You are on page 1of 14

1

SILABUS DAN SAP

MATA KULIAH FILSAFAT HUKUM

DISUSUN: DR. ADENSI TIMOMOR, SH., MH., MSI. DR. WENLY R.J. LOLONG, SH., MH.

UNIVERSITAS NEGERI MANADO FAKULTAS ILMU SOSIAL PROGRAM STUDI ILMU HUKUM 2013

SILABUS
Mata Kuliah Kode Mata Kuliah SKS Dosen Pengasuh : Filsafat Hukum : : 2 SKS : 1. Dr. Adensi Timomor, SH., MH., M.Si. 2. Dr. Wenly R.J. Lolong, SH., MH.

A. Deskripsi Mata Kuliah B. Pengalaman Belajar Selama mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diwajibkan: 1. Memenuhi jumlah kehadiran kuliah minimal 80% dari seluruh pertemuan yang dialokasikan. 2. Mengikuti ceramah, tanya jawab, dan diskusi kelas 3. Tiap kelompok menyajikan makalahnya di kelas sesuai dengan penugasan.

C. Evaluasi Hasil Belajar Keberhasilan mahasiswa dalam perkuliahan ini ditentukan oleh prestasi yang bersangkutan dalam: 1. Kerajinan dan tanggung jawab mahasiswa dalam mengikuti kegiatan perkuliahan. 2. Aktivitas dan partisipasi dalam kegitan di kelas. 3. Pembuatan an penyajian makalah sesuai dengan tugas yang diberikan. 4. Laporan literature (annoted bibliografy). 5. UTS dan UAS; Bentuk Soal : Essay dn Objective test 6. Nilai akhir ujian berdasarkan rumus dari akumulasi: kehadiran, tugas-tugas, UTS, dan UAS.

SATUAN ACARA PERKULIAHAN Kode & Nama Mata Kuliah Topik Bahasan Tujuan Pembelajaran Umum Jumlah Pertemuan/Alokasi Waktu
Pertemuan
1

: / Filsafat Hukum : Pengertian, Ruang Lingkup dan Manfaat Filsafat Hukum : Mahasiswa dapat menjelaskan tentang pengertian, tempat serta manfaat filsafat hukum. : 1 (satu kali) / (2 x 50 Menit)
Sub pokok bahasan & rincian materi 1. Apa itu filsafat. 2. Pengertian filsafat 3. 4.
hukum. Ruang Lingkup filsafat hukum. Manfaat filsafat hukum.

Tujuan pembelajaran khusus (performansi/indikator)


Mahasiswa dapat menjelaskan : 1. Apa itu filsafat. 2. Pengertian filsafat hukum. 3. Ruang lingkup filsafat hukum. 4. Manfaat filsafat hukum.

Proses pembelajaran (Kegiatan Mahasiswa)


1. Menyimak perkuliahan 2. mengerjakan tugas 3. tanya jawab 4. diskusi

Tugas dan Evaluasi


Menjawab pertanyaanpertanyaan

Media dan Buku Sumber


a. Media: White board, LCD b. Buku Sumber: 1. Poedjawijatna, Pembimbing Ke Arah Alam Filsafat. 2. Lili Rasjidi dan Ira Thania Rasjidi.Pengantar Filsafat Hukum.

SATUAN ACARA PERKULIAHAN Kode & Nama Mata Kuliah Topik Bahasan Tujuan Pembelajaran Umum Jumlah Pertemuan
Pertemuan
2

: / Filsafat Hukum : Perkembangan Filsafat Hukum Sebelum Abad XX : Mahasiswa dapat menjelaskan tentang sejarah perkembangan dan ruang lingkup filsafat hukum : 1 (satu kali) / (2 x 50 Menit)
Sub pokok bahasan & rincian materi
a. Zaman Yunani-Romawi 1. Alam Pikiran Kuno 2. Plato 3. Aristoteles. 4. Hukum Romawi b. Abad Pertengahan 1. Augustinus 2. Thomas Aquinas 3. Hukum Islam

Tujuan pembelajaran khusus (performansi/indikator)


Mahasiswa dapat menjelaskan : 1. Perkembangan filsafat hukum di zaman Yunani Romawi. 2. Perkembangan filsafat hukum di masa abad pertengahan.

Proses pembelajaran (Kegiatan Mahasiswa)


1.Menyimak perkuliahan 2.mengerjakan tugas 3.tanya jawab 4.diskusi

Tugas dan Evaluasi


1. Presentasi makalah tugas. 2. Menjawab pertanyaanpertanyaan

Media dan Buku Sumber


a. Media: Whiteboard, LCD b. Buku Sumber: 1. Theo Huijbers, Filsafat Hukum Dalam Lintasan Sejarah. 2. Lili Rasjidi dan Ira Thania Rasjidi. Pengantar Filsafat Hukum.

