You are on page 1of 23

December 26

Rudini Mulya,dkk_Teknik Industri Universitas Mercu Buana 2012




Laporan Akhir Praktikum | Supply-Chain Management 1

LAPORAN PRAKTIKUM
SUPPLAY CHAIN MANAGEMENT

Diajukan untuk Melengkapi Tugas Mata Kuliah
Praktikum SCM
Pada Program Studi Teknik Industri

Disusun Oleh :
Kelompok VII
Rudini mulya (41610010035)
Herlian Saputra (41610010037)
M.kasroniyanto (41610010009)
Eza Efriza (41610010007)
Paulus Fortunake Fake (41610010004)

PROGRAM STUDI TEKNIK INDUSTRI
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MERCU BUANA
JAKARTA
2012


Diperiksa dan disetujui oleh :

December 26
Rudini Mulya,dkk_Teknik Industri Universitas Mercu Buana 2012


Laporan Akhir Praktikum | Supply-Chain Management 2

Asisten Praktikum
KATA PENGANTAR

Puji syukur yang ingin penulis ucapkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa karena berkat rahmat-
Nyalah makalah ini dapat penulis selesaikan sesuai dengan waktu yang telah ditentukan.
Makalah ini dibuat dalam rangka memperdalam pemahaman mengenai kegunaan ilmu terapan
seperti ilmu supply chain management sangat diperlukan untuk beberapa kondisi, terutama
didalam dunia industri saat ini.keputusan dan kebijakan pengambilan keputusan pun sangat
dieratkan oleh ilmu supply chain management. Pada dasarnya semua hal didalam perencanaan
dan pengendalian di bekali dengan ilmu pasti.
Konsep yang kami dapat merupakan terobosan yang baik menggingat kami,kami juga
merupakan bagian dari perusahaan maka dengan sungguh sungguh kami meneliti dan
menyusun laporan ini, guna memproleh konsep-konsep yang semakin baik dan efektif didalam
dunia pekerjaan kami pada saat ini. Saat ini para mahasiswa kelas reguler angkatan Tahun
2010Jurusan Teknik Industri diharuskan untuk membuat suatu praktikum yang menjadi
kewajiban para mahasiswa jurusan teknik industri.Laporan ini kami yakin adalah salah satu
kemajuan bagi kami untuk membuat suatu penelitian berdasarkan sistematika perhitungan yang
baik.
Dengan didukung oleh para Asisten Dosen, kami para mahasiswa sangat terbantu untuk
menyelesaikan laporan ini. Kami berharap supaya hasil laporan ini bermamfaat bagi kami
selaku penyusun dan pembaca sekaligus sebagai penguji laporan ini.



Jakarta, 8 Desember 2012
Hormat Kami,

Penulis
December 26
Rudini Mulya,dkk_Teknik Industri Universitas Mercu Buana 2012


Laporan Akhir Praktikum | Supply-Chain Management 3

BAB I
PENDAHULUAN


1.1 Latar Belakang Plaksanaan Praktikum
Saat ini ilmu supply chain management sangat diperlukan didunia kerja sebagai suatu
tool dan modal dalam mengolah data infomasi .disetiap perusahaan khususnya, misalnya
Ilmu supply chain management sangat berguna untuk mengetahui sejauh mana kualitas dan
kemajuan suatu perusahaan dalam mengelola sistem informasi data yang meliputi kualitas
proses produksi prusahaan, hubungan perusahaan dengan para customer, maupun hubungan
perusahaan terhadap perkembangan industri informasi. Baik yang dicapai malaui survey,
ilmu terapan seperti Statistik sangat berguna untuk mengolah infomasi yang didapat dari
survey tersebut sehingga menjadi suatu infomasi yang dapat mendukung kemajuan
perusahaan.
Dijurusan Teknik Industri, juga dipelajari mengenai ilmu terapan seperti supply chain
management agar mahasiswa mempunyai bekal ilmu dalam mengelola informasi menjadi
sumber data.dilingkungan industri ilmu terapan seperti supply chain management sangat
memegang peranan penting dalam penelitian dan perencaan untuk sebuah perusahaan.
Misalnya,untuk merencanakan produksi, pengendalian kualitas, kepuasan pelanggan, indeks
produktivitas perusahaan dan lain sebagainya. Dengan ilmu terapan seperti supply chain
management ini akan mempermudah suatu perusahaan industri dalam mengelola informasi
sehingga didapatkan suatu data yang bisa dijadikan dasar dalam pengambilan keputusan.
Berdasarkan alasan diatas maka untuk melangkapi teori yang sudah didapat dan lebih
memahami mengenai konsep-konsep,prinsip- prinsip dan teknik dalam ilmu terapan seperti
supply chain management maka kami melaksanakan praktikum sistem informasi manajemen
industry. Diharapkan dengan praktimum ini kami dapat meningkatkan pemahaman dan
pengembangan ilmu sistem informasi manajemen dan kelak dapat dipraktikan dilingkungan
kerja perusahaan
December 26
Rudini Mulya,dkk_Teknik Industri Universitas Mercu Buana 2012


Laporan Akhir Praktikum | Supply-Chain Management 4

1.2 Batasan Masalah
Untuk membatasi praktikum ilmu terapan seperti supply chain management ini agar lebih
terfokus maka kami hanya melakukan praktikum untuk masalah bab forcest,ex.s,linier,Chase
strategy, level strategy,MRP. Serta aplikasi penerapan dan penggunaan Software Visio dalam
mengolah data praktikum supply chain management.

