

45
A.

2 2 21 ........ 3 5
24 2 15

B. 24

4 15

C.

27

2 15

D.

27

4 15

7.

Nama desimal dari A. 175

7 adalah .............. 40
B. 17,5 C. 1,75 D. 0,175

8.

Perhatikan gambar dibawah ini! Bangun yang memiliki simetri lipat adalah gambar nomor .... A. I B. II C. III D. IV

9.

2 abad + 1windu + 3 dasawarsa = ... tahun. 2 A. 134 B. 135 770 F = .... 0C. A. 20 B. 25

C. 234

D. 235

10.

C. 42

D. 57

11.

Sebuah balok berukuran 10 cm x 8 cm x 6 cm. Luas permukaan balok tersebut adalah ..... cm 2. A. 480 B. 376 C. 240 D. 188

12.

Musa mempunyai 60 butir kelereng. Dari seluruh kelereng itu 15 % berwarna biru, yaitu ... butir. A. 25 B. 32 C. 9 D. 8

13.

Perhatikan gambar di samping! Luas bangun tersebut adalah .... cm2 A. 87 B. 137 C. 147 D. 177

14.

Lantai ruang kelas VI berukuran 8 m x 7m akan dipasang keramik dengan ukuran 10 cm x 20 cm. Banyaknya keramik yang dibutuhkan adalah .... A. 5.600 biji B. 2.800 biji C. 560 biji D. 280 biji

15.

Nilai ulangan 9 mata pelajaran Riza memperoleh nilai 8,5; 7,3; 6,5; 7,7; 9,1; 7,9; 7,5; 8,6; 8,0. Nilai rata-ratanya.... A. 7,9 B. 8,0 C. 8,3 D. 8,4

16.

Faktor prima dari 176 adalah .... A. 3 dan 5 B. 2 dan 11 C. 5 dan 17 D. 3 dan 19

17.

Perhatikan gambar di samping! Jika AD = 2 x BC, luas bangun ABCD = ... cm2. A. 492 B. 592 C. 692 D. 792

18.

Bak mandi berukuran panjang 120 cm, lebar 90 cm, dan dalamnya 60 cm. Jika tebal bak tersebut 10 cm, maka volumenya adalah .... liter. A. 420 B. 440 C. 528 D. 648

19.

Seorang pedagang membeli 12 kwintal beras dengan harga Rp 300.000,00 setiap kwintal. Jika pedagang menginginkan untung 15 %, berapa rupiah beras itu harus dijual setiap kilogramnya ?

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
A. Rp 3.400,00 20. B. Rp 3.450,00

47
C. Rp 3.500,00

MIS. ASSADIYAH
D. Rp 3.600,00

Luas alas sebuah tabung 1.386 cm2 dan tingginya 9 cm. Volum tabung tersebut adalah .... A. 4.153 cm3 B. 6.237 cm3 C. 12.474 cm3 D. 12.574 cm3

21.

Ibu pergi ke toko dengan membawa uang secukupnya. Di toko itu membeli kain seharga Rp 17.250,00. Uang ibu tinggal Rp 21.975,00. Uang yang dibawa ibu adalah .... A. Rp 39.225,00 B. Rp 17.275,00 C. Rp 39.225,00 D. Rp 39.275,00

22.

12,33 : 0,6 = n, n = .... A. 0,2055 B. 2,055 C. 20,55 D. 205,5

23.

Kelipatan Persekutuan Terkecil (KPK) dari 60, 72 dan 144 adalah .... A. 720 B. 36 C. 144 D. 72

24.

Nina menabung di bank sebesar Rp 750.000,00 dengan bunga 16 % pertahun. Jumlah bunga yang diterima dalam waktu 9 bulan adalah .... A. Rp 90.000,00 B. Rp 100.000,00 C. Rp 110.000,00 D. Rp 120.000,00

25.

Ibu Rani membeli 2 kwintal beras, 74 kg kedelai dan 0,25 ton gandum. Berat seluruhnya adalah .... A. 526 kg B. 525 kg C. 524 kg D. 523 kg

26.