SATUAN ACARA PERKULIAHAN Kode & Nama Mata Kuliah Topik Bahasan Tujuan Pembelajaran Umum Jumlah Pertemuan
Pertemuan
3-4

: / Filsafat Hukum : Perkembangan Filsafat Hukum Sebelum Abad XX : Mahasiswa dapat menjelaskan tentang sejarah perkembangan dan ruang lingkup filsafat hukum : 2 (dua kali) / (4 x 50 Menit)
Sub pokok bahasan & rincian materi
Zaman Renaissance: 1. Pelopor-pelopor zaman baru. 2. Abad XVI. 3. Hugo Grotius. 4. Thomas Hobbes. Zaman Rasionalisme: 1. Pufendorf dan Thomasius. 2. Christian Wolff. 3. John Locke. 4. Aufklarung di Perancis. 5. Immanuel Kant. Abad 19: 1. G.W.F. Hegel 2. Karl Marx 3. Mazhab Hukum Historis 4. Positivisme Sosiologis

Tujuan pembelajaran khusus (performansi/indikator)


Mahasiswa dapat menjelaskan : 1. Perkembangan filsafat hukum di zaman renaissance. 2. Perkembangan filsafat hukum di zaman rasionalisme. 3. Perkembangan filsafat hukum di abad 19.

Proses pembelajaran (Kegiatan Mahasiswa)


1.Menyimak perkuliahan 2.mengerjakan tugas 3.tanya jawab 4.diskusi

Tugas dan Evaluasi


1. Presentasi makalah tugas. 2. Menjawab pertanyaanpertanyaan

Media dan Buku Sumber


a. Media: Whiteboard, LCD b. Buku Sumber: 1. Theo Huijbers, Filsafat Hukum Dalam Lintasan Sejarah. 2. Lili Rasjidi dan Ira Thania Rasjidi. Pengantar Filsafat Hukum.

SATUAN ACARA PERKULIAHAN Kode & Nama Mata Kuliah Topik Bahasan Tujuan Pembelajaran Umum Jumlah Pertemuan
Pertemuan
5-6

: / Filsafat Hukum : Perkembangan Filsafat Hukum Sesudah Abad XX : Mahasiswa dapat menjelaskan tentang sejarah perkembangan dan ruang lingkup filsafat hukum : 2 (dua kali) / (4 x 50 Menit)
Sub pokok bahasan & rincian materi
1. Neokantianisme, neohegelianisme, neomarksisme. Neopositivisme. Sosiologi hukum. Fenomenologi dan eksistensialisme Teori hukum alam

Tujuan pembelajaran khusus (performansi/indikator)


Mahasiswa dapat menjelaskan tentang : 1. Neokantianisme, neohegelianisme, neomarksisme. 2. Neopositivisme. 3. Sosiologi hukum. 4. Fenomenologi dan eksistensialisme 5. Teori hukum alam

Proses pembelajaran (Kegiatan Mahasiswa)


1.Menyimak perkuliahan 2.mengerjakan tugas 3.tanya jawab 4.diskusi

Tugas dan Evaluasi


1. Presentasi makalah tugas. 2. Menjawab pertanyaanpertanyaan

Media dan Buku Sumber


a. Media: Whiteboard, LCD b. Buku Sumber: 1. Theo Huijbers, Filsafat Hukum Dalam Lintasan Sejarah. 2. Lili Rasjidi dan Ira Thania Rasjidi. Pengantar Filsafat Hukum.

2. 3. 4. 5.

SATUAN ACARA PERKULIAHAN Kode & Nama Mata Kuliah Topik Bahasan Tujuan Pembelajaran Umum Jumlah Pertemuan
Pertemuan 7 Tujuan pembelajaran khusus (performansi/indikator Mahasiswa dapat menjelaskan : 1. Apa itu hukum ? 2. Tujuan hukum. 3. Kaidah hukum dan kaidah sosial lainnya.

: / Filsafat Hukum Indonesia : Hakekat Hukum : Mahasiswa dapat menjelaskan tentang hakekat hukum dalam kajian filsafat hukum. : 1 (satu kali) / (2 x 50 Menit)
Sub pokok bahasan & rincian materi Hakekat Hukum 1. Definisi hukum. 2. Tujuan Hukum 3. Kaidah hukum dan kaidah sosial lainnya. Proses pembelajaran (Kegiatan Mahasiswa) 1.Menyimak perkuliahan 2.mengerjakan tugas 3.tanya jawab 4.diskusi Tugas dan Evaluasi Menjawab pertanyaanpertanyaan dan menyajikan makalah (tugas) Media dan Buku Sumber a. Media white board, LCD. b. Buku: 1.Lili Rasjidi dan Ira
Thania Rasjidi. Pengantar Filsafat Hukum.