1.3. Tujuan Praktikum
Adapun tujuan pelaksanaan praktikum sistem informasi manajemen ini adalah sebagai
berikut :
1. Untuk lebih memahami dan memperdalam materi mengenai teori- teori dan konsep
konsep ilmu terapan seperti supply chain management.
2. Untuk lebih mengetahui mengenai teknik- teknik ilmu terapan seperti supply chain
management dalam mengolah informasi perusahaan menjadi sebuah data.
3. Untuk mmebandingkan teori teori yang dipelajari pada mata kuliah ilmu terapan
sepertisupply chain managementdengan simulasi sederhana dalam pelaksanaan
praktikum.
4. Dengan pelaksanaan praktikum ilmu terapan seperti supply chain managementini
maka akan diketahui sejauh mana pemahaman dan pemecahan masalah yang ada
dalam mengaplikasikan ilmu supply chain management.
5. Dapat menambah wawasan, ilmu dan pengalam baru bagi mahasiswa mengenai ilmu
terapan seperti supply chain managementuntuk kemudian hari diterapkan
dilingkungan kerja.


December 26
Rudini Mulya,dkk_Teknik Industri Universitas Mercu Buana 2012


Laporan Akhir Praktikum | Supply-Chain Management 5

1.4 Alat Yang Digunakan
Untuk menunjang pelaksanaan praktikum ilmu terapan seperti supply chain
management ini, maka digunakan beberapa peralatan sederhana, adapun peralatan
tersebut yang digunakan :
1. perangkat PC beserta Software Visio
2. Alat tulis menulis

1.5 Pelaksanaan Praktikum
Praktikum ilmu supply chain management untuk mahasiswa jurusan Teknik Industri
mempelajari tentang forcest, ex.s, linier,Chase strategy, level strategy, MRP. Serta aplikasi
penerapan dan penggunaan Software Visio dalam mengolah data praktikum supply chain
management.Praktikum ilmu supply chain managementuntuk mahasiswa jurusan teknik
industri Universitas Mercu Buana dilaksanakan pada :
Hari : Jumat
Jam : 08.00 WIB s/d Selesai
Tempat : Ruang D-208 Gedung D
Laboratorium Komputer Industri Universitas Mercu
Buana, Jakarta 2012






December 26
Rudini Mulya,dkk_Teknik Industri Universitas Mercu Buana 2012


Laporan Akhir Praktikum | Supply-Chain Management 6

BAB II
LANDASAN TEORI

Manajemen Rantai Suplai
Manajemen Rantai Suplai (Supply chain management) adalah sebuah proses payung di mana
produk diciptakan dan disampaikan kepada konsumen dari sudut struktural. Sebuah supply chain (rantai
suplai) merujuk kepada jaringan yang rumit dari hubungan yang mempertahankan organisasi dengan
rekan bisnisnya untuk mendapatkan sumber produksi dalam menyampaikan kepada konsumen. (Kalakota,
2000, h197).
Tujuan yang hendak dicapai dari setiap rantai suplai adalah untuk memaksimalkan nilai yang
dihasilkan secara keseluruhan (Chopra, 2001, h5). Rantai suplai yang terintegrasi akan meningkatkan
keseluruhan nilai yang dihasilkan oleh rantai suplai tersebut..
Pengertian
Manajemen rantai suplai adalah koordinasi dari bahan, informasi dan arus keuangan antara perusahaan
yang berpartisipasi. Manajemen rantai suplai bisa juga berarti seluruh jenis kegiatan komoditas dasar
hingga penjualan produk akhir ke konsumen untuk mendaur ulang produk yang sudah dipakai.
Arus material melibatkan arus produk fisik dari pemasok sampai konsumen melalui rantai, sama
baiknya dengan arus balik dari retur produk, layanan, daur ulang dan pembuangan.
Arus informasi meliputi ramalan permintaan, transmisi pesanan dan laporan status pesanan, arus ini
berjalan dua arah antara konsumen akhir dan penyedia material mentah.
Arus keuangan meliputi informasi kartu kredit, syarat-syarat kredit, jadwal pembayaran dalam
penetapan kepemilikandan pengiriman. (Kalakota, 2000, h198)
Menurut Turban, Rainer, Porter (2004, h321), terdapat 3 macam komponen rantai suplai, yaitu:
Rantai Suplai Hulu/Upstream supply chain
Bagian upstream (hulu) supply chain meliputi aktivitas dari suatu perusahaan manufaktur dengan para
penyalurannya (yang mana dapat manufaktur, assembler, atau kedua-duanya) dan koneksi mereka
kepada pada penyalur mereka (para penyalur second-trier). Hubungan para penyalur dapat diperluas
December 26
Rudini Mulya,dkk_Teknik Industri Universitas Mercu Buana 2012