Jarak kota A B pada peta berskala 1 : 250.000 adalah 2,4 cm. Jika ditempuh dengan sepeda motor dengan kecepatan 50 km/jam dan berangkat pukul 07.50, maka tiba di kota B pukul .... A. 08.02 B. 09.52 C. 09.02 D. 09.12

27.

Keliling kebun 50 meter. Panjang = 1,5 x lebarnya. Luas kebun tersebut adalah .... cm2. A. 3.750 B. 3.650 C. 600 D. 150

28.

Perbandingan umur Adi dengan adiknya = 7 : 4. Jika umur Adi 21 tahun, maka umur adiknya .... tahun. A. 12 B. 11 C. 10 D. 4

29.

Karena rugi 12,5 %, penjualan sebuah motor Rp 5.250.000,00. Pembelian motor itu adalah .... A. Rp 6.000.000,00 B. Rp 5.900.250,00 C. Rp 4.593.750,00 D. Rp 4.456.250,00

30.

Kelereng A : kelereng B : kelereng C = 2 : 3 : 4. Jumlah kelereng A dan B 65 butir. Jumlah kelereng C adalah .... A. 40 B. 0 C. 52 D. 60

31.

Sebuah drum yang penuh minyak dikeluarkan 50 %. Kemudian dikeluarkan

2 3

dari sisanya. Akhirnya minyak di

dalam drum tinggal 50 liter. Banyaknya minyak dalam drum sebelum dikeluarkan adalah .... A. 112 32. B. 224 C. 300 D. 448

Skala peta 1 : 1.250.000. Jarak kota A dan B pada peta 13 cm. Jarak sebenarnya adalah ..... km A. 0,1625 B. 1,65 C. 16,25 D. 162,5

33.

Jika A : B = 8 : 12, maka A.

A B ....... B
B.

1 2

3 4

C.

3 2

D.

5 3

34.

6 + (-n) 7 = -2, n = .... A. 15 B. 1 C. -1 D. -3

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
35. Faktorisasi prima dari 248 adalah .... A. 2 x 31 36. B. 22 x 31

48

MIS. ASSADIYAH

C. 23 x 31

D. 32 x 31

Panjang sisi sebuah persegi besar dua kali panjang sisi sebuah persegi kecil. Jika luas persegi kecil 49 cm2, maka luas persegi besar adalah .... cm2. A. 196 B. 169 C. 98 D. 81

37.

Lambang persen dari 1 A. 112 %

1 ....... 8 B. 112,5 %

C. 11,25 %

D. 1,125 5

38.

Ibu membeli 2,5 lusin gelas dengan harga Rp 82.500,00. Harga 3 buah gelas adalah .... A. Rp 8.250,00 B. Rp 5.500,00 C. Rp 3.300,00 D. Rp 2.750,00

39.

Pembelian 1 kodi kain Rp 250.000,00. Kain itu habis terjual dengan harga Rp 10.000,00 tiap helainya. Berapa persen ruginya ? A. 10 % B. 15 % C. 20 % D. 25 %

40.

Jika volum kubus 5.832 cm3, maka panjang rusuk kubus tersebut adalah .... A. 22 cm B. 18 cm C. 16 cm D. 14 cm

Latihan 13
1. Putra dapat menyelesaikan suatu pekerjaan dalam waktu 3 jam. Sedangkan Widi dapat menyelesaikan pekerjaan yang sama selama 6 jam. Waktu yang diperlukan untuk menyelesaikan pekerjaan tersebut bersama-sama adalah . . . . A. 2 jam 2. B. 3 jam C. 4 jam D. 6 jam

Penduduk di suatu RT berjumlah 1.520 orang. Jika jumlah penduduk yang lahir setiap tahun ada 10 orang, banyaknya penduduk di RT tersebut setelah 6 tahun adalah . . . . A. 1.580 orang B. 1.536 orang C. 1.530 orang D. 1.526 orang

3.

