You are on page 1of 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

Sekolah Kelas/Semester Mata Pelajaran Alokasi waktu : ............................. : VIII/2 : IPA : 2 X 40 ( 1x pertemuan )

Standar Kompetensi 6. Memahami konsep dan penerapan getaran, gelombang, dan optika dalam produk teknologi sehari-hari. Kompetensi Dasar 6.1. Mendeskripsikan konsep getaran dan gelombang serta parameter-parameternya. A. Tujuan Pembelajaran Peserta didik dapat: 1. Menjelaskan pengertian getaran. 2. Menyebutkan contoh getaran dalam kehidupan sehari-hari. 3. Mengamati getaran. 4. Membedakan antara simpangan dan amplitudo. 5. Menjelaskan pengertian periode suatu getaran. Karakter siswa yang diharapkan :

Disiplin ( Discipline ) Rasa hormat dan perhatian ( respect ) Tekun ( diligence ) Tanggung jawab ( responsibility ) Ketelitian ( carefulness)

B. Materi Pembelajaran Getaran dan Gelombang

1.GETARAN A. Pengertian getaran Apakah yang di maksud dengan getaran? Getraran adalah:gerak bolak-balik benda secara teratur melalui titik keseimbangan.Salah satu cirri getaran adalah adanya amplitudo ( simpang terbesar suatu getaran ). B. Periode dan frekuensi getaran Setiap benda yang bergetar selalu memiliki frekuensi dan periode getar. Apakah yang di maksud dengan frekuensi getaran? Dan apakah yang di maksud dengan periode getaran? Bagaimana hubungan antara frekuensi dan periode getaran?

Periode adalah waktu yang di perlukan benda untuk melakukan satu kali getaran.Periode dinyatakan dalam satuan sekon. Periode dapat di nyatakan dalam rumus matematika sebagai berikut. Periode getaran (T)= waktu getar /Jumlah getaran (n) Ferkuensi adalah jumlah getran dalam satu sekon. Satuan ferkuensi adalh hertz (Hz) Frekuensi dapat dinyatakan dalam satuaan matematika sebagai berikut: Frekuensi (f) = Jumlah getaran / Waktu getaran (t) Hubungan antara frekuensi da periode dinyatakan sebagai berikut: F= 1/T T =1/f

Keterangan : f= ferekuensi C. Pengertian gelombang

T=periode

Gelombang adalah getran yang merambat. Gelombang terjadi karna adanya sumber getaran. Pada perambatanya gelombang merambatkan energy gelombang,sedangakan perantaranya tidak ikut merambat.menurut zat perantaranya gelombang di bedakan menjadi dua macam yaitu : 1. Gelombang mekanik :gelombang yang perambatanya memerlukan medium, contoh

:gelombang air dan gelombang bunyi. 2. Gelombang elektrik : gelombang yang dalam perambatanya tidak memerlukan

medium.contoh gelombang radio dan gelombang cahaya D. Gelombang transversal dan gelombang longitudinal

Berdasarkan arah rambat dan arah getaranya, gelombang dibedakan atas gelombang transversal dan gelombang longitudinal. 1. Gelombang transversal

adalah gelombang yang arah rambatanya tegak lurus terhadap arah getaranya. Gelombang transversal berbentuk bukit gelombang dan lembah gelombang yang merambat. Contoh gelombang pada tali, permukaan air dan gelombang cahaya. Gambar gelombang transversal :

Panjang gelombang pada gelombang transversal Panjang gelombang adalah panjang suatu gelombang yang terdiri dari satu bukit dan satu lembah gelombang.panjang gelombang di lambangkan dengan lamda ( )dan satuanya adalah meter 2. Gelombang longitudinal

Gelombang longitudinal adalah gelombang yang arah getarnya sejajar dengan arah rambatnya. Gelombang longitudinal berbentuk rapatan dan renggangan. Contohnya gelombang bunyi. Gambar gelombang longitudinal :

Panjang gelombang lkongitudinal Panjang gelombang lkongitudinal adalahpanjang satu gelombang yang terdiri dari satu rapatan dan satu renggangan.

Peride gelombang (T)

Yaitu waktu yang di prlukan untuk menempuh satu gelombang,satuanya adalah sekon (s) Frekuensi gelombang((f)

Yaitu jumlah gelombang yang terbentuk dalam satu detik,satuanya adalah Hz (hertz) Cepatrambat gelombang (v)

Yaitu jarak yang di tempuh gelombang dalam waktu satu detik ,satuanya adalah meter/detik (m/s) Hubungan antara pajang gelombang,periode,frekuensi, dan cepat rambat gelomabang.

v T f

Rumus dasar gelombang adalah: = vT atau v = /T Dan f = 1/T maka v = f = cepat rambat gelombang (m/s) = panjang gelombang (m) = periode (s) = frekuensi (Hz)

C. Metode Pembelajaran 1. Model : - Cooperative Learning 2. Metode : - Diskusi kelompok - Observasi - Ceramah D. Langkah-langkah Kegiatan PERTEMUAN PERTAMA a. Kegiatan Pendahuluan Motivasi dan Apersepsi: - Apakah yang terjadi jika senar gitar kita petik? - Bagaimana cara mengukur periode suatu getaran? 1. Prasyarat pengetahuan: - Apakah yang dimaksud dengan getaran? - Apakah yang dimaksud dengan periode? b. Kegiatan Inti Eksplorasi Dalam kegiatan eksplorasi, guru: Peserta didik dapat Menjelaskan pengertian getaran. Peserta didik dapat Menyebutkan contoh getaran dalam kehidupan sehari-hari. Peserta didik dapat Mengamati getaran. Peserta didik dapat Membedakan antara simpangan dan amplitudo. Peserta didik dapat Menjelaskan pengertian periode suatu getaran.

Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru: Peserta didik (dibimbing oleh guru) mendiskusikan pengertian getaran. Perwakilan peserta didik diminta untuk menyebutkan contoh getaran dalam kehidupan sehari-hari. Perwakilan dari tiap kelompok diminta untuk mengambil sebuah mistar plastik, sebuah gitar, sebuah bola pingpong, seutas benang, sebuah pegas, beban bermassa 50 g, dan sebuah statif. Guru mempresentasikan langkah kerja untuk melakukan eksperimen mengamati getaran

Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:

Guru bertanya jawab tentang hal-hal yang belum diktahui siswa Guru bersama siswa bertanya jawab meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan dan penyimpulan c. Kegiatan Penutup Dalam kegiatan penutup, guru: Guru memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki kinerja dan kerjasama yang baik. Peserta didik (dibimbing oleh guru) berdiskusi untuk membuat rangkuman. Guru memberikan tugas rumah berupa latihan soal.

Indikator Pencapaian Kompetensi

Teknik Penilaian Tes tulis

Bentuk Instrumen Tes isian

Instrumen/ Soal Diskripsikan pengertian getaran ! Hitunglah frekuensi suat getaran bila periodnya 25 sekon. Disediakan data percobaan, carilah perbedaan ciri gelombang longitudinal dan gelombang transversal. Bila panjang gelombang 60 meter dan cepat rambat gelombang 100m/s. Hitunglah frekuensi gelombang?

Mengidentifikasi
getaran pada kehidupan sehari-hari

Mengukur perioda dan frekuensi suatu getaran Membedakan karakteristik gelombang longitudinal dan gelombang transversal Mendeskripsikan hubungan antara kecepatan rambat gelombang, frekuensi dan panjang gelombang

Tes tulis

Tes uraian

Tes unjuk kerja

Tes identifikasi

Tes tulis

Tes uraian

You might also like