You are on page 1of 15

Investment Companies

Pasar & Lembaga Keuangan MGMT 12008

Universitas Indonesia Fakultas Ekonomi Departemen Manajemen

Definisi
Investment companies are financial intermediaries that sell shares (ownership unit) to the public and invest the proceeds in a (well) diversified portfolio of securities and financial assets. Two Species: 1. Meets public offering criteria of offer and sale (recall last lecture in capital market) mutual funds (open-end and close-end); REITs, ETF, Unit Trust.
2.

Does not meet offering criteria management, private equity funds.

discretionary funds, wealth

Please note that discretionary funds, PEF have a plenty of flexibilities, please recall lecture on venture capital (venture fund) session.

highcal@gmail.com

Jenis Dana Kelolaan: open-end funds (mutual funds)-1


Bukti kepemilikan disebut unit penyertaan; Sampai dengan jumlah tertentu, secara terus menerus menjual unit penyertaan kepada publik; 3. Portfolio management: active trading, passive, indexing 4. Berkewajiban membeli kembali dari publik yang menjual kepemilikannya; 5. Harga jual dan harga pembelian kembali pada NAV (net assets value).
1. 2.

Total market value of assets under management NAV = -----------------------------------------------------------------Number of mutual fund shares outstanding Pendapatan Investment Companies: 1. Commission 2. Management fee

highcal@gmail.com

Jenis Dana Kelolaan: open-end funds (mutual funds)-2


1. Commissions: Load funds charges sales commissions as up front fee. No load funds charges no sales commissions Load funds charges (in average 1%) sales commission when investors buy ownership unit. No load funds, does not means do not charge commission, actually they charges commissions when investors redeem (sell) their ownership unit, therefore it called as back-end load funds. Technically called as contingent deferred sales charges (cdsc)

highcal@gmail.com

Jenis Dana Kelolaan: open-end funds (mutual funds)-3


2. Management fee: 1. Investment management consists activities of portfolio construction, benchmarking, which requires sell and buy of financial assets. Transaction cost should bear by investors
2.

Overhead cost of portfolio management

highcal@gmail.com

Jenis Dana Kelolaan: closed-end funds-1


1. Bukti kepemilikan disebut saham; 2. Berbeda dengan mutual funds, close-end funds hanya menjual 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9.

saham melalui mekanisme penawaran umum; Saham dicatatkan di bursa efek; Portfolio management: passive; Likuiditas disediakan melalui mekanisme transaksi bursa, therefore so called publicly traded funds; Harga saham biasanya < NAV; Biaya yang ditanggung investor adalah komisi untuk broker; Investor yang membeli di pasar perdana menanggung underwriting cost; Karena aspek likuiditas dan harga, close-end tidak populer

highcal@gmail.com

Jenis Dana Kelolaan: Unit Trust


1. Bukti kepemilikan disebut sertifikat. 2. Mirip dengan closed-end funds karena jumlah sertifikat (bukan

jumlah pemilik) tetap. 3. Sebagian besar portofolio dalam bentuk fixed income securities, sehingga unit trust memiliki due date (maturity). 4. Portfolio management: passive 5. Karena passive, biaya pengelolaan rendah 6. Investor tahu persis apa isi portofolio

highcal@gmail.com

Jenis Dana Kelolaan: Real Estate Investment Trusts (REITs)


1. 2. 3. 4.

Bukti kepemilikan disebut saham; Dalam hal lain, mirip dengan closed-end fund; Selain menerbitkan saham, pengelola juga debt financing dengan menerbitkan obligasi atau bank loan; Terdapat 2 jenis REITs: (1) Equity trust, which invest in real estate directl (2) Mortgage trust, invest mainly in mortgage and construction loan

highcal@gmail.com

Jenis Dana Kelolaan: Exchange Traded Funds


1.

Vis-a-vis, merupakan derivative dari mutual funds yang memungkinkan investor berinvestasi pada portfolio index; misal: SPDR (standard and poors depository receipt) untuk S&P 500 Diperdagangkan di bursa dengan segala featuresnya: short sales; margin trading;

2.

highcal@gmail.com

Mekanisme

LPP

Custodian Bank

Bursa

PPE

Investment Company

Investor

Paying Agent Bank

highcal@gmail.com

Jenis Dana Kelolaan: Discretionary Funds

????????

highcal@gmail.com

Investment Management

1. 2. 3. 4.

Pengelola funds-funds adalah investment manager yang ijinnya diberikan dalam bentuk investment company Ijin untuk investment company jika memenuhi persyaratan permodalan dan kualifikasi karyawan; Investment company tidak memegang dana maupun efek; dana dan efek ada di custodian bank; Pembayaran oleh investor melalui paying agent bank.

highcal@gmail.com

Promotor

1. Promotor memiliki peran penting pada saat registration statement; 2. Dipersyarakan, sebelum SEC/Bapepam memberikan pernyataan efektip, promotor atau sponsor telah menyetor penuh minimal 10% dari nilai dana kelolaan yang direncanakan. 3. Promotor akan dikenakan lock up selama 1 tahun.

highcal@gmail.com

Perpajakan

Pemerintah memberi fasilitas perpajakan berupa insentip untuk fund-fund yang memenuhi kriteria publik (mutual fund; close-end fund juga dana pensiun). Pendapatan berasal dari hasil investasi dikecualikan dari pengenaan pajak (pendapatan kupon obligasi, pendapatan dividen) pada tingkat fund Kini dihapus Pajak baru dikenakan pada tingkat investor.

highcal@gmail.com

Beberapa Persoalan

Metoda perhitungan NAV pada fixed income bond fund? Pelaksanaan KYC? Tanggung jawab Invesment Company atau Bank Kustodian? Siapa yang mengawasi pelaksanaannya? Mekanisme injak kaki pada investment company dengan sister company?

highcal@gmail.com

You might also like