Ibu membeli 3 kg telur dengan harga Rp30.000,00/kg. Jika Ibu membawa uang Rp100.000,00, sisa uang Ibu setelah membayar adalah . . . . A. Rp90.000,00 B. Rp60.000,00 C. Rp30.000,00 D. Rp10.000,00

4.

Sebuah perusahaan peternakan ayam menyeleksi 5.000 ayam. Ternyata terdapat 904 ayam yang kurang produktif. Banyaknya ayam yang masih cukup produktif adalah . . . . A. 153 B. 163 C. 173 D. 183

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
5.

49

MIS. ASSADIYAH

Ocha menjawab dengan benar 18 soal, salah 5 soal, dan tidak menjawab 2 soal. Jawaban benar diberi nilai 4, salah diberi nilai 2, dan tidak menjawab diberi nilai 1. Nilai yang diperoleh Ocha adalah . . . . A. 48 B. 50 C. 60 D. 62

6.

Kebun bunga Bu Maya berbentuk lingkaran dengan diameter 21 meter. Luas kebun bunga Bu Maya adalah . . . . A. 154 m2 B. 346,5 m2 C. 693 m2 D. 1.386 m2

7.

Volume suatu prisma yang tingginya 6 cm adalah 150 c m3. Luas alas prisma tersebut adalah . . . . A. 10 cm2 B. 15 cm2 C. 20 cm2 D. 25 cm2

8.

Volume tabung yang berjari-jari 7 cm adalah 4.620 c m2. Tingginya tabung tersebut adalah . . . . A. 60 cm B. 50 cm C. 30 cm D. 15 cm

9.

Dari sebuah dispenser, Lani mengisi air ke dalam gelasnya. Jika gelas Lani terisi 800 ml air dalam 20 detik, maka debit air yang masuk dalam gelas Lani adalah . . . . A. 16.000 ml/detik B. 4.000 ml/detik C. 40 ml/detik D. 20 ml/detik

10.

Pak Karso, ketua RW di Kampung Baru mengadakan pendataan keluarga yang memiliki anak yang masih bersekolah di lingkungannya. Data yang diperolehnya adalah sebagai berikut. Jumlah Anak yang Bersekolah Jumlah Keluarga 0 4 1 10 2 44 3 26 Dari data di atas, jumlah keluarga yang menyekolahkan anaknya tidak lebih dari 2 orang ada . . . . A. 4 keluarga B. 10 keluarga C. 54 keluarga D. 58 keluarga

11.

Data jumlah saudara yang dimiliki oleh 20 teman Andi adalah sebagai berikut:. 2; 3; 1; 2; 2; 3; 4; 3; 2; 1; 3; 2; 2; 3; 2; 1; 2; 4; 1; 2. Dari data tersebut, banyaknya teman Andi yang memiliki 3 saudara ada . . . . A. 12,5% B. 20% C. 25% D. 50%

12.

Pak Teguh adalah seorang pengrajin sepatu. Bulan ini, ia mendapat pesanan 20 sepatu berbagai jenis dengan ukuran sebagai berikut: 36; 38; 40; 41; 40; 42; 43; 37; 40; 40; 41; 43; 39; 37; 40; 38; 38; 42 Rentang ukuran sepatu-sepatu di atas adalah . . . . A. 8 B. 7 C. 6 D. 5

13.

Berikut ini data sensus jumlah anggota keluarga di RT 010, Cipinang tahun 2008: 5; 2; 4; 2; 6; 5; 4; 3; 4; 3; 3; 5; 5; 3; 7; 4; 2; 3; 2; 5. Maka banyaknya jumlah warga di RT tersebut adalah . . . . A. 88 B. 87 C. 78 D. 77

14.

Perbandingan umur Irma dengan kakaknya adalah 5 : 7. Jumlah umur mereka adalah 60 tahun. Umur mereka masingmasing adalah . . . . A. Umur Irma 35 tahun dan umur kakaknya 25 tahun B. Umur Irma 25 tahun dan umur kakaknya 35 tahun C. Umur Irma 20 tahun dan umur kakaknya 28 tahun D. Umur Irma 20 tahun dan umur kakaknya 40 tahun

15.