Laporan Akhir Praktikum | Supply-Chain Management 7

kepadabeberapa strata, semua jalan dari asal material (contohnya bijih tambang, pertumbuhan
tanaman). Di dalam upstream supply chain, aktivitas yang utama adalah pengadaan.
Manajemen Internal Suplai Rantai/Internal supply chain management
Bagian dari internal supply chain meliputi semua proses pemasukan barang ke gudang yang digunakan
dalam mentransformasikan masukan dari para penyalur ke dalam keluaran organisasi itu. Hal ini
meluas dari waktu masukan masuk ke dalam organisasi. Di dalam rantai suplai internal, perhatian
yang utama adalah manajemen produksi, pabrikasi, dan pengendalian persediaan.

Segmen Rantai Suplai Hilir/Downstream supply chain segment
Downstream (arah muara) supply chain meliputi semua aktivitas yang melibatkan pengiriman produk
kepada pelanggan akhir. Di dalam downstream supply chain, perhatian diarahkan pada distribusi,
pergudangan, transportasi, dan after-sales-service. Permasalahan Manajemen Suplai Rantai

Manajemen suplai rantai harus memasukan problem dibawah:
+Distribusi Konfigurasi Jaringan: Jumlah dan lokasi supplier, fasilitas produksi, pusat distribusi
(distribution centre/D.C.), gudang dan pelanggan.
Strategi Distribusi: Sentralisasi atau desentralisasi, pengapalan langsung, Berlabuh silang, strategi
menarik atau mendorong, logistik orang ke tiga.
Informasi: Sistem terintregasi dan proses melalui rantai suplai untuk membagi informasi berharga,
termasuk permintaan sinyal, perkiraan, inventaris dan transportasi dsb.
Manajemen Inventaris: Kuantitas dan lokasi dari inventaris termasuk barang mentah, proses kerja, dan
barang jadi.
Aliran dana: Mengatur syarat pembayaran dan metodologi untuk menukar dana melewati entitas di
dalam rantai suplai.
Eksekusi rantai suplai ialah mengatur dan koordinasi pergerakan material, informasi dan dana di antara
rantai suplai tersebut. Alurnya sendiri dua arah.



December 26
Rudini Mulya,dkk_Teknik Industri Universitas Mercu Buana 2012


Laporan Akhir Praktikum | Supply-Chain Management 8

Aktifitas/fungsi
Manajemen rantai suplai ialah pendekatan antar-fungsi (cross functional) untuk mengatur
pergerakan material mentah kedalam sebuah organisasi dan pergerakan dari barang jadi keluar organisasi
menuju konsumen akhir. Sebagaimana korporasi lebih fokus dalam kompetensi inti dan lebih fleksibel,
mereka harus mengurangi kepemilikan mereka atas sumber material mentah dan kanal distribusi. Fungsi
ini meningkat menjadi kekurangan sumber ke perusahaan lain yang terlibat dalam memuaskan permintaan
konsumen, sementara mengurangi kontrol manajemen dari logistik harian. Pengendalian lebih sedikit dan
partner rantai suplai menuju ke pembuatan konsep rantai suplai. Tujuan dari manajemen rantai suplai
ialah meningkatkan ke[percayaan dan kolaborasi di antara rekanan rantai suplai, dan meningkatkan
inventaris dalam kejelasannya dan meningkatkan percepatan inventori. Secara garis besar, fungsi
manajemen ini bisa dibagi tiga, yaitu distribusi, jejaring dan perencaan kapasitas, dan pengembangan
rantai suplai.
Beberapa model telah diajukan untuk memahami aktivitas yang dibutuhkan untuk mengatur
pergerakan material di organisasi dan batasan fungsional. SCOR adalah model manajemen rantai suplai
yang dipromosikan oleh Majelis Manajemen Rantai Suplai. Model lain ialah SCM yang diajukan oleh
Global Supply Chain Forum (GSCF). Aktivitas suplai rantai bisa dikelompokan ke tingkat strategi, taktis,
dan operasional.
Strategis
Optimalisasi jaringan strategis, termasuk jumlah, lokasi, dan ukuran gudang, pusat distribusi dan
fasilitas
Rekanan strategis dengan pemasok suplai, distributor, dan pelanggan, membuat jalur komunikasi
untuk informasi amat penting dan peningkatan operasional seperti cross docking, pengapalan langsung
dan logistik orang ketiga
Rancangan produk yang terkoordinasi, jadi produk yang baru ada bisa diintregasikan secara optimal ke
rantai suplai,manajemen muatan
Keputusan dimana membuat dan apa yang dibuat atau beli
Menghubungkan strategi organisasional secara keseluruhan dengan strategi pasokan/suplai
Taktis
Kontrak pengadaan dan keputusan pengeluaran lainnya
Pengambilan Keputusan produksi, termasuk pengontrakan, lokasi, dan kualitas dari inventori
December 26
Rudini Mulya,dkk_Teknik Industri Universitas Mercu Buana 2012