SATUAN ACARA PERKULIAHAN Kode & Nama Mata Kuliah Topik Bahasan Tujuan Pembelajaran Umum Jumlah Pertemuan
Pertemuan 9-10 Tujuan pembelajaran khusus (performansi/indikator Mahasiswa dapat menjelaskan tentang: 1. Aliran hukum alam 2. Aliran positivisme hukum 3. Aliran utilitarianisme 4. Mazhab Sejarah 5. Aliran Sociological Jurisprudence 6. Aliran Realisme hukum 7. Aliran studi hukum kritis (critical legal studies) 8. Aliran feminisme (feminisme jurisprudence) 9. Aliran semiotika (semitical jurisprudence)

: / Filsafat Hukum : Aliran-Aliran Filsafat Hukum : Mahasiswa dapat menjelaskan berbagai aliran filsafat hukum. : 1 (satu kali) / (2 x 50 Menit)
Sub pokok bahasan & rincian materi 1. Aliran hukum alam 2. Aliran positivisme hukum 3. Aliran utilitarianisme 4. Mazhab Sejarah 5. Aliran Sociological Jurisprudence 6. Aliran Realisme hukum 7. Aliran studi hukum kritis (critical legal studies) 8. Aliran feminisme (feminisme jurisprudence) 9. Aliran semiotika (semitical jurisprudence) Proses pembelajaran (Kegiatan Mahasiswa) 1.Menyimak perkuliahan 2.mengerjakan tugas 3.tanya jawab 4.diskusi Tugas dan Evaluasi Menjawab pertanyaanpertanyaan dan menyajikan makalah (tugas) Media dan Buku Sumber a. Media: LCD b. Buku Sumber 1. Lili Rasjidi dan Ira Thania Rasjidi, Pengantar Filsafat Hukum. 2. Theo Huijbers, Filsafat Hukum Dalam Lintasan Sejarah. 3. Andre Ata Ujan, Filsafat Hukum.

SATUAN ACARA PERKULIAHAN Kode & Nama Mata Kuliah Topik Bahasan Tujuan Pembelajaran Umum Jumlah Pertemuan
Pertemuan 11 Tujuan pembelajaran khusus (performansi/indikator) Mahasiswa dapat menjelaskan tentang: 1. Hak atas dasar moral dan hukum 2. Macam-macam hak. 3. Hak-hak dari segi hukum. 4. Tentang kewajiban.

: / Filsafat Hukum : Hak dan Kewajiban : Mahasiswa dapat menjelaskan tentang hak dan kewajiban dalam kajian filsafat hukum. : 1 (satu kali) / (2 x 50 Menit)
Sub pokok bahasan & rincian materi a. Hak Atas Dasar Moral dan hukum. b. Macam-Macam hak: Kebebasan dan tanpa hak. Kekuasaan dan pertanggungjawab an. c. Hak-Hak dari segi hukum. Hak yang sempurna dan tidak sempurna. Hak yang bersifat positif dan negatif. Hak In Rem dan Hak In Personam. Hak milik dan hak perseorangan. Hak-hak in re propria dan hak in re aliena. Hak yang pokok dan tambahan. Hak yang primer Proses pembelajaran (Kegiatan Mahasiswa) 1.Menyimak perkuliahan 2.mengerjakan tugas 3.tanya jawab 4.diskusi Tugas dan Evaluasi Menjawab pertanyaanpertanyaan dan menyajikan makalah (tugas) Media dan Buku Sumber c. Media: LCD d. Buku Sumber 1.

dan hak yang bersanksi. Hak atas dasar hukum dan atas dasar keadilan. d. Tentang kewajiban (duty).

SATUAN ACARA PERKULIAHAN Kode & Nama Mata Kuliah Topik Bahasan Tujuan Pembelajaran Umum Jumlah Pertemuan
Pertemuan 12 Tujuan pembelajaran khusus (performansi/indikator Mahasiswa dapat menjelaskan tentang: 1. Hukum dan kekuasaan 2. Hukum sebagai alat pembaharuan dalam masyarakat. 3. Hukum dan nilai-nilai sosial budaya.