Sinta memiliki 6 m pita. Ia membeli lagi 3 gulung pita. Panjang setiap gulung pita adalah 1,5 m. Panjang pita yang dimiliki Sinta sekarang adalah . . . . A. 10,5 m B. 10,25 m C. 9,5 m D. 4,5 m

16.

Jarak sebenarnya dua buah kota adalah 90 km. Jika peta dibuat dengan skala 1 : 1.800.000, maka jarak dua buah kota tersebut pada peta adalah . . . . A. 5 cm B. 10 cm C. 20 cm D. 50 cm

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
17.

50

MIS. ASSADIYAH

Hari membeli sebuah mangga dan sebuah pepaya. Berat mangga 600 gram, sedangkan berat pepaya 1,5 kg. Perbandingan berat mangga dan pepaya adalah . . . . A. 1 : 2 B. 4 : 5 C. 3 : 5 D. 2 : 5

18.

Jika titik-titik (5, 0), (3, 0), dan (3, 3) dihubungkan, maka akan membentuk bangun . . . . A. segitiga samasisi B. segitiga samakaki C. segitiga siku-siku D. segitiga sembarang

19.

Luas bangun yang dibentuk dengan menghubungkan titik-titik A(2, 1), B(7, 1), C(7, 4), dan (2, 4) pada diagram kartesius adalah . . . . A. 15 satuan luas B. 20 satuan luas C. 21 satuan luas D. 28 satuan luas

20.

Titik A terletak 6 satuan di sebelah kanan titik O dan 3 satuan di atas titik O, maka koordinat titik A adalah . . . . A. (6, 3) B. (3, 6) C. (9, 3) D. (3, 9)

21.

Diketahui titik A(4, 1) dan C(1, 4). Jika ABC membentuk segitiga siku-siku, maka koordinat titik B adalah . . . . A. (1, 1) B. (2, 1) C. (3, 1) D. (4, 1)

22.

Nilai ulangan matematika Rani adalah 60, 70, 75, 80, 80, 90, dan 70. Rata-ratanya adalah . . . . A. 74 B. 74,5 C. 75 D. 75,5

23.

Siswa kelas VI SD Banjaran terdiri dari 20 perempuan dan 25 laki-laki. Saat penimbangan berat badan, berat rata-rata siswa perempuan 40 kg dan berat rata-rata siswa laki-laki 45 kg. Berat rata-rata seluruh siswa kelas tersebut adalah . . . . A. 43,8 B. 43,7 C. 43 D. 42,8

24.

Dalam perjalanan wisata, sebuah kendaraan menempuh jarak 50 km pada jam pertama. Pada jam kedua, jarak yang ditempuh hanya 35 km karena banyak belokan. Pada jam ketiga, jarak yang ditempuh mencapai 90 km karena melalui jalan bebas hambatan. Kecepatan rata-rata kendaraan tersebut adalah . . . . A. 175 km/jam B. 105 km/jam C. 85 km/jam D. 58,3 km/jam

25.

Suhu badan seorang pasien (dalam derajat Celsius) sebuah rumah sakit dicatat sehingga diperoleh data berikut: 39; 40; 38; 39; 40; 38; 40; 39; 37; 39; 38; 39; 40; 37; 40; 40. Modus pada data tersebut adalah . . . . A. 37 B. 38 C. 39 D. 40

Latihan 14
1. Hasil dari 384 125 adalah ... A. 47,800 2. B. 48.000 C. 48.200 D. 48.400

Perhatikan gambar di samping! Besar sudut antara Timur dan Barat Daya adalah ... A. 135 B. 120 C. 110 D. 90

3.

3 7 4 ............. 4 8
B. 13

A. 13 1 4.

5 8

C.

12

5 8

D. 12

13 32

Hasil dari 11 + (23) adalah A. 34 B. 34 C. 12 D. 12

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
5. Bentuk perkalian berulang dari 92 adalah A. 9 2 B. 2 9 6.

51

MIS. ASSADIYAH

C. 2 2 2 2 2 2 2 2 2 D. 9 9

5
A.

2 1 3 2 3 ........... 3 6 4 6 1 4
B. 7

1 4

C.

