You are on page 1of 13

_______________________________________

FWM-mg 2013
Kompetisi Matematika SMA

PROPOSAL PENYELENGGARAAN KOMPETISI MATEMATIKA 2013

FAKULTAS TEKNIK

Dalam Rangka Pelaksanaan Khanduri Anuek Teknik (Khaneut) tahun 2013

Tema Kegiatan
Fun With Math/Matematika Gembira(FWM-mg) 2013

oleh: Panitia pelaksana Khanduri Anuek Teknik (Khaneut) tahun 2013

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS AL-MUSLIM
BIREUEN 2012

FWM mg 2013

_______________________________________

FWM-mg 2013
Kompetisi Matematika SMA

Ringkasan Dalam rangka pelaksanaan KHANDURI ANUEK TEKNIK (KHANEUT) TAHUN 2013 yang akan dilaksanakan pada tanggal 7 s/d 9 Februari 2013, serta menyambut tahun ajaran baru akademik 2013-2014, Fakultas Teknik Almuslim akan mengadakan suatu kegiatan kompetisi matematika tingkat SMA dengan tema FUN WITH MATH/Matematika Gembira (FWM-mg 2013). Selanjutnya kegiatan kompetisi matematika tingkat SMA ini juga akan dijadikan sebagai ajang tahunan atau agenda tahunan Fakultas Teknik Almuslim. Kegiatan kompetisi matematika tingkat SMA dan sederajat direncanakan diikuti oleh 100 peserta dari 4 (empat) kabupaten dan 1 (satu) kota dalam Provinsi Aceh. Adapun kabupaten yang diundang adalah; Kabupaten Bireuen, Kabupaten Aceh Utara, Kabupaten Pidie Jaya, Kabupaten Bener Meriah dan Kota Lhokseumawe. Setiap sekolah diwakili 2 (dua) orang peserta dari jurusan IPA kelas IX SMA. Materi yang akan dikompetisikan mencakup semua kajian yang akan di-UAN-kan untuk bidang matematika. Kompetisi ini sebagai ajang promosi Fakultas Teknik pada khususnya dan Universitas Almuslim pada umumnya untuk

meningkatkan daya tarik para lulusan SMA dan sederajat untuk menjadi mahasiswa di Fakultas Teknik Almuslim Kata kunci: Khanduri Anuek Teknik (Khaneut) tahun 2013, UAN,Kompetisi.

FWM mg 2013

_______________________________________

FWM-mg 2013
Kompetisi Matematika SMA

I. 1.1.

PROPOSAL PELAKSANAAN PERLOMBAAN MATEMATIKA TINGKAT SMA SE PROVINSI ACEH FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS ALMUSLIM BIREUEN ACEH 2013 PENDAHULUAN Latar Belakang Dalam rangka ini pelaksanaan Khanduri Anuek Teknik akan (KHANEUT) tahun 2013 yang akan yaitu pada tanggal 7 s/d tingkat 9 februari 2013, serta Almuslim menyambut Tahun Ajaran baru suatu Akademik

dilaksanakan lomba Aceh.

2013-2014 dengan matematika

kami, Fakultas Teknik

mengadakan

kegiatan

SMA sederajat yang pesertanya 6(enam) Kabupaten Kota dalam Provinsi

Mengingat bahwa tren lulusan SMA untuk masuk ke Fakultas Teknik semakin lama semakin menurun, maka kami pihak Dekanat Fakultas Teknik, mengambil suatu inisiatif untuk mencoba melakukan promosi Fakultas Teknik, melalui Perlombaan Matematika Tingkat SMA, se- Propinsi Aceh tahun 2013. Perlombaan ini sebagai ajang promosi Fakultas Teknik Universtas Almuslim untuk meningkatkan daya tarik para lulusan SMA sederajat untuk masuk /memilh Fakultas Teknik Universitas Almuslim. Selanjutnya kegiatan Perlombaan Matematika Tingkat SMA ini, juga akan dijadikan sebagai ajang tahunan atau agenda tahunan Fakultas Teknik Universitas Almuslim. Kegiatan perlombaan matematika tingkat SMA sederajat direncanakan diikuti oleh 100 peserta dari 6 (enam) kabupaten Kota. adapun sasaran kabupaten yang diundang, Kabupaten Bireuen, Kabupaten Aceh Utara, Kabupaten Pidie Jaya, Kabupaten Bener Meriah, Kabupaten Aceh Tengah, Kota Lhokseumawe. Setiap sekolah diwakili dua orang peserta. dari jurusan IPA kelas tiga SMA sederajat. Materi yang akan diperlombakan, adalah mencakup semua kajian yang akan di UAN kan untuk bidang matematika. Pelaksanan lomba dengan sistem Multiple Choise dan banyak soal 50 soal dengan waktu 60 menit. Dengan adanya perlombaan ini diharapkan para Fakultas Teknik Universitas Almuslim semakin dikenal oleh para lulusan SMA sedarajat, sehingga mareka menjadikan Fakultas Teknik Universitas Almuslim sebagai target utama untuk studi lanjut. 1.2. NAMA KEGIATAN

