You are on page 1of 8

Tutur Widodo Pembahasan Matematika IPA SNMPTN 2012

Pembahasan Matematika IPA SNMPTN 2012


Kode 132
Oleh Tutur Widodo
1. Lingkaran (x 6)
2
+ (y + 1)
2
= 4 menyinggung garis x = 4 di titik ...
a. (4, 6) d. (4, 1)
b. (4, 6) e. (4, 1)
c. (4, 4)
Jawaban : e
Substitusikan nilai x = 4 ke pers.lingkaran
(4 6)
2
+ (y + 1)
2
= 4 (2)
2
+ (y + 1)
2
= 4
(y + 1)
2
= 0
y = 1
Jadi, lingkaran (x 6)
2
+ (y + 1)
2
= 4 menyinggung garis x = 4 di titik (4, 1).
2. Jika suku banyak 2x
3
kx
2
x +16 dibagi x 1 mempunyai sisa 10, maka nilai k
adalah ...
a. 7 d. 15
b. 10 e. 17
c. 12
Jawaban : a
Misal P(x) = 2x
3
kx
2
x+16. Berdasarkan teorema faktor diperoleh P(1) = 10,
padahal P(1) = 2 k 1 + 16 = 17 k. Oleh karena itu diperoleh 17 k =
10 k = 7.
3. Luas daerah yang dibatasi oleh kurva y = x
2
, y = 1 dan x = 2 adalah ...
a.
2
_
1
(1 x
2
)dx d.
1
_
1
(1 x
2
)dx
b.
2
_
1
(x
2
1)dx e.
2
_
0
(x
2
1)dx
c.
2
_
1
(x
2
1)dx
1
Tutur Widodo Pembahasan Matematika IPA SNMPTN 2012
Jawaban : c
Perhatikan ilustrasi di bawah ini!
1 1 2 3
1
2
3
4
5
0
Luas daerah yang diarsir yaitu
2
_
1
(x
2
1)dx.
4.
(cos x + sin x)
2
(cos x sin x)
2
=...
a.
1
1 cos 2x
d.
1 + 2 sin x
1 2 sin x
b.
1
1 sin 2x
e.
1 + sin 2x
1 sin 2x
c.
1 + cos 2x
1 cos 2x
Jawaban : e
(cos x + sin x)
2
(cos x sin x)
2
=
cos
2
x + 2 sin x cos x + sin
2
x
cos
2
x 2 sin x cos x + sin
2
x
=
1 + sin 2x
1 sin 2x
5. Lingkaran (x 3)
2
+(y 4)
2
= 25 memotong sumbu X di titik A dan B. Jika titik
P adalah titik pusat lingkaran tersebut, maka cos APB = ...
a.
7
25
d.
16
25
b.
8
25
e.
18
25
c.
12
25
Jawaban : a
2
Tutur Widodo Pembahasan Matematika IPA SNMPTN 2012
2 1 1 2 3 4 5 6 7 8
1
1
2
3
4
0
P
A B
T
Karena P adalah pusat lingkaran yang dimaksud maka koordinat P yaitu P(3, 4).
Selain itu lingkaran memotong sumbu X saat y = 0 maka diperoleh,
(x 3)
2
+ (0 4)
2
= 25 x
2
6x + 9 + 16 25 = 0
x
2
6x = 0
x(x 6) = 0
x = 0 atau x = 6
Jadi, titik A(0, 0) dan B(6, 0). Misalkan T titik tengah AB maka T(3, 0). Perhatikan
pula APB = 2APT maka diperoleh,
cos APB = 2 cos
2
APT 1
= 2
_
4
5
_
2
1
= 2
_
16
25
_
1
=
7
25
6. Grak fungsi f(x) = ax
3
bx
2
+ cx + 12 turun, jika ...
a. b
2
4ac < 0 dan a > 0 d. b
2
3ac < 0 dan a < 0
b. b
2
4ac < 0 dan a < 0 e. b
2
3ac < 0 dan a > 0
c. b
2
3ac > 0 dan a < 0
Jawaban : d
Agar fungsi f(x) = ax
3
bx
2
+cx +12 turun maka f

