You are on page 1of 7

Bahasa Minangkabau

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas Langsung ke: navigasi, cari Wikipedia juga mempunyai edisi Bahasa Minangkabau

Minangkabau
Dituturka n di Wilayah Jumlah penutur Baso Minangkabau Sumatera (Indonesia), egeri Sembilan (!alaysia) Sumatera "arat, pantai barat #ceh dan Sumatera $tara, bagian utara %ambi dan "engkulu, bagian barat &iau ' ()* juta+,- (tidak ada tanggal) #ustronesia . !elayu/0olinesia o Rumpun bahasa !elayu/Sumba1a . !elayik . !elayu . Minangkabau Kode-kode bahasa ISO 6 !-" ISO 6 !min min

. $tara dan 2imur

Bahasa Minangkabau atau Baso Minang adalah salah satu bahasa dari rumpun bahasa !elayu yang dituturkan oleh 3rang !inangkabau sebagai bahasa ibu khususnya di provinsi Sumatera "arat (kecuali kepulauan !enta1ai), pantai barat #ceh dan Sumatera $tara, bagian barat provinsi &iau, bagian utara %ambi dan "engkulu, serta egeri Sembilan, !alaysia) "ahasa !inang dihipotesiskan sebagai bahasa !elayik, seperti halnya "ahasa "anjar, "ahasa "eta1i, dan "ahasa Iban) Sempat terdapat pertentangan mengenai hubungan "ahasa !inangkabau dengan "ahasa !elayu) Sebagian pakar bahasa menganggap "ahasa !inangkabau sebagai salah satu dialek !elayu, karena banyaknya kesamaan kosakata dan bentuk tutur di dalamnya) Sementara yang lain justru beranggapan bah1a bahasa ini merupakan bahasa mandiri yang berbeda dengan "ahasa !elayu)
+4-+5-

6erancuan ini disebabkan karena "ahasa !elayu dianggap satu bahasa) 6ebanyakan pakar kini menganggap "ahasa !elayu bukan satu bahasa, tetapi merupakan satu kelompok bahasa dalam rumpun bahasa !elayik) Dimana "ahasa !inangkabau merupakan salah satu bahasa yang ada dalam kelompok "ahasa !elayu tersebut)

"ahasa !inang masih digunakan sebagai bahasa sehari/hari oleh masyarakat !inangkabau, baik yang berdomisili di Sumatera maupun di perantauan) amun untuk masyarakat !inangkabau yang lahir di perantauan, sebagian besar mereka telah menggunakan "ahasa Indonesia atau "ahasa !elayu dalam percakapan sehari/hari)

Da#tar isi
. , Daerah sebar tutur . 4 Dialek o 4), 7ontoh . 5 Inter8erensi terhadap "ahasa Indonesia . 9 6arya sastra . * 0erbandingan dengan bahasa lain dari rumpun !elayu . ( 7atatan . : &e8erensi . ; 0ranala luar . < Lihat pula

Daerah sebar tutur


Secara historis, daerah sebar tutur "ahasa !inangkabau meliputi bekas 1ilayah kekuasaan 6erajaan 0agaruyung yang berpusat di pedalaman !inangkabau) "atas/batasnya biasa dinyatakan dalam ungkapan !inang atau 2ambo !inangkabau berikut ini: Dari Sikilang Aia Bangih Hinggo Taratak Aia Hitam Dari Durian Ditakuak Rajo Hinggo Sialang Balantak Basi Walaupun dari sisi hara8iahnya, batas/batas yang disebutkan tersebut merupakan sesuatu yang abstrak, sehingga dapat dikatakan batas yang tidak pasti juga) amun kemudian ada pendapat bah1a ka1asan tersebut diperkirakan antara lain, Sikilang Aia Bangih adalah batas utara, sekarang di kabupaten 0asaman "arat yang berbatasan dengan 6abupaten !andailing atal, Sumatera $tara) Taratak Aia Hitam adalah "engkulu) Durian Ditakuak Rajo adalah 6abupaten "ungo, %ambi) =ang terakhir, Sialang Balantak Basi adalah 1ilayah &antau "arangin, 6abupaten 6ampar, &iau) "ahasa !inangkabau juga menjadi bahasa lingua franca di ka1asan pantai barat Sumatera $tara, bahkan menjangkau lebih jauh hingga pesisir barat #ceh)+9- Di #ceh, penutur "ahasa !inang disebut sebagai "ahasa %amee, sedangkan di pantai barat Sumatera $tara dikenal sebagai "ahasa 0esisir) Selain itu, "ahasa !inangkabau juga dituturkan oleh masyarakat egeri Sembilan, !alaysia yang nenek moyangnya merupakan pendatang asal !inangkabau sejak abad ke/,9) Dialek "ahasa !inangkabau di egeri Sembilan ini disebut Baso Nogoghi)