Laporan Akhir Praktikum | Supply-Chain Management 9

Pengambilan keputusan inventaris, termasuk jumlah, lokasi, penjadwalan, dan definisi proses
perencanaan.
Strategi transportasi, termasuk frekuensi, rute, dan pengontrakan
Benchmarking atau pencarian jalan terbaik atas semua operasi melawan kompetitor dan implementasi
dari cara terbaik diseluruh perusahaan
Gaji berdasarkan pencapaian

Operasional
Produksi harian dan perencanaan distribusi, termasuk semua hal di rantai suplai
Perencanaan produksi untuk setiap fasilitas manufaktru di rantai suplai (menit ke menit)
Perencanaan permintaan dan prediksi, mengkoordinasikan prediksi permintaan dari semua konsumen
dan membagi prediksi dengan semua pemasok
Perencanaan pengadaan, termasuk inventaris yang ada sekarang dan prediksi permintaan, dalam
kolaborasi dengan semua pemasok
Operasi inbound, termasuk transportasi dari pemasok dan inventaris yang diterima
Operasi produksi, termasuk konsumsi material dan aliran barang jadi (finished goods)
Operasi outbound, termasuk semua aktivitas pemenuhan dan transportasi ke pelanggan
Pemastian perintah, penghitungan ke semua hal yang berhubungan dengan rantai suplai, termasuk
semua pemasok, fasilitas manufaktur, pusat distribusi, dan pelanggan lain

Strukturisasi dan Tiering
Jika dilihat lebih dekat pada apa yang terjadi dalam kenyataannya, istilah rantai suplai mewakili sebuah
serial sederhana dari hubungan antara komoditas dasar dan produk akhir. Produk akhir membutuhkan
material tambahan kedalam proses manufaktur.

Arus Material dan Informasi
Tujuan dalam rantai suplai ialah memastikan material terus mengalir dari sumber ke konsumen
akhir. Bagian-bagian (parts) yang bergerak di dalam rantai suplai haruslah berjalan secepat mungkin. Dan
dengan tujuan mencegah terjadinya penumpukan inventori di satu lokal, arus ini haruslah diatur
sedemikian rupa agar bagian-bagian tersebut bergerak dalam koordinasi yang teratur. Istilah yang sering
digunakan ialah synchronous. (Knill, 1992). Tujuannya berlanjut, arus synchronous. Berlanjut artinya
December 26
Rudini Mulya,dkk_Teknik Industri Universitas Mercu Buana 2012


Laporan Akhir Praktikum | Supply-Chain Management 10

tidak ada interupsi, tidak ada bola yang jatuh, tidak ada akumulasi yang tidak diperlukan. Dan
synchronous berarti semuanya berjalan seperti balet. Bagian-bagian dan komponen-komponen dikirim
tepat waktu dalam sekuensi yang seharusny, sama persis sampai titik yang mereka butuhkan.
Terkadang sangat susah untuk melihat sifat arus "akhir ke akhir" dalam rantai suplai yang ada.
Efek negatif dari kesulitan ini termasuk penumpukan inventori dan respon tidak keruan pada permintaan
konsumen akhir. Jadi, strategi manajemen membutuhkan peninjauan yang holistik pada hubungan suplai.
Teknologi informasi memungkinkan pembagian cepat dari data permintaan dan penawaran. Dengan
membagi informasi di seluruh rantai suplai ke konsumen akhir, kita bisa membuat sebuah rantai
permintaan, diarahkan pada penyediaan nilai konsumen yang lebih. Tujuannya ialha mengintegrasikan
data permintaan dan suplai jadi gambaran yang akuarasinya sudah meningkatdapat diambil tentang sifat
dari proses bisnis, pasar dan konsumen akhir. Integrasi ini sendiri memungkinkan peningkatan
keunggulan kompetitif. Jadi dengan adanya integrasi ini dalam rantai suplai akan meningkatkan
ketergantungan dan inventori minimum
















December 26
Rudini Mulya,dkk_Teknik Industri Universitas Mercu Buana 2012


Laporan Akhir Praktikum | Supply-Chain Management 11

BAB III
ANALISA DATA

Sebuah perusahaan pembuat mobil mainan, Tamiya Car Corp. menghadapi kesulitan
di dalam merencanakan produksinya guna memenuhi permintaan konsumen. Permintaan
mobil mainan ini berbeda- beda untuk masing masing daerah. Distributor telah
memberikan laporan kepada perusahaan untuk pengadaan agar harus dapat tersedia mulai
periode Januari 2012. Berikut data permintaan yang telah diberikan :

Tabel 1: Permintaan dan Hari Kerja
No Bulan
Permintaan
Aktual
Hari
Keja
A
1 Januari 14478 23
2 Februari 14273 20
3 Maret 14667 21
4 April 14556 22
5 Mei 13965 22
6 Juni 12878 21
7 Juli 14453 23
8 Agustus 16257 21
9 Sepetember 15459 22
10 Oktober 15141 23
11 November 15793 20
12 Desember 14592 23
Total 176512 261