Fun With Math/Matematika Gembira(FWM-mg) 2013


TEMA KEGIATAN Penyelenggaraan FWM-MG 2013 sebagai sarana menggali potensi baik peserta maupun panitia serta pihak-pihak pendukung untuk bersama-sama menunjukkan eksistensi matematika sebagai sesuatu yang fun dan layak untuk diperhatikan dan dibanggakan.

FWM mg 2013

_______________________________________

FWM-mg 2013
Kompetisi Matematika SMA

BENTUK KEGIATAN

- Kompetisi Matematika tingkat SMA dan sederajat


TUJUAN Ikut serta meningkatkan kualitas Pendidikan Matematika di Indonesia, khusus-nya daerah Aceh Memperkenalkan metematika sebagai cabang ilmu yang relevan menyenangkan Memberikan sebuah kompetisi Matematika yang kompetitif bagi siswa-siswi SMA. Memperkenalkan Fakultas Teknik AlMuslim Peusangan kepada pihak luar. SASARAN - Siswa siswi SMA dan sederajat Kelas IX PENYELENGGARA KEGIATAN Panitia pelaksana kegiatan WAKTU DAN TEMPAT Hari / tgl Waktu Tempat : : : Kamis, 7 Februari 2013 08.00-selesai Fakultas Teknik (kampus timur), Universitas Almuslim Peusangan

PENUTUP Demikian proposal ini kami buat sebagai panduan dalam melaksanakan Kompetisi Matematika Fakultas Teknik Almuslim (FWM-MG 2013) dalam rangka ikut menyukseskan acara Khanduri Aneuk Teknik Almuslim (Khaneut) tahun 2013. Untuk itu, kami panitia pelaksana kegiatan Kompetisi Matematika Fakultas Teknik Alamuslim, mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang ikut membatu hingga acara ini dapat terlaksana. Semoga acara ini di ridhoi oleh Allah SWT, Amiiin.
Panitia FWM-mg 2013 Sekretariat Fakultas Teknik Universitas Almuslim Peusangan Matanggeulumpangdua, Bireuen E-mail : FTsipilunimus@gmail.com

Contact Person: M. Yanis Nurhabsah

FWM mg 2013

_______________________________________

FWM-mg 2013
Kompetisi Matematika SMA

FWM mg 2013

_______________________________________

FWM-mg 2013
Kompetisi Matematika SMA

SUSUNAN PANITIA
Pelindung Executive Principal Koordinator Umum Kepala SMA-SMA : Capri A.D Anjaya Direktur Operasional : Jusak Soehardja Ketua Pelaksana Andhika Kurnia Pandia Sekretaris Josephine Irprasiwi Bendahara Dewi Yulianti TIM FWM-MG 2013 Koordinator Carolus Sadsoeitoeboen Tim Soal dan Korektor . . . .. Humas & Acara . . Dokumentasi . : Mr. Ng Eng Chin

FWM mg 2013

_______________________________________

FWM-mg 2013
Kompetisi Matematika SMA

REKAPITULASI ANGGARAN BIAYA PELAKSANAAN


No. I. 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 URAIAN Kebutuhan Administrasi Master soal Perbanyak soal Amplop Expedisi Pengawas 8 orang Periksa soal Lembaran jawaban Spanduk Pasang spanduk Nomor peserta Bidge panitia & pengawas Sarung bidge Kertas Honor panitia Makan siang hari pelaksanaan Konsums hari pelaksanaan Total 1 2 3 4 5 7 8 9 II Hadiah dan Tropy Tropy Piagam Juara I JuaraII Juara III Juara harapan I Juara harapan II Juara Harapan III Total 2 100 1 1 1 1 1 1 set lembar orang orang orang orang orang orang Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp 175,000 3,000 750,000 500,000 350,000 100,000 100,000 100,000 JUMLAH (@) HARGA (Rp) TOTAL (Rp)

1 100 150 150 8 100 100 3 1 100 15 15 1 8 115 8

set exp lembar lembar orang lembar lembar lembar lembar lembar lembar lembar lembar lembar lembar lembar

Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp Rp

100,000 7,500 300 7,500 50,000 1,000 1,000 250,000 100,000 1,000 1,000 1,000 50,000 100,000 10,000 12,500