Dialek

"ahasa !inang memiliki banyak dialek, bahkan antarkampung yang dipisahkan oleh sungai sekali pun dapat mempunyai dialek yang berbeda) 0erbedaan yang sangat menonjol adalah dialek yang dituturkan di 0esisir Selatan, Sumatera "arat dan dialek di !ukomuko, "engkulu)+*+(-

Sebagai contoh, berikut ini adalah perbandingan perbedaan antara beberapa dialek bahasa !inangkabau: "ahasa Indonesia "ahasa !inangkabau ?baku? !andahiling 6uti #nyie 0ayakumbuh 0adang 0anjang 0ariaman Ludai Sungai "atang 6urai 6uranji 6ampar, &iau Salimpaung "atusangkar &ao/&ao "atusangkar #pa katanya kepadamu> # keceknyo jo kau> #po kecek o k@ gau> # kecek e ka kau> #po keceknyo ka kau> # kato e bakeh kau> # kecek o ka rau> Aa janyo ke kau> # jano kale gau> #po kecek e ka kau> #po sobuin e kek ang> 0oh ceknyoh kah khau duh> #a keceknyo ka a1u tu>

$ntuk komunikasi antar penutur "ahasa !inangkabau yang sedemikian beragam ini, akhirnya dipergunakanlah dialek 0adang sebagai bahasa baku !inangkabau yang biasa disebut Bahaso Padang atau Bahaso Urang Awak)+:-

$ontoh
"ahasa Sadang kayu di rimbo tak samo tinggi% kok kunun manusia !inangkabau: (peribahasa) "ahasa Indonesia: Sedangkan pohon di hutan tidak sama tinggi apa lagi manusia "ahasa $o a kon&ek baranang &o itu inyo (peribahasa) !inangkabau: "ahasa Indonesia: Bagaimana katak !erenang seperti itulah dia" "ahasa Indak buliah mambuang sarok di siko' !inangkabau: "ahasa Indonesia: Tidak !oleh mem!uang sampah di sini# "ahasa Bungo indak satangkai% kumbang indak sa ikua (peribahasa) !inangkabau: "ahasa Indonesia: Bunga tidak setangkai kum!ang tidak seekor "ahasa ( tu nan ang kara)oan* !inangkabau: "ahasa Indonesia: #pa yang sedang kamu kerjakan>

kata Apa dalam "ahasa !inangkabau yaitu Apo tetapi lebih sering disingkat dengan kata A+rujukan$-

Inter#erensi terhadap Bahasa Indonesia


"ahasa !inangkabau merupakan salah satu bahasa daerah yang banyak memberikan sumbangan terhadap kosa kata "ahasa Indonesia) Bal ini disebabkan karena banyaknya sarjana !inang yang berkontribusi dalam pembentukan "ahasa !elayu baku yang kelak menjadi "ahasa Indonesia)+;Selain itu, peran para sastra1an !inang yang banyak menulis karya/karya sastra terkemuka pada masa a1al kemerdekaan, juga menjadi 8aktor besarnya inter8erensi "ahasa !inangkabau terhadap "ahasa Indonesia) !ereka banyak memasukkan kosa kata !inang ke dalam "ahasa Indonesia baku, terutama kosa kata yang tidak memiliki padanannya di dalam "ahasa Indonesia)
+<- +,C-

0ada tahun ,<((, dari semua kosa kata non/!elayu dalam 6amus "ahasa Indonesia, "ahasa !inangkabau mencakup 5;D dari keseluruhannya) #ngka ini merupakan yang tertinggi dibanding bahasa daerah lain, seperti "ahasa %a1a (4:,*D) dan "ahasa Sunda (4,*D)) !eskipun dalam perkembangannya, jumlah kosa kata !inangkabau cenderung menurun dibandingkan inter8erensi kedua bahasa daerah tersebut)+,,-