(x) = 3ax
2
2bx +c < 0. Itu
sama artinya fungsi f

denit negatif. Oleh karena itu harus dipenuhi dua syarat


3
Tutur Widodo Pembahasan Matematika IPA SNMPTN 2012
yaitu 3a < 0 a < 0 dan
D = (2b)
2
4 3a c < 0 4b
2
12ac < 0
b
2
3ac < 0
7. lim
x0
1 cos
2
x
x
2
cot
_
x +

3
_ = ...
a. 1 d.

2
2
b. 0 e.

3
c. 1
Jawaban : e
lim
x0
1 cos
2
x
x
2
cot
_
x +

3
_ = lim
x0
sin
2
x tan
_
x +

3
_
x
2
= 1
2
tan

3
=

3
8. Enam orang bepergian dengan dua mobil milik dua orang diantara mereka. Masing
- masing mobil dikemudikan oleh pemiliknya dan kapasitas mobil masing - masing
adalah 5 orang termasuk pengemudi. Banyak cara menyusul penumpang di kedua
mobil tersebut adalah ...
a. 10 d. 16
b. 12 e. 18
c. 14
Jawaban : d
Dua orang pemilik mobil akan mengemudikan mobilnya sendiri - sendiri sehingga
tinggal 4 orang lagi yang perlu di atur. Akan tetapi masing - masing dari keempat
orang tersebut dapat memilih mobil mana yang dikehendaki. Jadi masing - mas-
ing punya dua pilihan. Sehingga dari keempat orang tersebut total ada 2
4
= 16
kemungkinan.
9. Di dalam kotak terdapat 3 bola biru, 6 bola merah dan 2 bola putih. Jika diambil
7 bola tanpa pengembalian, maka peluang banyak bola merah yang terambil tiga
kali banyak bola putih yang terambil adalah ...
4
Tutur Widodo Pembahasan Matematika IPA SNMPTN 2012
a.
7
12
d.
2
33
b.
4
33
e.
1
12
c.
3
30
Jawaban : b
Banyaknya ruang sample kejadian tersebut adalah C
11
7
= 330. Sedang kemungkinan
kejadian yang mungkin yaitu terambil 1 bola putih, 3 bola merah dan 3 bola biru.
Banyaknya kemungkinan ada C
2
1
C
6
3
C
3
3
= 2 20 1 = 40. Jadi, peluang banyak bola
merah yang terambil tiga kali banyak bola putih yang terambil adalah
40
330
=
4
33
.
10. Diberikan bidang empat beraturan T.ABC dengan panjang sisi 6. Jarak dari titik
T ke bidang ABC adalah ...
a. 2

3 d.

33
b.

6 e. 2

6
c. 3

2
Jawaban : e
Misalkan O adalah pusat lingkaran luar ABC maka AO jari - jari lingkaran luar
tersebut. Sehingga AO =
6
2 sin 60

= 2

3. Selanjutnya berdasarkan dalil phitago-


ras pada AOT diperoleh
OT
2
= AT
2
AO
2
= 6
2
(2

3)
2
= 36 12
= 24
Jadi OT = 2

6.
11. Nilai sin x cos x < 0, jika ...
a.
5
4
< x <
7
4
d.

5
< x <
2
3
b.

6
< x <
3
2
e.

7
< x <
5
4
c.