: / Filsafat Hukum : Beberapa Permasalahan Yang Dikaji Filsafat Hukum : Mahasiswa dapat menjelaskan tentang masalah-masalah penting dalam kajian filsafat hukum. : 1 (satu kali) / (2 x 50 Menit)
Sub pokok bahasan & rincian materi 1. Hukum dan kekuasaan. 2. Hukum sebagai alat pembaharuan dalam masyarakat. Proses pembelajaran (Kegiatan Mahasiswa) 1. Menyimak perkuliahan 2. mengerjakan tugas 3. tanya jawab 4. diskusi Tugas dan Evaluasi Menjawab pertanyaanpertanyaan dan menyajikan makalah (tugas) Media dan Buku Sumber e. Media: LCD f. Buku Sumber 1. Lili Rasjidi dan Ira Thania Rasjidi, Pengantar Filsafat Hukum.

10

SATUAN ACARA PERKULIAHAN Kode & Nama Mata Kuliah Topik Bahasan Tujuan Pembelajaran Umum Jumlah Pertemuan
Pertemuan 13 Tujuan pembelajaran khusus (performansi/indikator Mahasiswa dapat menjelaskan tentang: 1. Sebab Orang Mentaati Hukum. 2. Sebab Negara Berhak menghukum seseorang.

: / Filsafat Hukum : Beberapa Permasalahan Yang Dikaji Filsafat Hukum : Mahasiswa dapat menjelaskan tentang masalah-masalah penting dalam kajian filsafat hukum. : 1 (satu kali) / (2 x 50 Menit)
Sub pokok bahasan & rincian materi 1. Sebab Orang Mentaati Hukum. 2. Sebab Negara Berhak menghukum seseorang. Proses pembelajaran (Kegiatan Mahasiswa) 1. Menyimak perkuliahan 5. mengerjakan tugas 6. tanya jawab 7. diskusi Tugas dan Evaluasi Menjawab pertanyaanpertanyaan dan menyajikan makalah (tugas) Media dan Buku Sumber g. Media: LCD h. Buku Sumber 1. Lili Rasjidi dan Ira Thania Rasjidi, Pengantar Filsafat Hukum.

11

SATUAN ACARA PERKULIAHAN Kode & Nama Mata Kuliah Topik Bahasan Tujuan Pembelajaran Umum Jumlah Pertemuan
Pertemuan 14 Tujuan pembelajaran khusus (performansi/indikator Mahasiswa dapat menjelaskan tentang: 1. Nilai, norma, moral dan etika 2. Kebebasan, tanggung jawab dan suara hati. 3. Fungsi etika. 4. Teori etika. 5. Sistematika etika. 6. Etika profesi. 7. Etika profesi hukum. 8. Kode etik profesi.

: / Filsafat Hukum : Etika Profesi Hukum : Mahasiswa dapat menjelaskan tentang etika profesi hukum : 1 (satu kali) / (2 x 50 Menit)
Sub pokok bahasan & rincian materi 1. Nilai, norma, moral dan etika 2. Kebebasan, tanggung jawab dan suara hati. 3. Fungsi etika. 4. Teori etika. 5. Sistematika etika. 6. Etika profesi. 7. Etika profesi hukum. 8. Kode etik profesi. Proses pembelajaran (Kegiatan Mahasiswa) 1.Menyimak perkuliahan 2.mengerjakan tugas 3.tanya jawab 4.diskusi Tugas dan Evaluasi Menjawab pertanyaanpertanyaan dan menyajikan makalah (tugas) Media dan Buku Sumber i. Media: LCD j. Buku Sumber 1.

12

SATUAN ACARA PERKULIAHAN Kode & Nama Mata Kuliah Topik Bahasan Tujuan Pembelajaran Umum Jumlah Pertemuan
Pertemuan Tujuan pembelajaran khusus (performansi/indikator Mahasiswa dapat menjelaskan tentang: 1. Kejahatan 2. Hukuman

: / Filsafat Hukum : Kejahatan dan Hukuman : Mahasiswa dapat menjelaskan tentang Kejahatan dan Hukuman sebagai salah satu isu Penting dalam filsafat hukum. : 1 (satu kali) / (2 x 50 Menit)
Sub pokok bahasan & rincian materi Apa itu kejahatan. Mengapa perlu hukum kriminal. Kriteria tuntutan tanggung jawab hukum. Mempertanggungjawabkan hukuman. Teori deteren utilitarian. Teori retributivisme. Proses pembelajaran (Kegiatan Mahasiswa) 1.Menyimak perkuliahan 2.mengerjakan tugas 3.tanya jawab 4.diskusi Tugas dan Evaluasi Media dan Buku Sumber k. Media: LCD l. Buku Sumber 1. Andre Ata Ujan, Filsafat Hukum.

15

Menjawab pertanyaanpertanyaan dan menyajikan makalah (tugas)

You might also like