You are on page 1of 2

Erika Fitrianti (I11110046)

Identifikasi Penyebab Masalah Identifikasi berbagai masalah dihubungkan dengan kerangka konsep dari masalah yang diprioritaskan yaitu cakupan kelurahan UCI. Cakupan kelurahan UCI di Kelurahan Batu Layang Kecamatan Pontianak Utara masih sangat rendah. Berdasarkan data tahun 2012, dari 20 RW hanya 2 RW yang bisa dikatakan memenuhi standar UCI. Sedangkan pada tahun 2013 dari bulan Januari hingga juni cakupan kelurahan UCI masih jauh dari target, dimana target yang ingin dicapai adalah 90% sedangkan keadaan saat ini hanya 22,5%. Identifikasi penyebab masalah dan penentuan prioritas penyebab masalah cakupan kelurahan UCI di kelurahan Batu Layang ini dapat dilihat pada tabel di bawah ini:

No 1.

Faktor Penyebab Pelaporan Pencatatan

Harapan dan Pelaporan

Fakta

Kesenjangan

hasil Masih ada warga +

imunisasi dari luar yang pindah rumah Puskesmas dapat karena pindah kerja anaknya

terdata dengan baik wilayah dan akurat. sehingga

tidak tercatat dalam program imunisasi di baru 2. Faktor pengetahuan Masyarakat mengerti pentingnya imunisasi. Pengetahuan masyarakat tentang imunisasi masih
+

daerah

yang

kurang masih ada stigma untuk negatif imunisasi

dan anggapan yang salah tentang KIPI 3. Tenaga kesehatan Petugas selain imunisasi Petugas kesehatan + pengelola yang menangani

vaksin minimal 2 masalah imunisasi

orang 4. Penyuluhan kesehatan imunisasi Terselenggaranya tentang penyuluhan Posyandu bulan.

masih kurang Kurangnya di antusias tiap masyarakat terhadap penyuluhan yang


+

diberikan dan isi penyuluhan kurang dengan masyarakat setempat 5. Sosial, budaya, Masyarakat tidak Masih ada etnik + yang sesuai kondisi

ekonomi, pendidikan terbatas oleh sosial tertentu yang tidak masyarakat , budaya, ekonomi, mau dan dapat pendidikan imunisasi melakukan khususnya Madura
vaksin rusak

mengikuti

suku

imunisasi.
6. Sarana dan Prasarana penyimpanan vaksin

Tersedianya Tempat Tempt penyimpanan +

Sumber : Capaian IKU dan SPM Triwulan I dan II UPK Puskesmas Khatulistiwa Tahun 2013

You might also like