Pertanyaan :
Tentukan peramalan yang paling mendekati demand yang telah tersedia sebelumnya
untuk Tamiya Car Corp.
December 26
Rudini Mulya,dkk_Teknik Industri Universitas Mercu Buana 2012


Laporan Akhir Praktikum | Supply-Chain Management 12



Jawab :
a. Dengan menggunakan metode Linier dengan y = 109,15x + 14000

No Bulan
Permintaan
Aktual
Ramalan Deviasi
Deviasi
Absolut
Kuadrat
Kesalahan
Persentase
Kesalahan
Persentase
Kesalahan
Absolut
A
F
A-F |A-F| (A-F)
2
((A-F)/A)100 |((A-F)/A)100|
1 Januari 14478 14112
366 366 134220 0.025 0.025
2 Februari 14273 14215 58 58 3360 0.004 0.004
3 Maret 14667 14319
348 348 120978 0.024 0.024
4 April 14556 14424
132 132 17399 0.009 0.009
5 Mei 13965 14530
-565 565 318970 -0.040 0.040
6 Juni 12878 14636
-1758 1758 3091372 -0.137 0.137
7 Juli 14453 14743 -290 290 84370 -0.020 0.020
8 Agustus 16257 14851 1406 1406 1975469 0.086 0.086
9 Sepetember 15459 14960 499 499 248703 0.032 0.032
10 Oktober 15141 15070 71 71 5054 0.005 0.005
11 November 15793 15180 613 613 375375 0.039 0.039
12 Desember 14592 15292 -700 700 489360 -0.048 0.048
Total [ ] 176512 176333
179 6805 6864632 -0.021 0.469
Tabel Demand dan Hasil Peramalan Dengan Menggunakan Metode Linier
December 26
Rudini Mulya,dkk_Teknik Industri Universitas Mercu Buana 2012


Laporan Akhir Praktikum | Supply-Chain Management 13

b. Dengan menggunakan metode Kuadratiky = 9,2483x2 - 11,073x + 14280
No Bulan
Permintaan
Aktual
Ramalan Deviasi
Deviasi
Absolut
Kuadrat
Kesalahan
Persentase
Kesalahan
Persentase
Kesalahan
Absolut
A
F
A-F |A-F| (A-F)
2
((A-F)/A) |((A-F)/A)|
1 Januari 14478 14278
200 200 39930 0.014 0.014
2 Februari 14273 14295
-22 22 477 -0.002 0.002
3 Maret 14667 14330
337 337 113558 0.023 0.023
4 April 14556 14384 172 172 29694 0.012 0.012
5 Mei 13965 14456 -491 491 240926 -0.035 0.035
6 Juni 12878 14547 -1669 1669 2783895 -0.130 0.130
7 Juli 14453 14656 -203 203 41069 -0.014 0.014
8 Agustus 16257 14783 1474 1474 2171770 0.091 0.091
9 Sepetember 15459 14929 530 530 280418 0.034 0.034
10 Oktober 15141 15094 47 47 2200 0.003 0.003
11 November 15793 15277 516 516 266007 0.033 0.033
12 Desember 14592 15479 -887 887 786555 -0.061 0.061
Total [ ]
147761
176508
4.30 6546 6756500 -0.032 0.450

Tabel Demand dan Hasil Peramalan Dengan Menggunakan Metode Kuadratik 2 Order


December 26
Rudini Mulya,dkk_Teknik Industri Universitas Mercu Buana 2012


Laporan Akhir Praktikum | Supply-Chain Management 14

Grafik Hasil Peramalan Dengan Menggunakan Metode Kuadratik 2 Order

N
o
Bulan
Permintaa
n Aktual
2 -
Bulana
n
3 -
bulana
n
4 -
Bulana
n
5
Bulana
n
6 -
Bulana
n
7 -
Bulana
n
8 -
Bulana
n
WMA 3-
Bulanan
0,25/0,25/0,
5
WMA 3-
Bulanan
0,5/0,2/0,
3
WMA 3-
Bulanan
0,7/0,2/0,
1
A F F F F F F F WMAt WMAt WMAt
1 Januari 14478 -
2 Februari 14273 -
3 Maret 14667 14376
4 April 14556 14470 14473 14521 14454 14456
5 Mei 13965 14612 14499 14494 14513 14448 14380
6 Juni 12878 14261 14396 14365 14388 14288 14493 14575
7 Juli 14453 13422 13800 14017 14068 14136 13569 14043 14270
8 Agustus 16257 13666 13765 13963 14104 14132 14181 13937 13737 13796
9 Sepetember 15459 15355 14529 14388 14422 14463 14436 14441 14961 14026 13531
10 Oktober 15141 15858 15390 14762 14602 14595 14605 14564 15407 15195 14914
11 November 15793 15300 15619 15328 14838 14692 14673 14672 15500 15794 15986
12 Desember 14592 15467 15464 15663 15421 14997 14849 14813 15547 15430 15429
Total 176512 146785 131935 116978 101842 87015 72744 58489 132243 131622 131337