5
< x <
3
2
Jawaban : a
Ingat kembali bahwa a cos x + b sin x = k cos(x ) dengan k =

a
2
+ b
2
dan
5
Tutur Widodo Pembahasan Matematika IPA SNMPTN 2012
= arctan
b
a
. Sehingga sin xcos x =

2 cos(x135

). Oleh karena itu,

2 cos(x
135

) < 0 terjadi ketika 90

< k 360

+ (x 135

) < 270

yang ekivalen dengan


225

< k 360

+ x < 405

dan untuk k = 0 diperoleh


225

< k < 405

12. Diketahui vektor



u dan vektor

v membentuk sudut . Jika panjang proyeksi

u pada

v sama dengan empat kali panjang

v , maka perbandingan panjang

u
terhadap panjang

v adalah ...
a. 1 : 4 cos d. 1 : cos
b. 4 : cos e. cos : 4
c. 4 cos : 1
Jawaban : b

u

v
|v|
= 4|v|
|u||v| cos
|v|
= 4|v|

|u|
|v|
=
4
cos
13. Vektor

x dicerminkan terhadap garis y = x. Kemudian hasilnya diputar terhadap
titik asal O sebesar > 0 searah jarum jam, menghasilkan vektor

y . Jika

y = A

x
maka matriks A =
a.
_
cos sin
sin cos
__
0 1
1 0
_
d.
_
cos sin
sin cos
__
0 1
1 0
_
b.
_
cos sin
sin cos
__
0 1
1 0
_
e.
_
cos sin
sin cos
__
0 1
1 0
_
c.
_
cos sin
sin cos
__
0 1
1 0
_
Jawaban : b
Rotasi dengan pusat (0, 0) sebesar > 0 searah jarum jam bersesuaian dengan
matriks
_
cos sin
sin cos
_
. Sedangkan matriks transformasi untuk reeksi terhadap
garis y = x adalah
_
0 1
1 0
_
. Oleh karena itu, A =
_
cos sin
sin cos
__
0 1
1 0
_
6
Tutur Widodo Pembahasan Matematika IPA SNMPTN 2012
14. Diberikan persamaan
sin x =
1, 5 a
0, 5a 2
Banyak bilangan bulat a sehingga persamaan tersebut mempunyai selesaian adalah
...
a. 1 d. 4
b. 2 e. 6
c. 3
Jawaban : d
Karena batasan nilai fungsi sinus adalah 1 sin x 1 maka agar persamaan di
atas memiliki penyelesaian haruslah
1
1, 5 a
0, 5a 2
1
Sehingga diperoleh pertidaksamaan
1, 5 a
0, 5a 2
1
1, 5 a + 0, 5a 2
0, 5a 2
0

1 a
a 4
0
sehingga diperoleh batasan 1 a < 4 (1).
1, 5 a
0, 5a 2
1
1, 5 a 0, 5a + 2
0, 5a 2
0

7 3a
a 4
sehingga diperoleh batasan a
7
3
atau a > 4 (2).
Dari (1) dan (2) diperoleh 1 a
7
3
sehingga nilai bilangan bulat a yang
memenuhi ada 4 yaitu 1, 0, 1, 2.
15. Diberikan suku banyak P(x) = x
2
+ bx + a. Jika a dan b dipilih secara acak dari
selang [0, 4], maka peluang suku banyak tersebut tidak mempunyai akar adalah ...
a. 0 d.
5
6
b.
1
3
e. 1
c.
2
3
7
Tutur Widodo Pembahasan Matematika IPA SNMPTN 2012
Jawaban : c
P(x) tidak mempunyai akar jika nilai diskriminan persamaan kuadrat tersebut
kurang dari 0, yaitu b
2
4a < 0. Dengan kata lain akan dicari pasangan (a, b)
sedemikian sehingga a >
b
2
4
dengan 0 a, b 4. Yang sama dengan luas daerah
yang dibatasi oleh kurva y =
x
2
4
, x = 0, x = 4, y = 4 seperti gambar di bawah ini.
1 2 3 4
1
2
3
4
0
Luas daerah yang diarsir yaitu
_
4
0
4
x
2
4
dx =
_
4x
x
3
12
_
4
0
= 16
16
3
=
32
3
Jadi, peluang suku banyak tersebut tidak mempunyai akar adalah
32
3
16
=
2
3
.
Disusun oleh : Tutur Widodo
Apabila ada saran, kritik maupun masukan
silakan kirim via email ke
tutur.w87@gmail.com
Terima kasih.
Website: www.pintarmatematika.net
8

You might also like