You are on page 1of 7

Nama Guru Guru Kelas Dari SDN

: : : Standar Perkembangan Akademik A Indikator 1. Mengartikulasikan perasaan mampu dan percaya diri sebagai seorang pelajar. 2. Menunjukkan ketertarikan positiv dalam pembelajaran 3. Merasa bangga dalam pekerjaan dan keberhasilan(prestasi) 4. Menerima kesalahan sebagai bagian essensial dalam proses pembelajaran 5. Mengenali sikap dan perilaku yang dapat membawa kearah kesuksesan. 1. Mengunakan ketrampilan manajemen waktu dan tugas 2. Menunjukkan bagaimana kerja keras dan kegigihan itu mempengaruhi pembelajaran 3. Memakai kecakapan dalam berkomunikasi untuk mengetahui kapan dan bagaimana dalam meminta bantuan ketika dibutuhkan 4. Menggunakan/mengaplikasikann pengetahuan tentang gaya-gaya pembelajaran yang mempengaruhi pembelajaran. Ya Tidak

Kompetensi Siswa

Meningkatkan konsep akademik diri

Mendapatkan kecakapan untuk meningkatkan pembelajaran

1. Memperoleh keberhasilan di sekolah 2.

3. 4.

5.

Bertanggung jawab untuk setiap aksi atau tindakan mereka. Menunjukkan kemampuan untuk bekerja secara bebas sebaik kemampuan dalam bekerjasama dengan siswa lain Mengembangkan seluasluasnya ketertarikan dan bakat. Menunjukkan bahwa diri adalah orang yang layak dipercaya, produktiv dan inisiativ Berbagi pengetahuan.

Standar Perkembangan Karir A Indikator 1. Mengembangkan kemampuan mencari tempat atau lokasi, mengevaluasinya dan menafsirkan informasi mengenai karir 2. Belajar tentang jenis-jenis pekerjaan tradisional dan nontradisional. 3. Mengembangkan kesadaran tentang kecakapan diri ketrampilan, ketertarikan dna motivasi. 4. Belajar tentang bagaimana berinteraksi dan bekerjasama dalam tim atau kelompok. 5. Belajar membuat keputusan 6. Belajar bagaimana membuat tujuan-tujuan yang ingin diraih. 7. Memahamai pentingnya membuat perencanaan. 8. Mengejar dan mengembangkan kemampuan dalam bidang yang diminati 9. Mengembangkan hobi dan ketertarikan bidang yang diminati 10. Menyeimbangkan antara pekerjaan waktu luang. 1. Memperoleh ketrampilan bekerja seperti bekerja dalam sebuah tim, menyelesaikan masalah dan ketrampilan berorganisasi. 2. Menggunakan ketrampilan kesiapan bekerja untuk mencari atau berusaha kesempatan / peluang mendapatkan pekerjaan 3. Menunjukkan pengetahuan pergantian tempat kerja (cepat beradaptasi) 4. Belajar tentang hak dan tanggung jawab atau kewajiban sebagai atasan sebagai seorang pekerja 5. Belajar menghormati Ya Tidak

Kompetensi Siswa

Mengembangkan kesadaran dalam berkarir

Mengembangkan kesiapan bekerja

keinginan individu di tempat kerja 6. Belajar bagaimana menulis C.V atau riwayat hidup 7. Mengembangkan sikap positiv terhadap pekerjaan belajar 8. Memahami pentingnya tanggung jawab, dapat dipercaya,tepat waktu, kejujuran dan kerja keras di tempat kerja. 9. Menggunakan ketrampilan manajemen waktu dan tugas

Standar Perkembangan Personal/Sosial A

Indikator Memperoleh pengetahuan diri 1. Mengembangkan sikap positiv terhadap diri sebagai seorang yang unik dan dapat dipercaya. 2. Mengenai nilai diri, atribut dan kepercayaan. 3. Belajar cara memproses tujuan-tujuan yang ingin diraih. 4. Mengenali dan mengekspresikan perasaan. 5. Membedakan antara perilaku yang mestinya dilakukan dan tidak semestinya dilakukan 6. Mengenali batasan hak personal dan kebutuhan berprivasi. 7. Mengetahui kebutuhan untuk mengendalikan diri dan bagaimana mempraktikannya. 8. Menunjukkan perilaku bekerjasama dalam grup. 9. Mengenali aset dan kekuatan diri 10. Mengenali dan mendiskusikan perubahan peran pribadi dan peran sosial. 11. Mengidentifikasi dan mengenali peruban peran dalam keluarga. 1. Mengenali bahwa setiap orang punya hak dan tanggung jawab 2. Menghargai sudut pandang alternatif. 3. Mengenali, menerima dan menghargai perbedaan individu. 4. Mengenali, menerima dan menghargai keragaman etnik budaya. 5. Mengenali dan menghormati perbedaan

Ya

Tidak

Kompetensi siswa

Memperoleh kecakapan antarpersonal

dalam susunan keluarga. 6. Memakai kemampuan berbicara secara efektiv. 7. Mengetahui bahwa komunikasi itu melibatkan pembicara, pendengar dan sikap nonverbal. 8. Belajar bagaimana membuat dan menjaga sahabah.

Bimbingan Konseling Mata Kuliah Nama Siswa Judul : Bimbingan Konseling : Shantya Aghnis Widya purboyo : Kurikulum Bimbingan SD

Tanggal pengumpulan: 25 Maret 2013

Kompetensi

: 1. Mahasiswa dapat mengidentifikasi kompetensi dalam ranah akademik , pribadi sosial , dan karier yang membutuhkan pengembangan melalui layanan di SD. 2. Mahasiswa dapat mengembangkan materi layanan dasar yang sesuai dengan kompetensi yang perlu dikembangkan melalui layanan di SD

Isi Tugas

Pilih salah satu indikator yang menarik atau yang menjadi kepedulian dan lalu dikembangkan materi layanan dasar. Refleksi :

Apa yang menarik dari isi tugas yang diberikan , apa yang menjadi kesulitan anda dalam melaksanakan tugas ini dan bagaimana anda mengatasi tugas tersebut.

You might also like