December 26
Rudini Mulya,dkk_Teknik Industri Universitas Mercu Buana 2012


Laporan Akhir Praktikum | Supply-Chain Management 15

Tabel Demand dan Hasil Peramalan Dengan Menggunakan Metode MA

Grafik Hasil Peramalan Dengan Menggunakan Metode MA 3 - Bulanan

No Bulan
Permintaan
Aktual
Forecast , F
t+1
(alfa)
0.1 0.2 0.3 0.4 0.5 0.6 0.7 0.8 0.9
A
1 Januari 14478
2 Februari 14273 14478.00 14478.00 14478.00 14478.00 14478.00 14478.00 14478.00 14478.00 14478.00
3 Maret 14667 14457.50 14437.00 14416.50 14396.00 14375.50 14355.00 14334.50 14314.00 14293.50
4 April 14556 14478.45 14483.00 14491.65 14504.40 14521.25 14542.20 14567.25 14596.40 14629.65
5 Mei 13965 14486.21 14497.60 14510.96 14525.04 14538.63 14550.48 14559.38 14564.08 14563.37
6 Juni 12878 14434.08 14391.08 14347.17 14301.02 14251.81 14199.19 14143.31 14084.82 14024.84
7 Juli 14453 14278.48 14088.46 13906.42 13731.81 13564.91 13406.48 13257.59 13119.36 12992.68
8 Agustus 16257 14295.93 14161.37 14070.39 14020.29 14008.95 14034.39 14094.38 14186.27 14306.97
9 Sepetember 15459 14492.04 14580.50 14726.37 14914.97 15132.98 15367.96 15608.21 15842.85 16062.00
10 Oktober 15141 14588.73 14756.20 14946.16 15132.58 15295.99 15422.58 15503.76 15535.77 15519.30
11 November 15793 14643.96 14833.16 15004.61 15135.95 15218.49 15253.63 15249.83 15219.95 15178.83
12 Desember 14592 14758.86 15025.13 15241.13 15398.77 15505.75 15577.25 15630.05 15678.39 15731.58
Total [ ] 176512 159392 159731 160139 160539 160892 161187 161426 161620 161781
December 26
Rudini Mulya,dkk_Teknik Industri Universitas Mercu Buana 2012


Laporan Akhir Praktikum | Supply-Chain Management 16

BAB IV
KESIMPULAN DAN SARAN

4.1. Kesimpulan
Berdasarkan praktikum yang telah kami lakukan, kami dapat menyimpulkan bahwa:
1. Proses penghitungan dalam menggunakan Software lebih mudah untuk
mendapatkan hasil dari yang ingin di hitung.
2. Memahami Software-software yang di gunakan untuk penghitungan Supply-
chain


4.2. Saran
Berdasarkan praktikum yang telah kami lakukan, kami ingin memberikan saran kepada
pihak yang terkait dengan praktikum supply chain management, yaitu :
1. Penjelasan mengenai software lebih mendalam dan lebih banyak waktu dengan
menggunakan software.
2. Fasilitas dari laboratorium supply chain managementdapat lebih baik lagi,
sehingga tidak kesulitan saat memakai software.









December 26
Rudini Mulya,dkk_Teknik Industri Universitas Mercu Buana 2012


Laporan Akhir Praktikum | Supply-Chain Management 17

LAMPIRAN

Periode
Jumlah Unit
Kelompok 2
Januari 14478
Februari 14273
Maret 14667
April 14556
Mei 13965
Juni 12878
Juli 14453
Agustus 16257
September 15495
Oktober 15141
November 15793
Desember 14592

y' (y-y') |y-y'| (y-y')
2
(y-y')
2
/n (y-y')/y
14108,52564 369,474359 369,474359 136511,3019 11375,94183 0,02551971
14218,30886 54,69114219 54,69114219 2991,121034 249,2600862 0,00383179
14328,09207 338,9079254 338,9079254 114858,5819 9571,548492 0,023106833
14437,87529 118,1247086 118,1247086 13953,44679 1162,787232 0,00811519
14547,65851 -582,6585082 582,6585082 339490,9371 28290,91143 0,041722772
14657,44172 -1779,441725 1779,441725 3166412,852 263867,7377 0,138176869
14767,22494 -314,2249417 314,2249417 98737,314 8228,1095 0,021741157
14877,00816 1379,991841 1379,991841 1904377,483 158698,1235 0,084886009
14986,79138 508,2086247 508,2086247 258276,0062 21523,00052 0,032798233
15096,57459 44,42540793 44,42540793 1973,616869 164,4680724 0,002934113
15206,35781 586,6421911 586,6421911 344149,0604 28679,08837 0,03714571
15316,14103 -724,1410256 724,1410256 524380,225 43698,35208 0,049625893
176548 0,00 6800,932401 6906111,946 575509,3289 0,469604279