Karya sastra
6arya sastra tradisional berbahasa !inang memiliki persamaan bentuk dengan karya sastra tradisional berbahasa !elayu pada umumnya, yaitu berbentuk prosa, cerita rakyat, dan hikayat) 0enyampaiannya biasa dilakukan dalam bentuk cerita (ka!a) atau dinyanyikan (dendang)) #dapula karya sastra yang digunakan untuk prosesi adat !inang, seperti pepatah/petitih dan persembahan (pasam!ahan)) 0epatah/petitih dan persembahan banyak menggunakan kata/kata kiasan) #gar tidak kehilangan makna, karya sastra jenis ini tidak bisa diterjemahkan ke dalam bahasa lain) 3leh karenanya sangat sedikit sekali orang yang menguasai karya sastra ini, yang hanya terbatas pada ninik mamak dan pemuka adat)+,4-

+erbandingan dengan bahasa lain dari rumpun Melayu


3rang !inangkabau umumnya berpendapat banyak persamaan antara "ahasa !inangkabau dengan "ahasa !elayu dan "ahasa Indonesia) !arah &oesli dalam Peladjaran Bahasa %inangka!au menyebutkan pada umumnya perbedaan antara "ahasa !inangkabau dan "ahasa Indonesia adalah pada perbedaan la8al, selain perbedaan beberapa kata) 7ontoh/contoh perbedaan la8al "ahasa !elayu dan "ahasa Indonesia dengan "ahasa !inangkabau adalah sebagai berikut: (khir an a al dan ar as at ap Men)adi o a eh ek atau aik ok $ontoh namaEnamo, kudaEkudo, caraEcaro jualEjua, kabarEka!a, kapalEkapa batasE!ateh, alasEaleh, balasE!aleh dapatEdapek, ka1atEkawek, suratEsurek lembabElam!ok, gelapEgalok, kurapEkurok

ih ing ir is it uh uk ung ur us ut

iah iang ia atau ie ih ik uah uak uang ua uih uik

kasihEkasiah, putihEputiah, pilihEpiliah kucingEkuciang, salingEsaliang, gadingEgadiang airEaia, pasirEpasia, lahirElahia barisE!arih, manisEmanih, alisEalih sakitEsakik, kulitEkulik, jahitEjahik bunuhE!unuah, tujuhEtujuah, patuhEpatuah untukEuntuak, burukE!uruak, busukE!usuak langsungElangsuang, hidungEhiduang, untungE untuang cukurEcukua, kasurEkasua, angsurEansua putusEputuih, halusEhaluih, bungkusE!ungkuih rumputErumpuik, ikutEikuik, takutEtakuik

. Selain perbedaan akhiran, imbuhan a1alan seperti me& !er& ter& ke& pe& dan se& dalam bahasa !inang menjadi ma& !a& ta& ka& pa& dan sa&) 7ontohnya meminum !erlari terlam!at kesalahan penakut dan setiap dalam bahasa !inang menjadi maminum !alari talam!ek kasalahan panakuik dan satiok) . Sementara itu, imbuhan akhiran seperti &kan dan &n'a dalam bahasa !inang menjadi &an dan &n'o) 7ontohnya memusnahkan dan selaman'a dalam bahasa !inang menjadi mamusnahan dan salamon'o)+,5. 0erbedaan lainnya adalah setiap suku kata pertama yang mengandung huru8 ?e? dalam bahasa !inang menjadi huru8 ?a?) 0ersamaan "ahasa !inangkabau dengan berbagai bahasa lain dari rumpun !elayu dapat dilihat misalnya dalam perbandingan kosakata berikut: Bahasa Indonesia Bahasa Minangkab au Bahasa +ekal Bahasa ,rak -a.oi/ apa laut lihat liaiFcali a liek lihai kucin g kucia ng kucin g miGa1 per gi pai lal ui pi ul ar ul a ul ah ul al ker as kar eh mani s mani h lutu t lutu i lutu ik luto i