2 4

D.

3 4

7.

Kegiatan pembelajaran di sekolah mulai pukul 7.30 dan berakhir pada pukul 12.15; Lama kegiatan pembelajaran adalah ... jam lebih ... menit A. 4.45 B. 5.45 C. 4.10 D. 5.15

8.

Perhatikan gambar di samping! Keliling bangun tersebut adalah ... cm. A. 44 B. 49 C. 22 D. 28

9.

Perhatikan gambar di samping! Salah satu sifatnya adalah ... A. mempunyai 12 rusuk B. mempunyai 8 titik sudut C. bidang sisinya sama panjang D. mempunyai 5 bidang sisi

10.

..... = 19 Untuk mengisi titik-titik pada kalimat matematika di atas, yang tepat adalah ... A. 42 (23) B. 42 + (23) C. (42) (23) D. (42) + (23)

11.

FPB dan KPK dari faktorisasi prima 2 32 7 dan 22 33 adalah ... A. 6 dan 252 B. 42 dan 252 C. 36 dan 756 D. 18 dan 756

12.

Di bawah in! adalah data perolehan telur dari sebuah peternakan selama lima hari. Selisih perolehan hari Senin dan hari Rabu adalah ... butir. A. 500 B. 600 C. 750 D. 1.000

13.

Letak titik koordinat Q dan R dari bangun datar di samping ini adalah ... A. (3, 3) dan (2, 2) B. (3, 3) dan (2, 2) C. (2, -2) dan (3, 3) D. (3, 2) dan (3, 3)

14.

Bentuk pecahan yang paling sederhana dari A.

46 72

B.

23 36

184 adalah ... 288


C.

36 72
8 12

D.

23 72
1 3

15. 21

5 6 1 18 14 .................. 6 8 4 1 A. 17 B. 17 2 3 3

C.

17

D.

18

16.

Nilai Matematika 20 orang siswa kelas VI adalah sebagai berikut; 9, 8, 10, 6, 8, 7, 5, 8, 7, 9, 5, 9, 8, 8, 7, 7, 8, 6, 8, 7, dan 8. Nilai rata-rata kedua puluh siswa tersebut adalah ... A. 6,5 B. 7 C. 7,5 D. 8

2 Rangkuman Matematika kelas VI 9

ACHMAD HUZAIR
17. Nilai sebuah pecahan A. 18.
3

52

MIS. ASSADIYAH

Jumlah pembilang dan penyebut 33. Pecahan yang dimaksud adalah ... B.

6 11

6 25

C.

6 27

D.

27 16

5.832 3 15.625 ......


B. 425 C. 430 D. 450

A. 400 19.

Satu karung beras berisi 0,25 kuintal. Jika harga 1 kg beras Rp 7 .500,00 maka harga sekarung beras adalah ......... rupiah. A. 187.500 B. 185.000 C. 180.000 D. 150.000

20.

Banyaknya tabungan Wulan adalah 118 , dari tabungan Alin. Selisih tabungan mereka adalah Rp 147.000.00. Jumlah tabungan Alin adalah ... rupiah. A. Rp 392.000,00 B. Rp 492.000,00 C. Rp 493.000,00 D. Rp 539.000,00

21.

Luas sebuah persegi 169 cm2. Keliling persegi tersebut adalah ... cm. A. 36 B. 39 C. 52 D. 65

22.

Perhatikan gambar di samping! Luas permukaan bangun di samping ini adalah ... m2. A. 252 B. 2,52 C. 25,2 D. 2.520

23.

2 1 2 1 1 Hasil dari2 1 4 : 1 1 ............ 5 2 5 10 2

A.

17 22

B.

2 5

C.

1 10

D.

1 10

24.

Sebuah drum berisi minyak tanah sebanyak adalah ... liter, ( = 3,14). A. 264.937,5

3 volumenya. Jika tinggi drum 125 cm, maka volume minyak dalam drum 4
C. 2.649,375 D. 264,9375

B. 26.493,75

25.