Menghitung Pers. b =
13959132 13770744 188388
7800 6084 1716
hasil 109,7832168

Menghitung Pers.a= Hasil
Bulan t Demand = Y(t) t.Y(t) t
2

Januari 1 14478 14478 1
Februari 2 14273 28546 4
Maret 3 14667 44001 9
April 4 14556 58224 16
Mei 5 13965 69825 25
Juni 6 12878 77268 36
Juli 7 14453 101171 49
Agustus 8 16257 130056 64
September 9 15495 139455 81
Oktober 10 15141 151410 100
November 11 15793 173723 121
Desember 12 14592 175104 144
Jumlah 78 176548 1163261 650

MAPE= 3,913368993

December 26
Rudini Mulya,dkk_Teknik Industri Universitas Mercu Buana 2012


Laporan Akhir Praktikum | Supply-Chain Management 18

14712,33333 713,5909091 13998,74242



Forecast
Bulan t Demand
SMA-
2
SMA-
3
SMA-
4
SMA-
5
SMA-
6
Januari 1 14478
Februari 2 14273 14376
Maret 3 14667 14470 14473
April 4 14556 14612 14499 14494
Mei 5 13965 14261 14396 14365 14388
Juni 6 12878 13422 13800 14017 14068 14136
Juli 7 14453 13666 13765 13963 14104 14132
Agustus 8 16257 15355 14529 14388 14422 14463
September 9 15495 15876 15402 14771 14610 14601
Oktober 10 15141 15318 15631 15337 14845 14698
November 11 15793 15467 15476 15672 15428 15003
Desember 12 14592 15193 15175 15255 15456 15289
13 14592 15193 15175 15255 15456


0
2000
4000
6000
8000
10000
12000
14000
16000
18000
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
A
x
i
s

T
i
t
l
e

Tabel Data
Series1
91 176548

December 26
Rudini Mulya,dkk_Teknik Industri Universitas Mercu Buana 2012


Laporan Akhir Praktikum | Supply-Chain Management 19

Ex.S
Bulan t Demand

0,1 0,2 0,3
Januari 1 14478
Februari 2 14273 14478 14478 14478
Maret 3 14667 14457,5 14437 14416,5
April 4 14556 14478,45 14483 14491,65
Mei 5 13965 14486,205 14497,6 14510,955
Juni 6 12878 14434,0845 14391,08 14347,1685
Juli 7 14453 14278,47605 14088,464 13906,41795
Agustus 8 16257 14295,92845 14161,3712 14070,39257
September 9 15495 28320568,46 14580,49696 14726,3748
Oktober 10 15141 25490061,12 14763,39757 14956,96236
November 11 15793 22942569,11 14838,91805 15012,17365
Desember 12 14592 20649891,5 15029,73444 15246,42155
Jumlah 78 176548 18586361,55 14942,18755 15050,09509


0,4 0,5 0,6 0,7 0,8 0,9

14478 14478 14478 14478 14478 14478
14396 14375,5 14355 14334,5 14314 14293,5
14504,4 14521,25 14542,2 14567,25 14596,4 14629,65
14525,04 14538,625 14550,48 14559,375 14564,08 14563,365
14301,024 14251,8125 14199,192 14143,3125 14084,816 14024,8365
13731,8144 13564,90625 13406,4768 13257,59375 13119,3632 12992,68365
14020,28864 14008,95313 14034,39072 14094,37813 14186,27264 14306,96837
14914,97318 15132,97656 15367,95629 15608,21344 15842,85453 16061,99684
15146,98391 15313,98828 15444,18252 15528,96403 15564,57091 15551,69968
15144,59035 15227,49414 15262,27301 15257,38921 15225,71418 15182,06997
15403,95421 15510,24707 15580,7092 15632,31676 15679,54284 15731,907
15079,17252 15051,12354 14987,48368 14904,09503 14809,50857 14705,9907




December 26
Rudini Mulya,dkk_Teknik Industri Universitas Mercu Buana 2012


Laporan Akhir Praktikum | Supply-Chain Management 20


Linier
Bulan t Jumlah Unit (dt) t
2
dt.t
Januari 1 14478 1 14478
Februari 2 14273 4 28546
Maret 3 14667 9 44001
April 4 14556 16 58224
Mei 5 13965 25 69825
Juni 6 12878 36 77268
Juli 7 14453 49 101171
Agustus 8 16257 64 130056
September 9 15495 81 139455
Oktober 10 15141 100 151410
November 11 15793 121 173723
Desember 12 14592 144 175104
Jumlah 78 176548 6084 13770744

dt'=a+bt e=dt-dt' e
2

2263,435897 12214,5641 149195576,2
4526,871795 9746,128205 94987014,99
6790,307692 7876,692308 62042281,71
9053,74359 5502,25641 30274825,6
11317,17949 2647,820513 7010953,468
13580,61538 -702,6153846 493668,3787
15844,05128 -1391,051282 1935023,669
18107,48718 -1850,487179 3424302,801
20370,92308 -4875,923077 23774625,85
22634,35897 -7493,358974 56150428,72
24897,79487 -9104,794872 82897289,66
27161,23077 -12569,23077 157985562,1
176548 0 0




a = 0
b = 2263,43590

December 26
Rudini Mulya,dkk_Teknik Industri Universitas Mercu Buana 2012


Laporan Akhir Praktikum | Supply-Chain Management 21

Level Strategy dan Chase Strategy

Level Strategy
Unit/Worker (jam) 1207,50 997,50 1050,00 1260,00 1312,50
1312,50 1155,00 1102,50 1207,50 1050,00 1260,00 1365,00