Rp 100,000 Rp 750,000 Rp 45,000 Rp 1,125,000 Rp 400,000 Rp 100,000 Rp 100,000 Rp 750,000 Rp 100,000 Rp 100,000 Rp 15,000 Rp 15,000 Rp 50,000 Rp 800,000 Rp 1,150,000 Rp 100,000 Rp 5,700,000 Rp 350,000 Rp 300,000 Rp 750,000 Rp 500,000 Rp 350,000 Rp 100,000 Rp 100,000 Rp 100,000 Rp 2,550,000

Total dana yang di butuhkan = Rp. 5,700,000 + Rp. 2,550,000 =

Rp. 8,250,000

FWM mg 2013

_______________________________________

FWM-mg 2013
Kompetisi Matematika SMA

LAMPIRAN

FWM mg 2013

_______________________________________

FWM-mg 2013
Kompetisi Matematika SMA

LAMPIRAN I

SPONSORSHIP

Penyelenggara kompetisi memberikan kesempatan bagi berbagai pihak untuk terlibat sebagai sponsor pada penyelenggaraan kegiatan FWM-MG 2013. Kontribusi sponsor ditawarkan dalam berbagai paket sponsorship seperti di bawah ini. Sponsor Kontribusi Kontraprestasi : : :

Administrasi

Rp. 5,700,000

Pencantuman logo dan nama perusahaan pada seluruh cetakan yang dibuat selama kegiatan kompetisi, yaitu : back drop, banner, katalog, brosur, poster, formulir peserta dan kebutuhan panitia dan peserta Penyebutan nama perusahaan pada seluruh pengumuman kompetisi, termasuk media cetak dan elektronika. Sebagian dari kontribusi sponsor diberikan untuk hadiah pemenang dan nama perusahaan akan disebutkan pada saat acara penyerahan hadiah. Meja stand 3 buah pada saat event berlangsung Undangan untuk menghadiri acara penyerahan hadiah pemenang. : :

Sponsor Kontribusi Kontraprestasi :

Trophy dan Piagam


Rp.

2,550,000

Pencantuman logo dan nama perusahaan pada seluruh cetakan yang dibuat selama kegiatan kompetisi, yaitu : Trophy dan piagam. Dimensi logo dan nama perusahaan di bagian bawah trophy dan watermark untuk piagam Penyebutan nama perusahaan pada seluruh pengumuman kompetisi, termasuk media cetak dan elektronika Sebagian kontribusi sponsor akan diberikan untuk hadiah pemenang, dan nama perusahaan akan disebutkan pada saat penyerahan hadiah. Meja stand 2 buah pada saat event berlangsung Undangan untuk menghadiri acara penyerahan hadiah pemenang. : :

Sponsor Kontribusi Kontraprestasi :

Hadiah
Rp. 3.000.000,00

Pencantuman logo dan nama perusahaan pada seluruh cetakan yang dibuat selama kegiatan kompetisi, yaitu : Amplop Hadiah. Ukuran logo dan nama perusahaan disesuaikan dengan ukuran amplop. Meja stand 1 buah pada saat event berlangsung Undangan untuk menghadiri acara penyerahan hadiah pemenang.

Partisipan Kontribusi : Rp 500.000,00 Kontraprestasi :

FWM mg 2013

_______________________________________

FWM-mg 2013
Kompetisi Matematika SMA

Meja stand 1 buah pada saat event berlangsung

Media Partner Kontribusi Kontra prestasi

mempromosikan dan mengaplikasikan setiap rangkaian kegiatan kompetisi.

Pencantuman logo dan nama perusahaan pada setiap bahan publikasi dan penyebutan nama perusahaan pada setiap acara kegiatan. Meja stand 1 buah pada saat event berlangsung

FWM mg 2013

_______________________________________

FWM-mg 2013
Kompetisi Matematika SMA

LAMPIRAN II

LEMBAR KERJASAMA SPONSORSHIP


(lembar untuk sponsorship,)

Yang bertanda tangan di bawah ini : 1. Nama Telp/HP Alamat :.................................................. :.................................................. :.................................................. ...................................................
Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama : PT.................................................................................. Yang selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.

2.

Nama Jabatan Alamat

:.................................................. :.................................................. :Sekretariat FWM-mg 2013

Dalam hal ini bertindak atas nama panitia FWM-mg 2013. Yang selanjutnya disebut PIHAK KEDUA. Kedua belah pihak dengan ini menyatakan setuju dan telah sepakat untuk mengikatkan diri dalam suatu perjanjian dengan kondisi sebagai berikut : PIHAK PERTAMA dapat bekerjasama sebagai sponsorship dengan pilihan (lingkari):

No. 1 2 3 4 5
Keterangan

Kategori Platinum Trophy Perak Partisipan Media Partner Rp. Rp. Rp. Rp.

