You are on page 1of 6

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT. karena atas hidayah dan karunia-Nya penulisan skripsi ini dapat diselesaikan. Shalawat dan salam semoga tetap tercurah kepada Nabi Muhammad SAW, kepada keluarganya, sahabatnya, dan kepada kita selaku umatnya. Dengan segala kerendahan hati penulis menyadari akan banyaknya hambatan dann kesulitan dalam penyusunan skripsi ini. Adapun permasalahan dalam skripsi ini adalah banyaknya siswa yang beranggapan bahwa matematika sebagai pelajaran yang sulit dan sering menimbulkan masalah yang sulit untuk dopecahkan, sehingga berdampak pada rendahnya hasil belajar siswa. Padahal, seiring dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi (IPTEK) yang semakin meningkat, peran matematika sebagai salah satu ilmu dasar yang memilikiki nilai esensial yang dapat diterapkan dalam berbagai bidang kehidupan menjadi sangat penting. Berdasarkan bidang ilmu dan latar belakang masalah yang diuraikan di atas, maka masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana kemampuan berpikir kreatif siswa dalam pembelajaran matematika yang menggunakan pembelajaran kooperatif tipe TAI dengan yang menggunakan pembelajaran konvensional. Dalam penelitian ini penulis menggunakan metode eksperimen. Metode ini adalah prosedur penelitian yang dilakukan untuk mengungkapkan hubungan sebab akibat dua variabel. Penelitian ini dilakukan untuk melihat ada atau

tidaknya perbedaan kemampuan berpikir kreatif siswa antara siswa yang menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe TAI dengan siswa yang menggunakan pembelajaran konvensional. Selanjutnya saya sampaikan banyak terima kasih kepada yang terhormat: 1. Bapak Drs. Mamad Kasmad, M.Pd, selaku dosen pembimbing I yang penuh dengan kesabaran serta semangat telah membimbing dan mengarahkan penyelesaian skripsi ini. 2. Ibu Euis Anih, M.Pd. selaku dosen pembimbing II yang telah membimbing dan mengarahkan dalam penyelesaian skripsi ini 3. Bapak Drs. Dahlan Suganda, Kepala SMPN 2 Plered, yang telah memfasilitasi proses penelitian dalam penyelesaian skripsi ini. 4. Guru-guru dan staf TU SMPN 2 Plered, yang telah mendukung terselesaikannya penelitian ini. 5. Ayah dan ibu tercinta yang telah mendukung dan mensuport baik dari segi materil maupun spiritual. 6. Suami (Dadan Hamdani, S.Pd) yang selalu memberi spirit dan semangat hingga selesainya skripsi ini. 7. Kakak dan adik tercinta, yang selalu memotivasi dalam menyelesaikan skripsi ini. 8. Kepala Sekolah (Dedi Sutadi, S.Ag) dan rekan kerja SDN I Cilingga Kec. Darangdan Kab. Purwakarta yang selalu memberikan kesempatan dalam proses penelitian dan penyusunan skripsi ini.

Akhir kata penulis mengharapkan semoga skripsi ini bermanfaat bagi penulis sendiri khususnya serta barmanfaat bagi pembaca. Kepada semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu, pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih yang tak terhingga. Semoga Allah SWT membalas semua kebaikan dengan berlipat ganda. Amin.

Purwakarta,

April 2012

Penulis

DAFTAR ISI Hal. ABSTRAK...... LEMBAR PENGESAHAN.... KATA PENGANTAR.... DAFTAR ISI... BAB I. PENDAHULUAN..... 1. Latar Belakang Masalah..... 2. Rumusan Masalah... 3. Tujuan Penelitian 4. Manfaat Penelitian.. 5. Definisi Operasional... 6. Hipotesis..... 7. Metode Penelitian... 8. Lokasi dan Sampel Penelitian. BAB. II. KAJIAN PUSTAKA. 1. Berpikir Kritis. 2. Tingkatan Berpikir Kritis 3. Model Pembelajaran Kooperatif. 4. Ciri-ciri Pembelajaran Kooperatif.. 5. Tujuan Pembelajaran Kooperatif 6. Langkah-langkah Pembelajaran Kooperatif... i ii iii iv 1 1 3 4 4 5 5 6 6 7 7 8 11 12 12 14

7. Model Kooperatif Tipe Jigsaw... 8. Pendekatan Konvensional... 9. Penelitian yang Relevan. BAB. III. METODE PENELITIAN. 1. Metode Penelitian... 2. Desain Penelitian 3. Populasi dan Sampel.. 4. Instrumen Penelitian... 5. Prosedur Pengolahan Data TesAwal dan Tes akhir BAB. IV. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 1. Hasil Peneliitian.. 2. Hasil Analisis Data. 1) Uji Normalitas Tes Awal 2) Uji Homogenitas Tes Awal 3) Uji-t pada Teas Awal.. 4) Uji Normalitas Tes Akhir... 5) Uji Homogenitas Tes Akhir 6) Uji-t pada Tes Akhir... 7) Uji Rerata (Gain) Kelas Eksperimen.. 3. Pembahasan Hasil Penelitian.. BAB. V. KESIMPULAN DAN SARAN. 1. Kesimpulan. 2. Saran...

15 18 21 22 22 23 23 24 33 38 38 39 40 41 42 43 45 45 46 46 48 48 48

DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN-LAMPIRAN

50

You might also like