apo laui apo na ma la1i k la1o i

keh mani as s kra s man eh

Sebagai contoh, perbedaan dapat dilihat dalam versi masing/masing dari 0ernyataan $mum tentang Bak/Bak #sasi !anusia: Bahasa Inggris ,ni0ersal De&laration o# 1uman Rights (rti&le 2 All human !eings are !orn free and Bahasa Indonesia +ernyataan ,mum tentang 1ak-1ak (sasi Manusia +asal 2 Semua orang dilahirkan merdeka Bahasa Malaysia +erisytiharan 1ak (sasi Manusia Se)agat +erkara 23 Semua manusia dilahirkan !e!as dan Bahasa Minangkabau Deklarasi Sadunia 1ak-1ak (sasi Manusia +asal 2 Sadoalah urang dilahiaan mardeka jo

e(ual in dignit' and rights" The' are endowed with reason and conscience and should act towards one another in a spirit of !rotherhood"

dan mempun'ai marta!at dan hak&hak 'ang sama" %ereka dikaruniai akal dan hati nurani dan hendakn'a !ergaul satu sama lain dalam semangat persaudaraan"

samarata dari segi kemuliaan dan hak& hak" %ereka mempun'ai pemikiran dan perasaan hati dan hendaklah !ertindak di antara satu sama lain dengan semangat persaudaraan"

pun'o marta!aik sarato hak&hak nan samo" )n'o dikaruniai aka jo hati nurani supa'o nan ciek jo nan lain !agaua dalam samangaik !adunsanak"

$atatan
,) 4 !oeliono, #)!), (4CCC), *ajian ser!a linguistik+ untuk Anton %oeliono pereksa !ahasa, "06 Hunung !ulia, IS" <:<(;:CC9*) 4) 4 Simanjuntak, !engantar, (,<;4), Aspek !ahasa dan pengajaran, Sarjana Anterprise) 5) 4 Harry, %), 7arl &), &ubino, H), (4CC,), ,acts a!out the world-s languages+ an enc'clopedia of the world-s major languages past and present, B)W) Wilson, IS" C/ ;494/C<:C/4) 9) 4 6oentjaraningrat, !anusia dan 6ebudayaan di Indonesia, Djambatan, ,<:, *) 4 !edan, 2amsin, (,<;*), Bahasa %inangka!au dialek *u!uang Tigo Baleh, 0usat 0embinaan dan 0engembangan "ahasa, Departemen 0endidikan dan 6ebudayaan) () 4 adra, (4CC(), Rekonstruksi !ahasa %inangka!au, #ndalas $niversity 0ress, IS" <:</55(9/**/() :) 4 !oussay ,<<;, hlm) 49) ;) 4 S) "udisantoso, !asyarakat !elayu &iau dan 6ebudayaannya, ,<;( <) 4 !artin Baspelmath, $ri 2admorI Loan1ords in the WorldGs Languages: # 7omparative BandbookI De Hruyter !outon, 4CC< ,C) 4 #li8 Danya !unsyi, < dari ,C 6ata "ahasa Indonesia adalah #sing, 60H, 4CC5 ,,) 4 #deng 7haedar #l1asilah, 0olitik "ahasa dan 0endidikan, ,<<: ,4) 4 Ad1ar %amaris, 0engantar Sastra &akyat !inangkabau, =ayasan 3bor Indonesia, 4CC, ,5) 4 Ad1ar Djamaris, Be!erapa masalah dalam penerjemahan naskah Sastra %inangka!au

Re#erensi
. !oussay, HJrard (,<<;)) In &ahayu S) Bidayat) Tata Bahasa %inangka!au .judul asli+ La Langue !inangkabau/ (dalam bahasa Indonesia)) %akarta: 6epustakaan 0opular Hramedia) IS" <:</<C45/,(/*)

+ranala luar
. 5Inggris6 "ahasa !inangkabau di Athnologue . Deklarasi Sedunia Bak #sasi !anusia dalam "ahasa !inangkabau (Sumber: Balaman 0"") . "ahasa !inangkabau

. #rtikel 6ategori "ahasa !inang (Sumber: &anah/!inang)com) . "eberapa kata sulit "ahasa !inangkabau . 6amus "ahasa Indonesia / !inangkabau F !inangkabau / Indonesia

-ihat pula
. "ahasa #neuk %amee

You might also like