Hari Kerja 23 19 20 24 25
Jam Profit/bulan 161 133 140 168 175
25 22 21 23 20 24 26
175 154 147 161 140 168 182

Bulan Januari Februari Maret April Mei
Demand 14478 14273 14667 14556 13965
Beg. Inventory 300 0 0 0 0
Net Requiretment 14178 14273 14667 14556 13965
Requiretments
Workers 11,74161491 14,30877193 13,96857143 11,55238095 10,64
Workforce
(Pembulatan R. W) 12 15 14 11 11
Hired 0 0 0 0 0
Fired 3 0 1 4 4
Ending Inventory 0 0 0 0 0
Juni Juli Agustus September Oktober November Desember
12878 14453 16257 15495 15141 15793 14592
0 0 0 0 0 0 0
12878 14453 16257 15495 15141 15793 14592
9,811809524 12,51341991 14,74557823 12,83229814 14,42 12,53412698 10,69010989
10 13 15 13 15 13 11
0 0 0 0 0 0 0
5 2 0 2 0 2 4
0 0 0 0 0 0 0



December 26
Rudini Mulya,dkk_Teknik Industri Universitas Mercu Buana 2012


Laporan Akhir Praktikum | Supply-Chain Management 22



Biaya Tenaga Kerja
(Worker Cost)
Rp
15.456.000
Rp
15.960.000
Rp
15.680.000
Rp
14.784.000
Rp
15.400.000
Biaya Rekrut (Hired
Cost)
Rp
-
Rp
-
Rp
-
Rp
-
Rp
-
Biaya Pemecatan (Fired
Cost)
Rp
600.000
Rp
-
Rp
200.000
Rp
800.000
Rp
800.000
Biaya Inventory
Rp
-
Rp
-
Rp
-
Rp
-
Rp
-
Total Biaya
Rp
16.056.000
Rp
15.960.000
Rp
15.880.000
Rp
15.584.000
Rp
16.200.000
Rp
14.000.000
Rp
16.016.000
Rp
17.640.000
Rp
16.744.000
Rp
16.800.000
Rp
17.472.000
Rp
16.016.000
Rp
-
Rp
-
Rp
-
Rp
-
Rp
-
Rp
-
Rp
-
Rp
1.000.000
Rp
400.000
Rp
-
Rp
400.000
Rp
-
Rp
400.000
Rp
800.000
Rp
-
Rp
-
Rp
-
Rp
-
Rp
-
Rp
-
Rp
-
Rp
15.000.000
Rp
16.416.000
Rp
17.640.000
Rp
17.144.000
Rp
16.800.000
Rp
17.872.000
Rp
16.816.000

Keterangan :
Bag. Inventory 300
Biaya T.K (Workers Cost)(Rp) 8.000 Perjam Perorang (Regulary Salary)
10.000 Perjam Perorangan (Lembur/Overtime)
Hire Cost (Rp) 200.000 Perorang
Fire Cost (Rp) 200.000 Perorang
Biaya Inven (Holding Cost)(Rp) 500 PerUnit Per Bulan

Tenaga Kerja (Worker) 15
Cycle Time 8 Menit per Unit = 0,13333333
Production Time 7 Jam per Hari
Rest Time 1 Jam per Hari


Chase Strategy
Unit/Worker (jam) 1207,50 997,50 1050,00 1260,00 1312,50
1312,50 1155,00 1102,50 1207,50 1050,00 1260,00 1365,00
December 26
Rudini Mulya,dkk_Teknik Industri Universitas Mercu Buana 2012


Laporan Akhir Praktikum | Supply-Chain Management 23


Hari Kerja 23 19 20 24 25
Jam Profit/bulan 161 133 140 168 175
25 22 21 23 20 24 26
175 154 147 161 140 168 182
Bulan Januari Februari Maret April Mei
Demand 14478 14273 14667 14556 13965
Beg. Inventory 300 0 0 0 0
Net Requiretment 14178 14273 14667 14556 13965
Requiretments Workers 11,74161491 14,30877193 13,96857143 11,55238095 10,64
Production 19320 15960 16800 20160 21000
Ending Inventory 0 15944 0 0 0
Surplus 0 15944 0 0 0
Shortage 0 15944 0 0 0
Juni Juli Agustus September Oktober November Desember
12878 14453 16257 15495 15141 15793 14592
0 0 0 0 0 0 0
12878 14453 16257 15495 15141 15793 14592
9,811809524 12,51341991 14,74557823 12,83229814 14,42 12,53412698 10,69010989
21000 18480 17640 19320 16800 20160 21840
0 0 17624 0 16784 0 0
0 0 17624 0 16784 0 0
0 0 17624 0 16784 0 0

You might also like