Kebun Pak Bandi berbentuk seperti gambar di bawah ini. Kebun itu akan ditanami pohon pepaya dengan jarak antar pohon 2 m. Pohon pepaya yang dibutuhkan Pak Bandi adalah .... pohon. A. 168 B. 105 C. 84 D. 80

26. 27.

Sebuah bak mandi berbentuk kubus dengan volume 3.375 liter. Berapa m rusuk kubus tersebut? Uang Ana berbanding uang Beby dan uang Caca adalah 4 : 5 : 7. Jika uang Caca Rp 91.000,00, berapa jumlah uang mereka?

28.

Berat badan siswa kelas VI SD Dewi Sartika adalah : 36, 38, 35, 37, 40, 41, 40, 42, 39, 38, 35, 37, 39, 37, 40, 38, 40, 39, 38, 37, 39, 40, 41, 40, 38, 42, 40, 38, 40, dan 42 (satuan beratnya adalah kg). Tampilkan data-data di atas dalam tabel distribusi dan diagram batang!

29.

Sebanyak 70 kg beras Cianjur dengan harga Rp 8.250,00 per kilogram dicampur dengan 30 kg beras Cisadane berharga Rp 7.500,00. Berapa rupiah harga per kg beras campuran?

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR
30.

53

MIS. ASSADIYAH

Jarak Sukabumi - Jakarta pada peta 4 cm dengan skala 1 : 3.000.000. Arif mengendarai mobil dari Sukabumi ke Jakarta dengan kecepatan 60 km/jam. Jika Arif sampai di Jakarta pukul 10.25. Pukul berapa Arif berangkat dari Sukabumi?

Catatan
_____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR

54

MIS. ASSADIYAH

_____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR

55

MIS. ASSADIYAH

_____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR

56

MIS. ASSADIYAH

_____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR

57

MIS. ASSADIYAH

_____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR

58

MIS. ASSADIYAH

_____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________

Rangkuman Matematika kelas VI

ACHMAD HUZAIR

59

MIS. ASSADIYAH

_____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ _____________________________________________________________________________________ ____________________________________________________________________________________

Daftar Pustaka
1. ______. 2006. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 23 Tahun 2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah. Jakarta: Depdiknas. 2. 3. 4. 5. Djati Kerami. 2003. Kamus Matematika. Jakarta: Balai Pustaka. Julius Edward H. 2003. Trik dan Tip Berhitung yang Lebih Cepat (Terjemahan). Bandung: Pakar Raya. Untoro, J. 2007. Buku Pintar Matematika SD untuk Kelas 4, 5, dan 6. Jakarta: Wahyu Media. Sumanto Y.D, Kusumawati Heny, Aksin Nur; Gemar matematika 5 : untuk kelas V SD/MI; Jakarta : Pusat Perbukuan, Departemen Pendidikan Nasional, 2008.. 6. Dadi Permana A. dan Triyati; Bersahabat Dengan Matematika Untuk Kleas VI V SD/MI; Jakarta : Pusat Perbukuan, Departemen Pendidikan Nasional, 2008.. 7. 8. Negoro, ST dan B. Harahap. 1998 Ensiklopedia Matematika. Jakarta: Ghalia Indonesia. Agus, Nuniek Avianti; Mudah Belajar Matematika 2: untuk kelas viii Sekolah Menengah Pertama/Madrasah Tsanawiyah; -- Jakarta: Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional, 2007 9. Budi Rahaju Endah; Contextual Teaching and Learning Matematika: Sekolah Menengah Pertama/ Madrasah Tsanawiyah Kelas VIII Edisi 4; -- Jakarta: Pusat Perbukuan, Departemen Pendidikan Nasional, 2008. 10. 11. Kusrini, dkk., (2003), Matematika Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama, Kelas 2, Jakarta: Depdiknas Nuharini Dewi dan Wahyuni Tri; Matematika Konsep dan Aplikasinya: untuk SMP/MTs Kelas VIII/; Jakarta: Pusat Perbukuan, Departemen Pendidikan Nasional, 2008.

Rangkuman Matematika kelas VI

You might also like