Paket 8.000.000 5.000.000 3.000.000 500.000


:

...................................................................................................................................... PIHAK KEDUA memberikan kompensasi sebagai berikut: 1. .......................................................................................................................... 2. .......................................................................................................................... Demikian perjanjian kerjasama ini ditandatangani oleh kedua belah pihak, apabila terjadi kesalahan akan ditinjau kembali.

__________,________2012
Menyetujui, PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA

FWM mg 2013

_______________________________________

FWM-mg 2013
Kompetisi Matematika SMA

(Nama dan Cap)

(Nama dan Cap)

LEMBAR KERJASAMA SPONSORSHIP


(lembar untuk panitia)

Yang bertanda tangan di bawah ini : 1. Nama Telp/HP Alamat :.................................................. :.................................................. :.................................................. ...................................................
Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama : PT............................................................................... Yang selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.

2.

Nama Jabatan Alamat

:.................................................. :.................................................. :Sekretariat FWM-mg 2013

Dalam hal ini bertindak atas nama panitia FWM-mg 2013 Yang selanjutnya disebut PIHAK KEDUA. Kedua belah pihak dengan ini menyatakan setuju dan telah sepakat untuk mengikatkan diri dalam suatu perjanjian dengan kondisi sebagai berikut : PIHAK PERTAMA dapat bekerjasama sebagai sponsorship dengan pilihan (lingkari):

No. 1 2 3 4 5
Keterangan :

Kategori Platinum Trophy Perak Partisipan Media Partner

Paket Rp. 8.000.000 Rp. 5.000.000 Rp. 3.000.000 Rp. 500.000

.......................................................................................................................................... PIHAK KEDUA memberikan kompensasi sebagai berikut: 1. .......................................................................................................................... 2. .......................................................................................................................... Demikian perjanjian kerjasama ini ditandatangani oleh kedua belah pihak, apabila terjadi kesalahan akan ditinjau kembali.

__________,________2012
Menyetujui, PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA

FWM mg 2013

_______________________________________

FWM-mg 2013
Kompetisi Matematika SMA

(Nama dan Cap)

(Nama dan Cap)

LAMPIRAN III Teknis Babak Kompetisi Matematika Kelas XII 2012


BABAK 1 (Penyisihan I) 1. Peserta adalah siswa yang terdaftar pada masing-masing kabupaten 2. Soal berjumlah 40 butir berupa pilihan ganda 3. Waktu mengerjakan soal adalah maksimum 120 menit 4. Peserta yang selesai dalam waktu kurang dari 120 menit tidak diperkenankan meninggalkan ruangan 5. Sistem penilaian: - Skor 4 untuk jawaban benar - Skor -1 untuk jawaban salah - Skor 0 untuk soal yang tidak dijawab 6. Peserta yang lolos ke babak 1 Penyisihan II adalah 10% peserta dengan skor tertinggi 7. Hasil Ujian diumumkan secara langsung di kabupaten masing-masing setelah dikoreksi BABAK 1 (Penyisihan II) 1. Peserta babak 1 penyisihan II adalah peserta yang lolos pd babak 1 penyisihan I 2. Soal berjumlah 20 butir (dijawab dengan uraian singkat) 3. Waktu untuk mengerjakan adalah maksimum 90 menit 4. Sistem penilaian:Nilai jawaban sesuai dengan bobot soal 5. Peserta yang lolos ke babak 2 adalah 15 peserta dengan skor tertinggi 6. Keputusan dewan juri dan panitia tidak dapat diganggu gugat 7. Hasil Ujian diumumkan secara BABAK 2 (Semi Final) 1. Peserta babak 2 adalah peserta yang lolos pada babak 1 Penyisihan II 2. Babak 2 terdiri dari 2 sesi, yaitu: - Sesi mengerjakan soal (maksimum 15 menit) - Sesi presentasi + tanya jawab (maksimum 10 menit) 3. Sistem penilaian bergantungpada: - Kesamaan dengan jawaban - Cara berpikir - Cara menyampaikan 4. Peserta yang lolos ke babak 3 adalah 5 peserta dengan skor tertinggi BABAK 3 (Final) 1. Peserta babak 3 adalah peserta yang lolos pada babak 2 2. Babak 3 terdiri atas 2 sesi, yaitu: - Sesi Memilih Pertanyaan (MP) sebanyak 1 soal & diselesaikan dlm waktu maks. 7 menit

FWM mg 2013

You might also like